Anda di halaman 1dari 2

Kejang demam: kejang yg didahului oleh demam. Jadi demam dulu baru muncul kejang. Demam >38 C.

jika tidak ada demam atau demam muncul setelah kejang bukan termasuk kejang demam.

Biasanya terjadi pada anak usia 6 sampai 5 tahun. Diluar usia tsb jika ada anak kejang, perlu dicurugai
penyebab mungkin bukan kejang demam seperti epilepsy atau radang otak.

Tandanya anak lagi kejang demam:

Bentuk paling sering itu adalah kejang umum. Gimana itu? Tiba2 mendelik atau kedip2. Tangan kaki kau
bisa juga kelojoyan. Jika dipanggil anak tidak merespon

Bagaimana penanganan tepat kejang demam?

Intinya ada 5 poin: 3 lakukan dan 2 larangan

3 Lakukan :

Amankan : Ketika anak kejang segera amankan anak dari apapun yang dapat membahayakan diri anak.
Jauhkan dari furniture, meja kursi lemari, barang pecah belah, dari listrik, dari air panas.

Atur posisi: atur posisi anak berbaring miring ke samping. Ini adalah posisi paling aman anak kejang.
Karena dengan posisi ini jika ada muntahan atau ada makanan atau minuman bisa langsung keluar
sehingga tidak menyumbat jalan nafas. Selain itu longgarkan pakaian anak, shg nyaman dan tidak susah
bernafas

Amati: amati bukan hanya dilihat saja ya. Karena merupakan tahap yang penting dilakukan oleh
siapapun yang ada di samping anak Ketika kejang karena informasi ini lah yang akan membantu dokter
menilai kondisi si anak. Gerakan kejang dari awal, selama kejang, hitung brp lama kejangnya, setelah
kejang berhenti tetap harus diamati apakah anak sadar atau tidak sadar atau tidur terus

2 larangan:

Jangan pernah masukkan benda apapun ke dalam mulut anak dengan alas an apapun. Takut lidah
tertelan atau takut lidah tergigit lah. Tetap tidak boleh. Ada mitos juga saat kejang diberi kopi. Itu tidak
boleh yaaa. Jangan masukin apapun ke dalam mulut saat anak kejang karena dapat tersedak

Jangan menahan badan anak Ketika lagi kejang.


Kejang demam: kejang yang terjadi anak usia 6 bulan sampai 5 tahun (jadi ada Batasan usia) dan disertai
demam (>38 C, dengan pengukuran apapun). Tidak disebabkan proses kepala. Missal: bapil demam.
Demam yang terjadi pada anak tersebut menyebabkan lepasnya muatan listrik diotak dan menyebabkan
kejang.

Kejang terjadi karena peningktan suhu tubu, missal gang elektrolit. Pd anak yg muntah2 atau diare
hingga kehilangan elektrolit menyebabkan kejang. Bila juga disertai kejang. Bukan disebut kejang
demam

Jika ada Riwayat kejang tanpa demam sebelumnya maka tidak dapat disebut sebagai kejang demam.

Biasanya kejang demam terjadinya mendadak.

Badan kedua tangan kaki kaku, mata mendelik atau berkedip2. Saat kejang tidak sadar, tdk respon saat
dipanggil. Jika dipanggil noleh maka kemungkinan besar anak terbut bukan kejang demam

Anak bak bab tdk disadari.

Karena kejangmerupakan 1 proses yang melelahkan biasanya setelah kejang anak tertidur, tp biasanya
anak perlahan2 100% pulih kesdarannya

Waspada jika tidur lama sekali

Secara umum kejang demam dpt berhenti sendiri kurang dari 5 menit

Anda mungkin juga menyukai