Anda di halaman 1dari 20

Oleh

EKA GIOVANA ASTI

2020 1
EM

2
EM

Dominic Salvatore
Ekonomi Manajerial adalah pengetahuan yang
menunjukkan adanya aplikasi teori ekonomi dan
analisis pengetahuan pengambilan keputusan yang
menelaah bagaimana organisasi dapat mencapai
tujuan secara efisien

3
EM

1. Terkaitan Dengan Teori Ekonomi.

2. Terkaitan Dengan Ilmu Keputusan

3. Keterkaitan dengan berbagai fungsional

ilmu administrasi bisnis

4
GMO / 16

…… HARUS PROFESIONAL. PRINSIP MANAJEMEN


PROFESIONAL TELAH RAMAI DI BAHAS SEJAK 1900.

PROFESIONALISME

1. Mengutamakan Implementasi Kaedah Manajemen

2. Mementingkan Efektivitas, Efisiensi dan Produktivitas

3. Menghasilkan Nilai (Value Delivery).

5
DM / 08 i

PERENCANAAN
( STRATEGIS, KORPORAT, MANAJEMEN)

KEPUTUSAN

PELAKSANAAN / IMPLEMENTASI
(TEKNIS, ORGANIZATION DEVELOPMENT, MANAGEMENT CONTROL )

SETIAP PELAKSANAAN SESUATU PERENCANAAN HARUS DIDAHULUI


OLEH PENGAMBILAN KEPUTUSAN
6
DM / 08 ii

TIGA MUTU KEPUTUSAN :

(1) KEPUTUSAN SERAMPANGAN / AMBURADUL

(2) KEPUTUSAN YANG DIAZASKAN PADA “PERTIMBANGAN


YANG TIDAK LOGIS”

(3) KEPUTUSAN YANG BERMUTU

KEPUTUSAN BERMUTU HARUS DAPAT MENGHASILKAN


NILAI
7
DM / 08 iii

1. PERTIMBANGAN / “JUDGMENT”; DAN

2. NYALI / “GUTS” MENGAMBIL KEPUTUSAN

NYALI PERTIMBANGAN

JIKA SALAH SATU DARI KOMPONEN DI ATAS


TIDAK ADA, MAKA MUTU KEPUTUSAN SANGAT
RENDAH
8
1. INTUITIF (DENGAN PERASAAN)

2. KUANTITATIF (DENGAN PERHITUNGAN)

3. KUALITATIF (DENGAN PERBANDINGAN)

ANALISIS KEPUTUSAN ADALAH PROSEDUR YANG


DIDASARKAN PADA PRINSIP ILMU PENGETAHUAN

9
Input Tetap (Fixed Input)

Suatu input bagi sistem produksi yang tingkat


penggunaan input itu tidak tergantung pada jumlah
output yang akan diproduksi.

Input Variabel (Variable Input)

Suatu input bagi sistem produksi yang tingkat


penggunaan input itu tergantung pada jumlah output
yang akan diproduksi.

10
ELEMEN INPUT JENIS INPUT
Tenaga kerja (labor) Tetap dan variabel

Modal Tetap

Material Variabel

Energi Tetap dan variabel

Tanah Tetap dan variabel

Informasi Tetap

Manajerial Tetap

11
GMO / 16

Memadukan Secara Proporsional 4 kunci sukses

Manajemen:

(1) Keberhasilan Finansial.

(2) Kualitas Kegiatan Proses Internal.

(3) Melaksanakan Pembelajaran dan Pertumbuhan Staff.

(4) Menciptakan dan Memelihara Hubungan Baik dengan


Masyarakat.

Kegiatan di atas Harus Berimbang sesuai Index yang

Ditentukan
12
Membuat keputusan yang mampu meningkatkan performance
dari organisasi/perusahaan dalam situasi ekonomi yang
sangat kompetitif.

Keputusan yang diambil diharapkan dapat mempermudah


organisasi / perusahaan mencapai tujuannya, seperti :

Meningkatkan produktivitas

Memperluas pangsa pasar (market share)

Meningkatkan keuntungan

Mengurangi Biaya
13
Memberikan suatu kerangka kerja untuk menganalisis
keputusan-keputusan manajerial.

 Bagaimana perilaku konsumen dalam memilih barang dan


jasa yang dibeli ;
 Bagaimana perusahaan menggunakan tenaga kerja, modal,
dan input lainnya dalam proses produksi agar
meminimumkan biaya ;
 Bagaimana perusahaan menetapkan harga dengan
memperhatikan situasi persaingan pasar yang dihadapi oleh
perusahaan ;
 Bagaimana perusahaan melakukan investasi yang efektif.
14
Aplikasi Teori Ilmu Mikro
Untuk Keputusan-
Keputusan Manajerial.

EKONOMI
MANAJERIAL

Ekonomi Mikro Terapan


( Applied
Micro Economics)

15
Dengan studi dan analisis dari perilaku segmen individual
dalam perekonomian seperti :

Konsumen individual

Pekerja dan pemilik sumber daya

Perusahaan atau industri individual

Pemasaran dari barang, jasa, dan sumber-sumber

produktif.

16
Kualitatif
(Intuisi, Pengalaman bisnis, dll)

Apa masalah KEPUTUSAN


INFORMASI
bisnis ? BISNIS EFEKTIF

Kuantitatif
(Berdasarkan analisis data)

17
Tahap Kedua :
Disain produk
Sesuai keinginan
pasar (konsumen)

Tahap Ketiga :
Tahap Pertama :
Proses produksi secara
Riset pasar untuk mengetahui
efektif & efisien sesuai
keinginan pasar (konsumen)
Disain Produk

Tahap Keempat :
Pemasaran produk
dengan pelayanan purna
jual yang baik 18
19
1. Tentukan proporsi 4 kunci sukses
manajemen
2. dan Siklus Roda deming

20

Anda mungkin juga menyukai