Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN HBsAg RAPID

No. Dokumen No. Revisi Halaman

UPT RSUD BALI LAB/SPO/085/2018 01 1/1


MANDARA

Ditetapkan,
Tanggal Terbit Direktur UPT RSUD
12 Desember 2018 Bali Mandara Provinsi Bali

STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

dr.Gede Bagus Darmayasa, M.


Repro Pembina Utama Muda
NIP. 19610726 198803 1 004

Langkah-langkah yang digunakan sebagai acuan dalam melakukan pemeriksaan Hepatitis B


PENGERTIAN
Surface Antigen (HbsAg)

TUJUAN Mengetahui adanya antigen HbsAg di dalam serum.

Keputusan Direktur Nomor 188.4/41069/UPT.RSBM.DISKES/2018 Tentang Perubahan


Atas Keputusan Direktur Nomor
KEBIJAKAN 188.4/9177/UPT.RSBM.DISKES/2017 Tentang Kebijakan Pelayanan Instalasi
Laboratorium Terintegrasi Pada Unit Pelaksana Teknis Rumah Sakit Umum Daerah Bali
Mandara Provinsi Bali.
Perlengkapan:

1. Kit reagen Hepatitis B


2. Pipet tetes
3. Serum

Prosedur kerja :

1. Letakkan kit reagen pada tempat datar dan bersih.


2. Tambahkan 100 ul (3 tetes) serum pada specimen well
3. Biarkan selama 15 menit, kemudian lihat reaksi yang terjadi.
PROSEDUR 4. Jika terdapat garis merah pada kode tes (T) dan control (C) maka hasil pemeriksaan
reaktif.
5. Jika terdapat garis merah hanya pada control (C) maka hasil pemeriksaan non reaktif
6. Tidak tampak garis merah pada daerah kontrol (C) maka hasil pemeriksaan invalid.
Ulangi pemeriksaan dengan test strip yang baru.
7. Hasil ditulis di formulir permintaan, selanjutnya diketik pada komputer dan
ditulis di buku register.
8. Print hasil sebanyak 2 lembar
9. Diverifikasi dan divalidasi hasil laboratorium oleh Dokter Spesialis Patologi Klinik
dan Koordinator Pelayanan

UNIT TERKAIT Laboratorium Patologi Klinik

Anda mungkin juga menyukai