Anda di halaman 1dari 9

DOKUMENTASI VARNEY PADA KELUARGA BERENCANA

Disusun Untuk Memenuhi Tugas


DOKUMENTASI KEBIDANAN

Dosen Pembimbing :
Ibu Nurul Syuhfal Ningsih, S. ST, M. Kes

Penyusun :
1. Oktafera Hastuti (1540116003)
2. Kristin Angraeni (1540116006)
3. Bita Kumalasari (1540116007)
4. Indah Maria Sari (1540116008)

PRODI KEBIDANAN POLITEKNIK KARYA HUSADA DEPOK


2022 / 2023
ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA
TANGGAL PENGKAJIAN 19 Mei 2022
PUKUL 10.00 WIB
TEMPAT BPS Oktafera
I. PENGKAJIAN DATA
1. Biodata Klien Ibu Suami
Nama Dewi Puspitasari Anggara Suryadi
Umur 20 Tahun 30 Tahun
Agama Islam Islam
Suku / Bangsa Jawa Jawa
Pendidikan S1 S1
Pekerjaan IRT Karyawan Swasta
No HP yang bisa dihubungi 082233718453 085920201756
Jalan Pringgondani 55 Rt.2 Rt.8 Jalan Pringgondani 55 Rt.2 Rt.8 Harjamukti
Alamat
Harjamukti Cimanggis Depok Cimanggis Depok
2. Alasan Datang
Ibu mengatakan selesai masa nifas dan ingin menggunakan KB suntik 3 bulan

3. Keluhan Utama
Ibu mengatakan tidak ada keluhan

4. Riwayat Haid
Menarche : 15 Tahun Flour Albus : Tidak ada
Siklus/teratur : 32 hari/teratur Warna : Merah
Lama/Jumlah : 7 Hari/3x ganti Bau : Tidak ada
Dysmenorhea : Tidak ada Lamanya : Tidak ada
Gatal : Tidak ada

5. Riwayat Obsterty dan Ginekologi


P1, A0
Keadaan Anak
Jenis Persalinan
Penolong Hidup Meninggal
No UK Nifas
Spon Persalinan
Tind Ops Tgl lahir BBL U JK SBB
t

1
DOKUMENTASI VARNEY KB
1 39 Minggu √ - - Bidan 40 Hari 30 Mar 2022 2800 gr

6. Riwayat Kesehatan
a. Riwayat Penyakit yang pernah / sedang diderita
Penyakit Infeksi : Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang menderita penyakit
infeksi, sepertiHIV, TBC, Hepatitis
Penyakit Keturunan : Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang menderita penyakit
keturunanseperti asma, DM, Hipertensi
Penyakit yang dioperasi : Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang menderita penyakit yang
dioperasiseperti: kanker, tumor
Kecelakaan / Trauma : Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang mengalami kecelakaan,
seperti lakalantas
Penyakit Organic : Ibu mengatakan tidak pernah dan tidak sedang menderita penyakit
organic seperti jantung, ginjal

b. Riwayat Kesehatan Keluarga


Penyakit Infeksi : Ibu mengatakan dalam keluarganya tidak ada yang pernah / sedang
menderita penyakit infeksi seperti HIV, TBC, Hepatitis
Penyakit Keturunan : Ibu mengatakan di dalam keluarganya tidak pernah/sedang menderita
penyakit keturunan seperti asma,DM, Hipertensi
Penyakit yang dioperasi : Ibu mengatakan di dalam keluarganya tidak pernah/sedang menderita
penyakit yang dioperasi seperti kanker, tumor
Riwayat Gammely : Ibu mengatakan di dalam keluarganya tidak ada yang mempunyai riwayat
gamely (kembar)

7. Riwayat Penggunaan Kontrasepsi


a. Jenis Kontrasepsi : Ibu mengatakan belum pernah menggunakan alat kontrasepsi apapun
b. Lama :-
c. Keluhan :-
d. Alasan Lepas :-
e. Rencana yg akan datang : Ibu mengatakan ingin menggunakanKB suntik 3 bulan

2
DOKUMENTASI VARNEY KB
f. Alasan : Lebih praktis

8. Pola pemenuhan kebutuhan sehari-hari


Sekarang
a. Pola Nutrisi
- Makan : 3x sehari
- Porsi : 1 Piring
- Jenis : Nasi, lauk, sayur
- Macam : Tidak ada
- Gangguan : Tidak ada
- Minum : 8x sehari
- Jenis : Air putih
- Gangguan : Tidak ada
b. Pola Istirahat
- Siang : 1 jam/ hari
- Malam : 7 jam/ hari
- Gangguan : Tidak ada
c. Pola Aktifitas
Merawat bayinya, mengurus dan melakukan pekerjaan rumah tangga
d. Pola Personal Hygiene
- Mandi : 2x sehari
- Ganti pakaian : 3x sehari
- Gosok gigi : 3x sehari
- Keramas : 3x seminggu
e. Pola seksualitas
- Frekuensi : 3x seminggu
- Keluhan : Tidak adaf.
f. Pola eliminasi
- BAB : 1x sehari
- Warna : Kuning feses
- Konsistensi : Lembek
- Gangguan : Tidak ada
- BAK : 6x sehari
- Warna : Kuning jernih

