Anda di halaman 1dari 9

PTS IPA KELAS 9

UPT SMP NEGERI 24 GRESIK


TP 2021-2022

A. PILIHAN GANDA
1. Perhatikan gambar fase pembelahan mitosis berikut ini.

Urutan fase pembelahan mitosis yaitu . . . .


A. 2 – 1 – 5 – 3 – 6 – 4
B. 2 – 3 – 4 – 5 – 6 – 1
C. 3 – 2 – 1 – 4 – 5 – 6
D. 3 – 2 – 1 – 5 – 4 – 6

2. Perhatikan pernyataan berikut:


i. pada mitosis dihasilkan dua sel anak ; pada meiosis dihasilkan empat sel anak
ii. sel anak mitosis mempunyai 2n kromosom ; sel anak meiosis mempunyai n kromosom
iii. Pembelahan mitosis dan meiosis mengalami tahap yang sama yaitu profase, metafase, anafase
dan telofase
iv. sel anak mitosis identik dengan sel induk ; sel anak meiosis tidak identik dengan sel induk
v. sel anak mitosis mempunyai sitoplasma ; sel anak meiosis tidak mempunyai sitoplasma
vi. Pembelahan mitosis terjadi di sel kelamin ; pembelahan meiosis terjadi di sel tubuh
Perbedaan yang benar antara pembelahan mitosis dan meiosis adalah....
A. i, ii, dan iv
B. i, iii, dan v
C. ii, iii, dan iv
D. iii, iv dan v

3. Perhatikan gambar di bawah ini:

Bagian yang ditunjuk oleh huruf X dan Y berfungsi....


X Y
A menyalurkan sperma dari Memasukkan sperma ke
testis ke penis dalam vagina
B menghasilkan hormon menyalurkan sperma dari
testoteron dan sperma testis ke penis
C Memasukkan sperma ke Saluran urine dan sperma
dalam vagina
D Saluran urine dan sperma menghasilkan hormon
testoteron dan sperma
4. Perhatikan gambar di bawah ini:

Bagian yang ditunjuk oleh huruf A dan B berfungsi....


A B
A Melindungi janin dari benturan/goncangan Memasok sari-sari makanan dari Ibu ke
janin
B Membuang sisa sisa metabolisme dari janin Melindungi janin dari benturan/goncangan
keibu
C Membuang sisa sisa metabolisme dari janin Memasok sari-sari makanan dari Ibu ke
keibu janin
D membersihkan / melicinkan jalan lahir melindungi janin terhadap trauma dari luar

5. Perhatikan grafik produksi hormon dan siklus ovulasi berikut ini

Keterangan :
Hari 1 – 7 = menstruasi
Hari 7 – 13 = praovulasi
Hari 13 – 15 = ovulasi
Hari 15 – 25 = pascaovulasi

Pernyataan yang berkaitan dengan grafik di atas adalah....


A. Menstruasi terjadi pada minggu ke 1 disebabkan oleh penurunan hormon estrogen dan
progesteron
B. Ovulasi terjadi pada akhir minggu keempat yang disebabkan oleh peningkatan hormon FSH dan
LH
C. Pada tahap pasca ovulasi terjadi penebalan dinding rahim (endometrium) yang disebabkan oleh
peningkatan LH dan FSH
D. Timbulnya folikel untuk pembentukan ovum disebabkan oleh menurunnya hormon LH pada
minggu pertama

6. Beberapa ciri-ciri penyakit yang menyerang sistem reproduksi manusia!


1) Keluar lendir berwarna keruh dari organ kelamin wanita
2) Nyeri dan gatal
3) Disebabkan oleh jenis protozoa / jamur
4) Jika dibiarkan akan menyebabkan penyakit kanker leher rahim
Dari gejala-gejala di atas dapat disimpulkan bahwa penyakit tersebut adalah ...
A. Kencing nanah
B. Impotensi
C. Keputihan
D. HIV/AIDS
7. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!
i. Cara reproduksi tumbuhan dengan menggunakan bagian tumbuhan seperti batang,
daun, akar
ii. Reproduksi menggunakan organ bunga
iii. Menghasilkan individu baru tanpa mengalami proses fertilisasi
iv. Keturunan yang dihasilkan memiliki sifat perpaduan dari kedua induknya
v. Memiliki sel-sel yang meristematis
Berdasarkan pernyataan diatas, yang merupakan ciri-ciri perkembangbiakan vegetatif adalah.....
A. i, ii, iii
B. i, iii, v
C. ii, iii, iv
D. ii, iv, v

8. Perhatikan gambar berikut!

i ii iii
Cara perkembangbiakan vegetatif alami yang tepat berdasarkan gambar secara berurutan adalah.....
A. umbi lapis -stolon- Rhizoma
B. Rhizoma- merunduk-umbi lapis
C. Umbi batang-merunduk-rhizoma
D. Stolon-merunduk-umbi lapis

9. Data ciri bunga:


1. serbuk sari lengket
2. menghasilkan nektar
3. mengeluarkan bau yang khas
4. mahkota bunga berwarna mencolok
Ciri penyerbukan diatas merupakan jenis penyerbukan yang dibantu oleh ....
A.  manusia      
B.  angin       
C.  serangga      
D. air

10. Perhatikan skema penyerbukan berikut

Berdasarkan gambar jenis penyerbukan yang benar adalah....


