Pelaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh OKE

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 13

PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN JARAK JAUH (PJJ)


SMA PGRI 1 Majalengka

DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH

PROPINSI JAWA BARAT

SMA PGRI 1 MAJALENGKA


Alamat: Jl. KH Abdul Halim No 77 Majalengka

2020
Pelaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ)
di SMA PGRI 1 Majalengka

Situasi penyebaran virus Covid-19 yang kian hari kian memprihatinkan


membuat Pemerintah Provinsi Jawa Barat memindahkan kegiatan belajar yang
tadinya di sekolah, dan kini menjadi di rumah. Hal ini merupakan upaya
penerapan social distancing dalam rangka meredam penyebaran virus tersebut.
Untuk mendukung kegiatan pembelajaran jarak jauh (PJJ), SMA PGRI 1
Majalengka menggunakan berbagai platform yang menjadi media penghubung.
Dengan adanya platform ini, interaksi antara guru dan siswa dapat berlangsung
walau tidak terjadi tatap muka secara langsung.

Adapun platform tersebut adalah Google Classroom, Google Form, Whatsapp


Group, surel (email), sosial media Youtube dan Instagram, Quizizz, serta Zoom
Cloud Meeting. Adapun deskripsi pelaksanaan PJJ di SMA PGRI 1 Majalengka
adalah sebagai berikut.
Jadwal Kegiatan Belajar Mengajar
Walau berlangsung di rumah masing-masing, pelaksanaan PJJ tetap mengikuti
waktu reguler di sekolah, yakni dimulai pukul 7.00 s.d. 13.00 WIB. Adapun
jadwal pemberian materi diatur oleh bidang kurikulum SMA PGRI 1 Majalengka.

Absensi Kehadiran
Dengan menggunakan Google Classroom, para wali kelas setiap harinya
mengabsen kehadiran para siswa binaannya. Melalui aplikasi ini juga para
siswa dapat dikelompokkan berdasarkan kelasnya masing-masing.

Para wali murid di rumah juga dilibatkan untuk memastikan siswa tetap belajar
dan menjalankan social distancing secara benar dengan berkoordinasi bersama
wali kelas.
Pemberian Materi Pembelajaran
Masing-masing guru per bidang studi memberikan materi kepada siswa
menggunakan Google Classroom. Materi yang diberikan berupa file presentasi
(PowerPoint) dan dokumen (Word).

Guru juga dapat memberikan tautan video pembelajaran yang ada di Youtube
atau dari situs internet lainnya.
Diskusi dan Tanya-Jawab
Interaksi dalam kegiatan belajar-mengajar merupakan keharusan karena guru
menjadi mediator yang dapat memberikan pemahaman kepada siswa seputar
materi yang diberikan.

Pada platform Google Classroom, di bagian penugasan terdapat formulir komentar


yang dijadikan sarana diskusi antara guru dan siswa. Selain itu, guru dan siswa juga
memanfaatkan Whatsapp untuk konsultasi pembelajaran
Selain interaksi via pesan teks (chat), guru juga melaksanakan interaksi video secara
realtime (video conference). Aplikasi yang digunakan adalah Zoom Cloudmeeting dan
Whatsapp Video Call.
Evaluasi dan Penugasan

Pada platform Google Classroom, di sana terdapat fasilitas di mana siswa dapat
mengunggah hasil belajar dan melaporkannya kepada guru.
Untuk tugas project psikomotorik, beberapa guru ada yang memanfaatkan
platform Youtube. Di sana, siswa dapat mengunggah video hasil kerja mereka.

Guru juga meminta siswa untuk memanfaatkan akun jejaring sosialnya dan
memosting tugas yang sudah diberikan. Hal ini bertujuan agar siswa dapat
memanfaatkan sosial media secara positif dengan menerbitkan content yang
edukatif.

Untuk evaluasi dalam bentuk menjawab soal, guru juga menggunakan Google
Form untuk soal-soal tipe pilihan ganda (PG) dan jawaban singkat. Beberapa
guru juga ada yang memanfaatkan Quizizz untuk tampilan yang lebih menarik.
Laporan Kegiatan Harian
Para guru melaporkan kegiatan harian secara individu kepada pihak sekolah.
Selanjutnya, pihak sekolah membuat rekapitulasi dan diserahkan kepada Pengawas
Paket Sekolah.
Untuk laporan kegiatan, SMA PGRI 1 Majalengka menggunakan Google Form
yang berisi berbagai isian seputar PJJ dan jumlah peserta yang merespons.

Selain aktivitas dengan para siswa, para guru juga melaksanakan kegiatan
rapat secara daring (online) dengan memanfaatkan teknologi video conference
(Google Meet dan Zoom Cloud Meeting). Di sana Kepala Sekolah dan para
guru secara bersama-sama mengevaluasi kegiatan belajar yang selama ini
telah dilakukan.
LAPORAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SMA PGRI 1 MAJALENGKA

APLIKASI YANG DIGUNAKAN


MATA ZOOM
NO NAMA GURU GOOGLE GOOGLE GOOGLE
PELAJARAN WHATSAPP CLOUD QUIZIZ LKS/MODUL
CLASSROM FORMULIR MEETING
MEETING
1 Abdul Latif
Kimia      
Romadhon
2 Aditya Jaya TIK      
3 Ani Suryani Biologi    
4 Asep Andri Irawan Bahasa Inggris      
5 Ayi Jumiati Bahasa Jepang       
6 Bambang Prioleksono Fisika  
7 Cristy Sri Octina KAP / BK TIK       
8 Dadi Ramdan Bahasa Sunda   
9 Danny Syamyadiana Biologi      
Bimbingan dan      
10 Didi Sumardi Konseling
(Konselor)
APLIKASI YANG DIGUNAKAN
MATA ZOOM
NO NAMA GURU GOOGLE GOOGLE GOOGLE
PELAJARAN WHATSAPP CLOUD QUIZIZ LKS/MODUL
CLASSROM FORMULIR MEETING
MEETING
11 Didim Moh. Dimara Bahasa Jerman     
12 Eddy Gunardi Seni Budaya    
13 Epa Dewi Iriani PKWU       
14 Hadiat Matematika    
Pendidikan
15 Iing Abdul Halim Kewarganegaraa      
n (PKn)
16 Jantera Fajar Nugraha Sosiologi      
Pendidikan
17 Kukun Rosidan Jasmani dan     
Kesehatan
18 Kuslan Budi Purnama Geografi     
19 M. Yusup Alamsyah Sejarah     
20 Nani Nuraini Sosiologi     
21 Nendra Kusdiyani Bahasa Inggris     
22 Neni Herawati Sejarah    
APLIKASI YANG DIGUNAKAN
MATA ZOOM
NO NAMA GURU GOOGLE GOOGLE GOOGLE
PELAJARAN WHATSAPP CLOUD QUIZIZ LKS/MODUL
CLASSROM FORMULIR MEETING
MEETING
23 R. Arsidi Ekonomi   
24 Sri Hendayani     
Matematika
Agustina
25 Bahasa    
Sri Mulyati
Indonesia
Bimbingan dan
26 Tresna Fujie Latifah Konseling      
(Konselor)
27 Tuti Handayani Fisika      
28 Udin Ahmaludin PAI      
29 Bahasa      
Kos Teja Permana
Indonesia
Pendidikan
30 Yoga Kurnia Jasmani dan      
Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai