Anda di halaman 1dari 2

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PELAYANAN KEBUTUHAN DARAH ELEKTIF


No.Dokumen : No.Revisi : Halaman :
00 1 /1

RSUD Asy-Syifa’
Sumbawa Barat
Ditetapkan oleh :
Direktur,

STANDAR Tanggal Terbit :


PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. Carlof
NIP. 19820124 201001 1 014
PENGERTIAN Tindakan untuk memperoleh dan memenuhi kebutuhan darah atau
komponen darah pada pasien kasus non emergensi
TUJUAN Terpenuhi kebutuhan darah atau komponen darah pada pasien
kasus non emergensi
KEBIJAKAN 1. Surat keputusan direktur RSUD Asy-syifa’ tentang
memberlakukan standar prosedur opersional (SPO) unit
pelayanan darah di RSUD Asy-syifa’ Sumbawa barat.
2. Keputusan Direktur RSUD Asy-Syifa’ Sumbawa Barat No. 061
Tahun 2016 Tentang Pedoman pengorganisasian pelayanan
bank darah
3. Peraturan menteri kesehatan RI No. 91 Tahun 2015
PROSEDUR 1. Petugas ruangan mengambil sampel darah untuk dilakukan uji
kecocokan.
2. Memberi label pada sampel darah dengan jelas (nama pasien,
tanggal lahir pasien dan nomer RM) dan melengkapi belangko
permintaan darah, jika identitas pasien belum jelas gunakan
nomer rekam medis emergensi. Nama pasien digunakan jika
petugas ruangan yakin informasi pasien telah benar
3. Petugas ruangan mengkomunikasikan melalui telepon kepada
petugas Unit Pelayanan Darah mengenai kebutuhan darah
segera dan menjelaskan kasus pasien bila diperlukan.
4. Petugas ruangan memberitahu petugas Unit Pelayanan Darah
dimana pasien dirawat.
5. Petugas ruangan membawa sampel darah dan blangko
permintaan ke Unit Pelayanan Darah
UNIT TERKAIT Semua unit pelayanan perawatan RSUD Asy-syifa’ Sumbawa Barat

Anda mungkin juga menyukai