Anda di halaman 1dari 23

LAPORAN

PEMBUATAN RADAR LED

oleh :
Anatasya Bella 6705144143
Riyan Hadi putra 6705144198
Diah Ayu Lestari 6705144093

D3 TEKNIK TELEKOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU TERAPAN
UNIVERSITAS TELKOM
2015

DAFTAR ISI
COVER

DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................1
1.1. Latar Belakang.........................................................................................................1
1.2. Tujuan......................................................................................................................1
1.3. Manfaat....................................................................................................................2
1.4. Rumusan Masalah....................................................................................................2
1.5. Batasan Masalah......................................................................................................2
BAB II DASAR TEORI.........................................................................................................3
2.1. Radar LED...............................................................................................................3
2.2. IC 555......................................................................................................................3
2.3. IC 4017....................................................................................................................4
2.4. Resistor....................................................................................................................5
2.5. kapasitor ..................................................................................................................6
2.6. trimpot......................................................................................................................6
2.7. Dioda........................................................................................................................7
BAB III PERANCANGAN SISTEM....................................................................................8
3.1. Alat dan bahan.........................................................................................................8
3.2. langkah kerja............................................................................................................8
BAB IV PENUTUP..............................................................................................................10
4.1. Analisis data...........................................................................................................10
BAB V KESIMPULAN ....................................................................................................11
REFERENSI ........................................................................................................................12

3
DAFTAR TABEL

COVER

DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR

BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................1
BAB II DASAR TEORI.........................................................................................................3
2.3.1. tabel kebenaran IC 4017..........................................................................................5
BAB III PERANCANGAN SISTEM....................................................................................8
BAB IV PENUTUP..............................................................................................................10
BAB V KESIMPULAN ....................................................................................................11
REFERENSI ........................................................................................................................12

4
DAFTAR GAMBAR
COVER

DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
BAB I PENDAHULUAN......................................................................................................1
BAB II DASAR TEORI.........................................................................................................3
2.2.1 gambar IC 555.........................................................................................................3
2.3.1. gambar IC 4017.......................................................................................................4
2.4.1. gambar resistor.........................................................................................................5
2.6.1. gambar trimpot.........................................................................................................6
2.7.1 gambar Dioda...........................................................................................................7
BAB III PERANCANGAN SISTEM....................................................................................8
3.1. Alat dan bahan.........................................................................................................8
3.2. langkah kerja............................................................................................................8
3.2.1 radar LED posisi mati..........................................................................................9
3.2.2 radar LED posisi hidup........................................................................................9
BAB IV PENUTUP..............................................................................................................10
BAB V KESIMPULAN ....................................................................................................11
REFERENSI .......................................................................................................................12

5
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Pada era globalisasi pada masa sekarang serta meningkatnya kemajuan


teknologi dibidang digital menjadikan manusia menjadi lebih kreatif dalam
menciptakan alat digital. Kemajuan zaman pun sudah merubah proses pembelajaran
dalam mendapatkan informasi yang seluas-luasnya dari sebelumnya. Dengan kemajuan
zaman yang tak boleh disia-siakan oleh para generasi penerus bangsa yang
pemikirannya pun semakin meluas dan berkembang dengan baik. Oleh karna itu, kami
mencoba membuat sebuah alat yang sederhana. Kami berharap alat itu dapat
bermaanfaat dalam kehidupan sehari-hari sebagaimana seiring dengan kemajuan zaman
sekarang. Alat itu bernama “Radar LED”. Dengan energi listrik dan penurun tegangan
listik sebagai energi atau daya agar radar LED tersebut dapat menyala.

Radar led ini dibuat dengan menggunakan sebuah IC CMOS MC14017


sebagai decade counter dan IC 555 sebagai clock-nya. IC CMOS MC14017 ini
mempunyai karakteristik dapat mengaktifkan salah satu bit outputnya saja dan mampu
memberikan arus sampai 10mA. Arus output ini sudah cukup untuk menyalakan
sebuah led dengan kecerahan yang cukup.IC 555 sebagai timer yang berfungsi untuk
menghasilkan denyutan (pulse) sebagai penggerak IC 4017. Dimana IC 555 ini sangat
penting dalam rangkaian digital,dan juga dibutuhkan pada saat membuat rangkaian
counter Up.IC 555 pada rangkaian ini digunakan untuk pengatur clock pada IC counter.

1.2 Tujuan

Tujuan dari pembuatan Radar led adalah:

1. Untuk dapat mengetahui  cara kerja IC 555 dan IC 4017.

6
2. Untuk dapat memahami fungsi IC 4017 
3. Mampu membuat rangkaian digital sesuai dengan kebutuhannya
4. Untuk menciptakan produk berupa lampu misalnya lampu radar dengan
menggunakan IC 555 dan IC 4017 beserta komponen lainnya.

1.3 Manfaat

Manfaat dari pembuatan downloader Atmega8 adalah:

1. Dapat mengetahui cara kerja IC 555 dan IC 4017


2. Mengetahui bagaimana cara menyusun rangkaian Radar Led

1.4 Rumusan Masalah

1. Apa itu Radar Led(Lampu Radar)?

2. Apa yang dimaksud dengan IC 555 dan IC 4017?

3. Alat dan bahan apa saja yang digunakan pa radar led?

4. Bagaimana cara kerja pembuatan radar led?

5. Kesimpulan apa yang dapat diambil dari pembuatan radar led?

1.5 Batasan Masalah

Dalam pengerjaan tugas besar ini dapat lebih terarah, maka pembahasan penulisan

ini dibatasi pada ruang lingkup pembahasan sebagai berikut :

1. Peralatan hanya menggunakan peralatan elektronoka sederhana.

2. Pembuatan menggunakan komponen IC555 dan IC4017.

3. Pembuatan menggunakan komponen lainnya seperti diode, kapasitor, resistor,

LED, dll.

7
BAB II

METODOLOGI

Adapun metodologi dari alat yang kami buat adalah sebagai berikut :

1. Studi Literatur
a. Pencarian dan pengkajian teori mengenai pembutan rangkaian beserta cara
kerjanya dari berbagai literatur serta sumber yang bermacam-macam seperti
buku, internet, jurnal, wawancara langsung.
b. Pengumpulan data-data dan spesifikasi sistem yang dipakai untuk pembuatan
perangkat sebagai pendukung system.

2. Perancangan dan Pembuatan Rangkaian

Pembuatan rancangan-rancangan kemudian mengimplementasikan rancangan


tersebut ke dalam suatu rangkaian dengan menambah berbagai perangkat
pendukung lainnya.

3. Simulasi Sistem

Berdasarkan standar yang ada, tahap selanjutnya adalah melakukan simulasi


system untuk melihat kinerja sistem tersebut.

8
BAB III

DASAR TEORI

3.1 Radar Led

Salah satu animasi lampu yang mudah dibuat dan tidak terlalu
membutuhkan biaya yang banyak adalah radar led menggunakan IC CMOS 4017
sebagai decade counter, dan untuk membentuk pulsa clocknya menggunakan IC
555.Radar led ini dibuat dengan menggunakan sebuah IC CMOS MC14017 sebagai
decade counter dan IC 555 sebagai clock-nya. IC CMOS MC14017 ini mempunyai
karakteristik dapat mengaktifkan salah satu bit outputnya saja dan mampu
memberikan arus sampai 10mA. Arus output ini sudah cukup untuk menyalakan
sebuah led dengan kecerahan yang cukup.Untuk membentuk pulsa clocknya
digunakan IC 555, yang berfungsi sebagai timer yang berfungsi untuk
menghasilkan denyutan (pulse) sebagai penggerak IC 4017.Untuk outputnya,
digunakan Led berwarna merah.

