Anda di halaman 1dari 7

Monitoring Kinerja Puskesmas

No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020

No. Revisi : 01
SOP Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :1/7

PUSKESMAS dr.SANTI INDRI.Y.A


BERUNTUNG RAYA NIP.198211172011012005

1. Pengertian Monitoring adalah Mengawasi, mengamati, atau mengecek dengan


cermat, dan memantau suatu kegiatan tertentu agar berjalan sesuai
dengan perencanaan yang telah ditetapkan.

Monitoring kinerja Puskesmas adalah suatu upaya untuk melakukan


pemantauan pelaksanaan program dan kegiatan, serta hasil yang
dicapai pada masing masing unit dan program yang ada di
puskesmas.

Rapat mingguan adalah suatu kegiatan monitoring yang


dilaksanakan tiap hari senin untuk menjamin kegiatan sesuai
dengan yang ditetapkan.

Laporan bulanan adalah suatu kegiatan monitoring yang


dilaksanakan tiap bulan dan diserahkan tiap tanggal 5 setiap
bulannya.

Lokakarya mini bulanan adalah suatu kegiatan monitoring yang


dilaksanakan tiap awal bulan dan paling lambat setelah tiga hari
sesudah laporan bulan diterima.

Supervisi adalah suatu kegiatan monitoring yang dilaksanakan tiap


bulan untuk memastikan apakah pelaksanaan kegiatan sesuai
dengan yang telah direncanakan.Supervisi terbagi 2 yakni supervisi
terencana dan supervisi insidental.

Audit internal adalah suatu kegiatan monitoring yang dilakukan oleh


tim audit internal dengan tujuan mendapatkan data dan informasi
faktual dan signifikan berupa data , hasil analisa, hasil penilaian,
rekomendasi auditor sebagai dasar pengambilan keputusan,
pengendalian manajemen, perbaikan dan atau perubahan, yang
dilakukan secara periodik dan terencana.
2. Tujuan 1. Sebagai acuan dalam melaksanakan monitoring kinerja di
Puskesmas Beruntung Raya.
2. Menjamin kegiatan yang dilaksanakan sesuai dengan
perencanaan yang telah ditetapkan.
3. Meningkatkan efisiensi dan efektifitas dalam pelaksanaan
kegiatan.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : ADM-in/SK-


/II/PKM-BR/2020 tentang monitoring kinerja Puskesmas
4. Referensi 1. Permenkes RI nomor 43 tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44
Tahun 2016 Tentang Pedoman Manajemen Puskesmas
3. Pedoman Penilaian Kinerja Puskesmas
4. Pedoman Audit Internal
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

5. Prosedur/ Langkah- Alat dan bahan :


Langkah a. Buku monitoring Kepala Puskesmas
b. Buku monitoring Penanggung jawab Upaya Puskesmas.
c. Buku Rapat Mingguan
d. Buku Lokakarya Mini Bulanan
e. Almari Arsip
f. Alat Tulis Kantor

A. Laporan pelaksanaan kegiatan:


1. Pelaksana menyiapkan laporan kegiatan bulanan
2. Penanggung jawab memeriksa laporan yang disusun oleh
pelaksana
3. Penanggungjawab menandatangani laporan kegiatan
bulanan
4. Penanggung jawab menyampaikan laporan kepada
Kepala Puskesmas
5. Kepala Puskesmas mempelajari laporan yang
disampaikan oleh penanggung jawab
6. Kepala Puskesmas memanggil penanggung jawab jika
ada permasalahan atau capaian yang tidak tercapai,
untuk klarifikasi dan tindak lanjut.
7. Kepala Puskesmas menandatangani laporan bulanan
untuk dikirimkan ke Dinas Kesehatan Kota.

