Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : Sirojul Ulum


Mata Pelajaran : Bahasa Madura
Kelas/Semester : II/ganjil

BAB II
I. Standar Kompetensi
Mampu mendengarkan, menangkap dan memahami informasi ide/pesan dari ragam bahasa
lisan melalui : mendengarkan, menanggapi dan menyampaikan isi wacana.

II. Kopetensi Dasar


Mendengarkan berita diisi bacaan prosa deskripsi tentang pembangunan dan tentang "okara
bhangsalan".

III. Indikator
- Mendengarkan dan mengungkapkan isi berita tentang pembangunan (Rasa ingin tahu)
- Menaggapi isi berita tentang pembangunan (Rasa ingin tahu)
- Mendengarkan deskripsi tentang "okara bhangsalan" (Rasa ingin tahu)

IV. Materi Pembelajaran


Berita radio, TV wacana tentang pembangunan madura,
Misalnya : Transportasi
Contoh : latihan "okara bhangsalan"

V. Alokasi waktu
2 x 24 menit

VI. Metode Pembelajaran


Pendekatan CTL dan life skill.

II. Kegiatan Belajar


A. Pendahuluan
1. Guru bertanya jawab dengan siswa tentang pengalaman
2. Mendengarkan wacana sehubungan dengan "Transportasi"
3. Guru menjelaskan kompetensi dasar yang akan dilatihkan dalam pembelajaran.
4. Guru memberi motivasi kepada siswa tentang manfaat penguasaan kompetensi
dasar tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
B. Kegiatan Inti
1. Siswa mendengarkan teks wacana pertanian "transportasi" kemudian menuliskan
pokok-pokok isi wacana yang didengarlcan.
2. Siswm mengungkapkan kembali secara lisan isi wacana berdasarkan pokok-pokok
isi wacana.
3. Siswa mendengarkan puisi syair Madura dan mengungkapkan kembali syair
tersebut dengan cara melagukan.
4. Siswa mengungkapkan kembali secara lisan isi syair madura secara lisan isi
syair madura dengan menggunakan bahasa sendiri (menggunakan
“Ondhagga bhasa Mdura”)

C. Penutup
1. Siswa merefleksikan kegiatan pembelajaran yang telah delak-ukan.
2. Guru memberi penghargaan atau penguatan kepada siswa yang aktif dan memiliki
sikap positif terhadap kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup pelajaran dengan memberi motivasi kepada siswa tentang ;indak
lanjut penguasaan kompetensi dasar dalam kehidupan sehari-hari.

III. Sumber Belajar


Buku paket bahasa daerah “Sekkar Asre Kelas 2”
IX. Penilaian
Format Penilaian

Aspek yang dinilai Deskripsi Ya/Tidak

Sikap
Dava ingat
Dava nalar

Penggunaan bahasa

Pamekasan,
Mengetahui
Kepala Sirojul Ulum Guru Mata Pelajaran

Kamilawati, S.Pd.
…………………………… …………………………..
NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah : Sirojul Ulum
Mata Pelajaran : Bahasa Madura
Kelas/Semester : II/ganjil

I. Standar Kompetensi
Mampu mengungkapkan ide/pesan, gagasan, pendapat dan perasaan secara lisan melalui
kegiatan bercerita, menyapa orang lain, bertanya jawab dan berdiskusi dengan orang lain.

II. Kompetensi Dasar


Menyebutkan/mengungkapkan isi berita tentang pembangunan.

III. Indikator
Melakukan dialog"madhapa" berita "agandhu"' aspek tekstual dengan menggunakan
ondhagga bhasa yang benar. (Tepat)

IV. Materi Pembelajaran


Berita radio/TV wacana tentang penggunaan transmigrasi melaiui teks dialog.

