Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDS Cahaya Bangsa


Tahun Ajaran
Mata Pelajaran 2021/2022
: PENDIDIKAN AGAMA BUDHA
Pembelajaran
Kelas/ Semester Daring
: I/ (Distance
II Learning)
Materi pokok : Mengenal Doa Agama Buddha
Alokasi waktu : 4 x 25 menit
Periode / Tanggal : Minggu ke 3/14-18 Februari 2022

A. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menyanyikan lagu Doaku dan Aku Ingat Berdoa

B. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru membuka pembelajaran dengan salam, ucapan syukur dan mengawali pembelajaran
dengan kalimat motivasi (melalui Google classroom)
b. Guru mengecek kehadiran anak-anak yang online dan memilih salah satu anak untuk
memimpin doa
c. Guru membacakan tata tertib/ aturan-aturan pada saat pembelajaran berlangsung

2. Kegiatan Inti
a. Guru memberikan contoh cara menyanyikan lagu Doaku dan Aku Ingat Berdoa melalui
Google Meet
b. Guru meminta siswa untuk mengulang kembali lagu yang sudah diajarkan melalui
Google Meet
c. Guru memberikan waktu sesi tanya jawab apabila siswa belum jelas (melalui Google
classroom)
d. Guru menjawab pertanyaan-pertanyaan siswa (melalui Google classroom)
e. Guru membuat tes penilaian menggunakan google classroom
f. Siswa langsung mengerjakan soal dari rumah dengan dibatasi waktu

3. Kegiatan Penutup
a. Guru bersama peserta didik melakukan evaluasi pembelajaran
b. Guru bersama peserta didik menyimpulkan poin-poin pembelajaran
c. Guru bersama peserta didik melakukan doa penutup

C. Alat / bahan dan Sumber belajar :


1. Laptop, Hp android ;
2. Buku Pendidikan Agama Buddha dan Budi Pekerti kelas 1 hal: 96 dan 102

D. Metode :
- DARING (Dalam Jaringan via Google Classroom & Google meet)

E. Penilaian/ Assesment :
a. Sikap (Semangat belajar dilihat dari kehadiran online tepat waktu dan rasa ingin tahu dari
sikap aktif bertanya, percaya diri dalam menjawab pertanyaan yang diajukan, mengumpulkan
tugas tepat waktu dan kreativitas dalam mengerjakan tugas )
b. Pengetahuan dan Keterampilan (hasil penilaian dari mengerjakan post test dan hasil kerja
siswa yang dikumpulkan melalui Google Classroom)

Mengetahui : Metro, 14 Februari 2022


Kepala Sekolah, Guru Mapel,

Dwiyanto. S.Pd. Dewi Paramitasari, S.Dt.B

Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai