Anda di halaman 1dari 5

1

RPP JARAK DALAM RUANG (PJJ)

IDENTITAS SEKOLAH TUJUAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah Melalui model pembelajaran discovery learning dan metode penugasan
SMAN 53 JAKARTA peserta didik dapat: menjelaskan konsep antar titik, titik ke garis dan titik
MapeL ke bidang dengan penuh tanggung jawab, rasa ingin tahu, mandiri, dan
MATEMATIKA WAJIB disiplin.

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kelas/Semester 1.PENDAHULUAN – (15 menit)
XII / GANJIL Melalui WAG/Google Meet/Google Classroom, guru menyapa peserta didik
Materi Pokok lalu diingatkan berdoa sebelum pembelajaran dimulai. Guru men share
JARAK DALAM RUANG presensi dengan google form . Kemudian guru menyampaikan apersepsi
dan urutan kegiatan belajar online serta sekilas info materi jarak dalam
Kompetensi Dasar
3.1 dan 4.1 ruang
Alokasi Waktu
2. INTI – (95 menit)
4 JP (120 menit)
Ke satu dari 5 x pertemuan Peserta didik menyimak tayangan File/ppt/video pada kolom tugas yang
PENILAIAN guru kirimkan melalui Google Classroom
1.Penilaian Sikap Peserta didik diberi stimulus agar bertanya melalui Google meet setelah
Observasi waktu kehadiran menyimak tayangan File/ppt/video mengenai konsep dasar jarak dalam
peserta didik mengisi absen ruang (5 penanya pertama mendapat poin nilai)
dengan google form dan hadir Guru menjelaskan garis-garis besar inti pembahasan tugas yang diberikan
tepat waktu pada kegiatan Peserta didik di minta merangkum dari apa yang sudah dilihat
belajar daring (File/ppt/video dan penjelasan guru) tsb sehingga dapat mendeskripsikan
2.Penilaian Pengetahuan materi jarak dalam ruang di buku catatannya
post test /kuis Peserta didik mengupload tugas pada google classroom
3.Penilaian Keterampilan Peserta didik mengerjakan post test/kuis dari link yang diberi guru pada
Portofolio dari rangkuman google classroom
MEDIA & SUMBER BELAJAR Guru menyampaikan hasil penilaian post test /kuis melalui WAG/Google
- Buku / browsing Classroom
- Video
- File materi buatan guru 3. PENUTUP - (10 menit)
- Google classroom/G.meet Disampaikan rencana rmateri di pertemuan mendatang. Peserta didik
- Google form post test diingatkan tetap menjaga kebersihan lingkungan, rajin cuci tangan dan bila
keluar rumah harus memakai masker. Guru mengakhiri PJJ dengan doa dan
- Laptop/ Wacom / handphone
salam

Diketahui Jakarta, 4 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru

_____________ ________________
2

RPP JARAK DALAM RUANG (PJJ)

IDENTITAS SEKOLAH TUJUAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah Melalui model pembelajaran discovery learning dan metode penugasan
SMAN 53 JAKARTA peserta didik dapat: menentukan rumus-rumus jarak dalam ruang dan
MapeL menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis dan titik ke bidang)
MATEMATIKA WAJIB pada soal-soal pilihan ganda dengan penuh tanggung jawab, rasa ingin
tahu, mandiri, dan disiplin.
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kelas / semester 1.PENDAHULUAN – (15 menit)
XII / GANJIL Melalui WAG/Google Meet/Google Classroom, guru menyapa peserta didik
Materi Pokok lalu diingatkan berdoa sebelum pembelajaran dimulai. Guru men share
JARAK DALAM RUANG presensi dengan google form . Kemudian menyampaikan apersepsi dan
urutan kegiatan belajar online serta sekilas info materi menentukan jarak
Kompetensi Dasar
3.1 dan 4.1 dalam ruang
2. INTI – ( 95 menit)
Alokasi Waktu
4 JP (120 menit) Peserta didik membaca LKPD dari guru yang diunduh peserta didik dari
Ke dua dari 5 x pertemuan kolom tugas pada Google Classroom nya.
PENILAIAN Peserta didik distimulus bertanya melalui WAG/Google meet setelah
1.Penilaian Sikap membaca LKPD tentang rumus-rumus, contoh-contoh soal dan soal-soal di
Observasi waktu kehadiran LKPD
peserta didik mengisi absen peserta didik di minta ulang lagi membaca LKPD dan mencari referensi
dengan google form dan hadir tambahan lain di google/buku
tepat waktu pada kegiatan peserta didik mengisi pertanyaan pada LKPD
belajar daring Guru menjelaskan dengan zoom/google meet intisari pada LKPD.
2.Penilaian Keterampilan Peserta didik diminta menyimpulkan dengan mengecek kembali isian di
Kuis LKPD dan membandingkan dengan yang di infokan guru
MEDIA & SUMBER BELAJAR Peserta didik mengerjakan kuis dengan soal-soal yang serupa LKPD di
- Buku / browsing google form yang link nya di share guru di google classroom.
- File/ppt/Video Guru menyampaikan hasil nilai Kuis melalui WAG/Google Classroom,
- Google classroom 3. PENUTUP – (10 menit)
- Laptop / Wacom/handphone Disampaikan rencana materi pertemuan berikut. Peserta didik diingatkan
tetap menjaga kebersihan lingkungan, rajin cuci tangan dan bila keluar
rumah harus memakai masker. Guru mengakhiri PJJ dengan doa dan salam

