Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER

MATA PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESESEHATAN


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : MTs Jumlah dan bentuk Soal : 50 PG


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Alokasi Waktu : 90 Menit
Penyusun : MGMP MTs Ma’arif NU Purbalingga Kelas : VII

Standar Pilihan
Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal No. Soal
Kompetensi Ganda / Essay
3. Memahami 3.3. Memahami Sepak Bola Siswa dapat mengetahui pengertian tentang PG 1
pengetahuan konsep permainan sepak bola
(faktual, keterampilan
konseptual, Siswa dapat mengetahui istilah teknik menendang PG 2
gerak bola pada permainan sepak bola
dan
prosedural) fundamental
Siswa dapat mengetahui ketentuan aturan penjaga
berdasarkan permainan bola gawang dalam permainan sepak bola PG 3
rasa besar.
ingin Siswa dapat mengetahui teknik heading dalam PG 4
tahunya permainan sepak bola
tentang ilmu
Siswa dapat mengetahui teknik menendang bola
pengetahuan, PG 5
dengan punggung kaki
teknologi,
seni, Siswa dapat mengetahui penerapan teknik menggirin PG 6
budaya g bola
terkait
fenomena
dan Bola Voli Siswa dapat mengetahui jumlah satu tim dalam PG 7
kejadian permainan bola voli
tampak mata
Siswa dapat mengetahui sikap badan yang benar
pada salah satu teknik permainan bola voli
PG 8
Siswa dapat mengetahui pengertian dari smash

Siswa dapat mengetahui fungsi dari teknik passing PG 9


pada permainan bola voli
PG 10
Siswa dapat mengetahui tujuan dari smash
permainan bola voli PG 11

Siswa dapat mengetahui perkenaan bola pada saat m


elakukan passing bawah permainan bola voli
PG 12
Bola Basket Siswa dapat mengetahui macam-macam teknik dasar PG 13
bola basket

Siswa dapat mengidentifikasi jenis passing pada PG 14


bola basket

Siswa dapat mengetahui pengertian dribbling PG 15

Siswa dapat mengidentifikasi salah satu gambar PG 16


teknik mengumpan bola dalam bola basket

Siswa dapat mengetahui jumlah pemain dalam bola


PG 17
basket

3.3. Memahami Bola Kasti Siswa dapat mengetahui pengertian bola kasti PG 18
konsep
Siswa dapat mengetahui posisi pemain pada bola PG 19
keterampilan kasti
gerak
Siswa dapat mengetahui bahan pembuat tongkat
fundamental PG 20
pemukul bola kasti
permainan bola PG 21
kecil Siswa dapat mengetahui cara mendapatkan poin
dalam permainan bola kasti

Bulutangkis Siswa dapat mengetahui jenis pukulan dalam PG 22


bulutangkis

Siswa dapat mengetahui pengertian servis PG 23


Siswa dapat mengetahui jumlah poin dalam
bulutangkis PG 24

Siswa dapat mengidentifikasi jenis pukulan dalam PG 25


bulutangkis

Siswa dapat mengetahui terjadinya dounce (jus)


PG 26
dalam bulutangkis

Siswa dapat mengidentifikasi fungsi dari salah satu PG 27


pukulan bulu

Tenis Meja Siswa dapat mengetahui karakteristik shakehand PG 28


grip dalam tenis meja

Siswa dapat mengidentifikasi gambar pegangan bat PG 29


dalam tenis meja

Siswa dapat mengidentifikasi kesalahan dalam


melakukan servis pada tenis meja PG 30

Siswa dapat mengetahui gerakan bola yang dihasilka PG 31


n dari salah satu pukulan tenis meja

3.3. Memahami Lari Jarak Siswa dapat mengetahui sikap tubuh saat melakukan PG 32
konsep Pendek lari cepat
keterampilan
gerak Siswa dapat mengidentifikasi nomor lari jari pendek PG 33
fundamental
Siswa dapat mengetahui istilah pelari jarak pendek PG 34
salah satu
nomor atletik Siswa dapat ,mengetahui jenis start yang dipakai
pada lari jarak pendek PG 35

Siswa dapat mengidentifikasi gambar gerakan start PG 36


dari lari jarak pendek
PG 37
Siswa dapat mengetahui cara memasuki garis finish
pada lari jarak cepat

3.3. Memahami Pencak Silat Siswa dapat mengetahui fungsi dari salah satu PG 38
konsep gerakan pada pencak silat
keterampilan Siswa dapat mengidentifikasi gambar salah satu PG 39
gerak sikap dalam pencak silat
fundamental
Siswa dapat mengetahui tujuan dari teknik langkah
permainan seni PG 40
dalam pencak silat
bela diri
Siswa dapat mengidetifikasi salah satu fungsi pada PG 41
sikap pencak silat

3.3. Memahami Renang Gaya Siswa dapat mengetahui induk organisasi renang PG 42
konsep Bebas dunia
keterampilan Siswa dapat mengetahui sikap badan pada renang PG 43
gerak gaya bebas
fundamental
Siswa dapat mengetahui teknik pengambilan nafas
renang gaya pada renang gaya bebas PG 44
bebas
Siswa dapat mengetahui gerakan kaki dalam renang
gaya bebas PG 45
3.3. Memahami Pertumbuhan Siswa dapat mengetahui masa peralihan anak- anak PG 46
perkembangan Remaja ke dewasa
PG 47
tubuh remaja Siswa dapat mengidentifikasi masa pubertas pada
yang meliputi remaja

perubahan Siswa dapat mengidentifikasi perubahan fisik primer PG 48

fisik sekunder pada perempuan pubertas

dan mental Siswa dapat mengetahui perubahan fisik sekunder PG 49


pada laki-laki pubertas
PG 50
Siswa dapat mengidentifikasi perubahan sekunder
pada perempuan pubertas

Purbalingga, 3 November 2022

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai