Anda di halaman 1dari 2

STORYBOARD PEMBUATAN VIDEO

NO UNSUR ISI VIDEO DURASI PELAKSANA


1 Pembukaan 1. Kepala Sekolah 3 menit Kepala Sekolah
memperkenalkan diri
2. Menyampaikan visi
misi sekolah
3. Menyampaikan
tupoksi secara umum
4. Harapan terhadap
terlaksananya tupoksi
dengan baik
2. Dasar Hukum Gambar atau infografis 1 menit Narator
Tupoksi 1. Permendikbud
No.15 Tahun 2018
2. Permendikbud
No.25 Tahun 2010
3. Permenpan RB No.16
Tahun 2009
4. Permendikbudristek
No.56 Tahun 2022
3 Tupoksi : Guru memperagakan 1 menit Guru
a. Menyiapkan membuat perangkat
perangkat rencana pembelajaran mulai dari
pembelajaran proses sampai hasil
perangkat pembelajaran
(RPP)/Modul
b. Melaksanakan Ditampilkan guru-guru yang 2 menit Guru dan Siswa
pembelajaran sedang melakukan kegiatan
pembelajaran di kelas
c. Menilai hasil Ditampilkan guru sedang 1 menit Guru
pembelajaran/evalua melakukan proses penilaian
si dan evaluasi hasil
pembelajaran, ditampilkan
juga slide hasil penilaian
terhadap tugas yang
diberikan guru ke peserta
didik
d. Membimbing/ Ditampilkan guru sedang 2 menit Guru dan siswa
melatih peserta didik melkukan proses melatih
siswa/ membimbing siswa
dalam sebuah kegiatan
e. Melaksanakan 1. Ditampilkan guru 3 menit 1. Kurikulum
tugas tambahan : sedang melaksanakan 2. Bendahara
1. Tugas tugas kurikulum BOS
Kurikulum 2. Ditampilkan guru 3. Operator
2. Tugas sedang melaksanakan 4. Kesiswaan
Bendahara BOS tugas membuat/merancang
3. Tugas anggaran BOS
sebagai operator 3. Ditampilkan guru
dapodik sedang melaksanakan
4. Tugas tugas tambahan sebagai
sebagai Kesiswaan operator dapodik
4. Ditampilkan guru
sedang melakukan tugas
tambahan sebagai
kesiswaan

anangcayoosfile/storyboard/merdu/2022
NO UNSUR ISI VIDEO DURASI PELAKSANA
4. Penutup Ditampilkan video semua 1 menit Semua guru
guru yang sedang
mendeklarasikan komitmen
untuk melaksanakan
tupoksi guru dengan
maksimal
Total : 15 Menit

anangcayoosfile/storyboard/merdu/2022

Anda mungkin juga menyukai