B. Lokakarya mini bulanan:


1. Kepala Puskesmas dan penanggung jawab menyiapkan
bahan-bahan lokakarya mini
2. Kepala Tata Usaha mengundang seluruh pegawai untuk
hadir dalam rapat lokakarya mini bulanan
3. Kepala Tata Usaha mempersiapkan kegiatan rapat
4. Kepala Puskesmas memimpin jalannya lokakarya mini
5. Para penanggung jawab menyampaikan capaian kinerja
bulanan
6. Kepala Puskesmas memimpin pembahasan
7. Kepala Puskesmas membahas rencana tindak lanjut hasil
capaian kinerja
8. Kepala Puskesmas menyimpulkan hasil rapat lokakarya
mini bulanan
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

C. Supervisi:
1. Kepala Puskesmas mempersiapkan supervisi ke
lapangan guna mengetahui permasalahan yang ada di
lapangan dan melihat pelaksanaan kegiatan di lapangan.
2. Kepala Puskesmas menetapkan tujuan pelaksanaan
supervisi
3. Kepala Puskesmas mempersiapkan bahan/instrument
untuk supervisi
4. Kepala Puskesmas melaksanakan supervisi ke lapangan
5. Kepala Puskesmas bersama yang disupervisi membahas
hasil-hasil dan rencana tindak lanjut
6. Kepala Puskesmas mendokumentasikan hasil supervisi.

D. Audit Internal:
1. Auditor internal menyusun rencana audit internal
2. Auditor internal menyusun kerangka acuan kegiatan audit
internal
3. Auditor internal menyusun instrument audit internal
4. Auditor internal menyampaikan jadual audit kepada unit-
unit yang akan diaudit
5. Auditor internal melaksanakan kegiatan audit sesuai
jadual yang direncanakan.
6. Auditor internal mengumpulkan data berdasarkan
instrumen audit internal.
7. Auditor internal menganalisa data audit (perumusan
masalah, prioritas masalah dan rencana tindak lanjut).
8. Auditor internal membahas hasil temuan audit bersama
dengan auditee.
9. Auditor internal membuat laporan hasil audit internal.
10. Auditor internal mendokumentasikan hasil audit internal.
11. Auditor internal mengarsipkan hasil audit internal

6.Diagram alir
A. Laporan pelaksanaan kegiatan:

menyiapkan laporan memeriksa laporan yang


kegiatan bulanan disusun

menandatangani laporan
kegiatan bulanan
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

menyampaikan laporan

Mempelajari laporan

Menandatangani laporan Memanggil penanggung


bulanan untuk dikirim ke jawab
dinas

B. Lokakarya Mini Bulanan

mengundang seluruh
Menyiapkan bahan-bahan pegawai
lokakarya mini bulanan

Mempersiapkan kegiatan
rapat

Memimpin jalannya
lokakarya mini

Menyampaikan capaian
kinerja bulanan

Memimpin pembahasan

Menyimpulkan hasil rapat Membahas rencana tindak


lokakarya mini bulanan lanjut hasil capaian kinerja
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

C. Supervisi

mempersiapkan mengundang seluruh


supervisi ke lapangan pegawai

Menetapkan tujuan

mempersiapkan
bahan/instrument

melaksanakan supervisi

mendokumentasikan hasil membahas hasil-hasil dan


supervisi. rencana tindak lanjut

D. Audit Internal

Menyusun rencana menyusun kerangka acuan


kegiatan

menyusun instrument

Menyampaikan jadual
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

Melaksanakan kegiatan

Mengumpulkan data

Menganalisa data

Membahas hasil temuan

Membuat Laporan

Mendokumentasika
n hasil audit

Mengarsipkan
Merapikan alat dan hasil audit
bahan

7. Hal-hal yang perlu Monitoring kinerja Puskesmas wajib dilaksanakan oleh Kepala
diperhatikan Puskesmas dan Penanggungjawab Upaya Puskesmas.

8. Unit terkait 1. Unit Tata Usaha


2. Unit UKM
3. Unit UKP
PUSKESMAS Monitoring Kinerja Puskesmas
BERUNTUNG RAYA
No. Dokumen : ADM-in/SOP- /IV/PKM-BR/2020 dr.SANTI INDRI.Y.A
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 11 April 2020
Halaman :7/7

9. Dokumen terkait 1. SK Penetapan indikator prioritas untuk monitoring dan penilaian


kinerja.
2. Revisi rencana, program kegiatan, pelaksanaan program
berdasar hasil monitoring.

10. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai


historis Diberlakukan
perubahan 1. No.dokumen ADM-in/SOP- /IV/PKM - 11 April 2020
BR/2020

2. Nama Kepala dr.SANTI INDRI.Y.A


Puskesmas

3. No.Revisi 01

Anda mungkin juga menyukai