Anda di halaman 1dari 6

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PROGRAM KEAHLIAN DASAR-DASAR DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN

BIDANG KEAHLIAN : TEKNOLOGI KONSTRUKSI DAN BANGUNAN


MATA PELAJARAN : DASAR-DASAR DESAIN PEMODELAN DAN
INFORMASI BANGUNAN
WAKTU : 480 JP
FASE :E
NAMA PENYUSUN : TIM GURU DPIB SMKN 35 JAKARTA
INSTANSI : SMKN 35 JAKARTA
KARAKTERISTIK MAPEL

Pada hakikatnya mata pelajaran Dasar-Dasar Teknik Otomotif berfokus pada kompetensi yang bersifat mendasar yang harus
dimiliki oleh seorang teknisi otomotif atau kendaraan bermotor sesuai dengan perkembangan dunia kerja, melalui pemahaman
tentang proses bisnis, perkembangan teknologi di industri dan dunia kerja, isu-isu global, profesi dan kewirausahaan (job profile
dan technopreneurship), Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Lingkungan Hidup (K3LH), budaya kerja industri, teknik dasar
pemeliharaan dan perbaikan kendaraan bermotor, gambar teknik, peralatan dan perlengkapan tempat kerja, pemeliharaan
komponen otomotif, dasar elektronika otomotif, serta dasar sistem hidrolik dan pneumatic.

KOMPONEN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Pada akhir fase E (kelas X SMK/MAK) peserta didik akan mendapatkan gambaran menyeluruh mengenai program keahlian
Otomotif, dalam rangka menumbuhkan renjana (passion), visi (vision), imajinasi, dan kreativitas untuk merencanakan dan
melaksanakan aktivitas belajar.
Alokasi Mapel
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN KOMPETENSI TUJUAN PEMBELAJARAN
Waktu
ELEMEN 1 Pada akhir fase E, peserta didik 1.1 Mengklasifikasikan 1. Siswa dapat memahami proses bisnis
mampu memahami proses bisnis proses bisnis pekerjaan menyeluruh pada bidang desain pemodelan 252JP
Proses bisnis pekerjaan pemodelan dan pemodelan dan informasi dan informasi bangunan;
menyeluruh pada informasi bangunan mulai dari bangunan 2. Siswa dapat termotivasi akan peluang
bidang desain perencanaan, teknik pemodelan, 1.2 Mengaplikasikan usaha yang erat kaitannya dengan desain
pemodelan dan gambar rumah sederhana dan penerapan budaya mutu, pemodelan dan informasi bangunan;
informasi bertingkat, dan sistem informasi Keselamatan dan 3. Siswa dapat mengelola pandangan tentang
bangunan bangunan, termasuk di dalamnya Kesehatan Kerja serta kemampuan wirausaha dalam proses bisnis
bidang desain pemodelan dan infromasi
adalah penerapan budaya mutu, Lingkungan Hidup
4. Memahami konsep K3LH dan
Keselamatan dan Kesehatan (K3LH), dan manajemen
penerapannya dalam bidang desain
Kerja serta Lingkungan Hidup proyek pemodelan dan informasi bangunan
(K3LH), dan manajemen proyek.
ELEMEN 2 Pada akhir fase E, peserta didik 2.1 Mengidentifikasi 4. Siswa mampu mengidentifikasi Dasar
mampu memahami perkembangan teknologi perkembangan teknologi pada bidang desain
Konstrukai
Perkembangan perkembangan teknologi dan isu- dan isu-isu global pemodelan dan informasi bangunan;
isu global terkait green building Bangunan
teknologi dan isu- 5. Siswa mampu memanfaatkan
isu global pada dan sustainable building yang perkembangan teknologi dalam
desain pemodelan dijadikan dasar dalam berkomunikasi di dalam bidang desain
dan informasi penggambaran konstruksi pemodelan dan informasi bangunan;
bangunan bangunan. 6. Siswa dapat berfikir kritis dalam isu-isu
global salah satunya terkait green building
pada desain pemodelan dan informasi
bangunan;
7. Siswa dapat berfikir kritis dalam isu-isu
global salah satunya terkait Sustainable
building pada desain pemodelan dan
informasi bangunan;
Alokasi Mapel
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN KOMPETENSI TUJUAN PEMBELAJARAN
Waktu
Elemen 3 Pada akhir fase E, peserta didik 3.1 Memahami profesi dan 8. Memahami hakikat wirausaha dan
mampu memahami profesi dan kewirausahaan (job-profile kewirausahaan
Profesi dan kewirausahaan (job-profile dan dan technopreneurship) serta 9. Mengenali profesi (job-profile) dan
kewirausahaan (job- technopreneurship) serta peluang peluang usaha di bidang peluang kerja di bidang
profile dan usaha di bidang desain pemodelan desain pemodelan dan 10. desain pemodelan dan informasi
Dasar
technopreneurship) dan informasi bangunan, untuk informasi bangunan bangunan
Konstrukai
serta peluang usaha membangun vision dan passion, 11. Menjelaskan kewirausahaan
Bangunan
di bidang desain dengan melaksanakan pembelajaran (technopreneurship) di bidang desain
pemodelan dan berbasis proyek nyata sebagai pemodelan dan informasi bangunan
informasi bangunan simulasi proyek kewirausahaan. 12. Mengidentifikasi peluang pasar,
peluang usaha dan peluang bekerja di
bidang bidang desain pemodelan dan
informasi bangunan
Elemen 4 Pada akhir fase E, peserta didik 4.1 Memahami teknik dasar 13. Peserta didik memahami teknik dasar 108 JP Gambar
mampu memahami teknik dasar pekerjaan desain pemodelan pekerjaan desain pemodelan dan Teknik
Teknik dasar pada pekerjaan desain pemodelan dan dan informasi bangunan informasi bangunan melalui
pekerjaan desain informasi bangunan melalui pengenalan dan praktik dasar yang
pemodelan dan pengenalan dan praktik dasar
terkait dengan pekerjaan desain
informasi yang terkait dengan pekerjaan
desain pemodelan dan informasi pemodelan dan informasi bangunan
bangunan
bangunan, antara lain peralatan 14. Peserta didik memahami teknik dasar
*(1) gambar, peralatan ukur, penggunaan peralatan gambar
pengoperasian dan perawatan 15. Peserta didik mempraktikkan teknik
alat ukur, analisis hasil pekerjaan dasar penggunaan alat gambar
pengukuran, teknik desain 16. Peserta didik memahami teknik dasar
pemodelan dan informasi penggunaan alat ukur
bangunan, serta standar dan 17. Peserta didik memahami teknik dasar
peraturan- penggunaan dan pengopearsian alat
peraturan yang berlaku terkait
ukur
dengan bangunan.
18. Peserta didik mempraktikkan
penggunaan alat ukur
19. Peserta didik menganalisis hasil
pekerjaan pengukuran
20. Peserta didik menganalisa penggunaan
standar dan peraturan yang berkaitan
Alokasi Mapel
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN KOMPETENSI TUJUAN PEMBELAJARAN
Waktu
dengan bangunan dalam perencanaan

ELEMEN 5 Pada akhir fase E, peserta didik 5.1 Menggambar teknik 21. Peserta didik menggunakan teknik Gambar
mampu menggambar teknik dasar secara manual dasar menggambar dalam penggunaan Teknik
Gambar Teknik dasar antara lain penggunaan 5.2 Menggambar teknik alat gambar dan standar gambar teknik
*(1) alat gambar, standar gambar dasar dengan perangkat 22. Peserta didik mempraktekkan dasar
teknik, dasar gambar proyeksi lunak gambar proyeksi orthogonal (2D)
orthogonal (2D) dan proyeksi secara manual dan dengan perangkat
piktorial (3D) baik secara manual lunak
maupun menggunakan aplikasi 23. Peserta didik mempraktekkan dasar
gambar proyeksi pictorial (3D) secara
perangkat lunak yang dijadikan
manual dan dengan perangkat lunak
dasar dalam desain pemodelan
dan informasi bangunan.

ELEMEN 6 Pada akhir fase E, peserta didik 6.1 Memahami 24. Peserta didik memahami pengertian, Dasar
mampu memahami pengertian, pengertian, fungsi dan fungsi dan contoh BIM (Building Konstruksi
Building fungsi dan contoh Building contoh BIM Information Modelling) sebelum Bangunan
Information Information Modelling (BIM) konstruski dibangun
Modelling sehingga peserta didik dapat 25. Peserta didik menganalisa
membayangkan konstruksi virtual permasalahan dan dampak potensial
sebelum konstruksi fisik yang mungkin timbul pada konstruksi
dibangun, untuk mengurangi dengan BIM sebelum konstruksi
dibangun
ketidakpastian, meningkatkan
keselamatan, menyelesaikan
masalah, dan mensimulasikan
serta menganalisis dampak
potensial yang mungkin timbul.
ELEMEN 7 Pada akhir fase E, peserta didik 7.1 Memahami elemen- 26. Peserta didik memahami elemen- 108 JP Mekanika
mampu memahami elemen- elemen struktur elemen struktur bangunan Teknik
Perhitungan Statika elemen struktur bangunan, bangunan 27. Peserta didik melakukan perhitungan
Bangunan perhitungan keseimbangan gaya 7.2 Memahami keseimbangan gaya pada struktur
pada struktur bangunan, dan perhitungan bangunan
perhitungan gaya batang pada keseimbangan dan gaya 28. Peserta didik menganalisa perhitungan
*(3)
rangka sederhana sebagai dasar batang rangka sederhana gaya batang pada rangka sederhana
perhitungan pekerjaan konstruksi
Alokasi Mapel
ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN KOMPETENSI TUJUAN PEMBELAJARAN
Waktu
bangunan.
ELEMEN 8 Pada akhir fase E, peserta didik 8.1 Memahami 29. Peserta didik memahami spesifikasi dan Dasar
mampu memahami spesifikasi karakteristik dan karakteristik bahan bangunan yang Konstruksi
Spesifikasi dan dan karakteristik bahan bangunan spesifikasi bahan berbasis green building Bangunan
karakteristik bahan dengan berbasis green material bangunan 30. Peserta didik menganalisis pekerjaan
bangunan berbasis dan berbagai jenis pekerjaan 8.2 Melakukan konstruksi yang mendasari gambar
green material dan konstruksi yang mendasari pengoperasian dan konstruksi dengan mengikuti isu global
gambar konstruksi gedung, perawatan alat ukur green bulding dan sustainable building
pekerjaan
dengan mengangkat isu-isu 8.3 Melakukan dalam penggambaran konstruksi
konstruksi
global terkait green building dan 31. Peserta didik menguraikan komponen-
pengolahan data hasil
sustainable building yang komponen bagian dari alat ukur
analisis pengukuran
dijadikan dasar dalam 32. Peserta didik mengoperasikan alat ukur
penggambaran konstruksi, serta 33. Peserta didik melakukan perawatan
pengenalan, pengoperasian dan pada alat ukur
perawatan alat ukur tanah
sederhana maupun professional
(manual/digital), serta
menuangkan data hasil analisis
dalam bentuk gambar dengan
cara manual atau aplikasi
perangkat lunak dengan kegiatan
mengevaluasi hasil pekerjaan
pengukuran

Anda mungkin juga menyukai