Anda di halaman 1dari 48

Nomor Dok :

FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

Formulir : FRM/KUL/01/02
SATUAN ACARA PENGAJARAN

MATA KULIAH : Kalkulus I

Riwayat Perubahan Dokumen

Tanggal
Revisi No. Halaman Perubahan
Perubahan

Dibuat Oleh Diperiksa Oleh Disahkan Oleh

Novi Susanti,S.Si.,M.Pd
Indah Widyaningrum,S.Pd
Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

Garis-Garis Besar Program Pengajaran


(GBPP)

I. Identitas Mata Kuliah


A. Nama Mata Kuliah : Kalkulus I
B. Kode Mata Kuliah : TID 112
C. Jumlah SKS : 3 (Tiga) SKS
D. Prasyarat :-
E. Jenjang Studi : Strata Satu (S1)
F. Semester/Tahun Akademik : I/2013 – 2014
G. Jurusan : Teknik Informatika

II. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah Kalkulus I merupakan mata kuliah yang berisi tentang pendahuluan
dasar-dasar penunjang kalkulus, fungsi dan limit, turunan, dan penggunaan turunan.

III. Tujuan Mata Kuliah


1. Tujuan umum
Mata kuliah Kalkulus I ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan yang
lengkap dan memadai kepada mahasiswa yang menyangkut pendahuluan dasar-dasar
penunjang kalkulus, fungsi dan limit, turunan, dan penggunaan turunan.

2. Tujuan Khusus
Setelah mempelajari mata kuliah kalkulus I ini mahasiswa mempunyai
kemampuan dan keterampilan untuk dapat memecahkan masalah yang berkaitan dengan
pendahuluan dasar-dasar penunjang kalkulus, fungsi dan limit, turunan, dan penggunaan
turunan.

IV. Metode Penyajian


Selama proses perkuliahan ini berlangsung akan digunakan berbagai metode yang
bervariasi, antara lain: ekspositori, drill, dan penemuan (inquiry).
TABEL 1
POKOK-POKOK BAHASAN MATA KULIAH KALKULUS LANJUTAN
No. Pokok bahasan Sub-Pokok Bahasan Presentasi Minggu Ke-
1. Pendahuluan Dasar-  Sistem  D
dasar Penunjang Bilangan Riil osen
I
Kalkulus  M
ahasiswa
 Ketaksam
 D
aan
osen
 Nilai II
 M
Mutlak, Akar
ahasiswa
Kuadrat, kuadrat
2. Fungsi dan Limit  Fungsi  D
dan Grafiknya osen
III
 M
ahasiswa
 Operasi  D
pada Fungsi osen
IV
 Pendahulu  M
an Limit ahasiswa
 Teorema  D
Limit osen
V
 Kekontinu  M
an Fungsi ahasiswa
3. Turunan  Dua  D
Masalah dalam Satu osen
VI
Tema  M
 Turunan ahasiswa
4. Ujian Tengah  D
- VII
Semester (UTS) osen
5. Turunan  Aturan  D
Pencarian Turunan osen
VIII
 Turunan  M
Sinus dan Cosinus ahasiswa
 Aturan  D
Rantai osen
IX
 M
ahasiswa
 Pendiferen  D
sialan Implisit osen
X
 Diferensia  M
l dan Aproksimasi ahasiswa
6. Penggunaan Turunan  Maksimu  D
m dan Minimum osen
XI
 M
ahasiswa
 Kemonoto  D
nan dan Kecekungan osen
XII
 M
ahasiswa
 Maksimu  D
m dan Minimum osen
XIII
Lokal  M
ahasiswa
 Pengguna  D XIV
an Grafik Canggih osen
 M
ahasiswa
 Teorema  D
Nilai Rata-rata osen
XV
 M
ahasiswa
7 Ujian Tengah  D
XVI
Semester (UAS) osen

A. Pelaksanaan Perkuliahan
Mata kuliah ini berbobot 3 (tiga) SKS dan dilaksanakan selama  120 menit sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan pada semester I kelas D, E, dan F dengan jumlah
tatap muka 15 kali pertemuan. Mahasiswa dan dosen wajib hadir sekurang-kurangnya
80% dari jumlah seluruh pertemuan
B. Cara Membuat Analisis Kritis
1. Memberikan mahasiswa kesempatan sebanyak-banyaknya untuk menyampaikan
komentar dan tanggapan selama kuliah berlangsung
2. Memberikan penguatan yang dapat memotivasi mahasiswa agar tetap fokus dalam
mengikuti perkuliahan
3. Mengarahkan mahasiswa dengan berbagai metode agar dapat menyimpulkan materi
perkuliahan
4. Memberikan contoh studi kasus yang relevan agar mahasiswa menjadi kritis dalam
berpikir dan memecahkan suatu masalah
5. Menciptakan suasana perkuliahan yang demokratis

C. Tagihan
1. Tugas-tugas dalam bentuk pekerjaan rumah
2. Latihan dan kuis untuk mengukur tingkat pemahaman dan kemampuan mahasiswa
3. Ujian tengah semester dalam bentuk uraian
4. Ujian akhir semester dalam bentuk uraian

V. Evaluasi Perkuliahan
Untuk mengetahui tingkat pemahaman dan kemampuan mahasiswa dalam
mengikuti mata kuliah kalkulus I ini, akan diadakan evaluasi secara berkesinambungan.
Evaluasi perkuliahan ini, akan dilakukan dalam beberapa bentuk sebagai berikut.
A. Tugas, Latihan, dan Kuis
Bertujuan untuk mengetahui penguasaan dan kemampuan mahasiswa terhadap materi
yang telah diajarkan pada setiap kali pertemuan tatap muka.

B. Ujian Tengah Semester


Bertujuan untuk mengetahui penguasaan dan kemampuan mahasiswa terhadap beberapa
materi yang telah diajarkan pada setiap kali pertemuan tatap muka.

C. Ujian Akhir Semester


Bertujuan untuk mengetahui penguasaan dan kemampuan mahasiswa terhadap materi
yang telah diajarkan secara keseluruhan selama satu semester.

VI. Buku Teks, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN I
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
sistem bilangan riil.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menjelaskan Pengertian Bilangan Riil
b. Menyebutkan bilangan-bilangan riil
c. Mengoperasikan bilangan riil
B. Pokok Bahasan
Pendahuluan Dasar-dasar Penunjang Kalkulus

C. Sub-Pokok Bahasan
Sistem Bilangan Riil

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 2
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Perkenalan dan  Mendengar dan  Papan
pemaparan silabus memperhatikan tulis
perkuliahan  Menjawab dan  Buku
 Apersepsi terhadap menanggapi Ajar
materi sistem bilangan riil
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan tentang  Mendengar dan
pengertian bilangan riil dapat bertanya
 Menjelaskan tentang
cara mengoperasikan
bilangan riil
 Memberikan beberapa  Mempresentasi
soal latihan kepada kan jawaban yang
mahasiswa untuk diperoleh
dipresentasikan
 Papan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
tulis
mahasiswa agar dapat menanggapi
 Buku
menyimpulkan materi
ajar
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Sistem Bilangan Riil
Bilangan riil adalah sekumpulan bilangan (rasional dan tak-rasional) yang dapat
mengukur panjang, bersama-sama dengan negatifnya dan nol. Bilangan rasional adalah
bilangan-bilangan yang dapat dituliskan dalam bentuk dimana m dan n adalah bilangan

bulat dengan n 0. Bilangan tak-rasional adalah bilangan di bawah akar.


Empat operasi hitungan:
Sifat-sifat medan:
1. Hukum komutatif: x + y = y + x dan xy = yx
2. Hukum asosiatif: x + (y + z) = (x + y) + z dan x(yz) = (xy)z
3. Hukum distributif: x(y + z) = xy + xz
4. Elemen-elemen identitas. Terdapat dua bilangan riil yang berlainan 0 dan 1 yang
memenuhi x + 0 = x dan x.1= x
5. Balikan (Invers). Setiap bilangan x mempunyai balikan aditif (disebut juga sebuah
negatif), -x, yang memenuhi x + (-x) = 0. Juga, setiap bilangan x kecuali 0 mempunyai
balikan perkalian (disebut juga kebalikan) x-1, yang memenuhi x.x-1 = 1.
Pengurangan dan pembagian didefinisikan dengan:
Pengurangan : x – y = x + (-y) Pembagian :

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
Sederhanakanlah!
 -4[3(-6 + 13) – 2(5 – 9)]

b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.


Sederhanakanlah!


G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung
Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN II
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
ketaksamaan, nilai mutlak, akar kuadrat, dan kuadrat.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menyelesaikan suatu ketaksamaan
b. Menyelesaikan ketaksamaan yang berhubungan dengan nilai mutlak, akar kuadrat,
dan kuadrat

B. Pokok Bahasan
Pendahuluan Dasar-dasar Penunjang Kalkulus

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Ketaksamaan
2. Nilai Mutlak, Akar Kuadrat, Kuadrat

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 3
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi ketaksamaan, nilai
 Buku
mutlak, dan akar kuadrat
Ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan tentang  Mendengar dan  Papan
ketaksamaan dan dapat bertanya tulis
bagaimana cara  Buku
menyelesaikannya ajar
 Menjelaskan
ketaksamaan yang
berhubungan dengan nilai
mutlak, akar kuadrat, dan
kuadrat  Mempresentasi
 Memberikan beberapa kan jawaban yang
soal latihan kepada diperoleh
mahasiswa untuk
dipresentasikan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Ketaksamaan
Menyelesaikan suatu ketaksamaan adalah mencari semua himpunan bilangan riil yang
membuat ketaksamaan berlaku.
Penulisan Himpunan Penulisan Selang Grafik
{x: a < x < b} (a,b)

{x: a  x  b} [a,b]
{x: a  x < b} [a,b)
{x: a < x  b} (a,b]
{x: x  b} (- ,b]

{x: x < b} (- .b)

{x: x  a} [a, )
{x: x > a} (a, )
R (- , )
Nilai Mutlak, Akar Kuadrat, Kuadrat
Nilai Mutlak
Definisi:
 x = x jika x  0
 x = -xjika x < 0
Sifat-sifat nilai mutlak:
1. ab = a b
2.
3. a + b  a + b (Ketaksamaan segitiga)
4. a – b  a – b

Ketaksamaan yang menyangkut nilai mutlak:


1. x < a  -a < x < a
2. x > a  x < -a atau x > a
Akar Kuadrat

Kuadrat
 x2 = x2
 x <  y  x2 < y2

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Selesaikan -5  2x + 6 < 4
 Selesaikan 3x2 – x – 2 > 0
 Selesaikanlah ketaksamaan 3x – 5  1 dan perlihatkan himpunan penyelesaian pada
garis riil!
 Selesaikanlah ketaksamaan 3x + 1 < 2 x – 6!
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Tunjukkan masing-masing selang berikut pada garis riil!
a) (-4,1) c) (-4,1] e) [1, )
b) [-4,1] d) [-4,1)
 Nyatakanlah himpunan penyelesaian dari ketaksamaan yang diberikan dalam cara
penulisan selang dan sketsakan grafiknya!
a) 4x – 7 < 3x + 5
b) 6x – 10  5x – 16

c)
d) x2 + x – 12 < 0
 Carilah himpunan penyelesaian dari ketaksamaan yang diberikan!
a) x + 1 < 4
b) 4x + 2  10
c) 2x2 – 5x – 4  0
d) 22x – 3 < x + 10

