Anda di halaman 1dari 6

Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer

Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330


http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

Perancangan Sistem Penjualan Berbasis Web


(E-Commerce) Pada Toko DMX Factory Outlet
Dengan Menggunakan Bahasa Pemrograman
PHP-MYSQL Dan Java Script
1
Pradani Ayu Widya Purnama, 2Teri Ade Putra
Universitas Putra Indonesia “YPTK” Padang
Padang, Jl. Lubuk Begalung
Pradaniwid@gmail.com, teriputra2@gmail.com

E-commerce adalah konsep bisnis yang sangat populer pada saat ini. Konsep ini
mempermudah proses transaksi anatar penjual dan pembeli. Penjual dapat
menawarkan produk yang dijualnya secara real time tanpa batasan waktu dan tempat.
Selain itu, pembeli juga dapat mengakses informasi barang yang ingin dibeli dengan
lebih mudah dan melakukan pembelian tanpa harus datang ke toko dimana produk
tersebut dijual. Penelitian ini dilakukan untuk membangun sebuah sistem penjualan
berbasis web (E-commerce) pada toko DMX Factory Outlet. Data yang digunakan
adalah data informasi produk pada toko DMX berupa data gambar serta deskripsi
produk. Sistem ini dapat menampilkan informasi produk seperti harga, merek, serta
gambar produk. Selain itu, sistem ini menyajikan informasi jumlah stok produk serta
jumlah penjualan setiap produk yang dapat diakses oleh pihak toko. Sistem ini juga
menyediakan layanan pemesanan produk hingga pembayaran biaya pembelian produk
di toko DMX Factory Outlet secara online.

Keywords—E-Commerce,Persediaan,Penjualan

I. PENDAHULUAN
Berkembangnya usaha-usaha perdagangan yang sangat pesat pada saat ini menjadikan informasi
sebagai hal yang sangat penting peranannya dalam menunjang jalannya operasi- operasi demi tercapainya
tujuan yang diinginkan oleh perusahaan.
E-commerce merupakan salah satu konsep yang cukup berkembang dalam dunia internet.
Penggunaan system ini sebenarnya dapat menguntungkan banyak pihak, baik pihak konsumen, produsen
maupun penjual. Konsep online shopping menyediakan banyak kemudahan dan kelebihan jika dibandingkan
dengan belanja yang konvensional. Selain proses transaksi bisa menjadi lebih cepat, di internet telah
disediakan hampir semua barang yang biasanya dijual secara lengkap. Calon pembeli dapat menghemat
waktu
dan biaya karena tidak perlu datang ke toko atau tempat transaksi sehingga dari tempat duduk mereka dapat
mengambil keputusan dengan cepat. Transaksisecara online dapat menghubungkan antara penjual dan calon pembeli
secara lansung tanpa dibatasi oleh suatu ruang dan waktu.
Berdasarkan realitas tersebut, maka diperlukan adanya tempat penelitian pada suatu toko untuk membuat
suatu system penjualan produk menggunakan fasilitas internet (rancangan berbasis web). System penjualan online
ini akan kami terapkan pada Toko DMX Factory Outlet. System penjualan selama ini dinilai kurang efektif dan
efisien. Jika hanya mengandalkan system penjualan dengan cara biasa saja, maka pendapatan perusahaan tidak
mengalami peningkatan yang signifikan. Selain itu perkembangan perusahaan terasa dinilai agak lambat. Oleh
karena itu dirancang suatu system penjualan secara online dengan menggunakan medi

