Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH


Jalan Bung Karno No. 05 Komplek KTC Taliwang – KSB Kode Pos: 84355
Website: https://www.bappeda.sumbawabaratkab.go.id e-Mail: bappeda.sumbawabaratkab@gmail.com

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

Urusan : Unsur Penunjang Urusan Pemerintahan


Bidang Urusan : Perencanaan
Program : Program Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan
Daerah
Kegiatan : Penyusunan Perencanaan dan Pendanaan
Sub Kegiatan : Pelaksanaan Musrenbang Kabupaten/Kota
Tahun Perencanaan : 2023

1. Informasi Umum
1.1. Unit Kerja Bidang Perencanaan, Pengendalian dan
Evaluasi Pembangunan Daerah (PPEPD)
1.3. Penanggung Jawab Kepala Bidang PPEPD/
Ikramawansyah, S.T., M.T./
NIP. 197709022006041009
1.4. Waktu Pelaksanaan Januari s.d. April
2. Dasar Pelaksanaan
2.1. Latar Belakang Musyawarah Rencana Pembangunan
(Musrenbang) merupakan salah satu tahapan
penting dalam penyusunan Rencana Kerja
Pembangunan Daerah untuk mendorong
partisipasi masyarakat dalam menyusun
prioritas/agenda pembangunan daerah.
2.2. Landasan Hukum Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86
Tahun 2017 tentang tentang Tata Cara
Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi
Rancangan Peraturan Daerah tentang
Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah serta Tata Cara Perubahan
Rencana Pembangunan Jangka Panjang
Daerah, Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah, Dan Rencana Kerja
Pemerintah Daerah
2. Rincian Aktivitas
2.1. Deskripsi Ringkas Direncanakan dan dilaksanakan untuk
menentukan/menyepakati prioritas, sasaran,
yang disertai target dan kebutuhan
pendanan tiap-tiap kecamatan yang
bersumber dari pemerintah desa/masyarakat
berdasarkan urusan yang menjadi
kewenangan pemerintahan (desa/
kabupaten/provinsi/nasional). Hasil
kesepakatannya menjadi pertimbangan
dalam penyusunan Rencana Kerja
Pemerintah Daerah (RKPD) dan usulan
prioritas untuk diakomodir dalam RKPD
Provinsi dan RKP Tahun 2024.
2.2. Indikator Keluaran beserta target Indikator : Jumlah berita acara Musryawarah
yang Diharapkan Perencanaan Pembangunan
Target : 9 Berita Acara
2.3. Indikator Hasil beserta target yang Indikator : Tingkat konsistensi perencanaan
Diharapkan daerah
Target : 100%
2.4. Lokasi Sumbawa Barat
2.5. Kelompok Sasaran Pemerintah Desa dan Kecamatan
3. Tahapan Pelaksanaan Terdapat 3 tahapan utama pelaksanaan sub
kegiatan sebagaimana uraian dan jadwal
pada lampiran I
4. Anggaran Anggaran bersumber dari Dana Alokasi
Umum dengan pagu indikatif sebesar
Rp.511.724.040,- sebagaimana uraian pada
lampiran II
5. Sinergitas Program terhadap Prioritas Prioritas Kabupaten :
Pembangunan Memantapkan tata kelola pemerintahan
daerah dan pelayanan publik (PD7)
Prioritas Provinsi :
Reformasi birokrasi dan transformasi
pelayanan publik (PP3)
Prioritas Nasional :
Memperkuat stabilitas polhukhankam dan
transformasi pelayanan publik (PN7)
6. Lain-Lain Sub kegiatan ini menunjang keikutsertaan
Bappeda Kabupaten Sumbawa Barat pada
rangkaian kegiatan Musrenbang Provinsi dan
Nasional

Taliwang, 20 April 2022


Mengetahui
Kepala Bappeda Kepala Bidang PPEPD,
Kab. Sumbawa Barat,

drh. Hairul Jibril, M.M. Ikramawansyah, S.T., M.T.


NIP. 197505072002121003 NIP. 197709022006041009

Anda mungkin juga menyukai