Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL MITRA

PROGRAM MINGGUAN
GEMS (GERAKAN MEMBANGUN SRIWIJAYA)

PROGRAM UTAMA
Literasi Pendidikan (CA-LIS-TUNG)
Literasi Kesehatan (AKSARA, Agen Kesehatan Keluarga)
Literasi Lingkungan (Mengenal Alam dan Sumber Dayanya)
@membangunsriwijaya

BY
Founder GEMS Program Literasi Pendidikan
GERAKAN
DIKA (0821-7843-7318) Literasi Kesehatan
Co-Founder GEMS Literasi Lingkungan MEMBANGUN
SHINTA (0821-8407-0469)
SRIWIJAYA
PROFIL
GEMS
Sejak awal tahun 2016 Lentera Sekolah adalah sebuah komunitas yang
PORTOFOLIO
bergerak di bidang GERAKAN
sosial pendidikan MEMBANGUN
program SRIWIJAYA
satu semester di sekolah dasar
LATAR
BELAKANG yang ada di kota Palembang. Kemudian bertransformasi menjadi Gerakan
Membangun Sriwijaya (GEMS) yang merupakan upaya pemberdayaan
masyarakat di Kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di kota Palembang.

VISI DAN MISI VISI : Masyarakat Kota Palembang yang Mandiri dan Sejahtera.
MISI :
1. Edukasi, Cerdas Berkarakter. Membentuk masyarakat yang memiliki
perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta peduli terhadap lingkungan
dengan mengubah sampah menjadi material yang memiliki nilai
ekonomi.
2. Foundation/Non-profit Orang. Membangun generasi yang peduli
terhadap keberlanjutan lingkungan dan memiliki jiwa kepemimpinan
yang baik.
3. Lingkungan. Generasi ramah lingkungan, setiap individu memiliki
empati yang tinggi dan ramah terhadap lingkungan.

1. Berpartisipasi aktif dalam meningkatkan literasi pendidikan.


2. Mewujudkan masyarakat yang tanggap akan pentingnya menjaga
TUJUAN kesehatan (Self Management) serta lingkungan.
3. Membentuk jiwa kepemimpinan untuk para relawan penggerak.

1. 73 Relawan
2. 4 Sekolah
3. 1 Tempat Pembuangan Akhir
TIMELINE
KEGIATAN
RANGKAIAN
KEGIATAN

Oktober - Desember 2020


Literasi Pendidikan (CA-LIS-TUNG)

Oktober - Desember 2020


Literasi Kesehatan (AKSARA)

Oktober - Desember 2020


Literasi Lingkungan (Mengenal Alam
dan Sumber Dayanya)

Desember 2020
Progress Report
Family Ghatering
Evaluasi
DESKRIPSI
KEGIATAN
Literasi Pendidikan (CA-LIS-TUNG)
Dalam hal pendidikan GEMS berfokus pada siswa Sekolah Dasar yang bertempat
tinggal di sekitar lokasi tersebut. Melihat dari kondisi siswa yang masih banyak belum lancar
dalam membaca, menulis dan berhitung, maka untuk semester ini bidang pendidikan
menitikberatkan dalam pengajaran CALISTUNG. Pengajaran salah satunya dengan metode
permainan yang membuat siswa aktif, kreatif, serta mampu menyelesaikan masalah.

Okt-Nov KELAS KECIL (KELAS 1/2/3)


2020 1. Membaca
 Membaca huruf
 Membaca kosonan kata dan kalimat
 Bercerita
2. Menulis
 Menulis huruf
 Menulis kata dan kalimat
 Menulis cerita
3. Berhitung
 Berhitung angka
 Berhitung sederhana (pertambahan, pengurangan, perkalian
sederhana)
 Menyelesaikan persoalan berhitung dalam bentuk cerita

Nov-Des KELAS BESAR (4/5/6)


2020 1. Perkalian
 Perkalian dasar 1-10
 Perkalian bersusun
2. Pembagian
 Pembagian tanpa sisa
 Pembagian bersisa
20 Des EVALUASI KEBERHASILAN PROGRAM
Rapat internal yang dilakukan oleh seluruh stakeholder Gerakan
2020
Membangun Sriwijaya yang tertuang dalam sebuah Laporan
Pertanggung Jawaban dari masing – masing program.
DESKRIPSI
KEGIATAN
Literasi Kesehatan (AKSARA)
Perilaku hidup bersih dan sehat merupakan upaya untuk memberdayakan anggota
rumah tangga (anak, ayah dan ibu) agar tahu, mau dan mampu mempraktikan perilaku hidup
bersih dan sehat serta berperan aktif dalam gerakan kesehatan di masyarakat. Oleh karena itu,
PHBS dinilai sangat psenting dilaksanakan di setiap rumah tangga karena merupakan tolak
ukur keberhasilan program promotif dan preventif yang akan mulai diterapkan di wilayah
kerja komunitas Gerakan Membangun Sriwijaya (GEMS), Palembang.

Okt-Des KIE PHBS (Pola Hidup Bersih dan Sehat)


2020 1. Cuci tangan pakai sabun di air menggalir
2. Makan buah dan sayur
3. Kegunaan P3K
4. Penggenalan dini penyakit dan pertolongan pertaman
di dalam keluarga

DETEKTIF LINGKUNGAN
1. Jenis sampah dan prinsip mengola sampah
2. Jenis penyakit yang ditimbulkan oleh sampah
3. TOGA (Tanaman Obat Keluarga)

20 Des FAMILY GATHERING


2020 Kegiatan evaluasi keberhasilan program berupa lomba anak sehat
bertema kesehatan dan lingkungan.
DESKRIPSI
KEGIATAN
Literasi Lingkungan(Mengenal alam dan sumber dayanya)

Tema – tema lingkungan hidup yang diterapkan pada kegiatan Literasi Lingkungan dalam
program Sahabat Lingkungan ini pada umumnya berbasis pada Sekolah Lingkungan Hidup,
anak akan diajak memahami bahwa tema – tema lingkungan hidup saling terhubung dengan
tema sosial, ekonomi dan lain – lain. Anak akan menemukan belajar Pendidikan Lingkungan
Hidup yang berhubungan dengan kehidupan keseharian.

Okt-Des CHAPTER 1 TUMBUHAN


2020 1. Pengenalan bagian-bagian tumbuhan
2. Fungsi bagian tumbuhan
3. Pentingnya tumbuhan dalam kehidupan
4. Berkebun dengan kreatif

CHAPTER 2 SATWA
1. Jenis satwa karnivora dan herbivora
2. Pengenalan jenis habitat satwa
3. Pengenalan peran satwa dalam lingkungan

20 Des EVALUASI KEBERHASILAN PROGRAM


2020 Rapat internal yang dilakukan oleh seluruh stakeholder Gerakan
Membangun Sriwijaya yang tertuang dalam sebuah Laporan
Pertanggung Jawaban dari masing – masing program.
STRUKTUR
KEPENGURUSAN

01
FOUNDER
Dika Setiagraha

CO - FOUNDER :
Shinta Handayani
SEKRETARIS

02
Levenda Azalia

BENDAHARA
Mail Hilian Batin

03
PJ PROGRAM LITERASI PENDIDIKAN
Hikmah Pujiati, Shinta Handayani
dan Farisyah

04
PJ PROGRAM LITERASI KESEHATAN
Martaria Tiurlan Nada dan Tamiya Anggraini

05
PJ PROGRAM LITERASI LINGKUNGAN
Renaldi Sastra Kusumah Aji dan
Suhendra Catur Saputra
ANGGARAN
DANA
NAMA KEGIATAN BIAYA

LITERASI PENDIDIKAN (CA-LIS-TUNG)

Peralatan Calistung (ATK)/buku/goodiebag Rp 1.000.000,00


Konsumsi (snack dan minum) Rp 300.000,00
Rak buku Rp 200.000,00

Rp 1.500.000,00

LITERASI KESEHATAN – AKSARA (AGEN KESEHATAN KELUARGA)

Peralatan (Sikat gigi,Pasta gigi, Sabun cuci tangan, P3K dll) Rp 2.000.000,00
Media (Leaflet, Poster, FlipChart, Photocopy dll) Rp 500.000,00
Konsumsi (Snack dan minum) Rp 300.000,00

Rp 2.800.000,00

LITERASI LINGKUNGAN (SAHABAT LINGKUNGAN)

Peralatan berkebun (polybag, sekop, cangkul dll) Rp 650.000,00


Media tanam (tanah, bibit tanaman, vitamin dll) Rp 250.000,00
Konsumsi (Snack dan minum) Rp 300.000,00

Rp 1.200.000,00

GRAND TOTAL Rp 5.500.000,00


KEBUTUHAN
DAN SPONSORSHIP
KEBUTUHAN UTAMA

MAKANAN RINGAN/SNACK SEHAT PERTEMUAN

BUAH - BUAHAN 1 x dalam satu pekan

JENIS SPONSORSHIP

DONATUR

Merupakan perusahaan atau perorangan yang memberikan bantuan dana bersifat sukarela diluar
ketentuan anggaran dana.

KETENTUAN DAN KESEPAKATAN

01
Pendaftaran kontak bagi donatur dilakukan langsung dengan
mengisi pada lembar kerjasama yang disediakan oleh
penggurus gerakan.

02 Partisipan sponsorship maupun donatur wajib menandatangani


lembar kerjasama.

03
Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi
penggurus/anggota Gerakan Menbangun Sriwijaya yang tertera.
LEMBAR KERJASAMA

Setelah mempelajari naskah proposal mitra program mingguan, kami


berkeinginan untuk berdonasi dan berpartisipasi dalam kegiatan mengajar dari masing
– masing program setiap minggunya, dengan Gerakan Membangun Sriwijaya yang
berlokasi di TPA Karya Jaya, Palembang.
Untuk itu kami sepakat untuk menjadi donatur pada proses kegiatan mengajar
tersebut.

Nama :
Jabatan :
Asal Instansi :
Alamat :
Telp.
Email.

Uang yang kami berikan : Rp.

Palembang, Oktober 2020

FOUNDER GEMS DONATUR

Dika Setiagraha ( )
PENUTUP
Demikian proposal Mitra Kegiatan Mingguan dari Gerakan Membangun
Sriwijaya ini kami buat semoga proposal ini dapat memberikan banyak gambaran
menganai kerangka kegiatan dan visi/misi pelaksanaan kegiatan mengajar dari
program Literasi Pendidikan, Literasi Kesehatan dan Literasi Lingkungan. Besar
harapan kami agar kegiatan ini dapat berjalan dengan sangat baik dan mendapatkan
dukungan dari berbagai pihak demi tercapaian keberhasilan program yang telah
dirangcang.

Sebelumnya kami ucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah


memberikan kontribusinya dan dukungan serta partisipasi sejak pertama rancangan
kegiatan dibuat sampai berjalannya program mengajar hingga saat ini. Terakhir, kami
mengharapkan kritik dan saran dari proposal pengajuan Mitra Kegiatan Mingguan ini
sebagai bahan evaluasi untuk menjalankan kegiatan kami.

Atas perhatian dan dukungannya kami sampaikan banyak terimakasih.

Palembang, Oktober 2020

Anda mungkin juga menyukai