Anda di halaman 1dari 3

INSPEKSI KESEHATAN

LINGKUNGAN SEKOLAH
Nomor : B/IV/SOP/UKM/07/2016/006
Terbit ke 01

Dinkes Kab.
SOP No.Revisi : 00
Tgl.Terbit : 01-07-2016
Pekalongan Halaman :1-3 Puskesmas Tirto 1
Ditetapkan Kepala dr. Endah Winarti, M.Kes
Puskesmas Tirto 1 NIP. 19670201 200212 2 002

1. Pengertian Inspeksi kesehatan lingkungan sekolah adalah kegiatan pembinaan dan


pengawasan penyelenggaraan kesehatan lingkungan sekolah.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk melaksanakan Inspeksi kesehatan lingkungan
sekolah
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Tirto 1 nomor V/PD/08/2016/003
tentang Pedoman Kesling
4. Referensi Kepmenkes RI No 1429 Tahun 2006 Tentang Penyelenggaraan Kesling
Sekolah
5. Alat dan 1. Alat Tulis
Bahan 2. Senter
3. Meteran
4. Lux meter
5. Formulir IKL Sekolah
6. Langkah- 1. Pelaksana Program merencanakan kegiatan
langkah/ 2. Pelaksana Program menentukan tempat pendidikan yang
Prosedur akan diperiksa
3. Pelaksana Program membuat jadwal pemeriksaan
4. Pelaksana Program menyampaikan jadwal Pelaksana Kegiatan
5. Pelaksana Kegiatan menyampaikan jadwal ke Sasaran
6. Pelaksana Kegiatan mempersiapkan kegiatan (menyiapkan
form IS )
7. Pelaksana Kegiatan menyiapkan trasportasi
8. Pelaksana Kegiatan melakukan pemeriksaan
9. Pelaksana Kegiatan mencatat hasil pemeriksaan
10. Pelaksana Kegiatan menganalisa hasil pemeriksaan
11. Pelaksana Kegiatan menyimpulkan hasil pemeriksaan
12. Pelaksana Kegiatan memberi saran / masukan bila perlu
13. Pelaksana Kegiatan membuat laporan hasil
14. Pelaksana Kegiatan megarsipkan hasil pemeriksaan
INSPEKSI KESEHATAN
LINGKUNGAN SEKOLAH
Nomor : B/IV/SOP/UKM/07/2016/006
Terbit ke 01

Dinkes Kab.
SOP No.Revisi : 00
Tgl.Terbit : 01-07-2016
Pekalongan Halaman :2-3 Puskesmas Tirto 1
Ditetapkan Kepala dr. Endah Winarti, M.Kes
Puskesmas Tirto 1 NIP. 19670201 200212 2 002

7. Diagram Alir
Menentukan tempat
Merencanakan
yang akan diperiksa
kegiatan

Menyampaikan jadwal Membuat jadwal


pemeriksaan

Mempersiapkan Form IS Menyiapkan


transportasi

Mencatat hasil Melakukan


pemeriksaan pemeriksaan

Menganalisa hasil Menyimpulkan hasil


pemeriksaan pemeriksaan

Membuat laporan Memberikan saran

Mengarsipkan hasil Selesai


kegiatan

8. Hal-Hal yang
Perlu
Diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Programer UKS
2. Kepala Sekolah
INSPEKSI KESEHATAN
LINGKUNGAN SEKOLAH
Nomor : B/IV/SOP/UKM/07/2016/006
Terbit ke 01

Dinkes Kab.
SOP No.Revisi : 00
Tgl.Terbit : 01-07-2016
Pekalongan Halaman :3-3 Puskesmas Tirto 1
Ditetapkan Kepala dr. Endah Winarti, M.Kes
Puskesmas Tirto 1 NIP. 19670201 200212 2 002

10. Dokumen 1. Form IKL Sekolah


Terkait

11. Rekaman Historis:


Diberlakukan
No Halaman Yang dirubah Perubahan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai