Anda di halaman 1dari 3

UTS KONSEP TEKNOLOGI INFORMASI

DISUSUN OLEH :

NAMA : Rindik Safitri

NIM : 1218606

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI INDONESIA


TANGJUNGPINANG

TAHUN AJARAN 2018/2019


1. Peranan Teknologi Informasi
Yang sudah kita ketahui Teknologi Informasi itu sendiri adalah Teknologi (pemanfaatan)
yang berhubungan dengan masalah informasi ditinjau dari segala aspek mulai dari
pengumpulan data, penyimpanan data, pengolahan data menjadi informasi, sampai dengan
proses penyampaian informasi kepada orang yang membutuhkan.
Dalam bidang ekonomi tentunya kemajuan Teknologi Informasi begitu pesat,
sehingga kemungkinan diterapkannya Teknologi Informasi cara-cara baru yang lebih
efisien dan efektif untuk produksi, distribusi dan konsumsi barang dan jasa. Proses inilah
yang memberikan ide manusia ke dalam masyarakat pe-industrian atau ekonomi informasi.
Selain itu dapat meningkatkan kualitas managemen perusahaan sehingga produktifitas
meningkat dengan baik.
Penggunaan Teknologi Informasi dalam perusahaan sangatlah penting dan untuk
menerapkan teknologi Informasi haruslah dilihat dari karakteristik organisasi tersebut.
Apakah dengan adanya Teknologi Infromasi sebuah perusahaan mampu meningkatkan
efisiensi dan ke-efektifan, sehingga dalam penerapan Teknologi Informasi dibutukan
ketenagakerja yang handal dalam bidang tersebut sehingga dapat berjalan dengan baik.

2. Pemanfaatan Teknologi Informasi

Teknologi Informasi dimanfaatkan oleh para pembisnis untuk mendukung bisnis


mereka. Misalnya : Dengan adanya internet segala jenis transaksi perdagangan maupun
bisnis dapat dilakukan tanpa perlu turun langsung kelapangan atau mendatangi perusahaan
lain, mengantri di loket pelayanan dan dapat menghemat waktu.

Adanya kemudahan dalam pemanfaatan Teknoologi Informasi dalam melakukan


transaksi pembelian barang secara online, tanpa kita harus ketempat tujuan. Pemanfaatan
oleh para pem-bisnis juga untuk mendukung bisnis mereka, misalnya perdagangan produk
secara online, perdagangan saham secara online.

3. Dampak Positif dan Negatif Teknologi Informasi


 Dampak Positif

Disini saya akan memberikan contoh kasus yang sudah amat familiar di masyakat,
dalam dunia ekonomi atau lebih tepatnya dunia bisnis.
Di jaman sekarang terdengar familiar bukan belanja online shopping atau biasa
disebuat olshop. Dengan adanya Internet dan sebuat aplikasi yang di ciptakan dari
kepintaran manusia sekarang kita dapat berbelanja segala kebutuhan sehari-hari secara
online dengan mudah, tidak perlu kita pergi ke supermarket untuk membeli barang
tersebut. Dengan adanya aplikasi E-banking tentunya dapat mendukung manusia
berbelanja online. Tentunya dengan adanya online shopping dan aplikasi E-bangking dapat
lebih menghemat waktu dan tenaga.

 Dampak Negatif

Dengan adanya aplikasi online shopping tidak selalu berjalan dengan baik. Bisa
saja terjadi kasus penipuan dalam berbelanja online. Misalnya: saat membeli barang dalam
sebuah aplikasi, kita sudah melakukan semua transaksi akan tetapi barang tidak sampai
ketujuan. Biasanya pelanggan juga dikecewakan dengan barang yang diterima tidak sesuai
dengan gambar yang di sebarkan.

4. Pemanfaatan IOT

Yang dimaksud dengan IOT atau yang biasa disebut Internet Of Thing itu sediri adalah
konsep perangkat yang mampu mentransfer data tanpa perlu terhubung dengan manusia, tetapi
menggunakan internet sebagai medianya. Manusia tidak pelu mengontrol langsung benda
tersebut. Sehingga, manusia bisa mengontrol benda tersebut dari jarak jauh dengan
menggunakan smartphone masing-masing.

Di jaman canggih ini hampir semua perangkat IOT untuk mengatur kinerja dari system,
misalnya CCTV. Keamanan jenis ini adalah system kendali yang dapat mengintegrasikan
beberapa system security dan smart control dengan menggunakan media internet tentunya.
CCTV dapat diakses dan dipantau dari jarak jauh menggunakan aplikasi android dan web,
menggerakkan CCTV dan membunyikan alarm dengan kendali dari jarak jauh menggunakan
aplikasi android atau web.

Dari cerita diatas bukan hanya menghemat waktu tapi lebih efektif jika kita berpergian
dengan keamanan tetap terjaga.

Anda mungkin juga menyukai