Anda di halaman 1dari 3

MAKALAH KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN

DOSEN PENGAMPUH : Gusti Lestari H, A.Per.Pend., M.Kes

DI Susun Oleh :

Siti Nurhaliza

NIM PO71200180063

TINGKAT III B

D-III KEPERAWATAN

JURUSAN KEPERAWATAN

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAMBI

TAHUN AKADEMIK 2020/2021


Karakteristik Kewirausahaan
A. Ciri-ciri Wirausaha
1. Percaya diri
2. Berorientasikan tugas dan hasil
3. Pengambil resiko
4. Kepemimpinan
5. Berorientasi ke masa depan
6. Jujur dan tekun
Menurut Munawir Yusuf ( 1999 )
Ciri Kewirausahaan Yaitu :
1. Motivasi berprestasi
2. Kemandirian
3. Kreativitas

B. Unsur Pokok Wirausaha


Menurut peggy & charles (1999) , entrepreneur harus memilki 4 unsur pokok yaitu :
1. Kemampuan ( IQ & SKILL)
• Membaca peluang
• Berinovasi
• Mengelola
• Menjual
2. Keberanian ( EQ & MENTAL)
• Mengatasi ketakutan
• Mengendalikan resiko
• Keluar dari zona kenyamanan
3. Ketugahan hati ( motivasi diri)
• Persistense (ulet) pantang menyerah
• Determinasi teguh dalam keyakinan
• Kekuatan akan pikiran ( power of mind)
4. Kreativitas
• Mencari peluang

Konsep Dasar Kewirausahaan


A. Latar Belakang Penting nya Kewirausahaan
Kewirausahaan dapat dilakoni dan di pelajari siapapun. Latar belakang ilmu yang
dikuasai seseorang bukanlah halangan untuk berwirausaha. Praktik kewirausahaan intinya
adalah melihat sebuah peluang menjadi awal suatu ide untuk menancapkan sebuah roda
usaha. Namun , hal itu perlu ditindak lanjuti dengan upaya eksploitasi peluang sehingga
menciptkan keuntungan yang menjanjikan. Dalam hal ini, tidak semua orang mampu melihat
peluang usaha. Jika peluang usaha dikelola dengan baik, diharapkan kemandirian terbangun
sehingga gairah usaha ini menjadi semacam “ virus “ yang menyebar dalam dada setiap
orang.
Dalam kehidupan sehari hari, kita dapat melihat berbagai aktivitas di dalam masyarakat.
Mulai dari yang mengeluarkan sejumlah uang untuk membeli sejumlah barang, kemudian
barang tersebut di pajang di suatu wilayah tertentu untuk dijual kembali kepada
konsumennya. Atau seseorang membeli sejumlah barang, kemudian dioalah atau diproses
lalu disajikan dalam bentuk suatu produk untuk dinikmati konsumennya.atau sesorang
sebagai perantara memperjualbelikan suatu produk. Atau juga seseorang membeli berbagai
bahan baku,diolah dan diproses menjadi barang tertentu kemudian diperjualbelikan ke
berbagai daerah yang pelosok.

B. Pengertian Kewirausahaan
Kewirausahaan merupakan kemauan dan kemampuan seseorang dalam menghadapi
berbagai resiko dengan mengambil inisiatif untuk menciptakan dan melakukan hal-hal baru
melalui pemanfaatan kombinasi berbagai sumber daya dengan tujuan untuk memberikan
pelayanan yang terbaik kepada seluruh pemangku kepentingan ( Stakeholders) dan
memperoleh keuntungan sebagai konsekuensinya.

Rusdiana, 2018. Kewirausahaan Teori dan Praktik. Bandung : Pustaka Setia

C. Paradigma kewirausahaan
Paradigma wirausaha adalah paradigma yang dilakukan oleh orang minoritas penduduk
dunia, yang mereka lakukan adalah bekerja untuk membangun aset atau sumber uang, ketika
aset berjalan maka orang tersebut akan memperoleh penghasilan dan bisa memenuhi
kebutuhan sehari hari serta mewujudkan rencana masa depan. Keunggulan di paradigma
wirausaha adalah ketika aset berjalan, kita tidak bekerja pun kita tetap akan mendapatkan
penghasilan/ pasive income.

Anda mungkin juga menyukai