Anda di halaman 1dari 3

RUMAH SAKIT YASYFIN DARUSSALAM GONTOR

Jl. Dukuh Gontor II, Desa Gontor, Kec. Mlarak


Kab. Ponorogo, Jawa Timur 63472
Email: rsyasyfin@gontor.ac.id
Telp. 0352 3591202 Fax. 0352 3597038

‫الرحِيم‬ َّ ِ ‫ِب ْس ِم هَّللا‬


َّ ‫الر ْح َم ِن‬
SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT YASYFIN DARUSSALAM GONTOR
NOMOR:
TENTANG
PEDOMAN PELAYANAN GIZI

DIREKTUR RUMAH SAKIT YASYFIN DARUSSALAM GONTOR

Menimbang :
a. Bahwa untuk mewujudkan pelayanan gizi yang bermutu,
diperlukan adanya sistem yang efektif dan efisien dalam
pelaksanaanya
b. Bahwa untuk mewujudkan sistem sebagaimana dimaksud dalam
butir (a) perlu suatu pedoman pelayanan gizi yang ditetapkan
dengan keputusan direktur

Mengingat :
1. Undang – Undang No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;
2. Undang-undang No. 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit;
3. Undang- Undang No. 8 tahun 1999 tentang Perlindungan
Konsumen;
4. Permenkes RI No. 43 tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
Minimal Bidang Kesehatan;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 374/Menkes/SK/III/2007
tentang Standar Profesi Gizi;
6. Keputusan Menteri Penertiban Aparatur Negara nomor
23/Kep/M.PAN/4/2001 tentang Jabatan Fungsional Nutrisionis dan
Angka Kreditnya;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 942/Menkes/SK/VII/2003 tentang
Pedoman Higyne dan Sanitasi Makanan Jajanan;
MEMUTUSKAN

Menetapkan : Keputusan Direktur RS Yasyfin Darussalam Gontor Tentang


Pedoman Pelayanan Instalasi Gizi Rumah Sakit Yasyfin
Darussalam Gontor
Pedoman Pelayanan Instalasi Gizi Rumah Sakit Yasyfin
KESATU :
Darussalam Gontor sebagaimana tersebut dalam Lampiran ini;
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
KEDUA : ketentuan apabila dikemudian hari ternyata ternyata terdapat
kekeliruan akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di :
Pada Tanggal :
DIREKTUR RUMAH SAKIT YASYFIN DARUSSALAM
GONTOR

(dr. Gatot Subroto, M.Kes)


NIP:

Anda mungkin juga menyukai