A. A = Penyerbukan sendiri, B = Penyerbukan silang , C = Penyerbukan tetangga
B. A = Penyerbukan sendiri, B = Penyerbukan tetangga, C = Penyerbukan silang
C. A = Penyerbukan tetangga, B = Penyerbukan silang , C = Penyerbukan sendiri
D. A = Penyerbukan silang, B = Penyerbukan sendiri , C = Penyerbukan tetangga
11. Perhatikan gambar fertilisasi pada tumbuhan angiospermae

Tumbuhan angiospermae mengalami pembuahan ganda yang terjadi antara .......


A. 2 + 1  zigot dan 3 + 5  endospermae
B. 3 + 1  endospermae dan 2 + 5  zigot
C. 3 + 1  zigot dan 4 + 5  endospermae
D. 3 + 1  endospermae dan 4 + 5  zigot

12. Perhatikan gambar.

Cara perkembangbiakan yang tepat untuk gambar hewan diatas secara urut adalah....
A. Regenerasi, Tunas, Membelah diri
B. Partenogenesis, Membelah diri, Tunas
C. Partenogenesis, Tunas, Fragmentasi
D. Fragmentasi, Membelah diri, Regenerasi

13. Perhatikan gambar telur berikut ini!

Bagian telur yang berfungsi sebagai cadangan makanan bagi embrio yang sedang tumbuh adalah
bagian nomor....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 6
C. 3 dan 5
D. 4 dan 7
14. Perhatikan gambar

Gambar di atas merupakan teknologi perkembangbikan hewan dengan cara menyuntikkan sperma
hewan jantan pada sistem reproduksi hewan betina dengan tujuan mencari bibit unggul. Teknik
reproduksi tersebut dinamakan … dan merupakan reproduksi secara.....
A. Kloning, Vegetatif
B. Kloning, Generatif
C. Inseminasi Buatan , Vegetatif
D. Inseminasi Buatan, Generatif

15. Pernyataan tentang kromosom, DNA, dan inti sel yang benar adalah ...
A. DNA berbentuk heliks ganda terpilin dalam bentuk kromosom dan berada di dalam inti sel
B. DNA berbentuk heliks ganda terpilin dalam bentuk kromosom dan berada di luar inti sel
C. Kromosom menggulung di dalam DNA di luar inti sel
D. DNA dan kromosom tidak berhubungan tapi sama-sama berada dalam inti sel

16. Perhatikan pernyataan di bawah ini:


1) Kromosom tubuh berada di sel tubuh ; kromosom kelamin berada di sel kelamin
2) Kromosom tubuh tidak berpasangan (haploid) ; kromosom kelamin berpasangan (diploid)
3) Kromosom tubuh berfungsi untuk menentukan sifat-sifat tubuh ; kromosom kelamin berfungsi
untuk menentukan jenis kelamin
4) Jumlah kromosom tubuh manusia adalah 46 ; jumlah kromosom kelamin manusia adalah 23
5) Kromosom laki-laki adalah XX dan Kromosom perempuan sadalah XY
Pernyataan yang benar tentang kromosom adalah....
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 3), 4), dan 5)

17. Pada tumbuhan dengan genotip BbCcDd, jumlah gametnya adalah....


A. 2 
B. 3
C. 4 
D. 8

18. Persilangan antara kacang kapri berbiji bulat (BB) dengan kacang kapri berbiji kisut (bb) dihasilkan
kacang kapri berbiji bulat pada F1. Jika F1 disilangkan sesamanya maka akan menghasilkan F2 dengan
rasio fenotipe....
A. 75% bulat, 25% kisut 
B. 75% kisut, 25% bulat 
C. 50% bulat, 50% bulat 
D. 25% bulat, 50% bulat kisut, 25% kisut

19. Persilangan kacang kapri bulat kuning (RRYY) dengan kacang kapri kisut hijau (rryy) menghasilkan
F1 berupa kacang kapri bulat kuning (RrYy). Jika F1 disilangkan sesamanya maka akan diperoleh
hasil persilangan di bawah ini.
Berdasarkan tabel tersebut, fenotipe yang bulat hijau adalah ....
A. 2, 5, dan 6
B. 4, 7, dan 10
C. 6, 8, dan 14
D. 5, 10, dan 12

20. Persilangan antara buah mangga besar (BB) dengan buah mangga kecil (bb) menghasilkan keturunan
F1 buah mangga besar. Jika F1 disilangkan sesamanya dihasilkan 96 tanaman, kemungkinan akan
diperoleh F2 buah mangga kecil adalah ....
A. 24 tanaman
B. 48 tanaman
C. 72 tanaman
D. 96 tanaman

B. URAIAN
21. Perhatikan organ reproduksi wanita di bawah ini:

Jelaskan nama dan fungsi dari setiap bagian yang ditandai huruf A, B, C, dan D!

