Anda di halaman 1dari 2

JOB DESCRIPTION No Dokumen : ATE/JD/ES/03

No Revisi : 00
ENERGY SOLUTION
T.M.T. : 20 Juli 2020
PT ADYAWINSA TELECOMMUNICATION
& ELECTRICAL Halaman :1 dari 2 halaman

Direktorat : Managerial
Jabatan Fungsional : Project Manager
Jabatan Struktural / Grade : Project Manager
Atasan Langsung : Dept Head

1. Lay Out Struktur Organisasi

Div Head/ General Manager

Dept Head

Project Manager

Engineer, Leader Teknisi

2. KPI
a. Mendapatkan revenue sesuai yang ditargetkan.
b. Tidak ada Complain dan atau warning dari internal dan External.
c. Mendapatkan kualitas sesuai target.

3. Tanggung Jawab
a. Melakukan Kick Of Meeting dengan Costumer
b. Menjalankan dan menjaga Budged sesuai dengan target yang diberikan.
c. Membuat time plan Project.
d. Memaksimalkan utilisasi team dan subcon.
e. Memastikan target team bisa tercapai sesuai dengan Time Plan Project.
f. Memastikan pekerjaan yang dilakukan Team/Site Supervisor dapat selesai tepat waktu, benar
dan baik serta hasil kualitas yang sesuai dengan kontrak
g. Memastikan pekerjaan yang dilakukan Team/Site Supervisor terdokumentasi dengan baik.
Foto, Berita Acara serta dokumen2 lainnya dengan lengkap
h. Memonitoring progress dan melakukan kontrol pekerjaan dalam satu Project.
i. Melakukan komunikasi ke semua pihak untuk mencapai tujuan proyek
j. Membuat laporan harian, mingguan dan bulanan
k. Mengadakan Weekly, monthly meeting internal dan External.
l. Melakukan penagihan setelah site selesai dikerjakan.
m. Memastikan tidak ada complan dari Costumer.
n. Memastikan team memberikan laporan keuangan tepat waktu
o. Memastikan Team berangkat sesuai jadwal.
p. Mendelegasikan Ke pada PM lain untuk TTD KB, FORM Mobil, Dll. Apabila Berhalangan Hadir
Ke kantor
q. Memastikan Semua Tool dan APD sudah di request
r. Menjalankan Tugas sesuai dengan instruksi Atasan untuk mensupport kelancaran Project.

4. Wewenang
a. Memberikan pengarahan kerja kepada engineer dan leader teknisi baik target pekerjaan dan
kualitas pekerjaan
JOB DESCRIPTION No Dokumen : ATE/JD/ES/03
No Revisi : 00
ENERGY SOLUTION
T.M.T. : 20 Juli 2020
PT ADYAWINSA TELECOMMUNICATION
& ELECTRICAL Halaman :2 dari 2 halaman

b. Mewakili region masing2 untuk meeting dengan costumer jika diundang untuk membahas
region
c. Mengajukan permintaan penambahan atau penggantian atau pengurangan karyawan,
subcont/mandor, Mobil/motor, tools dan material untuk mendukung projectnya.
d. Menegur, menasehati dan memberikan sanksi bagi team Project yang tidak menjalankan rule
project dan perusahaan secara Lisan maupun Tulisan.
e. Memberikan arahan dan Solusi saat ada problem yang di hadapi team di lapangan baik teknis
maupun non teknis.

5. Komunikasi Internal dan Eksternal


a. Mengikuti meeting internal dan eksternal
b. Eskalasi ke Dept Head dan atau General Manager untuk masalah yang tidak bisa di solusikan
sendiri atau mengajukan solusi untuk masalah tersebut.
c. Melakukan koordinasi dengan costumer.
d. Komunikasi yang dijalankan dengan cepat, tepat dan dengan informasi yang lengkap

6. Persyaratan Jabatan
a. Laki-laki / Perempuan
b. Tamatan S1 Telekomunikasi/ Electro/ Informatika dengan pengalaman minimal 2 tahun
sebagai Project Manager
c. Atau Tamatan SMU/SLTA untuk yang merintis karir minimal 4 tahun menduduki jabatan
Project Manager
d. Mahir menggunakan software office, visio, Microsoft project
e. Lancar menggunakan Bahasa Inggris

Disusun kembali oleh : Disetujui oleh :

Jabatan : Dept. Head Div. Head

:
Tanda Tangan

Nama Jelas : Robin Sinaga Heri Setiawan


Tanggal : 20 Juli 2020 20 Juli 2020

Anda mungkin juga menyukai