Anda di halaman 1dari 7

4.

Teknik Budi Daya


a. Mengenal jenis-jenis ikan hias
1) Ikan arwana
Ciri khas ikan ini
adalah mempunyai
sisik yang berukuran
besar dengan bagian
tepi berwarna,
sehingga sisik terlihat Sumber: wikipedia.commons.org

jelas batas sisik antara Ikan hias arwana dapat ditemukan di


satu dan yang lainnya.
Sumber: pixabay.com

perairan tawar Indonesia, misalnya dari


Kalimantan, Sumatra, dan Riau.
2) Ikan barbus
Ikan hias barbus
berbentuk ramping ke
samping, warna
tubuhnya kuning
kecokelatan, dan agak
perak. Bila dilihat
dari kepala, ikan ini
tampak berbentuk
segitiga dengan sirip Sumber: wikipedia.commons.org

pada punggung, Daya tarik ikan ini adalah


perut, dan ekor. sirip oranye yang cerah dan
gerakan yang lincah.

Sumber: pixabay.com
3) Ikan louhan
Ikan louhan memiliki
ciri khas, yaitu kepala
yang menonjol
dan bintik-bintik kecil
di sekujur tubuhnya.
Louhan betina
memiliki dahi yang Sumber: wikipedia.commons.org
rata (tidak menonjol),
Bentuk siripnya tergolong lebar
sedangkan ikan
dan hampir semua jenis ikan
louhan jantan
louhan memiliki marking (sisik
memiliki kepala yang
berwarna hitam memanjang pada
menonjol.
bagian tengah tubuhnya).
Sumber: pixabay.com
4) Ikan koi Ikan koi merupakan
hasil perkawinan
silang dari berbagai
macam ikan mas.
Tubuh ikan koi
berbentuk seperti
torpedo dan memiliki
sirip yang lengkap.
Ikan ini memiliki Sumber: pixabay.com

banyak jenis yang Pada sisi pertengahan batang


bergantung warna dan badan sampai batang ekor, ada
coraknya. gurat sisi yang berguna sebagai
penerima getaran suara.
Sumber: pixabay.com
5) Ikan mas hampir semua bagian
tubuh ikan mas
ditutupi dengan sisik.
Sirip punggung ikan
mas agak
memanjang, sirip
ekor berbentuk
emarginate, dan sirip Sumber: pixabay.com
perut cenderung
dekat dengan sirip Ikan mas tidak memiliki lambung
dada. sehingga ia menggunakan
lambung palsu yang berfungsi
menampung makanan.
Sumber: pixabay.com
6) Ikan cupang
Ikan cupang memiliki
sisik yang sangat
halus dan mengilap.
Warna tubuhnya
sangat bervariasi, di
antaranya merah
pekat, kuning pekat, Sumber: pixabay.com

dan kebiruan, Ikan cupang memiliki bentuk


bergantung jenis dan yang sangat langsing atau
varietas. ramping, panjang tubuh 6–7cm,
dan memiliki warna dasar kuning
hingga sawo matang.
Sumber: pixabay.com
7) Ikan guppy Ikan guppy jantan
umumnya memiliki
panjang 2–3 cm,
sedangkan betina
mencapai 4–6 cm. Ikan
ini juga memiliki warna
yang sangat beragam,
Sumber: pixabay.com
seperti merah,
kebiruan, kekuningan, Warna dan bentuk ikan guppy
dan perak. sangat ditentukan oleh faktor
genetis. Oleh karena itu, harus
Sumber: pixabay.com

memilih induk yang unggul demi


mendapatkan hasil yang bagus.

Anda mungkin juga menyukai