22. Jelaskan keterkaitan antara Ovulasi, fertilisasi (pembuahan), kehamilan dan menstruasi!

23. Perhatikan gambar struktur bunga di bawah ini!

Jelaskan nama dan fungsi dari setiap bagian yang ditunjukkan oleh nomor 1, 2, 3, 4, dan 5!
24. Persilangan antara kelinci berwarna hitam (HH) dengan kelinci berwarna putih (hh) menghasilkan
keturunan F1 berwarna abu-abu (Hh). Jika F1 disilangkan dengan sesamanya dan diperoleh 16 anak
kelinci. Tanpa membuat persilangan Tentukan :
a. Perbandingan fenotip F2
b. Perbandingan genotip F2
c. Hitung jumlah masing-masing varian anak kelinci yang dihasilkan pada F2!

25. Pak Toni membuat persilangan buah mangga besar rasanya manis (BBMM) dengan buah mangga kecil
rasanya asam (bbmm). menghasilkan keturunan F1 buah mangga besar rasanya manis. Jika F1
disilangkan sesamanya dan diperoleh F2 sebanyak 960 mangga.Tanpa membuat persilangan Tentukan:
a. Perbandingan Fenotip F2
b. Hitung jumlah masing-masing varian mangga yang dihasilkan!
PEDOMAN PENSKORAN
PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
UPT SMP NEGERI 24 GRESIK
TAHUN PELAJARAN 2021-2022

I. PILIHAN GANDA

NO KUNCI NO KUNCI
1 D 11 C
2 A 12 C
3 B 13 B
4 B 14 D
5 A 15 A
6 C 16 B
7 B 17 D
8 A 18 A
9 C 19 C
10 B 20 B

Nilai PG =

Soal dijawab benar skornya = 1  skor maksimal PG = 20

II. URAIAN
NO KUNCI SKOR
1 A = Ovarium  menghasilkan sel telur ; menghasilkan hormon estrogen dan 10
progesteron
B = Oviduk / tubafallopi  tempat terjadinya fertilisasi
C = Rahim / Uterus  Tempat berembangnya embrio
D = Vagina  Jalan lahir bayi , jalan darah saat menstruasi, tempat masuknya penis

2 Ovulasi merupakan proses pelepasan/keluarnya sel telur yang teah matang. Jika sel 10
telur yang matang bertemu dan dibuahi oleh sperma maka akan terjadi proses fertilisasi
yang menghasilkan zigot lalu tumbuh menjadi embrio menempel di dinding rahim yang
kemudian disebut terjadi kehamilan. Namun jika sel telur tidak dibuahi oleh sperma
maka akan terjadi proses menstruasi yaitu meluruhnya darah yang berasal dari dinding
rahim.
3 1  putik  alat kelamin betina 10
2  mahkota  perhiasan bunga , menarik serangga
3  benang sari  alat kelamin jantan
4  kelopak  melindungi bunga saat masih kuncup
5  bakal biji  melindungi sel telur dan tempat fertilisasi
4 a. Perbandingan fenotip F2 = Hitam : abu-abu : putih = 1 : 2 : 1 10
b. Perbandingan genotip F2 = HH : Hh : hh = 1 : 2 : 1
c. Hitung jumlah masing-masing varian anak kelinci yang dihasilkan pada F2!
Hitam : ¼ x 16 = 4
abu-abu : 2/4 x 16 = 8
putih : ¼ x 16 = 4

5 a. Persilangan 10
P Bbmm x bbMm
G Bm, bm bM, bm
F1
bM bm
Bm BbMm Bbmm
(Besar, manis) (Besar, asam)
bm bbMm Bbmm
(Kecil , manis) (Kecil, asam)
NO KUNCI SKOR
b. Perbandingan fenotip :
besar manis : besar asam : kecil manis : kecil asam = 1 : 1 : 1 : 1
c. Prosentase jenis buah mangga besar rasanya manis
= ¼ x 100% = 25 %

50

Skor maksimal Uraian = 50

Nilai Uraian =

Anda mungkin juga menyukai