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
178
Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330
http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

web atau internet dengan tujuan untuk meningkatkan waktu proses penjualan dan dapat meningkatkan volume
penjualan sehingga pendapatan perusahaan dapat meningkat. Kami akan mengangkat judul “PERANCANGAN
SISTEM PENJUALAN BERBASIS WEB (E-COMMERCE) PADA TOKO DMX FACTORY OUTLET
DENGAN MENGGUNAKAN BAHASAPEMROGRAMAN PHP-MYSQL DAN JAVA SCRIPT”.
II. DEFINISI E-COMMERCE
E-commerce merupakan suatu istilah yang sering digunakan atau didengar saat ini yang berhubungan
dengan internet, dimana tidak seorangpun yang mengetahui jelas pengertian dari e- commerce tersebut. Berikut akan
dipaparkan pengertian e-commerce menurut para ahli :
a. Perdagangan elektronik atau yang disebut juga e-commerce, adalah penggunaan jaringan komunikasi
dan komputer untuk melaksanakan proses bisnis. Pandangan populer dari e-commerce adalah penggunaan internet
dan komputer dengan browser Web untuk membeli dan menjual produk. McLeod Pearson (2008 : 59).
b. Menurut Shely Cashman (2007 : 83) E- commerce atau kependekan dari elektronik commerce
(perdagangan secara electronic), merupakan transaksi bisnis yang terjadi dalam jaringan elektronik, seperti internet.
Siapapun yang dapat mengakses komputer, memiliki sambungan ke internet, dan memiliki cara untuk membayar
barang-barang atau jasa yang mereka beli, dapat berpartisipasi dalam e-commerce. 11
c. Menurut Jony Wong (2010 : 33) pengertian dari electronic commerce adalah pembelian, penjualan dan
pemasaran barang serta jasa melalui sistem elektronik. Seperti radio, televisi dan jaringan computer atau internet.
Jadi pengertian e-commerce adalah proses transaksi jual beli yang dilakukan melalui internet dimana website
digunakan sebagai wadah untuk melakukan proses tersebut.
DEFINISI PHP
PHP adalah pemrograman interpreter yaitu proses penerjemahan baris kode sumber menjadi kode mesin
yang dimengerti computer secara langsung pada saat kode dijalankan. PHP disebut sebagai pemrograman Server
Side Programing, hal ini dikarenakan seluruh prosesnya dujalankan pada server. PHP adalahsuaru bahasa dengan
hak cipta
terbuka atau yang juga dikenal dengan istilah Open Source, yaitu pengguna dapat mengembangkan kode-kode fungsi
PHP sesuai dengan kebutuhan (Anhar, 2011).
Pemrograman PHP dapat ditulis dalam dua bentuk yaitu penulisan baris kode PHP pada file tunggal dan
penulisan kode PHP pada galaman html (embedded). Kedua cara penulisan tersebut tidak memiliki perbedaan,
hanya menjadi kebiasaan gaya penulisan dari programmer (Betha Sidik,Ir, 2013).

III. ANALISA DAN PERANCANGAN Use Case Diagram


Use case diagram adalah pola prilakusistem dan menggambarkan urutan transaksi yangberhubungan yang dilakukan
actor. Use case dibuat berdasarkan keperluan actor. Actor adalah orang yang berinteraksi dengan sistem. Use case
diagram menggambarkan proses yang dilakukan oleh actor terhadap sistem.

< < e x te n d > > < < e x te n d > >


< < e x te n d > >
ce la n a p e n d e k ca r i m e n u r u t ka te g o r i
d e le te b a r a n g
p ilih ka te g o r i b a r a n g y a n g d ip e sa n < < e x te n d > >
< < e x te n d > >
list b a r a n g
< < e x te n d > >
< < e xte n d > > < < e xt e n d > > < < e x te n d > >
lih a t se m u a d a ta
u b a h st o c k

< < e xte n d > > < < e xt e n d > >


b a ju ka o s

b a ju ke m e ja ce la n a p a n ja n g ca r i m e n u r u t ko d e b a r a n g

< < in c lu d e > > ta m b a h s to c k


ta m b a h b a r a n g

a d m in i s tr a
me mb er ke lu h a n
< < in c lu d e > >

la p o r an p e n da p a ta n
ko n f ir m a si < < in c lu d e > >
to r
< < e x te n d > >
< < in c lu d e > > < < e x te n d > >
< < in c lu d e > >

ce k b a r a n g y a n g te la h d ip e sa n

< < in c lu d e > > ce ta k d a ta p e n d a p a ta n


< < e x te n d > > so r tin g m e n u r u t ta n g g a l

ce la n a p e n d e k
< < in c lu d e > >
lih a t b a r a ng b a r u y a n g d a p a t < < in c lu d e > >
lo g i n
d ip e sa n
< < e x te n d > >
g r a f ik p e n da p a ta n
< < e xte n d > > < < e x te n d > >
< < e x te n d > >
< < in c lu d e > >
b a ju ka o s
< < in c lu d e > >
b a ju ke m e ja ce la n a p a n ja n g
so r tin g m e n u r u t ta h u n
< < i n clu d e > >

< < in c lu d e > >

ca r a p e m e sa n a n
< < in c lu d e > >
< < in c lu d e > > p e sa n a n

< < e x te n d > >


< < e x te n d > >
te n ta n g ka m i

te r im a p e sa n a n
< < in c lu d e > > h a p u s p e sa n a n

d a fta r
< < in c lu d e > >

< < e x te n d > >


d a ta ko n f ir m a si
p ilih ka te g o r i b a r a n g
u se r b ia sa
< < e x te n d > >
ce la n a p e n d e k
< < e x te n d > >
< < e xte n d > > < < e x te n d > >
< < e x te n d > >
< < in c lu d e > >
te r im a ko n f ir m a si
ce la n a p a n ja n g
b a ju ka o s b a ju ke m e ja
h a p u s ko n f ir m a s i

< < e x te n d > >


lih a t b a r a n g b a r u < < in c lu d e > >
list p e sa n a n te r b a n y a k
< < e x te n d > >
< < e x te n d > >
< < e xte n d > > ce la n a p e n d e k
< < e xte n d> >

b a ju ka o s
ta m b a h s to c k
b a ju ke m e ja ce la n a p a n ja n g

< < e x te n d > >


d a ta ke lu h a n

h a p u s ke lu h a n

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
179
Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330
http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

dat

Gambar 3.1.Use Case DiagramClass Diagram

Class Diagram menggambarkan class, fitur dan hubungan-hubungan yang terjadi. Dalam class diagram terdapat
attribute dan metode yang dimiliki peran masing-masing.

Gambar 3.2.Class DiagramDeployment Digram


Deployment diagram menunjukkan konfigurasi komponen dalam proses eksekusi aplikasi, dimana
komponen akan terletak (pada mesin, server atau piranti keras apa), bagaimana kemampuan jaringan pada lokasi
tersebut, spesifikasi server, dan hal-hal lain yang bersifat fisikal.

Client
Web Server & Database Server

Mozilla Firefox web Browser Apache


page request
Databse MySQL

Gambar 3.3.Deployment Diagram

IV. IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN Pengujian


Dari hasil pengujian, didapatkan desain yang

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
180
Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330
http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

Gambar 4.1.Halaman Home

b. Halaman Admin
Halaman admin menampilkan semua menu yang bisa diakses oleh admin. Pada menu admin akan
ditampilkan lansung list barang dan jumlah stock yang tersedia. Halaman ini dapat dilihat seperti gambar berikut
:

Gambar 4.2. Halaman Admin


c. Halaman Member
Halaman member menampilkan semua menu yang bias diakses oleh member. Pada menumember akan
ditampilkan ucapan selamat dating,menu pesan, konfirmasi dan lainnya. Halaman ini
dapat dilihat seperti gambar berikut
menggambarkan tampilan dari halaman-halaman
web yang telah dibuat.
a. Halaman Home
Halaman home menampilkan ucapan selamat
datang untuk user serta mengizinkan user untuk
mengakses beberapa menu. Halaman ini dapat
dilihat seperti gambar berikut :
Gambar 4.3. Halaman Member

d. Halaman Pesan Barang Member


Halaman ini menampilkan form yang digunakan untuk memesan barang. Halaman ini dapat dilihat seperti
gambar berikut :