3.2 IC 555          

            

Secara umum cara kerja internal IC ini dapat dijelaskan, ketika pin 4 sebagai
reset diberi tegangan 0 volt atau logika low (0), maka output pada pin 3 pasti akan

9
berlogika low (0). Hanya ketika pin 4 diberi logika 1 maka output IC ini akan
berubah sesuai dengan tegangan threshold (pin 6) dan tegangan trigger (pin 2) yang
diberikan.ketika tegangan threshold pada pin 6 melebihi 2/3 dari VCC dan logika
output pada pin 3 berlogika high (1) maka transistor internal akan ON sehingga akan
menurunkan tegangan threshold menjadi kurang dari VCC. Selama interval waktu ini
output pada pin 3 akan berlogika low (1) setelah itu ketika logika input atau trigger
pada pin 2 yang berlogika low (0) mulai berubah dan mencapai 2/3 dari VCC maka
transistor internal akan OFF. Switching transistor yang OFF ini akan menaikkan
tegangan threshold sehingga output IC ini yang semula berlogika low (0) akan
kembali berlogika high (1).

Gambar 1.1 IC 555

Fungsi dari pin IC pewaktu 555 adalah:

Pin 1 (ground)             : Sistem ground


Pin 2 (Trigger)            : Input pada komparator yang digunakan untuk menset flip-
flop
Pin 3 (output)              : Output dari IC 555
Pin 4 (reset)                 : Reset aktif low,dimana Q’=high dan Output (pin 3)=Low
Pin 5 (control)              : Digunakan untuk memlalui level tegangan 2/3
Vcc.Biasanya piini dihubungkan dengan capasistor 0,00mF
sebagai by pass
Pin 6 (Tershold)          : Input pada komparator 1 yang digunakan untuk mereset
flip-flop
Pin 7 (discharge)         : Hubungan kolektor dari transistor NPN.Pin ini digunakan
untuk   menshort pin 7 ke ground ketika Q’ = high dan akan
terjadi pengosongan muatan pada kapasitor.
Pin 8 (Vcc)                  : Tegangan Sup

10
3.3 IC 4017

        
Gambar 1.4 IC 4017

Rangkaian Counter ini menggunakan IC 4017 yang merupakan IC Decade


Counter yang keluarannya bernilai logika 1 high, secara bergantian pada kaki
outputnya dengan jangka waktu sesuai dengan timer / clock yang masuk ke
dalam IC tersebut, sebagai pembangkit clock kita gunakan rangkaian timer
astable. IC ini sebagai IC pencacah dengan 10 output. IC menghasilkan 10 output
dari Q0 sampai Q9, yang masing – masing terdapat dalam 1 pin. Pada setiap
pencacahan hanya satu keluaran yang berlogika 1, kesembilan keluaran lainnya
berlogika 0. Jadi setiap keluaran hanya ada 1 keluaran yang berlogika 1, dan yang
lainnya berlogika 0.
Pada IC ini juga terdapat carry out yang terletak pada pin 12 yang selalu
berlogika 1 saat pencacahan dari Q0 sampai Q4, dan akan berlogika 0 saat Q5
sampai Q9.

11
4. Tabel Kebenaran IC 4017
COUNTER DECODER
Q3 Q2 Q1 Q0 O0 O1 O2 O3 O4 O5 O6 O7 O8 O9
0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0
0 0 1 1 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0
0 1 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0 0
0 1 0 1 0 0 0 0 0 1 0 0 0 0
0 1 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0 0
0 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0
1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 0
1 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
0 0 0 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 0 1 0 1 0 0 0 0 0 0 0 0

3.4 PCB

Printed Circuit Board atau biasa disingkat PCB adalah sebuah papan yang
digunakan untuk mendukung semua komponen-komponen elektronika yang berada
diatasnya, papan PCB juga memiliki jalur-jalur konduktor yang terbuat dari

12
tembaga dan berfungsi untuk menghubungkan antara satu komponen dengan
komponen lainnya.

3.5 LED

 Light Emitting Diode atau sering disingkat dengan LED adalah komponen
elektronika yang dapat memancarkan  cahaya monokromatik ketika diberikan
tegangan maju. LED merupakan keluarga Dioda yang terbuat dari bahan
semikonduktor. Warna-warna Cahaya yang dipancarkan oleh LED tergantung pada
jenis bahan semikonduktor yang dipergunakannya.

