Anda di halaman 1dari 6

UJIAN TENGAH SEMESTER

KOMUNIKASI ANTAR PESONA

MOHAMMAD IRSANNUDIN
122106055
ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS FALSAFAH
DAN AGAMA

UNIVERSITAS PARAMADINA
NOVEMBER 2022
HUBUNGAN PERSAHABATAN
Hubungan Persahabatan alasan kenapa
saya memilih hubungan persahabatan
karena sahabat adalah orang kedua
terdekat setelah keluarga kita
• TAHAP AWAL PERTEMUAN

Sebuah persahabatan 2 orang , yang bernama Mohammad Irsannudin (ican) dan


Muhammad Fauzan Khadafi (dafi) awal mula saya di pertemukan dengan dia sejak
tahun 2009 sejak kita berdua belum memasuki usia remaja seperti sekarang, rumah
kita itu saling berdekatan 1 sama lain masi bisa di bilang kita juga tetanggan, singkat
cerita di tahun 2011 ketua Rt kita mengadakan jalan jalan disiitu kedua orang tua
saya ikut dan orang tua dafi pun ikut.

• TAHAP PENYESUAIAN SATU SAMA LAIN

Singkat cerita dari awal pertemuan kita, karena di tahun 2011 ketua Rt saya
mengadakan jalan jalan disitu lah saya mulai akrab dengan dafi, disana awal mula
kita main bareng becanda bareng,dan ketika sudah pulang dari jalan jalan saya pun
memulai untuk bermain sama dafi, lanjut ke jenjang smp , setelah beberapa tahun
kita memulai persahabatan akhirnya saya dan dia perlahan memasuki tahap remaja
di waktu smp saya dan dia ini sempat berpisah selama 2 tahunan karena dulu waktu
smp saya sempat memilih untuk masuk pesantren di daerah bogor, disitulah kita
tidak bertemu selama 2 tahun , selama 2 tahun saya di pondok saya memutuskan
untuk pindah sekolah ke Jakarta ,nah disinilah saya di pertemukan lagi oleh sahabat
saya, dan ternyata sekolah kita itu berbeda tapi satu arah mulai dari situ saya dan
dia kalau berangkat sekolah selalu bareng,
Masi di tahap penyesuaian, lanjut ketika saya pindah dari pesantren ke Jakartan
dia yang selalu nemenin saya kemana pun, jikalau saya mau minta anterin kemana
pun dia selalu mau sebaliknya pun begitu saya terhadap dia, oke masa smp pun
telah usai disini saya dan dia berniat untuk memilih sma/smk negri secara bersamaan
kita disini mencari pendaftaran sekolah pun selalu barengann, akhirnya kita pun
mengikuti tes di satu sekolah negri, dan ternyata kita berdua tidak di terima,karna
kita sudah tidak keterima kita memutuskan untuk sekolah sma/smk yang swasta,
dan akhirnya kita tidak jadi satu sekolahan, saya dan dafi pun terpisah lagi dengan
pilihan sekolah kita masing masing, maupun sekolah kita berbeda hubungan
persahabatan saya dan dia tidak renggang, persahabatan kita masi berjalan karna
kita sehabis pulang sekolah masi main bareng, ngerjain tugas pun bareng,
singkat cerita kita pun sudah lulus dengan hasil yang sangat memuaskan, setelah
kita lulus sma/smk saya memutuskan untuk melanjutkan kuliah, dan dia memutuskan
untuk langsung bekerja, di saat dia mencari pekerjaan sekaligus interview disitu lah
saya yang mengantarkan dia untuk mencari pekerjaannya,akhirnya dia mendapatkan
pekerjaan di salah satu restaurant di mall, awal mula dia bekerja saya masi menemani
dia untuk mengantarkan dia kerja dan menjemputnya sesudah dia pulang bekerja
akhirnya sesudah dia bekerja dia mendapatkan hasil yang memuaskan sehingga
bisa membeli sepeda motor, disini saya sangat senang karna sahabat saya
sudah mempunyaib sepeda motor hasil kerja keras sendiri.
• TAHAP BERKELANJUTAN HUBUNGAN HINGGA SAAT INI

Sampai saat ini hubungan persahabatan kita berdua masi berjalan baik baik
aja ,semoga juga kedepannya makin membaik, dari awal kita memulai
persahabatan kita saling menjaga komunikasi satu sama lain,karna
komunikasi dalam persahabatan itu sangat penting, terus juga kalau kita
sedang ada konflik sama sahabat kita sendiri jangan sungkan untuk
meminta maaf, karna kalau dari salah satu kita ada yang kesulitan untuk
meminta maafa, itu factor utama yang membuat persahabatan kita tidak baik
dan juga kita harus mendukung sahabat kita apapun yang dia lakukan
(positive) karna sahabat sesungguhnya adalah orang yang merasakan suka
duka yang dialami oleh sahabatnya ssendiri, beda sama temen kalau teman
orang yang ga deket dengan kita
 MENGANALISIS HUBUNGAN

Anda mungkin juga menyukai