Anda di halaman 1dari 30

Lampiran Lembar Kerja Peserta Didik

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 1


Menentukan penyelesaian Relasi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

1. Diketahui himpunan 1. Diketahui himpunan 3. Diketahui himpunan


A = {Jakarta, Tokyo, New Delhi, Lima}, A = {2, 3, 4, 5, 6} A = {Himpunan bilangan
B = {Jepang, India, Peru, Indonesia} Jika B = {4, 5, 6, 7, 8} komposit kurang dari
relasi dari himpunan A ke B “Ibu Kota dari” Jika relasi dari himpunan A ke B 12} B = {𝑥| 2 <×< 12, 𝑥
. Maka tentukanlah relasi tersebut dengan “Faktor dari” . Maka tentukanlah ∈
𝐵i𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝐺e𝑛𝑎𝑝 }
: relasi tersebut dengan : Jika relasi dari himpunan
a. Diagram Panah a. Diagram Panah A ke B “Faktor Prima dari”
b. Himpunan Pasangan berurutan b. Himpunan Pasangan . Maka tentukanlah relasi
c. Diagram Kartesius berurutan tersebut dengan :
d. Domain c. Diagram Kartesius a. Diagram Panah
e. Kodomain d. Domain b. Himpunan Pasangan
f. Range e. Kodomain berurutan
f. Range c. Diagram Kartesius
d. Domain
e. Kodomain
f. Range

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Penyelesaian relasi:
A = {Jakarta, Tokyo, New Delhi, Lima},
B = {Jepang, India, Peru, Indonesia} Jika relasi dari himpunan A ke B “Ibu Kota dari” . Maka tentukanlah relasi
tersebut dengan :
a. Diagram Panah
A B
e. Himpunan pasangan berurutan
d. Domain

e. Kodomain

f. Diagram Kartesius
f. Range

2. A = {2, 3, 4, 5, 6}
B = {4, 5, 6, 7, 8}
Jika relasi dari himpunan A ke B “Faktor dari” . Maka tentukanlah relasi dengan:
a. Diagram Panah

A B
d. Domain

e. Kodomain

f. Range
d. Himpunan pasangan berurutan

_
e. Diagram Kartesius
3. Diketahui himpunan
A = {Himpunan bilangan komposit kurang dari 12}
B = {𝑥| 2 <×< 12, 𝑥 ∈ 𝐵i𝑙𝑎𝑛𝑔𝑎𝑛 𝐺e𝑛𝑎𝑝 }
Jika relasi dari himpunan A ke B “Faktor Prima dari” . Maka tentukanlah relasi tersebut dengan:
a. Diagram Panah
A B
d. Domain

e. Kodomain

f. Range

b. Himpunan pasangan berurutan

_
c. Diagram Kartesius

Presentasikan hasil diskusi


kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini dan menurut kamu Relasi itu apa ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu berikan pada
usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 1
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu menyatakan relasi Penyelesaian Terisi, namun Terisi benar Terisi benar Terisi benar
dengan diagram panah, himpunan permasalahan tidak benar, sekitar sekitar sekitar
pasangan berurutan, dan diagram bagian 1-3 atau > 25%− > 65%− > 85%
kartesius. Serta menentukan Benar sekitar ≤ 65% ≤ 85%
Domain, Kodomain dan Range ≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 2
Menentukan penyelesaian Fungsi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

1. Diketahui himpunan 3X−7


Domain fungsi {x| 2 < x < 10, x ∈ Asli} 3. Tentukan range dari
Jika notasi fungsi f : x → 3x - 5. Maka fungsi f(x) = x2+ 4x - 36 e. f(X) =
𝑥2+6𝑥+5
tentukanlah : jika diketahui Domain
a. Rumus Fungsi Df {−1≤ x ≤ 5}
b. Range
c. Bayangan dari f(5) 4. Diiberikan fungsi f(x)= ax+b
d. Peta dari f (-2) dengan x∈R. Jika f(2)=11 dan
f(4)=17 maka Tentukan :
a. Rumus Fungsi f(x)
2. Identifikasi himpunan pasangan berurutan
b. f(10)
di bawah ini merupakan Relasi atau Fungsi
dan berikan alasannya:
5. Tentukan Domain dan
a. {(2,4),(3,5),(4,5), {5,6)}
Range daru fungsi di bawah
b. {(1, 6), (1,7), (2,8), (3,9)}
ini:
c. {3,7), (3,8), (4, 9), (5,10)} a. f(x) = 3x -8
d. {(2,3), (3,4), (4,4), (5,5)} 3𝑥−5
b. f (x) =
2𝑥+7
c. f(x) = √4𝑥 − 6
d. f(x) = x2 – 8x + 12

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Diketahui himpunan 2. Identifikasi himpunan pasangan berurutan di bawah ini


Domain fungsi {x| 2 < x < 10, x ∈ Asli} merupakan Relasi atau Fungsi dan berikan alasannya:
Jika notasi fungsi f : x → 3x - 5. Maka tentukanlah a. {(2,4),(3,5),(4,5), {5,6)}
: Jawab: Ini merupakan
a. Rumus Fungsi Alasan

b. {(1, 6), (1,7), (2,8), (3,9)}


b. Range Jawab: Ini merupakan
Alasan

c. {3,7), (3,8), (4, 9), (5,10)}


Jawab: Ini merupakan
Alasan
c. Bayangan dari f(5)
d. {(2,3), (3,4), (4,4), (5,5)}
Jawab: Ini merupakan
Alasan
d. Peta dari f (-2)
3. Tentukan range dari fungsi f(x) = x2+ 4x – 36,
jika diketahui Domain Df {−1≤ x ≤ 3} a. f(x) = √4𝑥 − 6
Jawab: Domain { , , , , } Jawab:
f(…) = …… 2 + 4 (…..) – 36 = ……
f(…) = …… 2 + 4 (…..) – 36 = ……
f(…) = …… 2 + 4 (…..) – 36 = ……
f(…) = …… 2 + 4 (…..) – 36 = ……
f(…) = …… 2 + 4 (…..) – 36 = ……
b. f(x) = x2 – 8x + 12
Range {…. , … , …. , … , …. } Jawab:

4. Diiberikan fungsi f(x)= ax+b dengan x∈R.


Jika f(2)=11 dan f(4)=17 maka Tentukan :
a. Rumus Fungsi f(x)
Mencari a dan b
f(….) = a ( …. ) + b = ….
f(….) = a ( …. ) + b = ….
Eliminasi 3X−7
………Persamaan (1) c. f(X) = 2
………Persamaan (2) 𝑥 +6𝑥+5
Jawab:
-

Substitusi
a =.............ke Persamaan (….)

b = ….. , Maka rumus Fungsi f(x) = .......

b. f (10)
Jawab:

5. Tentukan Domain dan Range daru fungsi di bawah


ini: d. f(x) = 3x -8
Jawab:

3𝑥−5
e. f (x) = 2𝑥+7
Jawab:

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu berikan pada
usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 2
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu menentukan Penyelesaian Terisi, namun Terisi benar Terisi benar Terisi benar
rumus fungsi, bayangan atau permasalahan tidak benar, sekitar sekitar sekitar
pemetaan fungsi bagian 1, 2, 4 atau > 25%− > 65%− > 85%
Benar sekitar ≤ 65% ≤ 85%
≤ 25%
2. Siswa mampu mengidentifikasi Penyelesaian Terisi, namun Terisi benar Terisi benar Terisi benar
domain dan range yang munkin permasalahan tidak benar, sekitar sekitar sekitar
dari bentuk fungsi yang disajikan. bagian 3, dan atau > 25%− > 65%− > 85%
5 Benar sekitar ≤ 65% ≤ 85%
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 3
Menentukan penyelesaian Fungsi dan Relasi
Soal di bawah ini dapat diberikan secara online dengan aplikasi Quizizz dan dapat diakses melalui link di bawah ini:
Quizizz:
https://quizizz.com/admin/quiz/5fcef3daca096d001bc23da3/fungsi
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

1. Diketahui : P = {(1,1), (1,2), (2,2), (3,3)}


Q = {(1,1), (2,3), (3,3), (4,1)}
R = {(1,1), (2,3), (3,4), (3,5)}
S = {(1,1), (2,3), (3,3), (3,4)}
T = {(1,1), (2,3), (2,4), (3,5)}
Himpunan pasangan berurutan di atas, yang merupakan fungsi adalah .. .
a. P c. Q e. T
b. R d. S
2.
Diagram panah di bawah ini yang merupakan fungsi dari himpunan P ke himpunan Q adalah ….
a. c. e.

b. d.

3.
Himpunan daerah hasil (range) dari diagram panah di bawah ini adalah ….

a. {1, 4, 9, 10 } c. {1, 2, 3, 4, 5} e. {1, 4, 9}


b. {1, 2, 3, 4} d. { 5 }

4.
Perhatikan Diagram Panah berikut ini, yang merupakan daerah asal adalah....
a. { 1, 2, 3 } c. { a, b, c, d } e. {d}
b. { 1, 2 } d. { a, b , c }

5.
Diberikan fungsi f : x → f (x) Jika 0 → 3 ; 1 → 4 ; 2 → 5 ; 3 → 6 ; dan 4 → 7, maka
formula fungsi tersebut adalah…
a. f : x → 3x c. f : x → x + 2 e. f : x → 3x +2
b. f : x → x + 3 d. f : x → 2x +2
6.
Diketahui rumus fungsi g(x)=ax+b. jika g(-1)=1 dan g(2) = 4 maka (a+b)…
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4
7.
Diberikan fungsi f (x) : px + q dengan x ∈ R. jika f(3)=11 dan f(1)=7
maka f(9)…
a. 13 c. 31 e. 46
b. 23 d. 43
8.
Bayangan dari -2 oleh h : x → 2x2 + 8adalah….
a. 16 c. 8 e. -4
b. 12 d. 0
9.
Relasi khusus yang memasangkan setiap anggota A dengan tepat satu anggota
B dinamakan....
a. Domain d. Range
b. Kodomain e. Fungsi
c. Korespondensi satu-satu
10.
Daerah asal fungsi disebut ...
a. Kodomain c. Range e. Bayangan
b. Domain d. Pemetaan

11.
Range dari fungsi f (x) = 3x − 5 ; Df {−4 ≤ x < 5} adalah….
a. −7 ≤ y < 10 c. −7 < y ≤ 10 e. 7 < y < 10
b. −17 ≤ y < 10 d. −17 < y ≤ 10

12.
Tentukan Range dari fungsi f (x) = 3x + 4 ; Df = {x > −6} adalah…

a. y > -1 c. y > -11 e. y > 20


b. y > 22 d. y > 19

13.
Domain dan Range dari grafik tersebut berturut-turut adalah ...
a. x ≤ -5 dan y ≤ -4 d. x ∈ R dan y ∈ R
b. x ≤ 5 dan y ≤ 4 e. x ≤ 4 dan y ≤ 5
c. x ≥ −4 dan y ≥ −5
14.
Domain dari fungsi f (x) = 25 − x2 adalah….

a. 0≤x≤5 c. x ≤ 0 atau x ≥ 5 e. -5 < x < 5


b. −5 ≤ x ≤ 0 d. x ≤ −5 atau x ≥ 5

𝑥+3
15.
Domain dari fungsi
𝑥2+𝑥−2 adalah….
a. x = - 2 dan x = 1 c. x < -2 atau x < 1 e. -2 < x < 1
b. x ≠ −2 dan x ≠ 1 d. x = 2 dan x = -1

Answer Key
1. c 6. c 11. b
2. c 7. b 12. c
3. b 8. a 13. e
4. a 9. e 14. d
5. b 10. b 15. b

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 4
Menentukan penyelesaian Operasi Fungsi dan Jenis- jenis Fungsi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.


b.
3. Diketahui fungsi
f(x) = x2 – 5x + 8 1. .a
1. Diketahui fungsi f(x) = x + 2 dan g(x) = x2 – 2. .b
4. Tentukanlah : (f + g ) (x) = x2 + 10x - 7
3. .c
a. (f + g) (x) Maka tentukanlah g(10)
b. (f - g) (x)
c.
c. (f × g) (x) Dari Diagram Panah di bawah ini .
4. 1. .a
d. (f : g) (x)
Tentukan manakah yang termasuk 2. .b
Fungsi Surjektif, Injektif dan 3.
2. Diketahui fungsi Bijektif
f(x) = x – 6 dan
! serta jelaskan alasannya! d.
g(x) = x2 – 4x -
12 a. 1. .a
maka, tentukanlah: 2. .b
a. ( f+g) (x) 1. .a 3. .c
b. (f-g) (x) 2. .b .d
3. .c
c. (f x g ) (x)
.d
d. (f:g) (x)
e. (g:f) (x)

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Diketahui fungsi f(x) = x + 2 dan g(x) = x2 – 4. Tentukanlah :


d. (f + g) (x)
Jawab:

e. (f - g) (x)
Jawab:

f. (f × g) (x)
Jawab:

g. (f : g) (x)
Jawab:
2. Diketahui fungsi f(x) = x – 6 dan g(x) = x2 – 4x -
12 maka, tentukanlah:
4. Dari Diagram Panah di bawah ini . Tentukan manakah
a. ( f + g) (x)
Jawab: yang termasuk Fungsi Surjektif, Injektif dan Bijektif !
serta jelaskan alasannya!
a.
b. (f - g) (x) 1. .a
Jawab: 2. .b
3. .c
.d

Jawab:
c. (f x g ) (x)
Jawab:

b.
d. (f:g) (x) 1. .a
2. .b
Jawab:
3. .c

e. (g : f) (x) Jawab:
Jawab:

3. Diketahui fungsi
f(x) = x2 – 5x + 8 c.
(f + g ) (x) = x2 + 10x - 7
Maka tentukanlah g(10) 1. .a
2. .b
3.
Jawab:
Jawab:

d.

1. .a
2. .b
3. .c
.d

Jawab:

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Menurut kamu bagaimana metode pembelajaran yang dilakukan hari in ?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 4
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu menentukan Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
Hasil Operasi Fungsi permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
(Penjumlahan, Pengurangan, bagian 1, 2, 3 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
Perkalian, dan Pembagian) Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
sekitar
≤ 25%
2. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
mengidentifikasi jenis-jenis permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
fungsi, apakah termasuk bagian 4 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
fungsi surjektif, Injektif dan Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
Bijektif sekitar
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 5
Menentukan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan Operasi Fungsi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

2. Seorang photografer dapat menghasilkan gambar 1. Sebuah pengerajin lukisan dapat menghasilkan
yang bagus melalui dua tahap, yaitu; tahap gambar yang bagus melalui dua tahap, yaitu;
pemotretan dan tahap editing. Biaya yang diperlukan tahap menggambar dan tahap pemasangan
pada tahap pemotretan (B1) adalah Rp50.000,- per frame. Biaya yang diperlukan pada tahap
gambar, mengikuti fungsi: B 1(g) = 50.000g + 25000 menggambar (B1) adalah Rp250.000,- per
dan biaya pada tahap editing (B2) adalah Rp10.000,- gambar, mengikuti fungsi: B1(g) = 250.000g +
per gambar, mengikuti fungsi: B2(g) = 10.000g + 50.000 dan biaya pada tahap pemasangan
5000, dengan g adalah banyak gambar yang Frame (B2) adalah Rp150.000,- per gambar,
dihasilkan: mengikuti fungsi: B2(g) = 150.000g + 20.000,
a. Berapakah total biaya yang diperlukan dengan g adalah banyak gambar yang
untuk menghasilkan 10 gambar dihasilkan:
dengan kualitas yang bagus? a. Berapakah total biaya yang
b. Tentukanlah selisih antara biaya pada tahap diperlukan untuk menghasilkan 15
pemotretan dengan biaya pada tahap gambar yang sudah lengkap dengan
editing untuk 5 gambar. frame?
b. Berapa banyak lukisan yang didapat si
pembeli, jika pembeli tersebut
membayar dengan uang Rp. 1.000.000

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Seorang photografer dapat menghasilkan gambar yang bagus melalui dua tahap, yaitu; tahap pemotretan dan tahap editing.
Biaya yang diperlukan pada tahap pemotretan (B1) adalah Rp50.000,- per gambar, mengikuti fungsi: B1(g) = 50.000g +
25000 dan biaya pada tahap editing (B2) adalah Rp10.000,- per gambar, mengikuti fungsi: B2(g) = 10.000g + 5000,
dengan g adalah banyak gambar yang dihasilkan:
a. Berapakah total biaya yang diperlukan untuk menghasilkan 10 gambar dengan kualitas yang bagus?
Jawab:

b. Tentukanlah selisih antara biaya pada tahap pemotretan dengan biaya pada tahap editing untuk 5 gambar.
Jawab:
2. Sebuah pengerajin lukisan dapat menghasilkan gambar yang bagus melalui dua tahap, yaitu; tahap menggambar dan tahap
pemasangan frame. Biaya yang diperlukan pada tahap menggambar (B 1) adalah Rp250.000,- per gambar, mengikuti fungsi:
B1(g) = 250.000g + 50.000 dan biaya pada tahap pemasangan Frame (B2) adalah Rp150.000,- per gambar, mengikuti
fungsi: B2(g) = 150.000g + 20.000, dengan g adalah banyak gambar yang dihasilkan:

a. Berapakah total biaya yang diperlukan untuk menghasilkan 15 gambar yang sudah lengkap dengan frame?
Jawab:

b. Berapa banyak lukisan yang didapat si pembeli, jika pembeli tersebut membayar dengan uang Rp. 1.000.000
Jawab:

Presentasikan hasil diskusi kelompokmu


di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 5
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
menyelesaikan masalah yang permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
berkaitan dengan operasi bagian 1, 2 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
fungsi Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
sekitar
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 6
Menentukan penyelesaian Fungsi Komposisi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

1. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) = 3. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) = b. Tentukanlah fungsi komposisi (f◦(g
2x + 1 dan fungsi g: R→R dengan g(x) 4x + 3 dan fungsi g: R→R dengan ◦ h))(x) dan ((f ◦ g) ◦ h)(x)
= x2 - 1. g(x) = x – 1. Tentukanlah:
a.Apakah fungsi komposisi (g ◦ f ) c. Selidiki apakah:
a. Rumus fungsi komposisi (g ◦ f )(x) (i). (g ◦ (f ◦ h))(x) = ((g ◦ f) ◦ h)(x)
(x) dan (f ◦ g)(x) terdefinisi? dan (f ◦ g)(x)
b.Tentukan fungsi komposisi (g◦f) (ii).(f ◦ (g ◦ h))(x) = ((f ◦ g) ◦ h)(x)
b. Selidiki apakah (g ◦ f )(x) = (f ◦ g)(x)
(x) dan (f ◦ g)(x)!
4. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) =
2. Diketahui fungsi komposisi 2x
(g ◦ f) (x) = 18x2 + 24x + 2 dan fungsi g(x) – 1 dan fungsi g: R→R dengan g(x) =
= 2x2 – 6. Tentukanlah : 4x+5, dan fungsi h: R→R dengan h(x) =
a. rumus fungsi f(x) 2x – 3. Tentukanlah:
b. fungsi komposisi (f ◦ g)(x)
a. Fungsi komposisi (g◦(f ◦ h))(x) dan ((g ◦ f)
◦ h)(x)

Identifikasi Masalah

Penyelesaian
2. Diketahui fungsi komposisi
1. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) = 2x + 1
(g ◦ f) (x) = 18x2 + 24x + 2 dan fungsi g(x) = 2x2 – 6.
dan fungsi g: R→R dengan g(x) = x2 - 1.
Tentukanlah :
a.Apakah fungsi komposisi (g ◦ f )
a. rumus fungsi f(x)
(x) dan (f ◦ g)(x) terdefinisi?

_
b. Tentukan fungsi komposisi (g◦f) (x) dan (f ◦ g) b. fungsi komposisi (f ◦ g)(x)
(x)!
3. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) = 4x + 3 dan
fungsi g: R→R dengan g(x) = x – 1. b. Tentukanlah fungsi komposisi (f◦(g ◦ h))(x) dan ((f ◦ g) ◦ h)(x)
Tentukanlah:
d. Rumus fungsi komposisi (g ◦ f )(x) dan (f ◦ g)(x)

e. Selidiki apakah (g ◦ f )(x) = (f ◦ g)(x)

c. Selidiki apakah:
(i). (g ◦ (f ◦ h))(x) = ((g ◦ f) ◦ h)(x)

4. Diketahui fungsi f: R→R dengan f(x) = 2x – 1


dan fungsi g: R→R dengan g(x) = 4x+5, dan
fungsi h: R→R dengan h(x) = 2x –
3. Tentukanlah:
a. Fungsi komposisi (g◦(f ◦ h))(x) dan ((g ◦ f) ◦ h)(x)

(ii).(f ◦ (g ◦ h))(x) = ((f ◦ g) ◦ h)(x)

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 6
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
menyelesaikan fungsi permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
komposisi dan nomor 1- 4 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
mengidentifikasi sifat-sifat Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
fungsi komposisi sekitar
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 7
Menentukan penyelesaian Masalah yang Berkaitan dengan Fungsi Komposisi

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

2. Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas


1. Suatu bank di Amerika menawarkan harga tukar Dollar melalui dua tahap. Tahap pertama dengan menggunakan
Amerika (USD) ke Ringgit Malaysia (MYR), yaitu; 1 USD =
mesin I yang menghasilkan bahan kertas setengah jadi, dan
3,28 MYR, dengan biaya penukaran sebesar 2 USD untuk
setiap transaksi penukaran. Kemudian salah satu bank di tahap kedua dengan menggunakan mesin II yang menghasilkan
Malaysia menawarkan harga tukar ringgit Malaysia (MYR) ke bahan kertas. Dalam produksinya mesin I menghasilkan bahan
Rupiah Indonesia (IDR), yaitu; 1 MYR = Rp3.169,54, setengah jadi dengan mengikuti fungsi f (x) = 0,7x + 10 dan
dengan biaya penukaran sebesar 3 MYR untuk setiap pada mesin II terdapat bahan campuran lain sehingga
transaksi penukaran. Seorang turis asal Amerika ingin mengikuti fungsi g (x) = 0,02x2 + 12x, x merupakan banyak
bertamasya ke Malaysia kemudian melanjutkannya ke
bahan dasar kayu dalam satuan ton.
Indonesia dengan membawa uang sebesar 2.000
USD.Berapa IDR akan diterima turis tersebut jika pertama a. Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu
dia menukarkan semua uangnya ke mata uang Ringgit produksi sebesar 50 ton, berapakah kertas yang
Malaysia di Amerika dan kemudian menukarnya ke Rupiah dihasilkan? (kertas dalam satuan ton).
Indonesia di Malaysia? b. Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh
mesin I sebesar 110 ton, berapa ton kah kayu yang sudah
terpakai? Berapa banyak kertas yang dihasilkan?

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Suatu bank di Amerika menawarkan harga tukar Dollar Amerika (USD) ke Ringgit Malaysia (MYR), yaitu; 1 USD = 3,28
MYR, dengan biaya penukaran sebesar 2 USD untuk setiap transaksi penukaran. Kemudian salah satu bank di Malaysia
menawarkan harga tukar ringgit Malaysia (MYR) ke Rupiah Indonesia (IDR), yaitu; 1 MYR = Rp3.169,54, dengan biaya
penukaran sebesar 3 MYR untuk setiap transaksi penukaran. Seorang turis asal Amerika ingin bertamasya ke Malaysia
kemudian melanjutkannya ke Indonesia dengan membawa uang sebesar 2.000 USD.Berapa IDR akan diterima turis tersebut
jika pertama dia menukarkan semua uangnya ke mata uang Ringgit Malaysia di Amerika dan kemudian menukarnya ke Rupiah
Indonesia di Malaysia?

_
2. Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas melalui dua tahap. Tahap pertama dengan menggunakan mesin I yang
menghasilkan bahan kertas setengah jadi, dan tahap kedua dengan menggunakan mesin II yang menghasilkan bahan kertas. Dalam
produksinya mesin I menghasilkan bahan setengah jadi dengan mengikuti fungsi f (x) = 0,7x + 10 dan pada mesin II terdapat
bahan campuran lain sehingga mengikuti fungsi g (x) = 0,02x2 + 12x, x merupakan banyak bahan dasar kayu dalam satuan ton.
a. Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah kertas yang dihasilkan? (kertas dalam
satuan ton).

b. Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa ton kah kayu yang sudah terpakai?
Berapa banyak kertas yang dihasilkan?

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 7
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
menyelesaikan masalah yang permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
berkaitan dengan fungsi bagian 1 - 2 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
komposisi Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
sekitar
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 8
Menentukan penyelesaian Fungsi Invers

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

1. Buktikanlah bahwa f(x) = 10x – 1 dan 4. Tentukanlah fungsi invers dari


𝑥+1
fungsi- fungsi berikut jika ada.
g(x) = merupakan fungsi yang saling a. f(x) = 2x2 + 5
10 2𝑥−1
invers. b. g(x) =
2. Tentukan invers 3 6
c. h(x) = √𝑥 + 2
dari f(x) = x2 + 6x +
8 5. Diketahui f dan g suatu fungsi dengan
rumus fungsi
3𝑥+2 f(x) = 3x+ 4 dan
𝑥−4
3. Diketahui f(x) = dan f-1 (x) adalah invers dari g(x) =
𝑥−5 3
f(x). Tentukan nilai f-1(4) ! Buktikanlah bahwa f-1(x) = g(x)
dan g-1(x) = f(x).

Identifikasi Masalah

Penyelesaian
3𝑥+2
3. Diketahui f(x) = dan f-1 (x) adalah invers dari f(x).
𝑥+1 𝑥−5
1. Buktikanlah bahwa f(x) = 10x – 1 dan g(x) Tentukan nilai f-1(4) !
10
= merupakan fungsi yang saling invers.

4. Tentukanlah fungsi invers dari fungsi-fungsi berikut jika


ada.
2. Tentukan invers dari f(x) = x2 + 6x + 8 a. f(x) = 2x2 + 5
2𝑥−1
b. g(x) =
6

c. h(x) = √𝑥
3 + 2

5. Diketahui f dan g suatu fungsi dengan rumus


fungsi𝑥−4
f(x) = 3x+ 4 dan
g(x) =
3
Buktikanlah bahwa f-1(x) = g(x)
dan g-1(x) = f(x).

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 8
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
menyelesaikan fungsi Invers permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
bagian 1 – 6 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
sekitar
≤ 25%
LEMBAR KERJA SISWA (LKS) – 9
Menentukan penyelesaian Fungsi Komposisi dan Invers

Kelompok : ………………
Nama : ……………...
Kelas : ……………...

Diskusikan dengan kelompok mu penyelesaian dari permasalahan berikut.

1. Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas 2. Seorang pedagang kain batik Depok memperoleh
melalui dua tahap. Tahap pertama dengan menggunakan keuntungan dari hasil penjualan setiap x potong kain
mesin I yang menghasilkan bahan kertas setengah jadi, dan sebesar f(x) rupiah. Nilai keuntungan yang diperoleh
tahap kedua dengan menggunakan mesin II yang mengikuti fungsi f(x) = 500x + 1000, (dalam ribuan rupiah)
menghasilkan bahan kertas. Dalam produksinya mesin I xadalah banyak potong kain batik Depok yang terjual.
menghasilkan bahan setengah jadi dengan mengikuti fungsi a. Jika dalam suatu hari pedagang tersebut mampu
f (x) = 7x + 10 dan pada mesin II terdapat bahan menjual 50 potong kain, berapa keuntungan yang
campuran lain sehingga mengikuti fungsi diperoleh?
g (x) = 2x2 + 12x, x merupakan banyak bahan dasar kayu b. Jika keuntungan yang diharapkan sebesar
dalam satuan ton. Rp100.000,00 berapa potong kain yang harus terjual?
a. Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk c. Jika A merupakan daerah asal (domain) fungsi f dan B
suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah merupakan daerah hasil (range) fungsi f, gambarkanlah
kertas yang dihasilkan? (kertas dalam satuan permasalahan butir (a) dan butir (b) di atas.
ton). 3. Diketahui fungsi f-1(x) = 3x + 5 dan g-1(x) = x 2 + 3x – 5 .
b. Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan Tentukan nilai fungsi (fog)-1 (x) !
oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa ton kah kayu
yang sudah terpakai? Berapa banyak kertas yang
dihasilkan?

Identifikasi Masalah

Penyelesaian

1. Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu


memproduksi kertas melalui dua tahap. Tahap
pertama dengan menggunakan mesin I yang
menghasilkan bahan kertas setengah jadi, dan tahap
b. Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang
kedua dengan menggunakan mesin II yang
dihasilkan oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa ton
menghasilkan bahan kertas. Dalam produksinya mesin
kah kayu yang sudah terpakai? Berapa banyak kertas
I menghasilkan bahan setengah jadi dengan mengikuti
yang dihasilkan?
fungsi
f (x) = 7x + 10 dan pada mesin II terdapat bahan
campuran lain sehingga mengikuti fungsi
g (x) = 2x2 + 12x, x merupakan banyak bahan dasar
kayu dalam satuan ton.
a. Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk
suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah
kertas yang dihasilkan? (kertas dalam satuan
ton).
2. Seorang pedagang kain Batik
Depok memperoleh keuntungan c. Jika A merupakan daerah asal (domain) fungsi f
dari dan B merupakan daerah hasil (range) fungsi f,
hasil penjualan setiap x potong kain sebesar f(x) rupiah. gambarkanlah permasalahan butir (a) dan butir (b) di
Nilai keuntungan yang diperoleh mengikuti atas.
fungsi f(x) = 500x + 1000, (dalam ribuan rupiah)
x adalah banyak potong kain batik Depok yang terjual.
a. Jika dalam suatu hari pedagang tersebut
mampu menjual 50 potong kain, berapa
keuntungan yang diperoleh?

3. Diketahui fungsi f-1(x) = 3x + 5 dan g-1(x) = x2 + 3x – 5


. Tentukan nilai fungsi (fog)-1 (x) !

a. Jika keuntungan yang


diharapkan sebesar
Rp100.000,00
berapa potong kain yang harus terjual?

Presentasikan hasil
diskusi kelompokmu
di depan kelas.
Kesimpulan
Apa yang dapat kamu simpulkan dari pembelajaran hari ini ?

REFLEKSI DIRI

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jujur


Bagaimana kalian sekarang?
□ Bagian mana yang menurutmu paling sulit dari pelajaran ini?
□ Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
□ Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
□ Jika kamu diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu
berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

RUBRIK PENILAIAN PERFORMA LEMBAR KERJA SISWA (LKS)


LKS 9
SKOR
NO INDIKATOR BAGIAN LKS
1. Siswa mampu Penyelesaian Terisi, Terisi benar Terisi benar Terisi
menyelesaikan masalah yang permasalahan namun tidak sekitar sekitar benar
berkaitan dengan fungsi bagian 1 – 2 benar, atau > 25%− > 65%− sekitar
komposisi dan fungsi Invers Benar ≤ 65% ≤ 85% > 85%
sekitar
≤ 25%
LEMBAR ASESMEN INDIVIDU
MATERI FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS

Nama : ……………...
Kelas : ……………...

1. Tentukan hubungan relasi pada gambar dibawah ini….

5 1
6
3
7 6
8 8
9 9

a. R = {(5,1),(5,7),(6,1),(1,5),(7,5)}
b. R = {(5,1),(5,6),(5,8),(6,3),(6,9)}
c. R = {(6,1),(5,7),(6,1),51,5),(7,5)}
d. R = {(8,8),(5,7),(6,1),(1,5),(6,6)}
e. R = {(4,4),(5,7),(9,7),(1,5),(7,5)}

2. Jika diketahui
A= {3,4,5,6}
B={6,8,9,12,15,18}
Jika kita didefinisikan relasi R dari A ke B dengan (A,B) € R jika A habis membagi B
adalah… a. R={(3,6),(4,18),(6,15), (4,8),(4,12),(5,15),(6,6),(6,12)}
b. R={(3,6),(5,15),(6,18)}
c. R ={(6,3),(9,3),(12,3),(15,3),(18,3), (8,4),(14,4),(15,5),(18,6)}
d. R={(3,6),(3,9),(3,12),(3,15),(3,18), (4,8),(4,12),(5,15),(6,6),(6,12), (6,18)}
e. R = {(3,6),(4,8),(5,15),(6,18)}
3. Jika f(x) = x2 + 2, maka f(x + 1) = …
a. x2 + 2x + 3
b. x2 + x + 3
c. x2 + 4x + 3
d. x2 + 3
e. x2 + 4

4. Hasil bagi x2 + 5x + 6 dengan x +3 adalah…


a. x – 2 d. x - 3
b. x + 2 e. x + 1
c. x – 1

5. Sisa pembagian antara 2x3 + 5x – 7 dengan x – 2


adalah… a. 18 d. -19
b. -18 e. 20
c. 19
6. Jika fungsi f : R  R dan g: R  R ditentukan oleh f(x) = 4x – 2 dan g(x) = x2 + 8x +
16, maka (g  f)(x) = …
a. 8x2 + 16x – 4
b. 8x2 + 16x + 4
c. 16x2 + 8x – 4
d. 16x2 – 16x + 4
e. 16x2 + 16x + 4

7. Diketahui fungsi f : R  R dan g: R  R yang dinyatakan f(x) = x2 – 2x – 3 dan g(x) = x –


2. Komposisi fungsi yang dirumuskan sebagai (f  g)(x) =
… a. x2 – 6x + 5 d. x2 – 2x + 2
b. x2 – 6x – 3 e. x2 – 2x – 5
c. x2 – 2x + 6

8. Fungsi invers dari f(x) = 3x2 , x5


2 x5 2
adalah f–1(x) = …
d. 5x2 , 2
a. 5x2 , x 3 x
2x3 2 3x2 3
5x2
b. ,x3 e.
2x5
,x 2
2 x3 2 23x 3
5x2 ,
c. 32x x 3
2

2 x + 4. Jika g–1 adalah invers dari g, maka g–1(x) = …


9. Diketahui fungsi g(x) =
3
a. 3 x – 8 d. 3 x – 5
2 2
b. 3 x – 7 e. 3 x – 4
2 2
3
c. x – 6
2
10. Diketahui fungsi f(x) = 2x + 5 dan fungsi fog(x) = 2x2 +8x + 9, maka nilai g(x)
adalah… a. X2 + 2x + 4 d. x2 + 4x + 2
b. X2 – 4x + 2 e. x2 + 2x – 4
2
c. X – 4x - 2
11. Diketahui fungsi gof (x) = 3x2 +18x + 11, dan f(x) = x2 + 6x + 1, maka nilai g(x)
adalah… a. 8x + 3 d. 8x – 3
b. 3x + 8 e. 3x – 8
c. -3x + 8

12. Diketahui fungsi f(x)= x2 + 4x + 3, maka nilai f-1 (x) adalah…


a. √𝑥 − 1 + 2 d. √𝑥 − 2 + 1
b. √𝑥 + 1 − 2 e. √𝑥 + 1 + 2
c. √𝑥 − 1 − 2

13. Diketahui fungsi f(x) = 6x – 3, g(x) = 5x + 4, dan ( f o g )(a) = 81. Nilai a =


…. a. – 2 c. -1 e. 3
b. – 1 d. 1
14. Diketahui fungsi f(x) = 2x + 1 dan ( f o g )( x + 1 ) = –2x2 – 4x – 1. Nilai g(– 2 ) = ….
a. – 5 c. – 1 e. 5
b. – 4 d. 1
15. Siswa SMA kelas XII akan mengadakan bantuan sekaligus memperkenalkan produk kepada masyarakat berupa kain
hasil karya siswa secara mandiri yang dibuat dari kapas sampai menjadi kain. Jika bahan kapas sampai menjadi
kain, itu melalui 2 tahap mesin . yakni mesin I mengubah kapas menjadi benang dengan mengikuti fungsi
f(x)=0,5x - 8 dan mesin II mengubah benang menjadi kain mengikuti fungsi g(x)= 3x 2– x,dengan x merupakan
banyak bahan dasar kapas dalam satuan kilogram. Jika bahan dasar kapas yang tersedia untuk suatu produksi
sebesar 20 kg, berat kain yang dihasilkan adalah ….. (kain dalam satuan kilogram)
a. 10 b. 14 c. 18 d. 22 26

Anda mungkin juga menyukai