Diketahui Jakarta, 4 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru

_____________ ________________
3

RPP JARAK DALAM RUANG (PJJ)

IDENTITAS SEKOLAH TUJUAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah Melalui model pembelajaran discovery learning dan metode penugasan
SMAN 53 JAKARTA peserta didik dapat: menentukan r jarak dalam ruang (antar titik, titik ke
MapeL garis dan titik ke bidang) pada soal-soal pilihan ganda dengan penuh
MATEMATIKA WAJIB tanggung jawab, rasa ingin tahu, mandiri, dan disiplin.
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kelas / semester 1.PENDAHULUAN – (15 menit)
XII / GANJIL Melalui WAG/Google Meet/Google Classroom, guru menyapa peserta
Materi Pokok didik lalu diingatkan berdoa sebelum pembelajaran dimulai. Guru men
JARAK DALAM RUANG share presensi dengan google form . Kemudian menyampaikan
Kompetensi Dasar apersepsi dan urutan kegiatan belajar online serta sekilas info materi
3.1 dan 4.1 menentukan jarak dalam ruang
Alokasi Waktu 2. INTI – (95 menit)
4 JP (120 menit) Peserta didik membaca LKPD dari guru yang diunduh peserta didik dari
Ke tiga dari 5 x pertemuan kolom tugas pada Google Classroom nya.
PENILAIAN
Peserta didik distimulus bertanya melalui WAG/Google meet setelah
1.Penilaian Sikap
membaca LKPD.
Observasi waktu kehadiran
Peserta didik di minta ulang lagi membaca LKPD tsb dan mencari
peserta didik mengisi absen
referensi tambahan lain di google/buku
dengan google form dan hadir
Peserta didik mengisi LKPD .
tepat waktu pada kegiatan
Guru menjelaskan dengan zoom/google meet intisari LKPD
belajar daring
Peserta didik merangkum dengan mengecek kembali isian di LKPD nya
2.Penilaian Keterampilan
dan membandingkannya dengan yang dijelaskan guru
Kuis
Peserta didik mengerjakan kuis dengan soal-soal yang serupa LKPD di
google form yang link nya di share guru di google classroom.
Guru menyampaikan hasil nilai Kuis melalui WAG/Google Classroom
3. PENUTUP –(10 menit)
MEDIA & SUMBER BELAJAR Disampaikan rencana UH di pertemuan berikut. Peserta didik diingatkan
- Buku / browsing tetap menjaga kebersihan lingkungan, rajin cuci tangan dan bila keluar
- File/ppt/Video rumah harus memakai masker. Guru mengakhiri PJJ dengan doa dan
- Google classroom salam
- Laptop /Wacom / handphone

Diketahui Jakarta, 4 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru

_____________ ________________
4

RPP JARAK DALAM RUANG (PJJ)

IDENTITAS SEKOLAH TUJUAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah Melalui model pembelajaran discovery learning dan metode penugasan
SMAN 53 JAKARTA peserta didik dapat: 1.mendeskripsikan jarak dalam ruang dan
MapeL 2. menentukan menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis dan
MATEMATIKA WAJIB titik ke bidang) pada soal-soal pilihan ganda dengan penuh tanggung
jawab, rasa ingin tahu, mandiri, dan disiplin.

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kelas / semester 1.PENDAHULUAN – ( 10 menit)
XII / GANJIL Melalui WAG/Google Meet/Google Classroom, guru menyapa peserta
Materi Pokok didik lalu diingatkan berdoa sebelum pembelajaran dimulai. Guru men
JARAK DALAM RUANG share presensi dengan google form . Kemudian guru menyampaikan
apersepsi dan urutan kegiatan belajar online serta sekilas info cara
Kompetensi Dasar
3.1 dan 4.1 penilaian UH
Alokasi Waktu
4 JP (120 menit) 2. INTI – (100 menit)
Ke 4 dari 5 x pertemuan Peserta didik membaca latihan soaL-soal UH dari guru yang diunduh dari
PENILAIAN Google Classroom nya.
1.Penilaian Sikap Guru membagi kelompok diskusi peserta didik dengan vidcall wa maksimal
Observasi waktu kehadiran 8 anggota perkelompok untuk membahas latihan persiapan UH. (5’)
peserta didik mengisi absen peserta didik berdiskusi online untuk pemantapan persiapan UH (20’)
dengan google form dan hadir Guru men-share soal UH dalam bentuk Google form di google classroom
tepat waktu pada kegiatan Peserta didik mengerjakan soal UH online KD 3.1 dan KD 4.1 dgn
belajar daring kesepakatan durasi (60’ UH + 15’ antisipasi kendala wifi)
2.Penilaian Pengetahuan Guru menginfokan akan share hasil UH melalui WAG/Google Classroom
UH /Penilaian harian KD 3.1 minggu depan
3.Penilaian Keterampilan
UH /Penilaian harian KD 4.1 3. PENUTUP – (10 menit)
MEDIA & SUMBER BELAJAR Disampaikan rencana remidial di pertemuan berikut. Peserta didik
- Buku / browsing diingatkan tetap menjaga kebersihan lingkungan, rajin cuci tangan dan
- File/ppt/Video bila keluar rumah harus memakai masker. Guru mengakhiri PJJ dengan
- Google classroom doa dan salam
- Laptop / handphone

Diketahui Jakarta, 4 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru

_____________ ________________
5

RPP JARAK DALAM RUANG (PJJ)

IDENTITAS SEKOLAH TUJUAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah Melalui model pembelajaran discovery learning dan metode penugasan
SMAN 53 JAKARTA peserta didik dapat: mendeskripsikan jarak dalam ruang dan menentukan
MapeL menentukan jarak dalam ruang (antar titik, titik ke garis dan titik ke bidang)
MATEMATIKA WAJIB pada soal-soal pilihan ganda dengan penuh tanggung jawab, rasa ingin
tahu, mandiri, dan disiplin
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Kelas / semester 1.PENDAHULUAN – (15 menit)
XII / GANJIL Melalui WAG/Google Meet/Google Classroom, guru menyapa peserta
Materi Pokok didik lalu diingatkan berdoa sebelum pembelajaran dimulai. Guru men
JARAK DALAM RUANG share presensi dengan google form . Kemudian guru menyampaikan
apersepsi dan urutan kegiatan belajar online serta sekilas info cara
Kompetensi Dasar
3.1 dan 4.1 penilaian 5remedial
Alokasi Waktu 2. INTI – (95 menit)
4 JP ( 120 menit) Peserta didik membaca latihan soaL-soal remedial dari guru yang
Ke 5 dari 5 x pertemuan diunduh dari Google Classroom nya.
PENILAIAN Peserta didik yang sudah tuntas menjadi tutor sebaya temannya yang
1.Penilaian Sikap remedial secara online. Bila temannya setelah diremidal hasilnya tuntas,
Observasi waktu kehadiran maka tutor sebayanya akan mendapat bonus nilai tambahan.
peserta didik mengisi absen Guru membagi kelompok tutor sebaya peserta didik untuk berdiskusi
dengan google form dan hadir dengan vidcall wa maksimal 8 anggota perkelompok.
tepat waktu pada kegiatan Guru men-share soal Remidial dalam bentuk Google form kepada siswa
belajar daring yang remidial, dan men share juga soal-soal pengayaan kepada siswa
2.Penilaian Pengetahuan yang tidak remidial
Remidial Penilaian harian KD 3.1 Peserta didik yang remidial mengerjakan soal online KD 3.1 dan atau KD
3.Penilaian Keterampilan 4.1 dgn kesepakatan durasi
Remidial Penilaian harian KD 4.1 Guru menyampaikan hasil remidial melalui WAG/Google Classroom,
MEDIA & SUMBER BELAJAR 3. PENUTUP-(10 menit)
- Buku / browsing
- File/ppt/Video Disampaikan rencana kegiatan di pertemuan mendatang. Peserta didik
- Google classroom diingatkan tetap menjaga kebersihan lingkungan, rajin cuci tangan dan
- Laptop / handphone bila keluar rumah harus memakai masker. Guru mengakhiri PJJ dengan
doa dan salam

Diketahui Jakarta, 4 Januari 2021


Kepala Sekolah Guru

_____________ _______________

Anda mungkin juga menyukai