Anda di halaman 1dari 2

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI(PAUD)

TAMAN KANAK-KANAK ASSALAM


Nagari Lubuk Tarok Kec.Lubuk Tarok Kab.Sijunjung
Email : tkassalam166@gmail.com kode pos 27553

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PAUD


PEMBIAYAAN LEMBAGA

NAMA LEMBAGA TK ASSALAM KODE DOKUMEN . SOP/PROS-001


UNIT PROGRAM TK STANDAR PROSES
TGL. DISAHKAN 5 JULI 2021 TGL. REVISI 3 JUNI 2021

1 JUDUL PEMBIAYAAN LEMBAGA

2 TUJUAN  Sebagai pertanggungjawaban pengelolaan keuangan


 Sebagai tolak ukur pencapaian tujuan pelaksanaaan pendidikan
san kegiatan PBM
 Sebagai sember informasi bagi masyarakat dan lembaga
3 REFERENSI 
 Visi, Misi, dan Tujuan Lembaga

4 PIHAK-PIHAK Kepala sekolah /ketua yayasan , guru


TERKAIT
5 DOKUMEN Buku Adminstrasi Keuangan lembaga
Kartu iyuran SPP
6 PROSEDUR  Menyiapkan buku administarsi ( buku penerimaan ,buku pengeluaran dan
KERJA buku kas )
 Penerimaan bersal dari iyuran wali murid dan dari bantuan BOP
 Pengeluaran untuk gaji gaji pendidik dan tenaga kependidikan serta segala
tunjangan yang melekat pada gaji.sesuai dengan penbukuan
 bahan atau peralatan pendidikan habis pakai.
 biaya operasi pendidikan tak langsung berupa daya, air, jasa
telekomunikasi, pemeliharaan sarana dan prasarana, uang lembur,
transportasi, konsumsi, pajak, asuransi, dan lainnya.
 Mencatat seluruh pengeluaran dan penerimaan secara rinci dan
baik
 Bagi pengelolan keuang harus transparan dan Akuntabel
 Menerkan laporan secara setiap bulan dan laporan setiap Tahun
kepada ketua Yayasan

Kepala sekolah

RISNA MAISAR,SPd

Anda mungkin juga menyukai