Anda di halaman 1dari 15

PROMOSI KESEHATAN

PEMELIHARAAN KESEHATAN
LINGKUNGAN

Tiara Rahmani
20170320095
Apa itu KESLING atau
Kesehatan Lingkungan?
Pengertian

WHO (World Health Organization)


“Kesehatan lingkungan adalah suatu keseimbangan
ekologi yang harus ada antara manusia & lingkungan
agar dapat menjamin keadaan sehat dari manusia.”
SYARAT LINGKUNGAN YANG
SEHAT
Air

X
Tidak berbau
Tidak tercemar
Jernih Tidak berasa
SYARAT LINGKUNGAN YANG
SEHAT
Udara

X
Udara yang dibutuhkan
makhluk hidup (kaya O2) Tidak tercemar zat-zat yang
merusak tubuh (kelebihan CO2)
SYARAT LINGKUNGAN YANG
SEHAT
Tanah

X
Tanah yang baik untuk penanaman
suatu tumbuhan (subur) Tidak tercemar
Apa yang terjadi jika
lingkungan tidak
sehat???
Akibat lingkungan tidak sehat

Pencemaran
Gatal-gatal DBD Gangguan Gangguan air
penglihatan Kerusakan fungsi
Diare pernafasan
daya tahan tubuh
Peran Perawat

Health
Promotion
Education
DBD

Demam berdarah adalah penyekit yang


disebabkan oleh virus dengue ditularkan
kepada manusia melalui gigitan nyamuk
aedes aegypti
Cara Penularan

✓ Nyamuk ini mendapat virus dangue sewaktu mengigit atau


menghisap darah orang yang sakit DB, tidak sakit DB tapi
dalam darahnya terdapat virus dangue.
✓ virus dengue yang terhisap akan berkembang biak dan
berkembangbiak ke seluruh tubuh nyamuk termasuk kelenjar
liurnya.
✓ Bila nyamuk tersebut mengigit /menghisap darah orang lain,
maka virus tersebut akan dipindahkan bersama air liur
tersebut.
✓ Secara nasional, kasus Demam Berdarah Dengue (DBD)
semakin bertambah. Berdasarkan data yang dirilis oleh
Kementerian Kesehatan, jumlah kasus DBD 29 Januari 2019
mencapai 13.683 dengan jumlah meninggal dunia 133 jiwa.
Tanda dan Gejala
Sumber bahan

Priwahyuni, Yuyun dan Ropita. I. Tiara. 2014. “Perilaku Masyarakat


tentang Menguras, Menutup, Mengubur (3M) Plus terhadap Bebas
Jentik.” Jurnal Kesehatan Komunitas. Vol. 2, No. 4, Hal. 154-157.

Hadjo, Samuel S. 2014. “Efektifitas Upaya Promotif Keperawatan


Kesehatan Komunitas terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
pada Tatanan Rumah Tangga.” Jurnal Sumber Daya Manusia
Kesehatan. Vol. 1, No. 1, Hal. 18-30.

Fajriyati, Nafiah N. 2016. Isu Permasalahan Kesehatan Lingkungan.


Skripsi, tidak diterbitkan, Universitas Jendral Soedirman, Purwokerto.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai