Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas Rahmat dan
Karunia-nya sehingga Standar Diagnosa Keperawatan di Rumah Sakit Fatima ini dapat
diselesaikan.

Standar Diagnosis Keperawatan disusun dengan menggunakan sumber rujukan dari


Standar Diagnosis Keperawatan (SDKI) Standar Luaran Keperawatan Indonesi ( SLKI )
dan Standar Intervensi Keperawatan Indonesia (SIKI).

Standar ini diharapkan dapat menjadi acuan bagi perawat untuk menegakkan diagnosis
keperawatan.

Yang merupakan salah satu tahapan penting dalam proses keperawatan dalam
meningkatkan mutu pelayanan kesehatan yang professional.

Selama proses penyusunan standar ini, beberapa teman sejawat yang telah
berkontribusi, semoga dengan keterlibatan teman-teman mendapatkan berkat dari Tuhan
yang Maha Esa.

Kami sangat terbuka dalam menerima masukan-masukan untuk penyempurnaan Standar


Diagnosis Keperawatan ini, Terimakasih.

Parepare, 25 Oktober 2019

Kabag Keperawatan

Romauli Hutapea, S. Kep Ns

Anda mungkin juga menyukai