Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN BANTUAN PERALATAN

No. Dokumen /SPO- /


PKM SELO/2016

SPO No. Revisi

TanggalTerbit

Halaman 1- 2

UPTD PUSKESMAS SELO

KABUPATEN
BOYOLALI
dr. S. Ali Ma’shum
NIP.197204302006041001

1. Pengertian Penerimaan Bantuan Peralatan adalah kegiatan penerimaan,


pencatatan dan inventarisir bantuan peralatan atau barang yang
dilakukan oleh petugas pengelola barang UPTD Puskesmas Selo
2. Tujuan Sebagai Acuan petugas agar tertib administrasi dalam penerimaan
bantuan peralatan

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Selo No.445.4/ /SK/ /193/2016


tentang Penerimaan Bantuan Peralatan.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur 1. Petugas pelaksana menerima barang.
2. Petugas meminta daftar barang yang dikirim atau SBBK dari
pengirim barang.
3. Petugas mencocokkan jumlah, jenis dan merek barang yang
tertulis pada daftar /SBBK dengan barang yang sudah diterima.
4. Petugas melakukan pengecekan kondisi barang yang diterima.
5. Petugas melakukan konfirmasi ulang kepada pengirim barang
apa bila terdapat jumlah, jenis, merek dan kondisi barang tidak
sesuai dengan daftar yang diberikan.
5. Petugas mencatat dibuku inventaris barang
6. Petugas menyimpan barang yang telah diterima
7. Petugas melaporkan kepada kepala puskesmas
6. Unit terkait 1. Tim Manajemen Puskesmas
2. Pengelola Barang Puskesmas
PENERIMAAN BANTUAN PERALATAN

No. Dokumen /SPO- /


PKM SELO/2016

SPO No. Revisi

TanggalTerbit

Halaman 2- 2

UPTD PUSKESMAS SELO

KABUPATEN
BOYOLALI
dr. S. Ali Ma’shum
NIP.197204302006041001

7. RekamanHistorisPerubahan
No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl.MulaiDiberlakukan

Anda mungkin juga menyukai