Anda di halaman 1dari 21

PROPOSAL RENCANA KEGIATAN (PRK)

KULIAH KERJA NYATA

NAMA : APRILIA NASUTION


UNIT : DESA SUKA RAMAI
KECAMATAN : PANYABUNGAN UTARA
KABUPATEN : MANDAILING NATAL
PROVINSI : SUMATERA UTARA

Disusun Oleh :

NAMA : APRILIA NASUTION


NPM : 1906160002
PROGRAM STUDI : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
FAKULTAS : KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TAPANULI SELATAN
PADANGSIDIMPUAN
2022
HALAMAN PENGESAHAN
PROPOSAL RENCANA KEGIATANKKN UM-Tapsel

Tema Kegiatan KKN : “Pemberdayaan masyarakat dalam mencegah dan melawan


stunting untuk Madina yang madani.”
Lokasi KKN : Desa Suka Ramai
Dosen Pembimbing Lapangan : Rini Agustina, M.Pd.I

Dengan telah selesainya rencana kegiatan KKN yang kami buat, maka kami:
Nama : Aprilia Nasution
NPM : 1906160002
Telah menyelasaikan Proposal Rencana kegiatan kami untuk dilaksanakan pada saat KKN.

Padangsidimpuan, November 2021


Menyetujui,
Dosen Pembimbing Lapangan Peserta KKN

Rini Agustina, M.Pd.I Aprilia Nasution


NIDN. 118068602 NPM. 1906160002

Mengetahui,
Kepala LPPM

Muhammad Darwis M.Pd


NIDN. 0101057402

i
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN`.............................................................. i

DAFTAR ISI ......................................................................................... ii

KATA PENGANTAR .......................................................................... iii

BAB I JUDUL, LOKASI, DAN TEMA KKN ................................... 1

BAB II PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ...................................................... 5
B. Tujuan................................................................................... 6
C. Identifikasi Permasalahan..................................................... 7
D. Prioritas Pemilihan Permasalahan........................................ 7
BAB III RENCANA PELAKSANAAN
A. Program Kegiatan................................................................. 8
B. Hasil yang Diharapkan......................................................... 11
C. Lingkup Program KKN........................................................ 11
D. Jadwal Pelaksaan Program................................................... 15
DAFTAR PUSTAKA............................................................................ 16
LAMPIRAN........................................................................................... 17

ii
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah, Tuhan Semesta Alam. Shalawat dan salam semoga
tercurahkan kepada Nabi Muhammad Saw sebagai suri tauladan umat Islam
diseluruh dunia.
            Penulis bersyukur kepada Allah SWT, karena dengan izin-Nya lah
Proposal Rencana Kegiatan (PRK) Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini selesai.
Dibuatnya Proposal Rencana Kegiatan ini bertujuan untuk menjadi pedoman atau
acuan serta mempermudah pelaksanaan kegiatan selama KKN berlangsung
menjadi terarah dan sistematis karena telah ter-program dan terjadwal pastinya.
Penulis menyadari bahwa Proposal Rencana Kegiatan ini masih memiliki
kekurangan ditinjau dari segi isi, kegiatan yang diajukan, penyusunan program,
penjadwalan serta penulisan, penulis berharap kritik dan saran yang membangun.
            Semoga, Proposal Rencana Kegiatan ini bermanfaat secara keilmuan dan
penerapan pada penulis. Sekaligus, bagi para pembaca. Akhir kata penulis
ucapkan banyak terimakasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam
penyusunan Proposal Rencana Kegiatan ini dan digunakan sebagai panduan saat
KKN nantinya.