3.6 Resistor

       

Gambar  1.5 Resistor 470Ω

Resistor adalah elemen dari jaringan listrik dan sirkuit elektronik dan di


mana-mana di sebagian besar peralatan elektronik. Praktis resistor dapat dibuat dari
berbagai senyawa dan film, serta resistensi kawat (kawat terbuat dari paduan
Resistivitas tinggi, seperti nikel / krom). Karakteristik utama dari sebuah resistor
adalah resistensi, toleransi, tegangan kerja maksimum dan power rating.
Karakteristik lainnya meliputi koefisien temperatur, kebisingan, dan induktansi.
Kurang terkenal adalah perlawanan kritis, nilai yang disipasi daya di bawah batas
maksimum yang diijinkan arus, dan di atas batas yang diterapkan tegangan.
Perlawanan kritis tergantung pada bahan yang merupakan resistor dan juga dimensi
fisik, melainkan ditentukan oleh desain. Resistor dapat diintegrasikan ke dalam
sirkuit hibrida dan dicetak, serta sirkuit terpadu. Ukuran, dan posisi lead (atau
terminal) yang relevan dengan peralatan desainer; resistor harus secara fisik cukup
besar untuk tidak terlalu panas ketika menghilangkan kekuasaan mereka.

13
3.7 Kapasitor

Gambar 1.6 kapasitor

Kapasitor juga disebut kondensator. Kapasitor merupakan pasangan dua


keping konduktor sejajar yang dipisahkan oleh bahan penyekat (dielektrik) diberi
muatan yang jumlahnya sama, tetapi berlainan jenis. Kapasitor merupakan alat
untuk menyimpan muatan listrik. Kapasitor merupakan peranti elektrik yg terdiri
atas dua penghantar dan disekat di antaranya dng dielektrik, yg mempunyai
kapasitans tertentu kondensor atau kondensator elektrik.

3.8 Trimpot

Gambar 1.4 Trimpot

Resistor yang nilai hambatannya dapat diubah-ubah dengan cara memutar


porosnya dengan menggunakan obeng. Untuk mengetahui nilai hambatan dari suatu
trimpot dapat dilihat dari angka yang tercantum pada badan trimpot tersebut.
Fungsi daripada Trimpot juga memiliki kesamaan layaknya Potensio,
namun adakalanya berbeda karena Trimpot seringnya dipasang pada pcb langsung.

14
Nilai satuan trimpot
Nilai resistansi pada trimpot pada umumnya tertera/tertulis langsung pada
body trimpot tersebut, nilai tersebut ada yang memakai kode angka sama seperti
pada Kapasitor/kondensator, sebagai contoh misal tertulis 472 atau barangkali 103.
Cara mebacanya juga sama seperti membaca nilai kapasitor atau kondensator yaitu
472 berarti 4700 ohm dan 103 berarti 10.000 ohm (10k).

3.9 Dioda

Gambar 1.8 Dioda


Dalam elektronika, dioda adalah komponen aktif bersaluran dua (dioda
termionik mungkin memiliki saluran ketiga sebagai pemanas). Dioda mempunyai
dua elektroda aktif dimana isyarat dapat mengalir, dan kebanyakan dioda
digunakan karena karakteristik satu arah yang dimilikinya. Dioda varikap (Variable
Capacitor/kondensator variabel) digunakan sebagai kondensator terkendali
tegangan.

15
BAB IV

MODEL SISTEM/ PERANCANGAN SISTEM

3.1 Alat dan bahan

no Komponen jumlah

1. Kit Radar led 1

2. IC 555 dan soket 1

3. IC 4017 dan soket 1

4. Capasitor 330µF         1

5. Capasitor 33µF 1

6. Dioda N4001 1

7. Led(Merah)                            30

8. Resistor  470Ω 1

9. Trimpot 20K 1

10. Saklar 1

11. Batre 9 volt dan terminalnya 1

16
12. Solder dan timah secukupnya

3.2 Model Sistem


Adapun skematik yang kami buat pada altium designer sebagai berikut:

3.3 Langka Pembuatan

1. Siapkan kit radar led dan komponen yang di butuhkan.


2. Siapkan 30 led warna merah, pasang led sesuai dengan keterangan yang ada di
kit radar led, lalu solder dengan menggunakan timah.
3. Pasang IC 4017 dan socketnya sesuai dengan keterangan yang ada pada kit
radar led,lalu solder dengan menggunakan timah.
4. Pasang IC 555 dan socketnya sesuai dengan keterangan yang ada pada kit radar
led, lalu solder dengan menggunakan timah.
5. Pasang Capasitor 33µFsesuai dengan keterangan yang ada pada kit radar led,
lalu solder dengan menggunakan timah.
6. Pasang Capasitor 330µF sesuai dengan keterangan yang ada pada kit radar led,
lalu solder dengan menggunakan timah.
7. Pasang Dioda N4001sesuai dengan keterangan yang ada pada kit radar led, lalu
solder dengan menggunakan timah.

17
8. Pasang resistor 470Ωsesuai dengan keterangan yang ada pada kit radar led, lalu
solder dengan menggunakan timah.
9. Pasang Trimpot 20Kpasang led sesuai dengan keterangan yang ada di kit radar
led, lalu solder dengan menggunakan timah, lalu solder dengan menggunakan
timah.
10. Pasang Batre 9 volt dan terminalnyasesuai dengan keterangan yang ada di kit
radar led, lalu solder dengan menggunakan timah, lalu solder dengan
menggunakan timah. Pada kabel batre di pasang saklar.

3.4 Cara Kerja

Pada mulanya muatan akan masuk menuju diode dimana pada diode akan
menjadi pengaman dari teganganyang masuk dan memangkas atau membuang level
sinyal yang ada diatas atau dibawah level tegangan tertentu,dan kemudian akan
diteruskan menuju kapasitor dimana kapasitor dapat berfungsi sebagai filter atau
penyaringmuatan yang masuk sehingga keluaran yang akan dikeluarkan oleh
kapasitor akan lebih stabil.

Selanjutnya arus akan mengalir masuk menuju resistor yang berfungsi sebagai


penghambat agar lampu LED pada indicator tetap aman dan tidak mendapat
kelebihan tegangan maupun arus. Kemudian muatan akan mengalir masuk kedalam
trimpot yang berfungsi sebagai pengatur waktulamanya LED untuk menyala
bergantian dan dapt pula disesuaikan dengan pengunaan resistor pada trimpot tersebut.

Selanjutnya muatan akan mengalir pada kaki 2 yang merupakan sebagai input
yang akan aktif dan menghasilkan keluaran pada komparator pertama yang akan
bernilai tinggi sehingga flip flop dalam keadaan reset,

Dan pada saat itu keluaran pada kaki 7akan sangat rendah bahkan
hampir mendekati&,maka akanterjadi pengosongan tegangan pada kapasitor 1maka ke
luaran pada komparator kedua akan tinggi lagi sehingga flipflop dalam keadaan set.

Selanjutnya kaki 3 yang berfungsi sebagai keluaran akan masuk ke kaki 14 IC


4017yang merupakan sebagai clock dan mengaktifkan IC 4017 dimana IC 555
tersebut berfungsi sebagai timer yang berfungsi untuk menghasilkan denyutan (pulse)
18
sebagai penggerak IC4017 yang merupakan pencacah atau pembagi decade dengan 10
jalan keluar terbaca sandinya, agar LED pada masing-masing dari jAlan keluar kaki
IC tersebut dapatmenyala secara bergantian mulai dari urutan kaki (sebagai Q0, kaki
2,4,7,10,1,5,6,9, dan 11 sebagai Q9 pada IC 4017, sampai pada akhirnya jika
pencacah IC 4017 dikaskodekan, maka keluaran carry out akan dapat dipakaiuntuk
mengerakan masukan clok berikutnya dan kaki 15 yang terhubung pada carry out
sbagai clock dan kaki 13 sebagai clock enable maka kaki 15 pada IC4017 akan
bertindak sebagai reset untuk mengulang kejadian
tersebut, begitu pula sama halnya dengan kaki 4 IC555 yang merupakan

sebagai reset untuk mengatur masukan clock pada IC 4017.

19
BAB V

HASIL

Jika power/ switch dinyalakan maka salah satu baris lampu LED akan menyala,
sedangkan LED lainnya dalam keadaan mati, ini disebabkan karakteristik dari IC yang
kami pakai yaitu IC4017. Lalu lampu LED tersebut akan menyala bergantian secara
berputar seperti pada Radar, hal ini disebabkan oleh IC 555 yang berfungsi sebagai
counter.

