Anda di halaman 1dari 19

SMP/MTS VIII

WORKSHOP
PERANGKAT
PEMBELAJARAN
DISUSUN oleh SAQINAH FAUZIAH NOER (19510080)
PERSAMAAN
GARIS LURUS
POIN YANG AKAN DI BAHAS

PENGERTIAN PERSAMAAN GARIS LURUS

GRADIEN

MENENTUKAN PERSAMAAN GARIS LURUS

Matematika adalah seni


memberikan nama yang sama
pada hal yang berbeda.
HENRI POINCARÉ
KOMPETENSI INTI
1.Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2.Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3.Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4.Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi,
dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
Kompetensi Dasar (KD)

1.1.Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


2.1.Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
Tujuan
Pembelajaan
Melalui pembelajaran Discovery learning dengan pendekatan saintifik dengan mengedepankan sikap
disiplin, penuh tanggung jawab diharapkan :

Peserta didik dapat menganalisis kemiringan garis dari persamaan garis lurus dengan baik.
Peserta didik dapat menggeneralisasi persamaan garis lurus dengan tepat.
Peserta didik dapat merumuskan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan garis lurus dengan cermatak ruang
untuk penjabaran.

PENGERTIAN
PERSAMAAN
GARIS LURUS
Persamaan garis lurus adalah suatu persamaan yang apabila digambarkan ke
dalam bidang koordinat cartesius akan membentuk sebuah garis lurus.
Bentuk eksplisit Bentuk umum persamaan garis lurus dapat dituliskan sebagai
y = mx + c, dengan x dan y variabel atau peubah, m dan c konstanta.

Bentuk umum yang lain untuk persamaan garis lurus dapat dituliskan sebagai
Ax + By + C = 0, dengan x dan y peubah serta A, B, dan C konstanta.

GRADIEN

Gradien adalah tingkat kemiringan


sebuah garis lurus.
Bagaimana Menghitung Gradien?
Banyak cara untuk mencari besarnya
gradien sebuah garis tergantung pada
bentuk persamaan garis dan titik
koordinat yang diketahui.
GRADIEN
1. MENCARI GRADIEN PERSAMAAN 3. MENCARI GRADIEN PERSAMAAN GARIS

AX + BY + C = 0
GARIS Y = MX

Presentasi adalah alat komunikasi yang dapat


Rumusnya: Gradien = Ordinat / Absis
digunakan seContoh
m = y/x
3x + 2y – 8 = 0

y = mx 2y = -3x + 8

Contoh y = -3/2 x + 4

gradien = -3/2bagai media penyampaian


y = 5x maka gradiennya = 5
peragaan.

2. TENTUKAN GRADIEN DARI PERSAMAAN 4.MENCARI GRADIEN GARIS YANG MELALUI GARIS LURUS

GARIS Contoh

Sebuah garis lurus melewati titik A(3,4) dan B (5,8).


Contoh
Tentukan gradien dari garis tersebut.
2y = x + 6
Jawab
y = 1/2 x + 3

jadi gradiennya adalah 1/2.


MENENTUKAN
PERSAMAAN
GARIS LURUS
I. JIKA DIKETAHUI GRADIEN DAN
SATU TITIK YANG DILALUI GARIS
Misalnya, suatu garis melalui sebuah titik, yaitu

(x1, y1). Kamu dapat menentukan persamaan garis

lurusnya dengan rumus:

JADI, PERSAMAAN GARIS LURUSNYA ADALAH Y = 3X + 3.


CONTOH
PreTentukan persamaan garis yang bergradien 3 dan melalui

titik (-2,-3)!

Penyelesaian:

Diketahui m = 3 dan (x1, y1) = (-2,-3). Sehingga,


II. Jika diketahui dua titik yang dilalui garis

Misalnya, suatu garis melalui dua buah titik, yaitu (x1, y1) dan (x2, y2). Kamu bisa menggunakan rumus di bawah
ini untuk mengetahui persamaan garisnya.

Ternyata, kalau kamu perhatikan, kondisi ini cocok untuk mencari persamaan garis lurus dari grafik kenaikan harga
permen di atas. Coba yuk kita cari tahu persamaan garis lurusnya bersama-sama.
Pada gambar grafik kenaikan harga permen, diketahui kalau garis melalui beberapa titik. Misalnya, kita pilih dua titik
dari beberapa titik tersebut, yaitu (x1, y1) = (2011, 150) dan (x2, y2) = (2019, 250). Sehingga,
Jadi, persamaan garis lurus dari grafik kenaikan harga permen di atas
adalah 8y = 100x - 199900.
CARA MENGGAMBAR
GRAFIK DARI Jadi, saat y = 0, nilai x yang
PERSAMAAN GARIS dihasilkan adalah 3. Sehingga,
LURUS diperoleh titik potong di sumbu-
Terdapat tiga langkah dalam membuat grafik dari persamaan garis x adalah (3,0).
lurus. Supaya kamu lebih mudah memahami, kita langsung masuk ke

contoh soalnya aja ya.

Contoh Soal:

Gambarlah grafik dari persamaan garis lurus y = 3x - 9!

1. Cari titik potong di sumbu x

Cara mencari titik potong pada sumbu-x adalah dengan membuat

variabel y menjadi 0.
2. Cari titik potong di
sumbu y
TIDAK JAUH BERBEDA DENGAN CARA MENCARI TITIK POTONG PADA SUMBU-X, UNTUK MENCARI

TITIK

POTONG DI SUMBU-Y, KITA HARUS MENGGANTI VARIABEL X MENJADI 0.

JADI, SAAT X = 0, NILAI Y YANG DIHASILKAN ADALAH -9. SEHINGGA, DIPEROLEH TITIK POTONG DI

SUMBU-Y ADALAH (0,-9).


3. GAMBAR GARIS YANG MENGHUBUNGKAN TITIK POTONG
TERSEBUT

SETELAH DIPEROLEH DUA BUAH TITIK POTONGNYA, KITA BISA TARIK GARIS

LURUS YANG MENGHUBUNGKAN KEDUA TITIK POTONG TERSEBUT. SEHINGGA,

HASILNYA AKAN SEPERTI INI.


RANGKUMAN
SOAL LATIHAN

NO 1 NO 2

Generalisasikan gradien dari garis-garis yang disebutkan di Garis k melalui titik (5,-3) dan mempunyai gradien . Garis k melalui

titik (15,a) dan (b,-9). Rumuskan nilai (a, -b).


bawah ini

a. y = -2x + 5

b. 3x -2y = 12

.
SELAMAT MENGERJAKAN
REVERENSI

SILAHKAN SIMAK VIDIO INI

Anda mungkin juga menyukai