Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA MAHASISWA

UNIVERSITAS JEMBER KODE DOKUMEN


FAKULTAS FARMASI
PRODI S1 FARMASI F1.03.07

LEMBAR KERJA MAHASISWA


Dosen Pengampu Mata kuliah : Lusia Oktora Ruma Kumala Sari, S.F., M.Sc., Apt.
Pokok Bahasan : Kinetika dan Order Reaksi
Model Pembelajaran : Case Method

IDENTITAS MAHASISWA
Nama/NIM/Kelas PUTRI NADILA IRZAN N / 212210101144 / C
Pertemuan Ke Tujuh (7)
Hari/Tanggal 7 OKTOBER 2022
BAHAN DISKUSI

Pada suatu reaksi yang berlangsung sesuai orde pertama, konsentrasi awal larutan adalah 0,06
mol/liter dan setelah 8 jam pada 30°C konsentrasinya menjadi 0,012 mol/liter.
a. Hitunglah laju reaksi spesifik (k) !
b. Berapa konsentrasinya setelah reaksi berjalan selama 4 jam ?
c. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk mencapai kadar larutan separuh dari
konsentrasi awal?
d. Jika harga k pada 25°C adalah 0,0017 jam‐1, berapa energi aktivasi untuk reaksi ini ?
(R=1,987 kal/derajat mol)

HASIL DISKUSI
a) Laju reaksi spesifik
Diket :
At = 0,012 mol/liter
A0 = 0,06 mol/liter
t = 8 jam
 In (At) – In (A0) = -k.t
In (0,012) – In (0,06) = -k.8
-4,423 – (-2,813) = -k.8
-1,61 = -k.8
k = 0,201/jam
b) Konsentrasi setelah reaksi berjalan selama 4 jam (At)
Diket :
A0 = 0,06 mol/liter
t = 4 jam
k = 0,201/jam
 In (At) – In (A0) = -k.t
In (At) – In (0,06) = -0,201.4
In (At) – 2,813 = -0,804
In (At) = -3,167
At = 0,027 mol/liter
c) Waktu yang dibutuhkan untuk mencapai kadar larutan separuh dari
konsentrasi awal (t ½)
Diket :
k = 0,201/jam
1 0,693
 t2 = 𝑘
0,693
= 0,201

= 3,45 jam

d) Harga energi aktivasi

Diket :

R = 1,987

T2 = 25˚C  25 + 273 K = 298K

T1 = 30˚C  30 + 273 K = 303K


𝑘2 −𝐸𝑎 1 1
 log 𝑘1 = 2,303 𝑅 (𝑇2 − )
𝑇1

0,0017 −𝐸𝑎 1 1
log = 2,303.1,987 (298 − )
0,201 303

−𝐸𝑎
log 8,456 𝑥 10-3 = 4,576 ( 3,356 𝑥 10-3 – 3,300 𝑥 10-3 )

−𝐸𝑎
-2,073 = 4,576 (5,6 𝑥 10-5 )

2,073 𝑥 4,576
Ea = 5,6 𝑥 10¯5

= 1,694 𝑥 10-5 kal/mol

Anda mungkin juga menyukai