Suka Ramai, 5 September 2022

Penyusun

iii
BAB I

JUDUL, LOKASI, DAN TEMA

1.1 Judul

“ Optimalisasi Pemberdayaan Masyarakat yang Kreatif dan Eduktif di


Tengah Pandemi Covid-19“

1.2 Lokasi

Suka Ramai
Desa
Negara Indonesia
Provinsi Sumatra Utara
Kabupaten Mandailing Natal
Kecamatan Panyabungan Utara
Luas 506 Ha
Jumlah penduduk 1012 jiwa
Kepadatan Padat

Suka Ramai adalah salah satu desa di Kecamatan Panyabungan Utara,


kabupaten mandailing natal, Sumatera Utara, Indonesia. Desa Suka Ramai
memiliki luas 506 ha. Dari desa tersebut yang paling dominan mengusahakan
pertanian dan perkebunan yaitu
Data Usaha Tani
No Desa Usaha Tani Luas (ha)

1 Suka Ramai Pertanian 126,5 Ha

2 Suka Ramai Perkebunan 125 Ha

1
a. Keadaan Kependudukan
No Jumlah Jiwa Jumlah
Desa
. Lk Pr KK KKT
1. Suka Ramai 542 470 210 -

Keadaan kependudukan dapat dibagi dalam beberapa kategori, yaitu :


1. Pendidikan
No. Desa Belum SD SLTP SLTA Perguruan Buta Ket
Sekolah Tinggi Huruf
1. SukaRamai - 120 50 33 10 -

2. Umur
Jumlah Penduduk yang Berumur (jiwa)
No. Desa 17-
0-12 13-16 20-23 >23 Ket
19
1. Suka Ramai 220 210 132 150 300 -

3. Agama
No Isla K. K. Hind
Desa Buddha Ket
. m Protestan Katolik u
1. SukaRamai 1.01 - - - - -
2

2
b. Letak geografis

Adapun batas-batas wilayah Desa Suka Ramai berbatasan langsung dengan


sebagai berikut :
1. Sebelah Utara berbatasan dengan Desa Kampung Baru
2. Sebelah Selatan berbatasan dengan Mompang Jae
3. Sebelah Barat berbatasan dengan Desa Torbanuaraja
4. Sebelah Timur berbatasan dengan Bukit Barisan

3
c. Potensi Usaha Tani
Potensi Diusahakan Potensi Tersedia
No Luas Produkt
Uraian Luas (ha) Produktivit
. (ha) ivitas
(ekor) as (Kw/ha)
(ekor) (Kw/ha)
1. Sawah :
Irigasi sawah 126,5 - -

2. Perkebunan : 125
Lahan karet - -

1.3 Tema
Melihat potensi yang ada pada desa Suka Ramai, kami sekelompok
mengusung tema KKN yakni
“Pemberdayaan masyarakat dalam mencegah dan melawan stunting untuk
Madina yang madani.” Dimana tema ini diangkat sesuai dengan Tri Dharma
Perguruan Tinggi yang sesuai dengan misi dan visi persyarikatan
Muhammadiyah, yaitu dakwah amar makruf nahi mungkar sehingga
mewujudkan masyarakat yang berakhlakul kharimah.

4
BAB II

PENDAHULUAN

II.1. Latar Belakang

Dasar hukum yang digunakan dalam melakukan kegiatan Kuliah Kerja


Nyata (KKN) adalah UU No. 20 Tahun 2003. Menurut UU No. 20 Tahun
2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional menyatakan bahwa pendidikan
adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan
proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengembangkan potensi
dirinya agar memiliki kekuatan spritual keagamaan, pengendalian diri,
keprdibadian, kecerdasan akhlak mulia serta keterampilan yang diperlukan
dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.
Kuliah Kerja Nyata (KKN) adalah suatu bentuk pengabdian mahasiswa
terhadap masyarakat yang merupakan salah satu bagian Tri Dharma Perguruan
Tinggi. Diharapkan dengan adanya program KKN menjadikan pengalaman
yang dapat meningkatkan kedewasaan dan profesionalisme mahasiswa serta
sebagai cara untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui
pemberdayaan. Pengalaman lain yang didapat oleh mahasiswa adalah saat
menghadapi kehidupan masyarakat sebenarnya, memahami pola pikir
masyarakat yang bervariasi.
Melalui kegiatan KKN ini, mahasiswa mampu mengenal kondisi sosial di
suatu daerah secara langsung dengan segala permasalahan yang ada yang
dihadapi oleh masyarakat setempat. Dengan kehadiran mahasiswa di desa
tersebut menjadi jalan bagi masyarakat setempat dalam mencari solusi dan
memecahkan permasalahan yang ada. Dimana mahasiswa disini sebagai
jembatan untuk upaya pemberdayaan masyarakat agar menjadi masyarakat
yang kreatif, aktif, peduli, mandiri dan berakhalakul kharimah dengan
menggunakan metode pendekatan langsung kepada masyarakat. Dengan
demikian masyarakat dapat meningkatkan taraf hidupnya agar lebih baik lagi.

5
Kuliah Kerja Nyata ini juga didukung oleh Lembaga Pemasyarakatan
setempat. Dimana dengan hadirnya mahasiwa ditengah-tengah masyarakat
akan membantu masyarakat setempat. Dengan harapan agar mampu
meningkatkan taraf kualitas hidup dan perekonomian warga setempat.
Dan melahirkan sumber daya manusia yang bekualitas yang mampu
bersaing di era globalisasi. Karena adanya kolaborasi antara mahasiswa dan
masyarakat agar terwujudnya masyarakat yang sehat sehingga dapat
mencegah dan terhindar dari covid-19 dalam beraktivitas sehari-hari.

II.2. Tujuan

 Mewujudkan orientasi terhadap Catur Darma Perguruan tinggi yaitu


pengabdian masyarakat
 Memberi pengalaman belajar tentang kehidupan masyarakat pada daerah
tertinggal
 Memberi pelajaran sosial dan pengalaman kepada peserta untuk
mengetahui kondisi masyarakat yang hidup pada ketertinggalan dengan
cara disiplin ilmu masing-masing peseta kkn
 Menjalin hubungan antara perguruan tinggi, pemerintah kecamatan, desa
dan masyarakat secara langsung
 Memberi pengertian karakteristik masyarakat pedesaan yang majemuk
dengan segala pengetahuan yang masih saja primitif
 Mengajarkan masyarakat tentang pengenalan Muhammadiyah sebagai
organisasi Islam yang memberikan kebenaran ilmu islam sesungguhnya .

6
II.3. Identifikasi Masalah

No Permasalahan Lokasi Sumber


(P/M/D/Ds/Ko/L)
1. Terjadinya stunting Desa Kepala desa
dikehidupan masyarakat SukaRamai

Kurangnya sikap kepedulian Desa Kepala desa


2. dalam bermasyarakat SukaRamai

3 Manajement dan kurikulum Desa Kepala desa


MDTA tidak baik SukaRamai

4 Masih banyak terdapat anak- Desa Kepala desa


anak yang belum baik dalam SukaRamai
membaca Al-Qur’an.
5 Kurang aktifnya Remaja masjid Desa Kepala desa
dan NNB SukaRamai

II.4. Prioritas Pemilihan Permasalahan


No Permasalahan AlasanPemilihan*
Manajement dan MDTA merupakan Basic terpenting didalam
kurikulum MDTA masyarakat khususnya membina generasi
1. tidak baik yang akan datang, untuk membina karakter
dan akhlakul karimah dalam meningkatkan
solidaritas dan kepedulian dimasa yang akan
datang.

