Anda di halaman 1dari 22

LAMPIRAN

Lampiran 1
LEMBAR PERMOHONAN RESPONDEN

(INFORMED CONSENT)

Dengan Hormat,

Sehubung dengan akan berakhirnya masa perkuliahan yang saya jalani di


Uiversitas Jenderal Achmad Yani Fakultas Ilmu dan Teknologi Kesehatan Program
Studi Keperawatan S.1, maka saya:

Nama : Intan Apsariah

NPM : 213220033

Bermaksud untuk melaksanakan tugas akhir yang berupa penelitian.


Dengan ini saya memohon ketersediaann Saudara/i dapat menjadi responden dalam
penelitian yang akan saya lakukan dengan judul “Hubungan Stres Dengan
Motivasi Menyelesaikan Skripsi Mahasiswa Tingkat Akhir Lintas Jalur
Program Studi Keperawatan S.1 Fakultas Ilmu dan Teknologi Kesehatan
Universitas Jenderal Achmad Yani Dimasa Pandemi Covid-19”. Penelitian ini
akan dilakukan secara online, yaitu responden menjawab kuesioner yang telah
disediakan pada Google Form, dan link yyang diberikan melalui grup Whatsapp.

Atas ketersediaan dan kerjasamamya dalam penelitian ini, saya ucapkan


terima kasih.

Cimahi, 2022
Hormat Saya,

Intan Apsariah
Lampiran 2
LEMBAR PERSETUJUAN RESPONDEN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama (Inisial) :

Umur :

Saya memahami tujuan, manfaat dan prosedur penelitian setelah


mendapatkan penjelasan mengenai “Hubungan Stres Dengan Motivasi
Menyelesaikan Skripsi Mahasiswa Tingkat Akhir Lintas Jalur Program Studi
Keperawatan S.1 Fakultas Ilmu dan Teknologi Kesehatan Universitas
Jenderal Achmad Yani Dimasa Pandemi Covid-19”, maka dengan ini saya
menyatakan:

Saya *) BERSEDIA / TIDAK BERSEDIA untuk menjadi subjek dan/atau


responden dalam penelitian yang akan dilakukan oleh Intan Apsariah mahasiswa
Universitas Jenderal Achmad Yani Cimhi.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa


ada unsur paksaan dari pihak manapun dan dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya.

Cimahi, April 2022


Responden

(.......................)

Catatan:
*) coret yang tidak perl
Lampiran 3
Lampiran 4

KUESIONER PSS (PERCEIVED STRESS SCALE)

IDENTITAS RESPONDEN :

Nama :

NPM :

PETUNJUK PENGISIAN

Kuesioner ini menanyakan anda selama sebulan terakhir. Terdapat lima pilihan
jawaban yang disediakan untuk setiap pertanyaan yaitu :

0 = Tidak pernah

1 = Hampir tidak pernah

2 = Kadang-kadang

3 = Hampir sering

4 = Sangat sering

Berilah tanda (X) di dalam kotak sesuai dengan perasaan yang anda rasakan pada
saat sebulan terakhir.

No Pertanyaan Tidak Hampir Kadang- Hampir Sangat


pernah tidak kadang sering sering
pernah
1. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
marah-marah karena
sesuatu yang tidak terduga
2. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
merasa tidak mampu
mengontrol hal-hal yang
penting dalam kehidupan
anda
3. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
merasa gelisah dan
tertekan
4. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
merasa yakin terhadap
kemampuan diri untuk
mengatasi masalah pribadi
5. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
merasa segala sesuatu
yang terjadi sesuai dengan
harapan anda
6. Selama sebulan terakhir,
seberapa sering anda
merasa tidak mampu
menyelesaikan hal-hal
yang harus dikerjakan
7. Selama sebulan
terakhir,seberapa sering
anda mampu mengontrol
rasa mudah tersinggung
dalam kehidupan anda
8. Selama sebulan
terakhir,seberapa sering
anda merasa lebih mampu
mengatasi masalah jika
dibandingkan dengan
orang lain
9. Selama sebulan
terakhir,seberapa sering
anda marah karena adanya
masalah yang tidak dapat
anda kendalikan
10. Selama sebulan
terakhir,seberapa sering
anda merasakan kesulitan
yang menumpuk sehingga
anda tidak mampu
mengatasinya
Skor
Lampiran 5

KUESIONER MSLQ (Motivated Strategis Learning Questioner)

IDENTITAS

Nama :

NPM :

PETUNJUK

Pertanyaan dibawah ini mungkin menggambarkan apa yang telah anda alami.
Berilah tanda (X) pada jawaban yang anda pilih

1 = Selalu

2 = Kadang- kadang

3 = Jarang

4 = Tidak pernah

No Pernyataan S KD J TP
1. Saya merasa semangat menyelesaikan skripsi
2. Saya merasa tidak jenuh untuk menyelesaikan
skripi
3. Saya sudah berusaha mengerjakan skripsi sebaik
mungkin
4. Saya berperan aktif dalam proses bimbingan
skripsi
5. Saya mampu memanajemen waktu dalam
mengerjakan skripsi
6. Saya berusaha menggerakan seluruh
kemampuan untuk menyelesaikan skripsi
7. Dorongan untuk sukses membuat anda selalu
dapat menyelesaikan skripsi
8. Membuat jadwal mengerjakan skripsi agar
skripsi dapat selesai tepat waktu
9. Saya cepat tanggap dalam proses bimbingan
skripsi
10 Saya selalu memperhatikan dan menyimak
penjelasan dari dosen pembimbing
11. Saya merasa yakin dengan kemampuan sendiri
12. Dukungan dari orang tua/orang yang saya cintai
mendorong saya lebih giat mengerjakan skripsi
13. Bila saya malas mengerjakan skripsi teman-
teman saya memotivasi untuk segera
menyelesaikan skripsi
14. Suasana yang nyaman membuat saya semangat
mengerjakan skripsi
15. Konsentrasi mengerjakan skripsi akan buyar bila
bersama teman-teman
16. Saya menyelesaikan skripsi supaya mendapat
pujian dari teman-teman
Lampiran 6

Jawaban kuesioner PSS

No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 3 3 3 3 2 2 2 2 2 3
2 3 3 4 3 3 3 4 3 4 3
3 3 3 4 3 3 3 4 3 3 3
4 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3
5 1 0 1 3 1 0 2 3 1 2
6 1 2 1 3 2 0 1 2 1 1
7 2 2 2 3 2 2 1 2 2 2
8 2 3 2 3 2 2 2 3 1 2
9 2 2 3 2 2 3 2 2 2 3
10 3 3 3 4 4 2 2 2 3 3
11 3 4 3 3 2 3 2 3 3 3
12 2 2 4 3 2 3 3 2 1 3
13 2 2 3 3 3 1 2 1 2 2
14 2 2 3 2 2 2 2 2 2 3
15 2 2 3 3 2 2 2 2 2 2
16 2 2 3 4 4 2 2 4 2 2
17 4 3 3 2 4 4 4 4 4 4
18 3 3 3 2 2 2 2 1 3 2
19 2 3 2 1 1 0 1 1 1 2
20 2 2 1 1 1 1 1 1 2 2
21 3 2 2 2 3 2 3 2 2 3
22 3 4 3 4 3 3 4 4 4 3
23 1 1 3 2 0 1 2 2 1 1
24 2 2 2 3 2 4 2 2 4 2
25 1 1 2 3 4 2 3 2 4 4
26 2 1 1 2 0 2 0 1 2 2
27 0 2 2 4 2 4 2 2 4 4
28 2 2 3 3 2 2 2 3 2 2
29 3 1 3 3 2 1 2 2 3 3
30 3 1 3 3 2 2 2 3 3 2
31 3 2 2 2 2 2 1 2 4 2
32 3 2 2 2 1 2 1 1 1 3
33 2 1 2 1 0 2 0 2 1 2
34 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
35 3 3 2 2 3 3 3 3 3 3
36 3 3 1 2 1 0 2 1 3 1
37 4 4 4 2 3 2 4 3 3 4
38 0 0 0 2 2 2 0 2 0 0
39 2 3 3 4 4 3 2 2 2 3
40 3 3 3 2 4 3 1 3 2 4
41 3 4 4 3 3 3 2 2 3 2
42 2 0 0 2 3 4 3 2 2 1
43 3 3 4 2 2 2 3 4 3 3
44 4 3 2 1 3 1 3 2 2 3
45 4 3 2 3 2 2 1 2 1 4
46 4 4 3 4 4 2 4 4 3 4
47 4 3 2 3 3 4 1 2 4 2
48 3 4 3 2 3 2 4 4 2 1
49 4 3 2 2 2 2 2 2 1 3
50 4 2 3 3 2 3 2 2 1 3
51 4 3 2 4 3 2 1 2 3 2
52 4 4 3 2 4 4 4 4 3 4
53 4 3 3 2 3 2 3 1 3 4
54 4 3 3 2 3 2 4 2 3 3
55 4 3 2 4 3 2 3 4 2 3
56 4 3 3 2 3 2 2 2 2 2
Jawaban kuesioner MSLQ
No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
1 2 2 1 2 2 2 1 2 2 1 1 1 3 1 1 3
2 1 1 1 1 3 1 1 3 2 3 2 3 2 3 2 3
3 2 2 1 1 1 1 2 2 2 2 2 2 3 3 2 4
4 4 4 4 4 4 2 1 1 4 4 1 4 2 4 3 4
5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
6 2 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2
7 2 2 1 2 1 1 1 1 2 1 1 1 1 1 3 2
8 2 2 1 1 1 2 1 1 1 1 2 2 1 2 2 1
9 3 3 2 2 2 2 2 2 2 1 3 2 1 2 3 4
10 1 2 1 1 1 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
11 1 2 1 4 4 1 2 4 4 4 4 2 4 4 4 4
12 2 2 2 2 3 2 2 4 3 1 1 1 2 2 4 4
13 1 2 1 2 2 1 1 2 2 1 2 1 3 4 3 4
14 2 3 1 1 2 1 1 2 2 4 2 2 2 2 4 4
15 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 1 1 4 4 4 4
16 2 2 2 3 3 2 2 4 4 4 3 4 4 4 2 4
17 2 2 1 2 2 2 2 2 2 3 2 2 2 2 2 2
18 3 4 1 2 2 2 2 1 2 1 2 1 2 1 3 4
19 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 2 3 2
20 2 2 2 2 2 2 2 2 2 1 2 2 2 2 3 4
21 3 2 1 1 1 2 1 2 2 1 1 1 3 2 3 3
22 1 2 1 4 4 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4
23 2 2 2 2 2 1 2 2 1 1 1 2 4 2 4 4
24 3 3 2 3 3 1 3 3 2 2 1 1 2 3 3 3
25 2 2 2 1 2 2 1 2 1 2 2 2 2 1 3 3
26 1 2 1 1 2 1 1 1 1 1 1 1 2 1 1 3
27 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 4 2 4 1 4 4
28 3 4 1 1 3 1 1 4 2 1 2 3 2 3 4 4
29 3 4 1 1 3 1 1 4 2 1 1 4 2 4 4 4
30 3 4 1 1 3 2 3 4 2 2 3 4 2 1 4 4
31 2 2 1 1 2 1 2 2 2 2 3 3 2 3 4 3
32 3 4 3 2 2 2 2 1 1 2 2 1 1 1 2 4
33 2 2 1 1 2 1 1 2 2 2 2 1 4 4 4 2
34 3 2 4 4 2 4 4 4 3 3 3 1 1 1 4 4
35 3 4 3 3 4 3 2 3 3 2 2 2 3 1 3 3
36 1 2 1 1 2 1 1 2 2 1 1 4 2 4 4 4
37 1 3 1 1 3 2 2 2 4 4 4 3 3 2 4 3
38 1 1 1 2 1 1 1 2 2 4 4 1 1 4 4 4
39 3 3 2 1 3 2 1 2 2 2 3 4 4 2 4 3
40 2 2 1 2 2 2 2 2 2 1 2 4 4 1 4 4
41 2 3 2 4 4 4 4 4 2 2 2 3 3 4 4 4
42 1 1 1 1 1 1 1 2 4 3 4 1 4 3 3 4
43 2 4 3 2 4 3 4 4 4 3 2 3 3 4 4 3
44 1 2 3 1 1 2 1 1 3 1 2 2 2 3 3 3
45 2 3 3 2 3 1 2 2 2 3 2 3 2 3 2 3
46 3 3 3 3 4 3 3 4 2 4 4 4 4 4 2 4
47 3 3 2 3 2 3 3 2 3 3 3 3 3 3 2 3
48 1 2 3 2 4 4 4 3 4 3 3 4 4 4 3 4
49 2 2 3 2 3 2 1 2 3 2 3 2 1 2 3 3
50 2 1 2 2 3 2 2 3 2 3 2 3 3 3 2 4
51 4 3 3 3 3 2 3 3 3 3 3 3 4 3 4 4
52 1 2 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 2 2 4
53 1 2 2 3 3 2 2 2 3 2 2 3 4 4 4 2
54 1 2 2 1 3 3 2 3 2 3 3 2 3 3 4 3
55 1 2 2 3 2 3 3 2 3 3 2 3 4 2 4 4
56 1 2 1 2 1 3 1 1 2 2 1 3 2 2 2 4
Lampiran 7
Lampiran 8
Lampiran 9
Lampiran 10
Lampiran 11
Lampiran 12
Lampiran 13

tingkat stress * tingkat motivasi Crosstabulation


tingkat motivasi
tinggi sedang rendah Total
tingkat stress ringan Count 3 5 0 8
Expected Count 2.1 4.1 1.7 8.0
sedang Count 8 15 1 24
Expected Count 6.4 12.4 5.1 24.0
berat Count 4 9 11 24
Expected Count 6.4 12.4 5.1 24.0
Total Count 15 29 12 56
Expected Count 15.0 29.0 12.0 56.0

tingkat stress
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid ringan 8 14.3 14.3 14.3
sedang 24 42.9 42.9 57.1
berat 24 42.9 42.9 100.0
Total 56 100.0 100.0

tingkat stress
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid ringan+sedang 32 57.1 57.1 57.1
berat 24 42.9 42.9 100.0
Total 56 100.0 100.0

tingkat motivasi
Cumulative
Frequency Percent Valid Percent Percent
Valid tinggi 15 26.8 26.8 26.8
sedang 29 51.8 51.8 78.6
rendah 12 21.4 21.4 100.0
Total 56 100.0 100.0
Chi-Square Tests
Asymptotic
Significance (2-
Value df sided)
Pearson Chi-Square 15.022a 4 .005
Likelihood Ratio 16.885 4 .002
Linear-by-Linear Association 8.807 1 .003
N of Valid Cases 56
a. 3 cells (33.3%) have expected count less than 5. The minimum
expected count is 1.71.

tingkat stress * tingkat motivasi Crosstabulation


tingkat motivasi
tinggi sedang rendah Total
tingkat stress ringan+sedang Count 11 20 1 32
Expected Count 8.6 16.6 6.9 32.0
berat Count 4 9 11 24
Expected Count 6.4 12.4 5.1 24.0
Total Count 15 29 12 56
Expected Count 15.0 29.0 12.0 56.0

Chi-Square Tests
Asymptotic
Significance (2-
Value df sided)
Pearson Chi-Square 14.934a 2 .001
Likelihood Ratio 16.280 2 .000
Linear-by-Linear Association 10.258 1 .001
N of Valid Cases 56
a. 0 cells (0.0%) have expected count less than 5. The minimum
expected count is 5.14.
Lampiran 14

Riwayat Hidup

Nama : Intan Apsariah


Tempat/Tanggal lahir : Bogor, 31 Juli 1999
Alamat : Kp. Cimenyan RT/R 02/06, Desa Sukadamai Kecamatan
Sukamakmur, Kabupaten Bogor

Pendidikan

1. SDN Cimenyan : Tahun 2005-2011

2. SMPN 01 Cariu : Tahun 2011-2014

3. SMA Plus Al-ittihad Cianjur : Tahun 2014-2017

4. D-3 Keperawatan Unjani Cimahi : Tahun 2017-2020

5. S-1 Keperawatan Unjani Cimahi : Tahun 2020-2022

Anda mungkin juga menyukai