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN III
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
fungsi dan grafiknya.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menjelaskan definisi dari fungsi
b. Menentukan nilai dari suatu fungsi yang telah diketahui
c. Menentukan daerah asal mula (domain natural)
d. Membuat grafik fungsi
e. Membedakan antara fungsi genap dan fungsi ganjil

B. Pokok Bahasan
Fungsi dan Limit

C. Sub-Pokok Bahasan
Fungsi dan Grafiknya

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 4
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi fungsi dan
 Buku
grafiknya
Ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Memberikan  Mendengar dan  Papan
pengertian kepada dapat bertanya tulis
mahasiswa untuk  Buku
mempelajari materi tentang ajar
fungsi dan grafiknya
 Menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan
oleh mahasiswa  Mempresentasi
 Memberikan beberapa kan jawaban yang
soal latihan kepada diperoleh
mahasiswa untuk
dipresentasikan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Fungsi dan Grafiknya
Sebuah fungsi f adalah suatu aturan padanan yang
menghubungkan tiap objek x dalam satu himpunan, yang
disebut daerah asal, dengan sebuah nilai unik f(x) dari
himpunan kedua. Himpunan nilai yang diperoleh secara
demikian disebut daerah hasil (jelajah) fungsi tersebut.
Bilamana untuk sebuah fungsi daerah asalnya tidak dirinci, itu dianggap bahwa daerah
asalnya adalah himpunan bilangan riil yang terbesar sehingga aturan fungsi ada maknanya
dan memberikan nilai bilangan riil. Ini disebut daerah asal mula (domain natural).
Fungsi Genap dan Fungsi Ganjil
Grafik fungsi f adalah grafik dari persamaan y = f(x). Untuk fungsi genap: jika f(-x) =
f(x), maka grafik simetri terhadap sumbu Y dan untuk fungsi ganjil: Jika f(-x) = -f(x), maka
grafik simetri terhadap titik asal.
F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Untuk f(x) = x2 – 1, hitunglah masing-masing nilai!
a) f(1) b) f(-2)

 Untuk f(x) = 2x2 – 1, cari dan sederhanakanlah !

 Cari daerah asal mula (domain natural) untuk masing-masing yang berikut.
a)
b)
 Nyatakanlah apakah F(x) = 3x - adalah fungsi genap, ganjil, atau bukan
keduanya, kemudian sketsakan grafiknya!
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Untuk f(x) = x4 + 3x3 – 6x2 + 2x + 1 = {[(x + 3)x – 6]x + 2}x + 1. Hitunglah masing-
masing nilai!
a) f() b)

 Untuk F(t) = 4t3, cari dan sederhanakanlah !


 Cari daerah asal mula dalam tiap kasus.

a) c)
d)
b)
 Nyatakanlah apakah fungsi yang diberikan genap, ganjil, atau bukan keduanya,
kemudian sketsakan grafiknya!
a) f(x) = -4
c)
b) g(x) = 3x + 2x – 1
2

d)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN IV
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
operasi pada fungsi dan pendahuluan limit.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Mengoperasikan fungsi
b. Menentukan komposisi fungsi dari suatu fungsi
c. Menjelaskan definisi dari limit fungsi
d. Menentukan limit kanan dan limit kiri
e. Mencari nilai dari suatu limit fungsi

B. Pokok Bahasan
Fungsi dan Limit

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Operasi pada Fungsi
2. Pendahuluan Limit
D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran
TABEL 5
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi operasi pada fungsi  Buku
dan pendahuluan limit ajar
Penyajian  Memberikan  Mendengar dan
pengertian kepada dapat bertanya
mahasiswa untuk
mempelajari materi tentang
operasi pada fungsi dan
pendahuluan limit
 Menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan
oleh mahasiswa  Mempresentasi
 Memberikan beberapa kan jawaban yang
soal latihan kepada diperoleh
mahasiswa untuk
dipresentasikan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Operasi pada Fungsi
1. (f + g)(x) = f(x) + g(x)
2. (f – g)(x) = f(x) – g(x)
3. (f.g)(x) = f(x).g(x)

4.

Komposisi Fungsi
Jika f bekerja pada x untuk menghasilkan f(x) dan kemudian g bekerja pada f(x) untuk
menghasilkan g(f(x)), dikatakan bahwa telah menyusun g dan f. Fungsi yang dihasilkan,
disebut komposit g dengan f, dinyatakan oleh gof.

Pendahuluan Limit
Definisi limit:

Untuk mengatakan bahwa berarti bahwa bilamana x dekat tetapi berlainan

dari c, maka f(x) dekat ke L


Definisi limit-limit sepihak
 Limit kanan

berarti bahwa bilamana x dekat tetapi pada sebelah kanan c, maka

f(x) adalah dekat ke L


 Limit kiri

berarti bahwa bilamana x dekat tetapi pada sebelah kiri c, maka f(x)

adalah dekat ke L
Teorema:
jika dan hanya jika dan ada dan sama

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Carilah nilai dari:

a)

b)

c)

b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.


 Cari nilai dari:

a) e)

b) f)

c) g)

d) h)

 Sketsakan grafik . Kemudian cari


masing-masing yang berikut atau nyatakan jika tidak ada!

a)
b) g(1)
c)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN V
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit
A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
teorema limit dan kekontinuan fungsi.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menyebutkan dan menjelaskan teorema limit
b. Menentukan nilai dari limit suatu fungsi dengan menggunakan teorema limit
c. Menjelaskan definisi dari kekontinuan fungsi di satu titik
d. Menyebutkan syarat-syarat kontinu
e. Menentukan fungsi kontinu di satu titik

B. Pokok Bahasan
Fungsi dan Limit

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Teorema Limit
2. Kekontinuan Fungsi
D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran
TABEL 6
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi teorema limit dan  Buku
kekontinuan fungsi ajar
Penyajian  Memberikan  Mendengar dan
pengertian kepada dapat bertanya
mahasiswa untuk
mempelajari materi tentang
teorema limit dan
kekontinuan fungsi
 Menjawab pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan
oleh mahasiswa  Mempresentasi
 Memberikan beberapa kan jawaban yang
soal latihan kepada diperoleh
mahasiswa untuk
dipresentasikan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah dan
juga akan dilaksanakan
kuis

E. Uraian Materi
Teorema limit
Teorema A:
(Teorema limit utama). Andaikan n bilangan bulat positif, k konstanta, dan f dan g adalah
fungsi-fungsi yang mempunyai limit di c, maka:

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7. , asalkan

8.

9. , asalkan bilamana n genap

Teorema B:
(Teorema substitusi). Jika f suatu fungsi polinom atau fungsi rasional, maka

asalkan dalam kasus fungsi rasional dalam penyebut di c tidak nol.

Kekontinuan Fungsi
Definisi:
(Kekontinuan di satu titik). Dikatakan bahwa f kontinu di c jika beberapa selang terbuka

disekitar c terkandung dalam daerah asal f dan

Syarat-syarat kontinu

1. ada

2. f(c) ada (yakni c berada dalam daerah asal f)

3.

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.

 Gunakan teorema A untuk mencari !

 Gunakan teorema B untuk mencari !

 Cari jika dan !

 Nyatakan apakah f(x) = 4x2 – 2x + 12 kontinu atau tidak di x = 2, jika tak-kontinu


jelaskan sebabnya!
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Gunakan teorema A untuk mencari tiap limit berikut.

a)

b)

c)

 Gunakan teorema B untuk mencari tiap limit berikut.

a)

b)

c)

 Cari limit-limit tersebut jika dan

a)

b)

c)

 Cari untuk setiap fungsi yang diberikan!


a) f(x) = 5x2
b)

 Nyatakan apakah fungsi yang ditunjukkan kontinu atau tidak di x = 2, jika tak-kontinu
jelaskan sebabnya!

a)

b)

c)
 Fungsi yang diberikan tak terdefinisi di suatu titik tertentu. Bagaimana seharusnya
mendefinisikannya agar kontinu pada titik itu!

a)

b)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN VI
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)
Mata Kuliah : Kalkulus I
Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai dua
masalah dalam satu tema dan turunan.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menentukan garis singgung
b. Menjelaskan definisi turunan
c. Menggunakan definisi turunan
d. Menyebutkan dan menjelaskan bentuk-bentuk yang setara dengan turunan

B. Pokok Bahasan
Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Dua Masalah dalam Satu Tema
2. Turunan

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 7
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap
menanggapi tulis
materi dua masalah dalam
satu tema dan turunan  Buku
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa
ajar
Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengar dan  Papan
tentang dua masalah dalam dapat bertanya tulis
satu tema dan turunan  Buku
 Memberikan beberapa  Mempresentasi ajar
soal latihan kepada kan jawaban yang
mahasiswa untuk diperoleh
dipresentasikan  Menjawab soal
 Memberikan soal kuis kuis
dan mengawasi
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
kepada mahasiswa bahwa
untuk pertemuan
berikutnya akan
dilaksanakan ujian tengah
semester

E. Uraian Materi
Dua Masalah dalam satu Tema
Garis Singgung

Garis singgung adalah suatu garis yang memotong satu kurva pada satu titik atau garis
yang paling menghampiri kurva dekat titik P.

Akibatnya garis singgung – jika tidak tegak lurus – adalah garis yang melalui P dengan
kemiringan mtan yang memenuhi:

Turunan
Definisi:
Turunan fungsi f adalah fungsi lain (di baca “f aksen”) yang nilainya pada sebarang
bilangan c adalah

asalakan limit ini ada

Bentuk-bentuk yang setara dengan turunan

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Cari kemiringan garis singgung pada kurva y = x2 – 3x + 2 di titik-titik dengan x = -2;
1; 5; 2,5!

 Gunakan definisi untuk mencari turunan dari f’(3) jika

f(x) = x2 – x!
b. Mahasiswa diberikan soal kuis, diantaranya sebagai berikut.
 Tentukan himpunan penyelesaian dari 2x + 16 < x + 25 dan sketsa grafiknya!

 Diketahui . Apakah fungsi tersebut genap, ganjil, atau bukan keduanya?

 Diketahui . Sketsakanlah

grafiknya dan tentukan !

 Andaikan . Fungsi tersebut tidak terdefinisi di suatu titik tertentu.

Bagaimana seharusnya mendefinisikannya agar kontinu di titik itu!


c. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Cari kemiringan garis singgung kurva y = x3 – 2x di titik-titik dengan x = -3; 1,5; 0,3!
 Cari persamaan garis singgung pada di titik (0,-1)!

 Gunakan definisi untuk mencari turunan yang di tunjuk!

a) f’(-2) jika f(x) = x3


b) f’(4) jika

 Gunakan untuk mencari turunan di x!

a) f(x) = x3 – 2x

b)

c)

d)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN VIII
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa diharapkan dapat menjawab soal ujian tengah semester dengan benar
dan dapat menciptakan keadaan yang tenang.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan ujian tengah semester, mahasiswa dapat:
a. Mengoreksi kemampuannya
b. Memperdalam kembali materi-materi yang sudah dipelajari pada setiap pertemuan
B. Pokok Bahasan
Ujian Tengah semester

C. Sub-Pokok Bahasan
-
D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran
TABEL 8
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Mempersiapkan  Bersiap-siap Papan tulis
pelaksanaan uiian tengah untuk melaksanakan
semester ujian tengah semester
Penyajian  Memberikan soal  Menjawab soal
ujian tengah semester ujian tengah semester
dan mengawasi
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penutup  Memberitahukan  Menjawab dan
pokok bahasan untuk menanggapi
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
-
F. Evaluasi Perkuliahan
Mahasiswa diberikan soal ujian tengah semester sebagai berikut.
 Tentukan himpunan penyelesaian dari dan sketsa grafiknya!
 Diketahui . Apakah fungsi yang diberikan genap, ganjil, atau bukan
keduanya?
 Jika f(x) = x3 + 2 dan , tentukan !

 Diketahui . Sketsakanlah grafiknya dan

tentukan !

 Diketahui . Apakah fungsi tersebut kontinu di t = 2? Jika

tak-kontinu jelaskan sebabnya!

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN IX
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
aturan pencarian turunan, turunan sinus dan cosinus.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menyebutkan dan menjelaskan aturan pencarian turunan
b. Menggunakan aturan pencarian turunan
c. Menentukan turunan sinus dan cosinus

B. Pokok Bahasan
Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Aturan Pencarian Turunan
2. Turunan Sinus dan Cosinus

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 9
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi aturan pencarian
 Buku
turunan, turunan sinus dan
cosinus ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengarkan
tentang aturan pencarian dan dapat bertanya
turunan, turunan sinus dan
cosinus
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasik
latihan kepada mahasiswa an jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
 Papan
mahasiswa agar dapat menanggapi
tulis
menyimpulkan materi
 Buku
perkuliahan
ajar
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan pokok
bahasan untuk pertemuan
berikutnya kepada
mahasiswa agar dipelajari
di rumah

E. Uraian Materi
Aturan pencarian turunan
1. Konstanta dan aturan pangkat
Jika f(x) = k dengan k suatu konstanta, maka untuk sebarang x, f(x) = 0 yakni:
D(k) = 0
2. Aturan fungsi identitas
Jika f(x) = x, maka f’(x) = 1 yakni:
D(x) = 1
3. Aturan pangkat
Jika f(x) = xn, dengan n bilangan-bilangan bulat positif, maka f’(x) = nxn – 1 yakni:
D(xn) = nxn – 1
4. Aturan kelipatan konstanta
Jika k suatu konstanta dan f suatu fungsi yang terdiferensialkan, maka (kf)’(x) = k.f’(x)
yakni:
D[k.f(x)] = k.Df(x)
5. Aturan jumlah
Jika f dan g fungsi-fungsi yang terdiferensialkan, maka (f + g)’(x) = f’(x) + g’(x) yakni:
D[f'(x) + g(x)] = Df(x) + Dg(x)

6. Aturan selisih
Jika f dan g fungsi-fungsi yang terdiferensialkan, maka (f – g)’(x) = f’(x) – g’(x) yakni:
D[f'(x) – g(x)] = Df(x) – Dg(x)
7. Aturan hasil kali
Jika f dan g fungsi-fungsi yang terdiferensialkan, maka (f.g)’(x) = f(x)g’(x) – g(x)f’(x)
yakni:
D[f'(x)g(x)] = f(x)Dg(x) + g(x)Df(x)
8. Aturan hasil bagi
Jika f dan g fungsi-fungsi yang dapat didiferensialkan dengan g(x)  0, maka:

yakni:

Turunan Sinus dan Cosinus


Teorema:
Fungsi-fungsi f(x) = sin x dan g(x) = cos x keduanya dapat di diferensialkan. Sesungguhnya:
D(sin x) = cos x D(cos x) = -sin x

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Cari Dy menggunakan aturan-aturan turunan
a) y = 2x3

b)
c)
d) y = 3 sin x – 5 cos x
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Jika f(3) = 7, f’(3) = 2, g(3) = 6, dan g’(3) = -10, cari:
a) (f.g)’(3)
b) (f - g)’(3)

c)

 Cari Dy menggunakan aturan-aturan turunan

a)
g)
b) y = -x3 + 2x
c) y = 11x4 – 3x + 19 h)
d) y = (x4 – 1)(x2 + 1) i) y = sin2 x + cos2 x
e) y = (x2 + 17)(x3 – 3x + 1) j) y = x2 sin x

k)
f)
G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung
Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN X
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
aturan rantai.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Mencari turunan dengan menggunakan aturan rantai
b. Menggunakan aturan rantai bersusun
B. Pokok Bahasan
Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
Aturan Rantai

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 10
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan
 Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi
tulis
materi aturan rantai
 Buku
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengarkan
ajar
tentang aturan rantai dan dapat bertanya
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Memberikan beberapa soal  Mempresentasi
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh ke dapan
Penutup  Menstimulasi mahasiswa  Menjawab dan
agar dapat menyimpulkan menanggapi
materi perkuliahan  Papan
 Memberikan tugas tulis
kepada mahasiswa berupa  Buku
pekerjaan rumah ajar
 Memberitahukan pokok
bahasan untuk pertemuan
berikutnya kepada
mahasiswa agar dipelajari di
rumah