3
DOKUMENTASI VARNEY KB
- Gangguan : Tidak ada

9. Data Psikologis
- Ibu mengatakan bersedia menggunakan KB suntik 3 bulan
- Ibu mengatakan siap menerima resiko dari efek samping KB suntik 3 bulan

10. Data sosial ekonomi


Penghasilan perbulan : Ibu mengatakan penghasilan perbulan ± Rp.5.000.000,-
Tanggung jawab perekonomian : Ibu mengatakan tanggung jawab perekonomian adalah suami
Pengambil keputusan keluarga : Ibu mengatakan pengambilan keputusan adalah suami dan ibu

11. Data Sosial Budaya


Ibu mengatakan percaya dengan adat istiadat setempat

12. Data Spiritual


Ibu mengatakan taat dalam beragama, menjalankan sholat 5 waktu

13. Data Pengetahuan Ibu


Ibu mengatakan sudah mengerti efek samping dari penggunaan KB suntik 3 bulan

II. PEMERIKSAAN FISIK


1. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan Umum : Baik
b. Kesadaran : Composmentis
c. Tanda Vital
- TD : 110 / 70 mmHg - Nadi : 80 x / Menit
- Suhu : 36,8 °C - Respirasi : 24 x / Menit
- BB : 60 Kg - TB : 154 Cm
d. Status Present
- Kepala - muka
a. Kepala : mesochepal, tidak ada benjolan, tidak ada nyeri tekan
b. Rambut : Bersih, tidak ada ketombe, tidak rontok
c. Muka : Oval, tidak oedem, tidak pucat
d. Mata : Simetris, tidak ada sekret Konjungtiva : merah muda
tidak anemis, Sclera : putih, tidak ikterik

4
DOKUMENTASI VARNEY KB
e. Hidung : Tidak ada polip, tidak ada sekret, tidak ada gerak cuping hidung saat bernafas, tidak ada kelainan
f. Mulut/gigi : simetris, mukosa lembab, tidak stomatitis, tidak ada caries, gusi tidak berdarah
g. Telinga : Simetris, pendengaran baik, tidak ada serumen, tidak ada infeksi
- Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid, dan limfe, tidak ada pembesaran vena jugularis
- Aksila : Tidak ada pembesaran Limfe
- Dada : Simetris, tidak ada retraksi dinding dada, tidak adasuara wheezing, dan ronchi
a. Bentuk : Simetris
b. Mammae : tidak ada benjolan abnormal, tidak ada nyeri tekan, tidak ada tanda- tanda infeksi, dan lain-lain
- Abdomen : Tidak ada bekas operasi
- Genetalia : Bersih, tidak ada oedema
- Anus : Tidak ada hemoroid
- Ekstremitas
a. Atas : simetris, gerakan aktif, jumlah jari lengkap masing-masing 5, tidak ada oedema, kuku bersih warna merah muda,
tidak adakelainan dan lain-lain
b. Bawah : simetris, gerakan aktif jumlah jari lengkap masing-masing 5, tidak ada oedema, tidakada varices, ada reflek patella,
kuku bersih warna merah muda, tidak ada kelainan dan lain-lain

2. Pemeriksaan Obstetri
Inpeksi
- Muka : Bentuk oval, tidak ada bekas luka operasi, tidak pucat, , tidak ada oedema
- Mammae : Simetris, tidak ada benjolan abnormal, Puting susu menonjol, terdapat ASI, terjaga kebersihannya
- Abdomen : Tidak ada bekas luka operasi
- Genetalia : Bersih tidak ada pembesaran kelenjar bartholini,tidak ada varices, tidak ada tanda-tanda infeksi

3. Pemeriksaan Dalam
Tidak dilakukan

4. Pemeriksaan Inspekulo
Tidak dilakukan

5. Pemeriksaan Pennjang
Pemeriksaan laboratorium : tidak dilakukan
Pemeriksaan Rontgen : tidak dilakukan
USG : tidak dilakukan

5
DOKUMENTASI VARNEY KB
III. DIAGNOSA POTENSIAL
1. DiagnosPotensial
Seorang ibu umur 20 Tahun P1 A0 dengan akseptor baru KB suntik 3 bulan deponeo
DS : - Ibu mengatakan telah mendapatkan menstruasi
- Ibu mengatakan ingin menggunakan KB suntik 3 bulan
DO : - KU : baik
- Kesadaran : Composmentis
- TTV : TD:110/70 mmHg, N:80x/menit,R: 24x/menit, S: 36,8°C
- BB : 60 Kg
- TB : 154cm
2. Masalah
Ibu mengatakan sudah waktunya menggunakan kontrasepsi dikarenakan sudah mendapatkan menstruasi
3. Kebutuhan
Memberikan KB suntik 3 bulan yang tidak mengganggu proses laktasi sesuai dengan prosedur

IV. ANTISIPASI PENANGANAN SEGERA


Tidak Ada

V. PERENCANAAN
1. Beritahu ibu tentang hasil pemeriksaan
2. Siapkan alat dan bahan
3. Posisikan ibu
4. Beritahu ibu bahwa dirinya akan disuntik
5. Lakukan suntik KB
6. Bereskan alat
7. Beritahu ibu tentang kunjungan ulang
8. Jelaskan keuntungan dan kerugian penggunaan KB suntik 3 bulan

VI. IMPLEMENTASI
Rabu, 19 Mei 2022 Jam : 10.20 WIB - 11.00 WIB
1. Memberitahu tentang hasil pemeriksaan bahwa kondisi ibu baik dan hasil pemeriksaan, TD: 110/70mmHg, N: 80x/menit, R:
24x/menit, S:36°c, BB: kg
2. Menyiapkan alat dan bahan, seperti :

6
DOKUMENTASI VARNEY KB
a. Spuit 3cc
b. Kapas alcohol
c. KB suntik 3 bulan
d. Niddle ukuran 26
3. Memposisika ibu dengan cara membaringkan ibu di bed, dapat tidur berbaring miring kanan/kiri, dapat tidur dengan
posisi tengkurap
4. Memberitahukan pada ibu bahwa akan disuntik, aseptic lokasi penyuntikan
5. Melakukan suntik KB pada ibu dengan cara IntraMuskular gluteus dengan mengaspirasi sebelum menyuntikan KB, cabut
perlahan jarumdari penyuntikan dan deep dengan kapas alcohol
6.Membereskan alat, membuang spuit yang telah dipakai, bekas kapasalcohol dan visi KB kedalam tempat sampah
7. Memberitahukan ibu tentang kunjungan ulang selanjutnya
8. Menjelaskan keuntungan dan kerugian penggunaan KB 3 bulan deponeo
Kerugian :

 Efek samping berupa sakit kepala, kenaikan berat badan, nyeri payudara, perdarahan, dan menstruasi tidak teratur.
Efek ini bisa muncul selama suntik KB masih digunakan.
 Butuh waktu cukup lama agar tingkat kesuburan kembali normal, setidaknya setahun setelah suntik KB dihentikan.
Hal ini membuat jenis kontrasepsi ini tidak dianjurkan untuk mereka yang ingin segera memiliki anak.
 Berisiko mengurangi kepadatan tulang, tetapi risiko ini akan menurun bila suntik KB dihentikan.
 Tidak memberikan perlindungan dari penyakit menular seksual, sehingga perlu tetap menggunakan kondom saat
berhubungan seksual.

Keuntungan :

 Tidak berinteraksi dengan obat-obatan lain


 Relatif aman untuk ibu menyusui
 Tidak perlu repot mengingat untuk mengonsumsi pil kontrasepsi setiap hari
 Tidak perlu menghitung masa subur jika hendak berhubungan seksual
 Jika ingin berhenti, cukup hentikan pemakaiannya dan tidak perlu ke dokter
 Dapat mengurangi risiko munculnya kanker ovarium dan kanker rahim

VII. EVALUASI
1. Pasien mengetahui hasil pemeriksaan bahwa kondisi ibu baik dan hasil pemeriksaan, TD: 110/70mmHg, N: 80x/menit, R:
24x/menit, S:36°c, BB: kg
2. Ibu melakukan instruksi bidan untuk berbaring di bed, dapat tidur berbaring miring kanan/kiri, dapat tidur dengan posisi

7
DOKUMENTASI VARNEY KB
tengkurap
3. Ibu akan kembali melakukan kunjungan ulang selanjutnya
4. Ibu memahami dan mengerti tentang keuntungan dan kerugian penggunaan KB 3 bulan deponeo
Kerugian :

 Efek samping berupa sakit kepala, kenaikan berat badan, nyeri payudara, perdarahan, dan menstruasi tidak teratur.
Efek ini bisa muncul selama suntik KB masih digunakan.
 Butuh waktu cukup lama agar tingkat kesuburan kembali normal, setidaknya setahun setelah suntik KB dihentikan.
Hal ini membuat jenis kontrasepsi ini tidak dianjurkan untuk mereka yang ingin segera memiliki anak.
 Berisiko mengurangi kepadatan tulang, tetapi risiko ini akan menurun bila suntik KB dihentikan.
 Tidak memberikan perlindungan dari penyakit menular seksual, sehingga perlu tetap menggunakan kondom saat
berhubungan seksual.

Keuntungan :

 Tidak berinteraksi dengan obat-obatan lain


 Relatif aman untuk ibu menyusui
 Tidak perlu repot mengingat untuk mengonsumsi pil kontrasepsi setiap hari
 Tidak perlu menghitung masa subur jika hendak berhubungan seksual
 Jika ingin berhenti, cukup hentikan pemakaiannya dan tidak perlu ke dokter
 Dapat mengurangi risiko munculnya kanker ovarium dan kanker rahim

8
DOKUMENTASI VARNEY KB

Anda mungkin juga menyukai