Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN MALARIA

No.
: SOP/UKM/V/P2/008
Dokumen
No.
:0
SOP Revisi
Tanggal
: 3 Januari 2017
Terbit
Halaman : 1/2

PEMERINTAH
PUSKESMAS
KABUPATEN
drg. Farida Chaerunnisa KALIKAJAR 2
WONOSOBO
NIP.19820513 200904 2 001
1. Pengertian - Malaria adalah penyakit infeksi akut maupun kronis yang
disebabkan parasit plasmodium yang menyerang eritrosit dan
ditandai dengan ditemukannya bentuk aseksual dalam darah
dengan gejala menggigil,anemia, demam, dan pembesaran
limpa ditularkan melalui nyamuk anopeles betina.
- Penanganan malaria adalah langkah-langkah yang dilakukan
petugas dalam melakukan penanganan malaria.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam penatalaksanaan kasus malaria
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Kalikajar 2
No.12/ADM/I/SK/2017 tentang pelaksanaan upaya dan
penyelenggaraan pelayanan Puskesmas.
4. Referensi Buku pedoman tatalaksana malaria kemenkes RI Direktorat
Jenderal Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan
Direktorat PPBB 2015
5. Langkah - 1. Petugas melakukan anamnesis kepada pasien
langkah Pada anamnesis sangat penting diperhatikan:
a. Keluhan utama : demam ,menggigil, berkeringat, dan
dapat disertai sakit kepala, mual, muntah, diare, dan nyeri
otot atau pegal-pegal.
b. Riwayat berkunjung dan bermalam 1-4 minggu yang lalu
ke daerah endemik malaria.
c. Riwayat tinggal didaerah endemik malaria
d. Riwayat sakit malaria
e. Riwayat minum obat malaria 1 bulan yang lalu
f. Riwayat mendapat tranfusi darah
g. Gejala klinis pada anak tidak khas
Untuk penderita tersangka malaria berat disertai :
a. Gangguan kesadaran dalam berbagai derajat
b. Kelemahan umum
2. Petugas menganjurkan pada pasien untuk dilakukan
pemeriksaan malaria
3. Apabila hasil pemeriksaan positif plasmodium falcifarum
- Lini 1 dihydriartemisin+piperakiun /artesunat - amodiakuin
selama 3 hari + primakuin hari 1 .
- Lini 2 ; kina + doksisiklin / tetraciklin selama 7 hari +
primakuinhari 1.

SOP PENATALAKSANAAN MALARIA 1/2


Apabila positif plasmodium vivax
- Lini 1: Dyhidroartemisin +piperaquin/ artesunat –amodiakuin
selama 3 hari + primakuin hari 1-14
- Lini 2 : kina selama 7 hari
Apabila malaria mix (plasmodium falcifarum+p vivax)
- Dyhidroartemisin +piperakuin / artesunat –amodiakuin
(selama 3 hari)
Profilaksis Doxycyklin 1 kapsul /hari diminum 2 hari sebelum
bepergian , selam tinggal sampai dengan 4 minggu setelah
keluar dari daerah endemis.
6. Unit Pelayanan Umum
Terkait
7. Rekaman
Historis Yang Tanggal mulai
No Isi perubahan
Perubahan dirubah diberlakukan

SOP PENATALAKSANAAN MALARIA 2/2

Anda mungkin juga menyukai