E. Uraian Materi
Aturan Rantai
Lambang Dxy dapat di baca sebagai turunan y terhadap x
Teorema:
(Aturan rantai). Andaikan y = f(u) dan u = g(u) menentukan fungsi komposit y = f(g(x) =
(f g)(x). Jika g terdiferensialkan di x dan f terdiferensialkan di u = g(x), maka f g
terdiferensialkan di x dan
(f g)’(x) = f’(g(x))g’(x)
Yakni,
Dxy = DuyDxu
Aturan Rantai Bersusun
y = f(u) dan u = g(u) dan v = h(x), maka:
Dxy = DxyDvuDxv

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Cari Dxy dari:
a) y = (4x + 7)23

b)

 Gunakan aturan rantai bersusun untuk mencari turunan dari

a) Dx[sin4(x2 + 3x)]!
b) Dt[cos5(4t – 19)]
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Cari Dxy!
a) y = (2x4 – 12x + 11x – 9)10

b)
c) y = sin(3x2 + 11x)

d)
e) y = (3x2 + 5)2(x3 – 11)4
 Gunakan aturan rantai bersusun untuk mencari turunan yang ditunjukkan.
a) Dt[sin3(cost)] c) D[cos4(sin  2)]
d) Dx{sin[cos(sin 2x)]}
b)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN XI
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
pendiferensialan implisit, diferensial dan aproksimasi.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menyelesaikan turunan menggunakan pendiferensialan implisit
b. Menjelaskan definisi diferensial
c. Menggunakan definisi diferensial
d. Mengaproksimasikan suatu bilangan

B. Pokok Bahasan
Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
1. Pendiferensialan Implisit
2. Diferensial dan Aproksimasi

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 11
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi pendiferensialan  Buku
implisit, diferensial dan ajar
aproksimasi
Penyajian  Menjelaskan materi tentang  Mendengarka
pendiferensialan implisit, n dan dapat
diferensial dan aproksimasi bertanya
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasi
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh
Penutup  Menstimulasi mahasiswa  Menjawab dan
agar dapat menyimpulkan menanggapi
materi perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan pokok
bahasan untuk pertemuan
berikutnya kepada
mahasiswa agar dipelajari di
rumah

E. Uraian Materi
Pendiferensialan Implisit
Contoh:
Cari turunan dari 4x2y – 3y = x3 – 1
Penyelesaian:
4x2y – 3y = x3 – 1

Diferensial dan Aproksimasi


Diferensial Terdefinisi
Definisi:
(Diferensial). Andaikan y = f(x) terdiferensial di x dan andaikan dx, diferensial dari
variabel bebas x, menyatakan pertambahan sebarang dari x. Diferensial yang bersesuaian
dengan dy dari variabel tak bebas y didefinisikan oleh:
dy = f’(x) dx
Aproksimasi
Andaikan y = f(x) seperti diperlihatkan pada gambar. Jika x
diberikan tambahan x, maka y menerima tambahan yang
berpadanan y, yang dapat dihampiri oleh dy. Jadi, f(x + x)
diaproksimasikan oleh:

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan diantaranya sebagai
berikut.
 Gunakan pendiferensialan implisit untuk mencari dan dari xy = 4!

 Cari dy dari y = (3 + 2x3)-4!


 Gunakan diferensial untuk mengaproksimasikan !
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah
sebagai berikut.
 Gunakan pendiferensialan implisit untuk mencari dan dari:
c)

d)

e) cos(xy) = y2 + 2x
 Cari dy dari:
a)

b)
 Gunakan diferensial untuk mengaproksimasikan bilangan yang diberikan.
a)

b)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN XII
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
maksimum dan minimum.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menjelaskan definisi maksimum dan minimum
b. Menggunakan definisi maksimum dan minimum
c. Menentukan titik-titik kritis
d. Menyelesaikan masalah-masalah praktis mengenai maksimum dan minimum

B. Pokok Bahasan
Penggunaan Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
Maksimum dan Minimum

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 12
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi maksimum dan  Buku
minimum ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengarkan  Papan
tentang maksimum dan dan dapat bertanya tulis
minimum  Buku
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasi ajar
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan pokok
bahasan untuk pertemuan
berikutnya kepada
mahasiswa agar dipelajari
di rumah

E. Uraian Materi
Maksimum dan Minimum
Definisi:
Andaikan S, daerah asal f, memuat titik c. Ini dikatakan bahwa:
(i) f(c) adalah nilai maksimum f pada S jika f(c)  f(x) untuk semua x di S
(ii) f(c) adalah nilai minimum f pada S jika f(c)  f(x) untuk semua x di S
(iii) f(c) adalah nilai ekstrim f pada S jika ia adalah nilai maksimum dan nilai minimum
Teorema:
(Teorema Titik Kritis). Andaikan f didefinisikan pada selang I yang memuat titik c. Jika
f(c) adalah titik ekstrim, maka c haruslah suatu titik kritis, yakni c berupa salah satu:
(i) titik ujung dari f
(ii) titik stasioner dari f(f’(c) = 0)
(iii) titik singular dari f(f’(c) tidak ada)
Prosedur untuk menghitung nilai maksimum atau nilai minimum suatu fungsi
kontinu f pada selang tertutup I:
Langkah 1 : Carilah titik-titik kritis dari f pada I
Langkah 2 : Hitunglah f pada setiap titik kritis. Yang terbesar adalah nilai maksimum; yang
terkecil adalah nilai minimum

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Tentukanlah titik-titik kritis dan carilah nilai
maksimum dan nilai minimum!
a) f(x) = -x2 = 4x – 1; I = [0,3]
b) f(x) = x2 + 3x; I = [-2,1]
c) ; I = [-3,3]

b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.


