Anda di halaman 1dari 4

I.

JUDUL PRATIKUM
Medan Magnet Solenoida
II. TUJUAN PRATIKUM
Menganalisis serta mengetahui timbulnya medan disekitar
paku (solenoida)
III. KAJIAN TEORI
Solenoida adalah lilitan kawat yang berbentuk helix. Di
bagian solenoida terdapat sejumlah lilitan di mana medan
magnet seragam dapat dibuat ketika dialiri oleh arus listrik.
Medan magnet yang dihasilkan solenoida berarus listrik
bergantung pada besar kuat arus listrik dan banyaknya
kumparan. Garis-garis gaya magnet pada solenoida
merupakan gabungan dari garis-garis gaya magnet dari
kawat melingkar.
Rumus solenoida
B=πo.NI/l
Keterangan:
B: kerapatan fluks pada solenoida
π0: konstanta magnetik
N: jumlah putaran magnetik
I: arus
L: panjang solenoid
IV. ALAT DAN BAHAN
 Paku ukuran 10cm (4inc) dan 12cm (5inc)
 Kawat tembaga
 Batu batrai (1,5v)
 Pisau cater
 Gunting
 Peniti (4buah)
 Jarum pentul (4buah)
 Paperclip (4buah)
V. LANGKAH KERJA
1. Siapkan alat dan bahan
2. Buatlah lilitan pada paku sebanyak 30 dan 40 pada paku
ukuran 10cm. 50,dan 60 lilitan pada paku berukuran 12cm
3. Kupas kulit pada ujung-ujung kawat tembaga
4. Tempelkan ujung-ujung kawat yang sudah dikupas
kulitnya pada baru batrai
5. Dekatkan jarum pentul, peniti, dan paperclip pada ujung
paku, lalu amati apa yang terjadi
VI. PEMBAHASAN
Tabel data hasil pratikum
Ukuran Jumlah Jarum Peniti Paperclip
paku lilitan pentul
10cm 30 3 2 1
10cm 40 4 3 1
12cm 50 4 3 2
12cm 60 4 4 3

Pembahasan data tabel


1. Pada paku pertama berukuran 10cm dengan 30 lilitan
dapat menempelkan 3 jarum pentul, 2peniti, dan 1
paperclip
2. Pada paku kedua berukuran 10cm dengan 40 lilitan dapat
menempelkan 4 jarum pentul, 3 peniti, dan 1 paperclip
3. Pada paku ketiga berukuran 12cm dengan jumlah 50
lilitan dapat menempelkan 4 jarum pentul, 3 peniti, dan 2
paperclip
4. Pada paku keempat berukuran 12cm dengan jumlah 6p
lilitan dapat menempelkan 4 jarum pentul, 4 peniti, 3
paperclip
VII. KESIMPULAN
Semakin banyak jumlah lilitan pada paku, semakin kuat pula
medan magnet yang dihasilkan atau ditimbulkan. Sehingga
menghasilkan gaya magnet yang semakin kuat. Hal ini juga
menyebabkan jumlah peniti, jarum pentul, dan paperclip
yang menempel atau terangkat semakin banyak pula.

DAFTAR PUSTAKA
https://teknikelektronika.com/pengertian-solenoida-cara-
kerja-jenis-solenoid/
https://id.m.wikipedia.org/wiki/Solenoid#:~:text=Solenoid
%20adalah%20salah%20satu%20jenis,jauh%20lebih
%20besar%20daripada%20diameternya

Anda mungkin juga menyukai