Untuk menampilkan outputnya pada LED, tidak memerlukan converter apapun,


dari output IC 4017 langsung dihubung ke output, hanya saja diperlukan resistor yang
dipasang seri dengan LED.Jika LED yang aktif secara bergantian dimulai dari ujung kanan
menuju ke kiri maka output 0 IC 4017 dihubungkan ke LED paling kanan, dan output 9
dihubungkan ke LED paling kiri. Berdasarkan tabel kebenaran IC 4017, dimana setelah
output 9 aktif, secara otomatis counter akan mengulang dari awal, sehingga output 0 akan
aktif kembali setelah output 9 aktif. Dan begitu seterusnya.

Selain itu kecepatan dari putaran LED bergantung pada trimpot yang hambatannya
dapat diatur dan dirubah. fungsi IC 555 yaitu meng-generate gelombang kotak (clock)
dengan variasi frekuensi yang dapat diatur oleh trimpot.

Semakin dibesarkan nilai trimpot/potensiometer maka frekuensi semakin tinggi


dan menyebabkan pergantian nyala dan mati dari LED semakin cepat juga. Begitu juga
sebaliknya, semakin kecil tahanan trimpot maka pergantian nyala dan mati dari LED
akan semakin lambat.

20
Hasil dari rangkaian yang kami buat sebagai berikut :

(a)                                                         (b)

Gambar 2.0 (a) Radar Led pada posisi mati


                    (b) Radar Led pada posisi hidup

21
BAB VI

ANGGARAN

5.1 Anggaran

no Komponen jumlah harga


1 Kit Radar led 1 Rp. 20.000,-

2 IC 555 dan soket 1 Rp. 2.500,-


3 IC 4017 dan soket 1 Rp. 4.000,-
4 Capasitor 330µF         1 Rp. 1000,-
5 Capasitor 33µF 1 Rp. 500,-
6 Dioda N4001 1 Rp. 500,-
7 Led(Merah)                            30 Rp. 6.000,-
8 Resistor  470Ω 1 Rp.500,-
9 Trimpot 20K 1 Rp. 5.000,-
10 Saklar 1 Rp. 1.000,-
11 Batre 9 volt dan terminalnya 1 Rp. 10.000,-
12 Solder dan timah 1 Rp. 40.000,-
      Rp. 91.000,-

22
BAB 5
KESIMPULAN

Dari seluruh proses pembuatan alat dan laporan didapat kesimpulan yaitu sebagai berikut :
IC 555 sangat penting dalam rangkaian digital,dan juga dibutuhkan pada saat
membuat rangkaian counter Up.IC 555 pada rangkaian ini digunakan untuk pengatur clock
pada IC counter.IC 4017 adalah jenis IC Pencacah Decade (Decade Counter) dengan 10
output. IC ini menghasilkan 10 Output yaitu dari Q0 – Q9, memiliki Clock. Clock Enable,
Reset dan Carry Out masing– masing terdapat dalam satu pin, dimana dalam setiap clock
yang aktif, hanya terdapat satu output yang aktif dan secara bergantian dari O0 sampai O9.
Led dibutuhkan sebagai lampu jika terdapat led yang tidak menyala ada
kemungkinan lednya yang sudah rusak/terbakar dan juga terbaliknya memasang kaki led.

23
DAFTAR PUSTAKA

1. http://ce-yunipolmed.blogspot.com/2011/09/laporan-rangkaian-listrik.html

2. https://id.scribd.com/doc/252983626/Cara-Kerja-Radar-Led

3. http://teknikelektronika.com/pengertian-led-light-emitting-diode-cara-kerja/

4. http://selviasyahputri.blogspot.com/2014/06/radar-led.html

5. http://eko-rudiawan.com/rangkaian-running-led-sederhana-dengan-ic-555/

6. http://blogelektronikadi.blogspot.com/2012/04/pengenalan-resistor-variabel-
trimpot.html

7. http://adi-slamm.blogspot.com/2012/02/lampu-berjalan-dengan-ic-4017.html

24

Anda mungkin juga menyukai