Anda di halaman 1dari 2

a.

INSTRUMEN TELAAH MEDIA PEMBELAJARAN F4


Petunjuk MHS
1. Amati media pembelajaran yang digunakan Guru Pamong
2. Berikan tanda centang (√) pada kolom skor Ya atau Tidak.
3. Berikan penjelasan pada kolom deskripsi berdasarkan hasil pengamatan Sdr
4. Konversi berkas menjadi format PDF, kemudian unggah pada e-learning FKIP Unpas
5. Berkas hasil telaah di nilai guru pamong pada e-learning FKIP Unpas

NO ASPEK YANG DIAMATI YA TIDAK DESKRIPSI


1. Media dikembangkan dari YA Media sudah dikembangkan dari
kompetensi dasar dan kompetensi dasar dan bahan ajar.
bahan ajar.
2. Media pembelajaran YA Media pembelajaran memuat pesan
memuat pesan yang yang sesuai dengan materi pelajaran.
sesuai dengan materi
pelajaran.
3. Media pembelajaran YA Media pembelajaran ditata sesuai
ditata sesuai dengan dengan kebutuhan dan tingkat
kebutuhan dan tingkat perkembangan berpikir peserta didik
perkembangan berpikir
peserta didik
4. Media pembelajaran YA Media pembelajaran isinya sesuai
isinya sesuai dengan dengan kebenaran fakta, konsep, dan
kebenaran fakta, konsep, teori
dan teori.
5. Media pembelajaran tidak YA Media pembelajaran tidak
mengandung penafsiran mengandung penafsiran ganda
ganda.
6. Media pembelajaran YA Media pembelajaran menggunakan
menggunakan tata tulis tata tulis yang tepat dan proporsional
yang tepat dan
proporsional.
7. Media pembelajaran YA Media pembelajaran menggunakan
menggunakan tata warna tata warna yang harmonis.
yang harmonis.
8. Media pembelajaran tidak Media pembelajaran sedikit menarik
menarik dan mutakhir. namun tidak terlalu muthakir

Instrumen PLP II FKIP Unpas 1


Rubrik Penilaian
Rubrik Skor

Deskripsi hasil pengamatan lengkap dan ditulis menggunakan kalimat efektif 3,1-4.0
yang baik dan benar

Deskripsi hasil pengamatan cukup lengkap dan ditulis menggunakan kalimat 2,1-3,0
efektif yang baik dan benar

Deskripsi hasil pengamatan tidak lengkap dan ditulis menggunakan kalimat 1,1- 2,0
kurang efektif

Tidak mendeskripsikan hasil pengamatan 0,0 -1,0

……….……………….……20…..
Mahasiswa PLP II,

(……………………………….)
NPM

b.

Instrumen PLP II FKIP Unpas 2

Anda mungkin juga menyukai