7
BAB III
RENCANA PELAKSANAAN

I. Program Kegiatan
Dengan mengamati lokasi Desa Suka Ramai dan interview bersama Kepala
Desa (kepdes) teridentifikasi permasalahan pada desa tersebut, maka kami menyiapkan
beberapa rencana kegiatan program dengan tema “Pemberdayaan masyarakat dalam
mencegah dan melawan stunting untuk Madina yang madani.” yang telah kami
rancang.
Menjadi peserta KKN mahasiswa dituntut sebagai motivator dan fasilitator
yang mana telah melalui pengamatan yang tepat sesuai dengan disiplin ilmu masing-
masing mahasiswa dan kesiapan mental maka program dapat dilaksanakan sesuai
dengan tema kegiatan kuliah kerja nyata 2022.
Kuliah Kerja Nyata (KKN) akan dilaksanakan selama 4 bulan mulai dari 13
September 2022 sampai 7 Januari 2023. Berikut langkah-langkah yang akan dikerjakan
oleh peserta kkn :
a. Sosialisasi
Setiap kegiatan yang akan dilaksanakan meliputi penjelasan maksud dan tujuan
program KKN di Desa Suka Ramai adalah untuk memberikan program sesuai
dengan tujuan dalam penerapan ilmu pengetahuan mahasiswa peserta yang
menjalankan program yang telah disusun oleh team sebelumnya. Dimana hal yang
paling utama adalah bahwa Mahasiswa KKN akan berkenalan kepada masyarakat
melalui acara kemasyarakatan.
b. Pendidikan Agama Islam
Peserta Kuliah Kerja Nyata khususnya untuk PAI akan berperan dalam mendidik
kelompok anak-anak dalam bidang agama khususnya MDTA. Dimana saya menilai
kurangnya manajemen dan kurikulum yang tidak sesuai dengan yang terbaru saat
ini.
Anak-anak akan dibimbing oleh peserta KKN 2022 dengan kegiatan belajar yang
santun dan menarik dan memperhatikan ahlak setiap siswa. Pendidik akan mengajar
dengan baik karena peserta KKN telah melalui magang terlebih dahulu pengajaran
yang praktis, modern, dan menyenangkan akan dihadirkan dalam desa tersebut.

8
c. Bimbingan Belajar
Sharing For Fun akan menjadi wadah untuk masyarakat berbagi dalam bimbingan
belajar dalam program ini. Kami menawarkan Sharing For Fun karena melihat dari
arti kata tersebut sudah mencerminkan berbahasa Inggris. Membantu siswa untuk
mengetahui pelajaran bahasa inggris dalam pembuatan Pekerjaan Rumah (PR) atau
sekedar pembahasan materi dalam pelajaran bahasa Indonesia.
Kegiatan ini juga penting untuk asupan anak-anak Desa ini karena untuk menjadi
Desa Sasaran yang kami inginkaan adalah Anak-anak, Siswa Sekolah yang rumah
nya menjadi lokasi kegiatan program kkn 2022.

d. Pengajian Desa
Mahasiswa akan menjadi dinamis dalam masyarakat guna masuk dalam kegiatan
masyarakat desa Suka Ramai. Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan telah
mengkader mahasiswa dalam berbagai program yang telah dilaksakan peserta. Ilmu
pengetahuan tentang dakwah Islam dengan bersumber Al-Qur’an dan As-Sunnah
akan diterapkan dengan cara yang baik dan benar sehingga masyarakat tidak ada
yang tersinggung dengan program kkn 2022.
Organisasi Remaja setempat/ NNB akan disibukkan atas kegiatan Maulid Nabi besar
Muhammad SAW dari mulai kepanitiaan, pengutipan dana, dan acara. Kami sebagai
peserta KKN dilokasi tersebut akan membantu dan mengikuti sesuai prosedur yang
telah disepakati NNB dalam menyelenggarakan acara Maulid Nabi Muhammad
SAW.

e. Kreatifitas & Inovasi


Pemanfaatan sumber daya alam desa ini harus di dampingi oleh orang-orang yang
memiliki keahlian dalam menggunakan pemikiran untuk memanfaatkan alam atau
recycle bahan yang sudah tidak dipakai. Pelatihan untuk masyarakat akan kita
adakan dengan kemampuan peserta KKN yang miliki. Hal ini juga akan menjadi
investasi yang cukup menjanjikan ketika goal dari produk ini sendiri bisa dihadirkan
atau orbit pada pasar. Management juga penting dalam kebijakan berbisnis.
Mahasiswa peserta KKN akan jadi wadah/tempat bertukar pikitan untuk
menghadirkan ide apa yang bisa dilaksanakan dalam waktu sesingkat ini kurang
lebih dari 4 bulan.

9
Dari pengamatan kami bahwa organisasi NNB sudah beberapa kali
melakukan kegiatan yang mengajak Naposo Nauli Bulung untuk gotong
royong.Mahasiswa diharapkan bisa menjadi penggerak untuk meningkatkan kembali
kreatifitas seperti kegiatan yang pernah dilakukan masyarakat desa Suka Ramai.

f. Kesehatan
Senam Sehat
Senam Sehat adalah program bersama yang kami lakukan dengan
memperkenalkannya pada masyarakat desa Suka Ramai yang menjadi sasarannya
adalah kaum Ibu dan Anak-anak. Progam ini adalah salah satu diantara program
rutinitas bersama yang akan dikerjakan pada lokasi KKN. Dengan program ini kami
harap dapat menjadikan masyarakat dengan pola hidup sehat dengan mau
berolahraga karena akan menghasilkan tubuh yang kuat di imbangi mental siap akan
melawan ketakutan untuk bersaing pada era industri 4.0.
Program senam akan dapat mencegah berbagai macam penyakirt seperti penyakit
jantung, stroke, darah tinggi, diabetes sampai bisa menghilangkan stress untuk
menghilangkan pikiran negatif ketika melakukan gerakan maka otak akan
memproduksi hormoh yang bernama edorphin fungsinya merupakan menenangkan
dan menumbuhkan rasa nyaman kepada peserta yang mengikuti rutinitas senam.
g. Lingkungan dan Infrasturktur
Pengelolaan lahan, penanaman, perawatan tanaman

Mayoritas atau sebagian besar masyarakat merupakan petani bahan pangan di desa
tersebut. Peserta kkn akan membantu para petani untuk mendapatkan informasi
bagaimana cara mengelola hasil panen dari masing-masing jenis tanaman yang
sengaja di tanam oleh Petani.

10
II. Hasil Yang Diharapkan

1) Menjadi panutan masyarakat desa untuk meneladani mahasiswa UMTS


2) Menjalin kerjasama dibidang sosial antara mahasiswa dengan masyarakat
sebagai wujud pengabdian pada desa Suka Ramai.
3) Mewujudkan catur dharma Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan
4) Menjadi kesan baik untuk masyarakat dalam melihat kemampuan akademis
mahasiswa saat ini.
5) Menjalin hubungan baik dengan membantu masyarakat dalam memecahkan
berbagai macam masalah yang terjadi di desa tersebut.
6) Menjadikan masyarakat desa memiliki ahlakul karimah
7) Memanfaatkan sumber daya yang ada
8) Mengembangkan potensi di desa Suka Ramai
9) Menambah wawasan masyarakat dengan disiplin ilmu masing-masing
peserta KKN
10)Membantu masyarakat dalam permasalahan yang mereka hadapi.
11)Meningkatkan mutu ekonomi masyarakat

III. Lingkup Program KKN


1) Kelompok Sasaran
a) Masyarakat Desa Suka Ramai meliputi semua golongan Anak-anak,
remaja, ibu-ibu, bapak-bapak,dan lansia sekalipun.
b) Organisasi setempat NNB,
2) Sosialisasi untuk mengajarkan, memperkenalkan masing-masing program
 Pelatihan menerapkan disiplin ilmu/ materi yang disampaikan
kepada masyarakat desa
 Bekerja sama dan selalu aktif komunikasi ketika program tidak
berjalan dengan baik
 Musyawarah untuk mufakat
 Konsultasi pada DPL
 Membangun hubungan baik dengan adab yang baik sesuai local
wisdom.

11
RENCANA PROGRAM KKN UM-Tapsel

1. Prosedur/Materi Program dan Analisis biaya

No Nama Program Bahan Jumlah Sumber


Dana
1. Pembagian maske Masker 150.000
kepada
Masyarakat
2. Rumah belajar ATK 150.000
anak
3. SMS(senam Konsumsi 150.000
minggu sehat)

A. Jam Kerja Efektif Mahasiswa


1. Bidang keilmuan
No Bidang Keilmuan JKEM
.

1 Sosialiasi kepada masyarakat tentang 3x100”


kebersihan lingkungan

2 Mengajar les privat anak SD 3x100”

3 Mengajarkan matematika kepada anak-anak 2x180”


menggunakan alat peraga

2. Bidang Keagamaan

No. Bidang keagamaan JKEM

1 Mengajari anak-anak bacaan sholat 1x70”

2 Penyelenggaraan pengajian anak-anak 3x40”

3 Pembersihan tempat ibadah 4x30”

4 Mengikuti pengajian naposo nauli bulung 2x100”

12
5 Mengajar MDTA 2x35

3. Bidang seni dan olahraga


No Bidang Seni dan Olahraga JKEM
1 Menyelenggarakan lomba menari anak-anak, dan 4x60”
lain-lain
2 Penyelenggaraan senam lansia 1x30”

3 Mengembangkan kekreatifan anak-anak 4x60”


\
4. Bidang Tematik
No Bidang Tematik JKEM
.

1 Penyelenggaraan gotong royong 4x60”

2 Observasi UMKM Pelatihan Kreativitas 1x100”

3 Pengolahan pekarangan sempit sebagai lahan 1x100”


pertanian

4 Mitigasi bencana 3x30”

B. HASIL YANG DIHARAPKAN


1) Produk kegiatan.
a. Pemberdayaan masyarakat untuk mengelola potensi alam dilingkungan setempat
dalam bidang pertanian dan hasil pertanian.
b. Peningkatan swadaya dan swadana masyarakat dan Pemda.
c. Peningkatan dan pengembangan kehidupan keagaamaan
d. Peningkatan wawasan dan pengetahuan masyarakat mengenai bahaya dan dampak
buruk pembuangan sampah sembarangan
2) Hasil Kegiatan KKN.
a. Meningkatnya kebersihan lingkungan masyarakat di Suka Ramai kec. Panyabungan
Utara.
b. Kerjasama antara masyarakat dan pemda untuk memohon kepada Dinas
Lingkungan Hidup untuk pengadaan tong sampah di Desa Suka Ramai.

c. Penanggung jawab
Uraian Kegiatan Tempat
Pelaksana kegiatan
1. Desa Suka Ramai Individu
Sesuai bidang proker

13
2. Form Evaluasi dan Indikator Keberhasilan Program

a. Menjadi panutan masyarakat desa untuk meneladani mahasiswa UMTS.

b. Menjalin kerjasama dibidang sosial antara mahasiswa dengan masyarakat sebagai

wujud pengabdian pada desa Suka Ramai.

c. Mewujudkan catur dharma Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan.

d. Menjadi kesan baik untuk masyarakat dalam melihat kemampuan akademis

mahasiswa saat ini.

e. Menjalin hubungan baik dengan membantu masyarakat dalam memecahkan berbagai

macam masalah yang terjadi di desa tersebut.

f. Menjadikan masyarakat desa memiliki ahlakul karimah.

g. Memanfaatkan sumber daya yang ada.

h. Menambah wawasan masyarakat dengan disiplin ilmu masing-masing peserta KKN.

i. Membantu masyarakat dalam pernasahalan yang mereka hadapi.

j. Meningkatkan mutu ekonomi masyarakat.

3. Biodata

Dosen Pendamping Lapangan

 Nama :
 NIDN :
 No HP :
Biodata Penyusun

 Nama : Aprilia Nasution

14
 Npm : 1906160002

 Semester : VII

 Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

 Prodi : Pendidikan Agama Islam

IV. Jadwal Pelaksanaan Program

DESA SUKA RAMAI


Waktu Pelaksanaan Penanggung jawab
No UraianKegiatan Tempat
I II III IV Pelaksana kegiatan

1. Sosialisasi masyarakat Rumah


Kepala
Dusun
2. Rumah belajar anak Kantor
kepala desa

3. Pengolahan lahan sekitar DESA

4. Keagamaan Masjid
 One Day One Surah POSKO
 Pengajian NNB DESA

15
DAFTAR PUSTAKA

Badan Pusat Statistik. 2020. Kecamatan Panyabungan Utara dalam Angka. BPS Mandailing
Natal.
Badan Pusat Statistik. 2020. Mandailing Natal dalam Angka. BPS Mandailing Natal
Buku pedoman Kkn
LPPM. 2021. Pedoman Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata UM-Tapsel. Edisi Pertama. Januari
2021.
Rosalin, E. 2008. Gagasan merancang pembelajaran kontekstual. Bandung : PT Karsa
Mandiri Persada.

16
LAMPIRAN

17

Anda mungkin juga menyukai