Anda di halaman 1dari 3

PERSIAPAN RUJUKAN PASIEN

DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMAS


KAB. LAMPUNG SRIWIJAYA MATARAM
No. Dokumen : 800/ /SOP/VII/2017
TENGAH
Tanggal Terbit : 27 Februari 2017 Disetujui oleh,
Ka. Puskesmas Sriwijaya Mataram

SOP No. Revisi : 0

dr. Cilvana Riana Syaka


Halaman : 1/3 NIP.197206122006042020

1. Pengertian Kegiatan yang harus dilakukan oleh petugas layanan klinis sebelum mengirim
pasien ke fasilitas kesehatan yang lebih tinggi

2. Tujuan Menjamin kebutuhan pasien dan keluarga terpenuhi selama proses rujukan

3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Sriwijaya Mataram Nomor : 800/ / /IV/2017


tentang Kebijakan Pelayanan Klinis

4. Referensi 1. Pedoman Pengobatan Dasar di Puskesmas


2. Permenkes No. 5 tahun 2014 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter
di FKTP

5. Persiapan Alat dan Bahan :


1. Format rujukan
2. Rekam medis

6. Prosedur/Langkah- 1. Petugas menjelaskan alasan pasien dirujuk


Langkah 2. Petugas meyakinkan keluarga untuk setuju dilakukan rujukan
3. Bila keluarga setuju dilakukan rujukan, keluarga mendatangani informed
choice rujukan
4. Dokter menuliskan hasil pemeriksaan dan jenis terapi yang telah diberikan
kedalam surat rujukan
5. Perawat menghubungi sopir untuk menyiapkan mobil ambulance dan
perlengkapannya
6. Perawat menghubungi pihak rumah sakit yang dituju, dan memastikan
bahwa tenaga dan fasilitas yang dibutuhkan tersedia dirumah sakit tersebut
7. Petugas mempersilahkan keluarga untuk menyelesaikan administrasi
pelayanan
8. Apabila pihak rumah sakitt menyatakan tidak siap menerima pasien,
perawat menginformasikan kepada pasien/keluarga alternatife pilihan
rumah sakit lainnya
9. Apabila pihak rumah sakit menyatakan siap menerima rujukan, petugas
merujuk pasien

7. Diagram
Alir -

8. Hal-hal Kondisi pasien sebelum dan selama dirujuk


Yang Perlu
Diperhatikan

9. Unit Terkait 1. Rumah Sakit


2. Ambulan

10. Dokumen 1. Informed choice rujukan


Terkait 2. Rekam Medis
3. Form rujukan

NO : 800/ /SOP/VII/2017 2/3


11. Rekaman Historis
No Halaman Yang Diubah Perubahan Diberlakukan
Tanggal

NO : 800/ /SOP/VII/2017 3/3

Anda mungkin juga menyukai