Anda di halaman 1dari 9

Lampiran 1.

Lembar Kerja Peserta Didik


1.1 LKPD 1

Lembar Kerja Peserta Didik – 1


Alat-Alat Laboratorium IPA dan simbol di LAB

Tujuan :
Mengidentifikasi alat-alat laboratorium IPA beserta fungsinya

Isilah tabel berikut sesuai dengan gambar alat laboratorium yang disajikan beserta
fungsinya.
N
Alat Laboratorium Fungsi
o
1 ......................................................................

Gelas kimia/beaker glass


2 Mengukur volume larutan/cairan kimia

............................................................
..
3 Mencampur dan menyimpan zat cair

_.............................................
4 ..................................................................

...........................................................
5 Membiakkan sel

........................................................
6 memisahkankomponen-komponen fase
pelarut dengan densitas yang berbeda

,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,
7 ......................................................................

Pipet tetes
8 ......................................................................

Spatula

9 memegang tabung reaksi pada saat


pemanasan.

........................................................
10 menyangga buret dalam titrasi atau untuk
menyangga gelas kimia atau tabung rekasi
saat pemanasan

__......................................................
11 .................................................................

Mortar dan alu

12 ......................................................................

Plat tetes
13 .........................................................................
..

_...................................................
14 menimbang zat-zat yang akan digunakan
dalam reaksi

_......................................................
15 Alat untuk mengamati mikroorganisme atau
jaringan agar tampak besar

__..............................................
16 .........................................................................

Rak tabung reaksi


17 ............................................................

Kawat kasa
18 .....................................................................

Pembakar spiritus
19 meletakkan benda yang akan dipanaskan di
atas lampu bunsen.

........................................................
20 Digunakan sebagai alas pemanasan di atas
100 °C

_....................................................

Simbol dan Arti


SIMBOL ARTI
1 ..........................................

2 .......................................................

3 ..........................................................

4 ................................................................

5 ...................................................................
1.2 LKPD 2

Lembar Kerja Peserta Didik – 2


Bagaimana Bekerja di Laboratorium?

Tujuan :
Memahami peraturan bekerja di laboratorium.

Aktivitas:
Amatilah gambar di suasana yang terjadi di laboratorium di bawah ini. Apa saja yang tidak
boleh dilakukan di ruang laboratorium? Apa saja Tindakan yang sudah sesuai Ketika berada
di laboratorium?

Gambar Suasana di Laboratorium

Menurutmu, manakah perilaku yang tidak tepat dilakukan di ruang laboratorium? Manakah
perilaku yang sudah tepat? Isikan jawabanmu pada tabel berikut.
Tabel Identifikasi Suasana di Laboratorium

Perilaku yang Tidak Tepat Perilaku yang Tepat


Berilah pendapat aturan apa saja yang harus diperlakukan ketika menggunakan

laboratorium!

1. ………………………………………..……………………………………………….

2. ………………………………………..……………………………………………….

3. ………………………………………..……………………………………………….

4. ………………………………………..……………………………………………….

………………………………………..……………………………………………….

1.3 LKPD 3

Lembar Kerja Peserta Didik – 3


Merancang Percobaan

Tujuan :
Merancang percobaan sederhana

Aktivitas:
1. Bacalah Buku hal 17-20 tentang percobaan
2. Lakukan pengamatan di lingkungan sekitarmu dan temukan masalah apa yang dapat
diselesaikan dengan merancang sebuah percobaan.
3. Rancanglah percobaan sesuai dengan prosedur yang telah kamu pelajari

( BOLEH MERANGCANG SENDIRI ATAU MEMODIFIKASI DARI PENELITIAN


ORANG LAIN)
Apa masalah yang kamu temukan?

___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________

___________________________________________________________________________

Tuliskan rancangan percobaan yang akan kamu susun di tabel berikut.

Tujuan Percobaan

Hipotesis

Variabel Variabel bebas:

Variabel terikat:

Variabel kontrol:

Alat dan bahan


Prosedur Langkah kerja:

1. .

2. .

3. .

4. .

Contoh Eksperimen dari 2 Tanaman

1. Masalah: bunga hanya muncul sedikit


2. Tujuan percobaan : mengetahui pengaruh pupuk terhadap jumlah bunga
3. Hipotesis : Pemberian pupuk meningkatkan jumlah bunga yang di hasilkan tanaman
4. Variabel
a. Variabel bebas : pemberian pupuk
b. Variabel terikat :jumlah bunga yang dihasilkan tanaman
c. Variabel kontrol : penyiraman air atau bunga milik Agnes
5. Alat dan bahan
a. Pot
b. Alat penyiran bunga
c. Tanaman bunga matahari
d. Air
e. pupuk

6. Langkah Kerja
a. Menyiapkan 2 tanaman
b. Menanam 2 tanaman di pot A tiap hari diberikan air 10 ml
c. Menanam tanaman di pot B tiap hari di berikan air 10 ml dan setiap 1 minggu di berikan
pupuk cair 10ml
d. Mencatat jumlah daun dan tinggi tanaman seminggu 1 x
e. Menghitung jumlah bunga setelah 3 bulan
7. A. Hasil pengamatan data ( kuntitatif )minggu 1

POT A POT B
Tinggi tanaman
Jumlah daun
Jumlah bunga

B. Hasil pengamatan data (kualitatif )minggu 1

POT A POT B
Warna daun

Anda mungkin juga menyukai