Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM TAHUNAN

KURIKULUM MERDEKA BELAJAR

Fase/Semester : D/ Ganjil
Mata Pelajaran : IPA
Satuan Pendidikan : SMP Negeri 4 Tumpaan
Tahun Pelajaran : 2022/2023

Semeste Alokasi
NO ATP ATP Keterangan
r Waktu

Ganjil 7.1 Menerapkan konsep metode ilmiah, 15 JP


meningkatkan keterampilan dalam
mengorganisasikan dan menyajikan
fakta dan data secara sistematis,
terpercaya guna menumbuhkan
sikap-sikap ilmiah bahwa
pengukuran sebagai bagian dari
metode ilmiah

7.2 Mendiskusikan satuan ukuran 15 JP


Standar Internasional dengan
konversinya dan melakukan
penerapan metode ilmiah melalui
penyelidikan ilmiah (rumusan
masalah-observasi-membuat
dugaan-eksperimen-dan
kesimpulan) observasi, percobaan,
dan pengamatan, serta standar
pengukuran tidak baku

7.3 Menjelaskan ciri-ciri makhluk hidup, 15 JP


mengklasifikasikan makhluk hidup
dan benda, dan mengelompokkan
makhluk hidup berdasarkan
karakteristiknya melalui kegiatan
observasi di lingkungan sekolah

7.4 Mengidentifikasi sistem organisasi 20 JP


kehidupan mulai dari tingkat sel
sampai organisme, pengamatan sel
dan jaringan hewan dan tumbuhan
menggunakan mikroskop atau media
lain, dan menggambarkan hasil
pengamatan sel, jaringan dan
diferensiasinya
7.5 Mengidentifikasi sifat fisika (massa 20 JP
jenis) dan sifat kimia (asambasa) dan
karakteristik lain yang membedakan
antara zat padat, cair dan gas, dan
mendiskusikan serta
mempresentasikan susunan partikel
zat padat, cair dan gas .

7.6 Menganalisis konsep suhu, 20 JP


pemuaian, kalor, menentukan
perpindahan / pelepasan kalor, dan
menerapkan azas Black, membuat
termometer sederhana yang dapat
dimanfaatkan dalam kehidupan
sehari-hari

7.7 Menjelaskan konsep partikel materi 20 JP


atom, molekul, dan menyajikan
contoh konkrit bentuk senyawa,
campuran dan pemisahan

7.8 Membedakan perubahan benda 15 JP


secara fisika dan kimia dan manfaat
perubahan wujud benda dari fisika
ke kimia atau sebaliknya dalam
kehiduan sehari-har

Asesmen PH/PTS/PAS

Projek Profil Pancasila

1.

2.

3.

Genap …

Asesmen PH/PTS/PAS

Projek Profil Pancasila

Ponelo Kepulauan, Juli 2022


Mengetahui:
Kepala Sekolah

Yenni F. Lalenoh, SPd.MAP


NIP. 197606072008012013

Anda mungkin juga menyukai