V. Metode Pembelajaran
metode CTL dan life skill.

VI. Alokasi Waktu


2 x 40 menit

II. Strategi Pembelajaran


A. Pendahuluan
1. Guru bertanya jawab dengan 'siswa tentang pengalaman belajar menyampaikan ucapan
selamat waktu bertemu dan berpisah.
2. Guru menjelaskan kompetensi dasar yang akan dilatihkan dalam pembelajaran.
3. Guru mernberi motivasi kepada siswa tentang maniat penguasaan kompetensi dasar
tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
B. Kegiatan Inti
1. Siswa saling menyampaikan ide/gagasan dengan tema pertanian dengan menggunakan
"ondhagga bhasa Madura"
2. Siswa menya.mpaikan ide/gagasan dan ucapan selamat waktu bertemu dan berpisah
dengan menggun.akan "ondhagga bhnsa Madura".
3. Praktek menyampaikan ide/gagasan dan ucapan selamat waktu bertemu dan berpisah
sesama teman di depan kelas dengan menggunakan `bndhagga bhasa madura"
C. Penutup
1. Siswa merefleksikan kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.
2. Guru memberi penghargaan atau penguatan kepada siswa yang aktif dan memiliki
sikap positif terhadap kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup pelajaran dengan memberi motivasi kepada siswa tentang tindak
lanjut penguasaan kompetensi dasar dalam kehidupan sehari-hari.

III. Sumber Belajar


Buku paket bahasa daerah “Sekkar Asre Kelas 2”

IX. Penilaian
Format Penilaian

Aspek yang dinilai Deskripsi Ya/Tidak

Sikap
Dava ingat
Dava nalar

Penggunaan bahasa

Pamekasan,
Mengetahui
Kepala Sirojul Ulum Guru Mata Pelajaran

Kamilawati, S.Pd.
…………………………… …………………………..
NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah : Sirojul Ulum
Mata Pelajaran : Bahasa Madura
Kelas/Semester : II/ganjil

I. Standar Kompetensi
Mampu membaca dan memahami ragam teks nonsastra, serta ragam bacaan dan
menggunakan berbagai teknik membaca.

II. Kompetensi Dasar


Membaca wacana tentang pembangunan.

III. Indikator
o Menggunakan teks cerita (Tepat)
o Menjawab pertanyaan
o Menggunakan struktur kata afiksasi (kata berlawanan)

IV. Materi Pembelajaran


Wacana deskripsi tentang pembangunan, misal : transmigrasi

V. Metode Pembelajaran
Pendekatan CTL dan life skill

VI. Alokasi Waktu


2 x 40 menit
.
II. Strategi Pembelajaran
A. Pendahuluan ,
1. Guru bertanya jawab dengan siswa tentang pengalaman membaca dalam kehidupan
sehari-hari
2. Guru menjelaskan kompetensi dasar yang akan dilatihkan dalam pembelajaran.
3. Guru memberi motivasi kepada siswa tentang manfaat penguasaan k-ompetensi
dasar tersebut dalam kehidupan sehari-hari.
B. Kegiatan Inti
1. Siswa membaca wacana dengan tema pertanian dan menuliskan kata-kata sulit dalam
wacana.
2. Siswa mencari arti kata-kata sulit dengan cara berdiskusi.
3. Siswa mencari mencari kata-kata yang mengandung "oca' memper, oca' se olle
sesselan dan panoteng".
4. Siswa membuat kalimat yang di dalamnya mengandung "Oca' keyasan, oca' se olle
ter-ater".
C. Penutup
1. Siswa merefleksikan kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan.
2. Guru memberi penghargaan atau penguatan kepada siswa yang aktif dan memiliki
sikap positif terhadap kegiatan pembelajaran.
3. Guru menutup pelajaran dengan memberi motivasi kepada siswa tentang tindak
lanjut penguasaan kompetensi dasar dalam kehidupan sehari-hari".

III. Sumber Belajar


Buku paket bahasa daerah “Sekkar Asre Kelas 2”

IX. Penilaian
Format Penilaian
Aspek yang dinilai Deskripsi Ya/Tidak

Sikap
Daya ingat
Daya nalar

Penggunaan bahasa

Pamekasan,
Mengetahui
Kepala Sirojul Ulum Guru Mata Pelajaran

…………………………… Kamilawati, S.Pd.


NIP.

Anda mungkin juga menyukai