Anda di halaman 1dari 2

PENGGUNAAN OBAT SECARA MANDIRI

No. Dokumen No. Revisi Halaman


BLUD RSUD
…………………. ……………….. 1/2
dr.H.YULIDDIN
AWAY
TAPAKTUAN
Ditetapkan :
Direktur BLUD RSUD dr.
STANDAR Tgl diterbitkan H.Yulliddin Away
PROSEDUR
OPERASIONAL …. ……………. 2022

dr. SYAH MAHDI, Sp.PD


Nip. 19800902 201103 1 001
Suatu tindakan pemberian obat yang dilakukan secara mandiri
PENGERTIAN oleh pasien dibawah pengawasan Profesi Pemberi Asuhan
(PPA) yang merawat pasien.

Sebagai acuan penerapan langkah–langkah memberdayakan


TUJUAN pasien dalam penggunaan obat secara mandiri dan
meningkatkan pengetahuan dan kepatuhan pasien terkait
obatnya.
Sesuai dengan Surat Keputusan Direktur BLUD RSUD dr. H.
Yuliddin Away Tapaktuan Nomor : tentang
KEBIJAKAN
Pelayanan Kefarmasian
1. Melakukan assesmen resiko kelayakan penggunaan obat
pasien secara mandiri berdasarkan kriteria berikut:
a. Pasien dewasa
b. Tidak ada gangguan mental, kesadaran, visual,
motorik.
c. Pasien sudah biasa menggunakan obat secara
mandiri.
d. Pasien bersedia.
e. Obat yang digunakan secara mandiri harus
PROSEDUR
tersedia diruang/laci dekat pasien.
2. Sebelum pasien menggunakan obat secara mandiri,
perawat/apoteker melakukan edukasi terkait cara
penggunaan obat yang tepat.
3. Profesi Pemberi Asuhan (dokter, perawat,apoteker)
memonitoring kemungkinan adanya perubahan
kemampuan pasien menggunakan obat secara mandiri
setiap harinya.
4. Proses pemberian edukasi didokumentasikan dalam
PENGGUNAAN OBAT YANG DIBAWA PASIEN DARI
LUAR RUMAH SAKIT

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman


BLUD RSUD ……………………. … 2/2
dr.H.YULIDDIN
AWAY
TAPAKTUAN
form yang tersedia dalam rekam medik.

1. Instalasi Gawat Darurat


UNIT TERKAIT 2. Rawat Inap .

Anda mungkin juga menyukai