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
181
Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330
http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

Gambar 4.4. Halaman Pesan Barang Member

e. Halaman Konfirmasi Member


Halaman ini menampilkan form yang digunakan member untuk mengirimkan konfirmasi pembayaran.
Halaman ini dapat dilihat seperti gambar berikut :

Gambar 4.5. Konfirmasi Member


f. Halaman List Pesanan Admin
Halaman ini menampilkan daftar list pesanan yang digunakan oleh admin. Halaman ini dapat dilihat seperti
gambar berikut :

Gambar 4.6. List Pesanan Admin


g. Halaman List Konfirmasi Admin
Halaman ini menampilkan tabel list konfirmasi yang digunakan oleh admin untuk melihat pesanan yang
telah dikonfirmasi. Halaman ini dapat dilihat seperti gambar berikut

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
182
Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer
Volume 5, Number 1, Oktober 2020 e-ISSN : 2541-1330
http://doi.org/10.33395/remik.v4i1.10803 p-ISSN : 2541-1332

Gambar 4.4. Halaman Pesan Barang Member

V. KESIMPULAN DAN SARANKESIMPULAN


Setelah dilakukan perancangan sistem dan penerapan aplikasi penjualan berbasis web pada toko
DMXFactoryOutlet ini dapat diambil beberapa kesimpulan, diantaranya :
1. Dengan menggunakan system penjualan berbasis web (E-Commerce), pelanggan tidak harus datang ke
Toko untukmelakukan transaksi pembelian.
2. Dengan menggunakan system penjualan berbasis web (E-Commerce), penyampaian informasi barang
terbaru dapat dilakukan secara cepat dan mudah.

3. Dengan menggunakan sistem penjualan berbasis web (E-Commerce), pendataan pelanggan dapat disimpan
di database dan pendataan stock barang bisa dilakukan secara otomatis.
4. Dengan menggunakan sistem penjualan berbasis web (E-Commerce), pembuatan laporan pendapatan
dapat dilakukan secara otomatis dan dapat mengetahui jenis barang yang paling banyak terjual dengan
cepat.
SARAN
Sebagai penutup dari penelitian Praktek Kerja Lapangan ini, penulis memberikan saran dengan harapan agar
berguna bagi pembaca. Adapun saran- saran yang penulis berikan adalah sebagai berikut
:
1. Sistem yang dibangun pada intinya hanya sebatas pada proses penjualan dan pendataan barang.
2. Diharapkan adanya pengembangan lain di aplikasi ini sehingga nantinya dapat meningkatkan kinerja dari
aplikasi ini.
Diperlukan maintenance terhadap sistemagar aplikasi dapat berjalan dengan baik untuk waktu seterusnya.
VI. REFERENCES
Anhar, ST, Panduan Menguasai PHP & MYSQLSecara Otodidak.2010 Media Kita.
Adi Nugroho, Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek dengan Metode USDP. Yogyakarta, Indonesia: Andi
Yogyakarta,2010.
A.S, Rosa, M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur Dan Berorientasi Objek). 2013 Bandung :
Informatika.
Hernita P, Membuat Aplikasi Laporan Menggunakan PHP .2010 Penerbit : Andi.
Mumtahana, Hani Atun. Sekreningsih Nita, “Analisis Optimalisasi Penggunaan Teknologi Informasi dalam
peningkatan Kualitas dan Pemasaran Produksi Kulit Magetan,” in Seminar Nasional Teknik dan
Manajemen Industri, Malang, 2015, pp. IV-22 - IV 27.
Seminar Nasional Teknologi Informasi, Bisnis, dan Desain, 2016, STMK-Politeknik PalComTech : Merketplace
dan E- Commerce bagi Petani guna peningkatan penjualan hasil petani. Palembang, Indonesia 12 Mei
2016. PalComTech Publish:Palembang.

This is an Creative Commons License This work is licensed under a Creative Commons
Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
183

Anda mungkin juga menyukai