 Tentukanlah titik-titik kritis dan carilah nilai maksimum dan nilai minimum!
a) h(t) = 4t3 + 3t2 – 6t + 1; I = [-2,1]
b) f(x) = x3 – 3x + 1; I = ( ,3)

c) f(x) = x3 – 3x + 1; I = [ ,3]

d) ; I = [-2,1]

e) ;I=

f) ; I = [-1,4]

g) f(x) = ; I = [1,5]
G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung
Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN XIII
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
kemonotonan dan kecekungan.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menjelaskan definisi kemonotonan dan kecekungan
b. Menentukan fungsi naik dan fungsi turun
c. Menentukan f cekung ke atas dan cekung ke bawah
d. Menentukan titik balik

B. Pokok Bahasan
Penggunaan Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
Kemonotonan danKecekungan

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 13
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi kemonotonan dan
 Buku
kecekungan
ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengarkan  Papan
tentang kemonotonan dan dan dapat bertanya tulis
kecekungan  Buku
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasi ajar
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh ke dapan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Kemonotonan dan Kecekungan
Definisi:
Andaikan f terdefinisi pada selang I (terbuka, tertutup, atau tak satupun). Dikatakan
bahwa:
(i) f adalah naik pada I jika untuk setiap pasang bilangan x1 dan x2 dalam I
x1 < x2  f(x1) < f(x2)
(ii) f adalah turun pada I jika untuk setiap pasang bilangan x1 dan x2 dalam I
x1 < x2  f(x1) > f(x2)
(iii) f monoton murni pada I jika ia naik pada I atau turun pada I
Teorema:
(Teorema Kemonotonan). Andaikan f kontinu pada selang I dan dapat didiferensialkan
pada setiap titik dalam dari I.
(i) Jika f’(x) > 0 untuk semua titik dalam x dari I, maka f naik pada I
(ii) Jika f’(x) < 0 untuk semua titik dalam x dari I, maka f turun pada I
Definisi:
Andaikan f terdefinisi pada selang terbuka I = (a,b). Jika f’ naik pada I, f (dan grafiknya)
cekung ke atas di sana; jika f’ turun pada I, f cekung ke bawah
Teorema:
(Teorema Kecekungan). Andaikan f terdiferensial dua kali pada selang terbuka (a,b)
(i) f’’(x) > 0 untuk semua x dalam (a,b), maka f cekung ke atas pada (a,b)
(ii) f’’(x) < 0 untuk semua x dalam (a,b), maka f cekung ke bawah pada (a,b)
Andaikan f kontinu di c, maka (c, f(c)) titik balik dari grafik f cekung ke atas pada
satu sisi dan cekung ke bawah pada sisi yang lainnya dari c. Grafik pada gambar
menunjukkan sejumlah kemungkinan.

Titik-titik di mana f’’(x) = 0 atau f’’(x) tidak ada merupakan calon-calon untuk titik balik

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan diantaranya sebagai berikut.
 Diketahui f(x) = x2 – 4x + 2. Gunakan teorema kemonotonan untuk mencari di mana
fungsi tersebut naik dan di mana turun!
 Diketahui f(x) = (x – 3)2. Gunakan teorema kecekungan untuk menentukan dimana
fungsi tersebut cekung ke atas dan di mana cekung ke bawah! Cari juga semua titik
baliknya!
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Gunakan teorema kemonotonan untuk mencari di mana fungsi yang diberikan naik
dan di mana turun!
a) F(x) = 2x3 + 9x2 – 13
c)

b)
d)

 Gunakan teorema kecekungan untuk menentukan dimana fungsi yang diberikan


cekung ke atas dan di mana cekung ke bawah! Cari juga semua titik baliknya!
a) F(x) = (x – 3)3 + 4
b)

c) g(x) = 2x6 + 15x4 + 90x2 + 120x – 4


 Tentukan di mana grafik dari fungsi yang diberikan naik, turun, cekung ke atas, dan
cekung ke bawah. Kemudian sketsa grafiknya!
a) g(x) = x3 – 2x2 + x + 1

b)

c)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN XIV
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit

A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
maksimum dan minimum lokal.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menjelaskan definisi maksimum dan minimum lokal
b. Menentukan nilai ekstrim lokal menggunakan uji turunan pertama
c. Menentukan nilai ekstrim lokal menggunakan uji turunan kedua

B. Pokok Bahasan
Penggunaan Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
Maksimum dan Minimum Lokal

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 14
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan  Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi tulis
materi maksimum dan  Buku
minimum local ajar
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Penyajian  Menjelaskan materi  Mendengarkan  Papan
tentang maksimum dan dan dapat bertanya tulis
minimum lokal  Buku
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasi ajar
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh ke dapan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah

E. Uraian Materi
Maksimum dan Minimum Lokal
Definisi:
Andaikan S daerah asal f memuat titik c, dikatakan bahwa:
(i) f(c) nilai ekstrim lokal f jika terdapat selang (a,b) yang memuat c sedemikian sehingga
f(c) adalah nilai maksimum f pada (a,b)  S
(ii) f(c) nilai kinimum lokal f jika terdapat selang (a,b) yang memuat c sedemikian
sehingga f(c) adalah nilai minimum f pada (a,b)  S
(iii) f(c) nilai ekstrim lokal f jika ia berupa nilai maksimum lokal atau minimum
lokal
Teorema:
(Uji Turunan Pertama untuk Ekstrim Lokal). Andaikan f kontinu pada selang terbuka
(a,b) yang memuat titik kritis c.
(i) Jika f’(x) > 0 untuk semua x dalam (a,c) dan f’(x) < 0 untuk semua x dalam (c,b),
maka f(c) adalah nilai maksimum lokal f
(ii) Jika f’(x) < 0 untuk semua x dalam (a,c) dan f’(x) > 0 untuk semua x dalam (c,b),
maka f(c) adalah nilai minimum lokal f
(iii) Jika f’(x) bertanda sama pada kedua pihak c, maka f(c) bukan nilai ekstrim lokal f
Teorema:
(Uji Turunan Kedua untuk Ekstrim Lokal). Andaikan f’ dan f’’ ada pada setiap titik dalam
selang terbuka (a,b) yang memuat c, dan andaikan f’(c) = 0.
(i) Jika f’’(x) < 0, f(c) adalah nilai maksimum lokal f
(ii) Jika f’’(x) > 0, f(c) adalah nilai minimum lokal f

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Kenali titik-titik kritis. Kemudian gunakan uji turunan pertama, dan (jika mungkin).
Uji turunan kedua untuk memutuskan titik-titik kritis mana yang memberikan nilai
maksimum lokal dan mana yang memberikan nilai minimum lokal!
a) f(x) = x3 – 3x2 + 2
b) f(x) = x3 – 3x + 4
c) g(x) = x4 + 1
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Kenali titik-titik kritis. Kemudian gunakan uji turunan pertama, dan (jika mungkin).
Uji turunan kedua untuk memutuskan titik-titik kritis mana yang memberikan nilai
maksimum lokal dan mana yang memberikan nilai minimum lokal!
a) f(x) = x2 – 3x – 1
b) g(x) = x4 – 2x2 + 3

c) g(t) = 2 –

d) h(t) = 2t +

e)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Nomor Dok :
FORMULIR
Nomor Revisi :

Satuan Acara Pengajaran Tgl. Berlaku :

PERTEMUAN XV
SATUAN MATERI SAJIAN (SMS)

Mata Kuliah : Kalkulus I


Kode Mata Kuliah : TID 112
Waktu : 3 x 50 Menit
A. Tujuan Pembelajaran
1. Tujuan Umum
Mahasiswa mempunyai kemampuan dalam memecahkan masalah mengenai
penggunaan grafik canggih.
2. Tujuan Khusus
Setelah menyelesaikan pembahasan materi ini, mahasiswa dapat:
a. Menyebutkan dan menjelaskan prosedur penggambaran grafik
b. Menggambar grafik

B. Pokok Bahasan
Penggunaan Turunan

C. Sub-Pokok Bahasan
Penggambaran Grafik Canggih

D. Tahap Kegiatan, Media dan Alat Pembelajaran


TABEL 15
TAHAP, KEGIATAN, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN
Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat
Pendahuluan  Membahas PR  Menjawab dan
 Papan
 Apersepsi terhadap menanggapi
tulis
materi penggambaran
 Buku
grafik canggih
ajar

Tahap Kegiatan Dosen Kegiatan Mahasiswa Media dan Alat


Penyajian  Menjelaskan materi tentang  Mendengarkan  Papan
penggambaran grafik dan dapat bertanya tulis
canggih  Buku
 Memberikan beberapa soal  Mempresentasi ajar
latihan kepada mahasiswa kan jawaban yang
untuk dipresentasikan diperoleh ke dapan
Penutup  Menstimulasi  Menjawab dan
mahasiswa agar dapat menanggapi
menyimpulkan materi
perkuliahan
 Memberikan tugas
kepada mahasiswa berupa
pekerjaan rumah
 Memberitahukan
pokok bahasan untuk
pertemuan berikutnya
kepada mahasiswa agar
dipelajari di rumah dan
akan dilaksanakan kuis

E. Uraian Materi
Penggambaran Grafik Canggih
Prosedur penggambaran grafik:
Langkah 1 Buat analisis pandahuluan sebagai berikut.
(a) Periksa daerah asal dan daerah hasil fungsi untuk melihat apakah ada daerah di bidang
yang dikecualikan
(b) Uji kesimetrisan terhadap sumbu y dan titik asal. (Apakah fungsi genap atau fungsi
ganjil?)
(c) Cari perpotongan dengan sumbu-sumbu koordinat
(d) Gunakan turunan pertama untuk mencari titik-titik kritis dan untuk mengetahui tempat-
tempat grafik naik dan turun
(e) Uji titik-titik kritis untuk maksimum dan minimum lokal
(f) Gunakan turunan kedua untuk mengetahui tempat-tempat grafik cekung ke atas dan
cekung ke bawah dan untuk melokasikan titik-titik balik
(g) Cari asimtot-asimtot
Langkah 2   Gambarkan beberapa titik (termasuk semua titik kritis dan titik balik)
Langkah 3   Sketsakan grafik

F. Evaluasi Perkuliahan
a. Mahasiswa diberikan soal latihan untuk segera dipresentasikan, diantaranya sebagai
berikut.
 Sketsakan grafik dari:
a) f(x) = x3 – 4x
b)
b. Mahasiswa diberikan tugas berupa pekerjaan rumah sebagai berikut.
 Sketsakan grafik dari:
a) f(x) = x3 – 3x2 + 3x – 3

b)

c)

d)
e)

G. Buku Sumber, Bacaan Pendukung


Purcell, Edwin J. 1987. Kalkulus dan Geometri Analitis Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai