Anda di halaman 1dari 7

KLINIK UMUM PRATAMA AGUNG AMANAH

Jln. Cempaka No. 722 RT 015/ RW 05 Kel. Maliaro,Ternate Tengah


Tlp. Hp.0813560-85210, 081355077014

Nomor : 0041/KAA/X/2022 Oktober 2022


Lampiran : 1 Lampiran
Hal : Permohonan Pengecekan Fungsi Dan Pengisian Ulang APAR

Yang Terhormat
Kepala Kantor Pemadam Kebakaran Kota Ternate
Di,-
Tempat

Sehubungan dengan pemeliharaan peralatan dan mesin pada Laboratorium Klinik Agung Amanah Ternate
berupa APAR (Alat Pemadam Api Ringan) yang sudah expired. Maka kami mohon kepada Bapak agar
menugaskan staf untuk melakukan pengecekan Fungsi dan Pengisian ulang APAR (Alat Pemadam Api
Ringan) Sesuai daftar terlampir.

Demikian surat permohonan ini kami buat, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
Terima kasih.

Direktur
Laboratorium Klinik Agung Amanah

Adhitya Wahyu Pramadhan, SKM


KLINIK UMUM PRATAMA AGUNG AMANAH
Jln. Cempaka No. 722 RT 015/ RW 05 Kel. Maliaro,Ternate Tengah
Tlp. Hp.0813560-85210, 081355077014

RUANGAN PCR
Daftar APAR Pada Laboratorium dan Klinik Agung Amanah

No Lokasi APAR Kuantitas Kapasitas Expired

1 Ruangan PCR 1 6 Kg 20 September 2023

2 Ruangan Kimia Klinik dan 1 4,5 Kg 09 April 2022


Hematologi

3 Ruangan Mikrobiologi dan 1 3 Kg 14 Desember 2016


Parasitogi

4 Ruangan Periksa Dokter Satu 1

5 Ruangan Periksa Dokter Dua 1

TOTAL 5

Petugas BMN

Rosmina Muhidin
PROSEDUR PELAYANAN

PEMERIKSAAN DAN PEMBAYARAN ALAT PEMADAM API RINGAN (APAR)

PERUSAHAAN/INDIVIDU MENGAJUKAN
PERMOHONAN PEMERIKSAAN APAR KE DINAS
KEBAKARAN

PETUGAS PEMERIKSA MELAKUKAN PEMERIKSAAN


SETELAH SURAT PEMOHON MENGISI FORMULIR
DITERIMA

PERUSAHAAN/INDIVIDU MENDAPATKAN BAP


PEMERIKSAAN PEMERIKSA TENTANG KELAYAKAN
APAR

PETUGAS PENAGIH MENDAPATKAN TAGIHAN


RETRIBUSI SESUAI HASIL BAP KELAYAKAN APAR

PEMOHON MEMBAYAR LANGSUNG KE PETUGAS


PELAYANAN SINTAR ATAU MELALUI BANK YANG
TELAH DI REKOMENDASI

PROSES PEMERIKSAAN DAN PEMBAYARAN SELESAI

Anda mungkin juga menyukai