Anda di halaman 1dari 13

TEMA 2 BERMAIN DILINGKUNGAN

Page 1

LKPD
KELAS

2
SEMESTER 1
Page 2

Lembar Kerja Peserta Didik

Satuan Pendidikan : SDN Pandamaan 1

Tema : Bermain di Lingkungan

Subtema : Bermain di Lingkungan Rumah

Kelas / Semester : 2/1

Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia

A. Judul LKPD : Keragaman Benda

B. Tujuan Kegiatan
1. Dengan berdiskusi siswa dapat menjelaskan makna kosakat
yang berkaitan dengan keragaman benda dengan benar.
2. Dengan melakukan pengamatan sederhan,siswadapat
melaporkan hasil pengamatan sederhan tentang keragaman
benda di lingkungan sekitar dengan menggunakan bahasa
Indonesia yang tepat.
3.Dengan berdiskusi, siswadapat menyebutkan manfaat
aturan dalam kehidupan sehari-hari di rumah dengan benar.
4.Dengan berdiskusi,siswadapat menyebutkan akibat
berprilaku yang tidak sesuai dengan aturan di rumah
dengan benar.
5.Dengan mengetahui manfaat dan akibat tidak mengikuti
aturan,siswa dapat membiasakan kegiatan sesuai aturan
yang berlaku di rumah dengan benar.
Page 3

Alat dan Bahan

1. Buku sisiwa tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk SD/MI KELAS 2 tema
(bermain di lingkungan)
2. Buku guru Tematik Terpadu kurikulum 2013 untuk SD/MI kelas 2 tema 2
(bermain di lingkungan)
3. WAG
4. Teks bacaan tentang “Wujud Benda”
5. Gambar “Beni dan Edo bermain pistol”

Langkah-langkah Kegiatan

1. Pada awal pembelajaran, siswa Diarahkan mengamati dan membaca serta


mempredeksi isi teks bacaan “Wujud Benda”
2. Siswa membaca dengan lancar teks “Wujud Benda”
3. Siswa menceritakan isi teks yang telah dibaca.
4. Siswa menyesuaikan isi teks dengan predeksi yang telah dilakukan sebelumnya.
5. Siswa berdiskusi dengan teman mencari makna dan kosakata yang berhubungan
dengan wujud benda.
6. Siswa menjelaskan makna kosakta yang telah didiskusikan
7. Siswa mengamati benda-benda di sekitarnya dan mengelompokan ke dalam
kelompok wujud benda
8. Siswa membaca hasil pengamatan kepada teman-temannya
9. Siswa lain diminta memberi tanggapan, saran, maupun pertanyaan
10. Siswa mengamati gambar Beni dan Edo yang sedang bermain pistol air.
11. Siswa berdiskusi dengan teman menjawab pertanyaan terkait gambar.
12. Siswa dan guru melakukan tanya jawab tentang pentingnya aturan
dalamkehidupan.
Page 4
Page 5
Page 6
Page 7
Page 8
Page 9

Lembar Kerja Peserta Didik

Satuan Pendidikan : SDN Pandamaan 1

Tema : Bermain di Lingkungan

Subtema : Bermain di Lingkungan Rumah

Kelas / Semester : 2/1

Muatan Pelajaran : SBdP

A. Judul Kegiatan

Menyanyikan lagu “Belajar Perkalian”


B. Tujuan Kegiatan

Dengan mendengarkan lagu “Belajar Perkalian” malalui video youtube


siswa mengetahui nada dan lirik lagu “Belajar Perkalian”

C. Alat dan Bahan


1. Buku sisiwa tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk SD/MI KELAS 2
tema (bermain di lingkungan)
2. Buku guru Tematik Terpadu kurikulum 2013 untuk SD/MI kelas 2
tema 2 (bermain di lingkungan)
3. WAG
4. Link Youtube
https://www.youtube.com/watch?v=dTaE7VAwDCI&feature=youtu.be
5. Teks lagu Belajar Perkalian

D. Langkah-langkah Kegiatan

1. Siswa mengamati dan mendengarkan lagu “Belajar Perkalian”lewat


video yang dibagikan di whattsapp grup
2. Siswa dengan bimbingan guru menyanyikan lagu “Belajar
Perkalian”
3. menjelaskan isi lagu yang dinyanyikan.
P a g e 10

E. Pertanyaan-pertanyaan
1. Apakah judul lagu di atas?
2. Apakah irama lagu dalam lagu di atas?
3. Menceritakan tentang apakah lagu di atas?
P a g e 11

Lembar Kerja Peserta Didik

Satuan Pendidikan :SDN Pandamaan 1


Tema : Bermain di Lingkungan
Subtema : Bermain di Lingkungan Rumah
Kelas / Semester : 2/1
Muatan Pelajaran : Matematika

A. Judul Kegiatan
Perkalian

B. Tujuan Kegiatan

Menentukan hasil perkalian dalam bentuk penjumlahan

C. Alat dan Bahan


1. Buku sisiwa tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk SD/MI KELAS 2
tema (bermain di lingkungan)
2. Buku guru Tematik Terpadu kurikulum 2013 untuk SD/MI kelas 2
tema 2 (bermain di lingkungan)
3. WAG

D. langkah-langkah kegiatan

1. Dengan mengamati contoh,siswa dapat menyatakankalimat


matematika yang berkaitan dengan masalah tentang perkalian
dengan benar.
2. Dengan mengamati contoh, siswadapat menyatakanperkalian dua
bilangan sebagai penjumlahan berulang dengan tepat.
3. Dengan mengamati contoh siswa dapat menghitung hasil kali dua
bilangan dengan hasil bilangan cacah sampai 100 dengan benar.
P a g e 12
P a g e 13

Sumber dan Media


1. Buku siswa tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk SD/MI KELAS 2 tema
(bermain di lingkungan)
2. Buku guru Tematik Terpadu kurikulum 2013 untuk SD/MI kelas 2 tema 2
(bermain di lingkungan)
3. Link Youtube https://www.youtube.com/watch?v=dTaE7VAwDCI&feature=youtu.be

Anda mungkin juga menyukai