Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN BULUNGAN

DINAS KESEHATAN
UPT. PUSKESMAS TANJUNG PALAS
Jln. Padat Karya, Desa Gunung Putih, Kec. Tanjung Palas, 77211
Email: Tjgpalas@gmail.com

NOTULEN

AGENDA : Edukasi tentang hipertensi dan tanaman obat keluarga


WAKTU : 09.30 - 10.30 WITA
HARI/TANGGAL : Selasa/ 02 Agustus 2022
PESERTA : Masyarakat dan kader di wilayah pustu Teras Baru

MEMBAHAS DAN BERDISKUSI TENTANG :


1. Konsep dasar tentang hipertensi, tentang pengertian hipertensi, tanda dan gejala
hipertensi, penyebab hipertensi, serta cara menanggulangi hipertensi.
2. Pengenalan tentang tanaman obat keluarga (TOGA), yaitu tanaman-tanaman yang biasa
digunakan dalam mengatasi masalah hipertensi.
3. Tanya jawab tentang cara mencegah hipertensi dari segi makanan.
4. Tanya jawab tentang tanaman lain yang dapat digunakan untuk mengobati penyakit lain.
5. Diskusi tentang rencana jangka panjang selanjutnya

DI AKHIR KEGIATAN TERJADI KESEPAKATAN :


1. Masyarakat tertarik untuk membuat pojok TOGA di lingkungan rumah
2. Akan dibuatkan label tanaman yang akan diberikan kepada masyarakat
3. Aparat desa mendukung kegiatan yang dilakukan
4. Pihak Desa berencana akan memasukkan kegiatan penanaman TOGA dalam Anggaran
Dana Desa Tahun 2023
5. Akan melibatkan peran serta kader dan aparat desa dalam melaksanakan rencana jangka
panjang kegiatan.
6. Akan menyerahkan booklet tentang TOGA kepada kantor Desa

Mengetahui
Kepala UPT. Puskesmas Tanjung Palas
Peserta Latsar CPNS

dr. Tisna Adibrata


NIP. 19840814 201402 1 004 Mery Wasti, A.Md.AK
NIP.19930517 202203 2 007

Anda mungkin juga menyukai