Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMAN 1 JAMPANGKULON


Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Materi Pokok : Geometri Ruang
Pertemuan Ke- : 1 dan 2
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 1 Jam Pelajaran @45 Menit

A. TUJUAN PEMBEAJARAN
Peserta didik dapat mendeskripsikan dan menentukan jarak dalam ruang 

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Media Alat/ Bahan

Whattsapp dan web : Laptop, Handphone, dan lain-lain


http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Pendahuluan
 Peserta didik memberi salam dan berdoa

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
 Guru menyampaikan cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan KEGIATAN LITERASI


Inti Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati,
membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi bahan bacaan terkait
materi geometri ruang (Bentuk bangun ruang, perbedaan titik, garis, dan
bidang, kedudukan dua titik, dan menetukan jarak dua titik )
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi geometri ruang (Bentuk bangun ruang, perbedaan titik,
garis, dan bidang, kedudukan dua titik, dan menetukan jarak dua titik )
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai geometri ruang (Bentuk bangun ruang, perbedaan titik, garis,
dan bidang, kedudukan dua titik, dan menetukan jarak dua titik )
COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Melalui Whattsapp group, dan BDR SMANJAK, Peserta didik
mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya
Pendahuluan
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Geometri ruang (Bentuk bangun ruang, perbedaan titik,
garis, dan bidang, kedudukan dua titik, dan menetukan jarak dua titik ),
Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali
hal-hal yang belum dipahami
Penutup
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN
Penilaian tertulis yang dikirim pada web http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Jampangkulon, Juli 2021


Mengetahui :
Kepala Sekolah SMAN 1 Jampangkulon Guru Mata Pelajaran,

Dadang Heryanto, S.Pd., M.Pd. Yuli Islami, S.Pd.


Pembina Tk.I NIP. 19930719 201903 2 016
NIP. 19640204 198803 1 004
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMAN 1 JAMPANGKULON


Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Materi Pokok : Geometri Ruang
Pertemuan Ke- : 3 dan 4
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 1 Jam Pelajaran @45 Menit

A. TUJUAN PEMBEAJARAN
Peserta didik dapat mendeskripsikan dan menentukan jarak dalam ruang 

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Media Alat/ Bahan

Whattsapp dan web : Laptop, Handphone, dan lain-lain


http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Pendahuluan
 Peserta didik memberi salam dan berdoa

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
 Guru menyampaikan cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan KEGIATAN LITERASI


Inti Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati,
membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi bahan bacaan terkait
materi geometri ruang (Berkaitan jarak titik kegaris, kedudukan titik
dengan garis, jarak titik dengan garis, jarak garis ke garis)
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi geometri ruang (Berkaitan jarak titik kegaris, kedudukan
titik dengan garis, jarak titik dengan garis, jarak garis ke garis)
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, mengumpulkan
Pendahuluan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai geometri ruang (Berkaitan jarak titik kegaris, kedudukan titik
dengan garis, jarak titik dengan garis, jarak garis ke garis)
COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Melalui Whattsapp group, dan BDR SMANJAK, Peserta didik
mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Geometri ruang (Berkaitan jarak titik kegaris, kedudukan
titik dengan garis, jarak titik dengan garis, jarak garis ke garis), Peserta
didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal
yang belum dipahami
Penutup
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN
Penilaian tertulis yang dikirim pada web http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Jampangkulon, Juli 2021


Mengetahui :
Kepala Sekolah SMAN 1 Jampangkulon Guru Mata Pelajaran,

Dadang Heryanto, S.Pd., M.Pd. Yuli Islami, S.Pd.


Pembina Tk.I NIP. 19930719 201903 2 016
NIP. 19640204 198803 1 004
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMAN 1 JAMPANGKULON


Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Materi Pokok : Geometri Ruang
Pertemuan Ke- : 5 dan 6
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 1 Jam Pelajaran @45 Menit

A. TUJUAN PEMBEAJARAN
Peserta didik dapat mendeskripsikan dan menentukan jarak dalam ruang 

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Media Alat/ Bahan

Whattsapp dan web : Laptop, Handphone, dan lain-lain


http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Pendahuluan
 Peserta didik memberi salam dan berdoa

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
 Guru menyampaikan cakupan materi dan langkah pembelajaran

Kegiatan KEGIATAN LITERASI


Inti Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati,
membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi bahan bacaan terkait
materi geometri ruang (kedudukan garis dengan garis, menentukan jarak
garis dengan garis, jarak garis ke bidang, kedudukan garis dengan bidang,)
Pendahuluan
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi geometri ruang (kedudukan garis dengan garis,
menentukan jarak garis dengan garis, jarak garis ke bidang, kedudukan
garis dengan bidang)
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai geometri ruang (kedudukan garis dengan garis, menentukan
jarak garis dengan garis, jarak garis ke bidang, kedudukan garis dengan
bidang,)
COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Melalui Whattsapp group, dan BDR SMANJAK, Peserta didik
mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya

CREATIVITY (KREATIVITAS)
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Geometri ruang, Peserta didik kemudian diberi
kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
Penutup
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN
Penilaian tertulis yang dikirim pada web http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Jampangkulon, Juli 2021


Mengetahui :
Kepala Sekolah SMAN 1 Jampangkulon Guru Mata Pelajaran,

Dadang Heryanto, S.Pd., M.Pd. Yuli Islami, S.Pd.


Pembina Tk.I NIP. 19930719 201903 2 016
NIP. 19640204 198803 1 004
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SMAN 1 JAMPANGKULON


Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Semester : XII / Ganjil
Materi Pokok : Geometri Ruang
Pertemuan Ke- : 7 dan 8
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 1 Jam Pelajaran @45 Menit

A. TUJUAN PEMBEAJARAN
Peserta didik dapat mendeskripsikan dan menentukan jarak dalam ruang 

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Media Alat/ Bahan

Whattsapp dan web : Laptop, Handphone, dan lain-lain


http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Pendahuluan
 Peserta didik memberi salam dan berdoa

 Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang akan
diajarkan
 Guru menyampaikan cakupan materi dan langkah pembelajaran
Pendahuluan

Kegiatan KEGIATAN LITERASI


Inti Peserta didik diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati,
membaca dan menuliskannya kembali. Mereka diberi bahan bacaan terkait
materi geometri ruang (Menentukan jarak garis ke bidang, jarak bidang
ke bidang, kedudukan bidang dengan bidang, jarak bidang ke bidang)
CRITICAL THINKING (BERPIKIR KRITIK)
Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin
hal yang belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke
pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi geometri ruang (Menentukan jarak garis ke bidang, jarak
bidang ke bidang, kedudukan bidang dengan bidang, jarak bidang ke
bidang)
COLLABORATION (KERJASAMA)
Peserta didik diberi kesempatan untuk mendiskusikan, mengumpulkan
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai geometri ruang Menentukan jarak garis ke bidang, jarak
bidang ke bidang, kedudukan bidang dengan bidang, jarak bidang ke
bidang)
COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
Melalui Whattsapp group, dan BDR SMANJAK, Peserta didik
mempresentasikan hasil kerjanya kemudian ditanggapi peserta didik yang
lainnya

CREATIVITY (KREATIVITAS)
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Geometri ruang, Peserta didik kemudian diberi
kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang belum dipahami
Penutup
 Guru bersama peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

 Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya dan berdoa

C. PENILAIAN
Penilaian tertulis yang dikirim pada web http://pjj.sman1jampangkulon.sch.id

Jampangkulon, Juli 2021


Mengetahui :
Kepala Sekolah SMAN 1 Jampangkulon Guru Mata Pelajaran,

Dadang Heryanto, S.Pd., M.Pd. Yuli Islami, S.Pd.


Pembina Tk.I NIP. 19930719 201903 2 016
NIP. 19640204 198803 1 004

Anda mungkin juga menyukai