Anda di halaman 1dari 2

Evaluasi : Materi membuat Daftar Akun, linked account, setting pajak, saldo awal pada

Perusahaan Jasa

Jawablah pertanyaan dibawah ini !

1. Sebelum memulai untuk menyusun laporan keuangan perusahaan pada MYOB


Accounting Plus V18, kita diharuskan untuk membuat data perusahaan baru terlebih
dahulu, jelaskan langkah-langkah untuk membuat data perusahaan baru pada MYOB
Accounting Plus Versi 18ED!
2. Jelaskan langkah-langkah mengedit akun!
3. Jelaskan langkah-langkah menghapus akun yang tidak terpakai!
4. Jelaskan langkah-langkah membuat akun baru!
5. Jelaskan langkah-langkah mensetting linked account untuk penjualan dan pembelian!
6. Jelaskan langkah-langkah mengisi saldo awal!
7. Jelaskan langkah-langkah mengedit kode pajak
8. Dalam program aplikasi komputer akuntansi, terdapat daftar pelanggan (customer) dan pemasok
(supplier). Jelaskan langlah-langkah membuat daftar customer dan supplier !
9. MYOB membagi tipe akun kedalam beberapa kelompok dan sub kelompok. Berikut ini
dijelaskan satu persatu dari fungsi pembagian akun tersebut : isilah yang masih kosong !

Klasifikasi Akun (Header) Type Akun (Detail Penjelasan Akun Tipe Chash Flow
Account)

Assets ( Harta) Bank Harta yang bisa digunakan untuk mencatat transaksi
(Kas/Bank) penerimaan uang dan pengeluaran uang

Account Recevable Harta yang menapung piutang usaha dari transaksi Operating
(Piutang Usaha) penjualan perusahaan

Other Current Asset Harta lancar lainnya selain piutang dan Kas/Bank Operating
(harta lancar lainnya) yang umurnya kurang dari 1 tahun

Fixed Asset Harta Tetap yang umurnya lebh dari 1 tahun Investing
(harta tetap)

Other Asset Harta tidak lancar selain harta lancar dan harta tetap Inveting/Financing
(harta lain-lain)

Liability (Kewajiban) Credit Card (Kartu ...........


kredit)

Accounts Payable (utang ........... ...........


Usaha)

Liability (Kewajiban Long Term Liability ........... ...........


(utang Jk.Panjang)

Other Liability (utang ........... ...........


lainnya)

Equity Equity ........... ...........


(Ekuitas) (Equtas)

Income Income ........... ...........


(pendapatan)

Cost of Sales Cost of Sales ........... ...........


(Harga Pokok)

Expense Expense ........... ...........


(Beban)

Other Expense Other Income ........... ...........


(Pendapatan diluar Usaha)

Other Expense (Beban Other Expense ........... ...........


Diluar Usaha)

Anda mungkin juga menyukai