Anda di halaman 1dari 2

1. Pengetahuan Kepemiluan Mencakup?

a. Regulasi
 Undang-Undang 1945
 Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 Tentang Pemilihan Umum
 Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016 Tentang Pilkada
 PKPU Nomor 8 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan tata kerja badan adhoc
Penyelenggara pemilihan umum dan Pemilihan Kepala Daerah
 PKPU Nomor 3 Tahun 2022 Tentang Tahapan dan jadwal penyelenggaraan pemilihan
umum
 PKPU Nomor 7 Tahun 2022 Tentang penyusunan daftar pemilih dalam penyelenggaraan
pemilihan umum dan system informasi daftar pemilih
 PKPU Nomor 9 Tahun 2018 Tentang Rekapitulasi hasil perhitungan suara dan penetapan
hasil pemilihan kepala daerah
 PKPU Nomor 9 Tahun 2019 Tentang perubahan atas PKPU Nomor 3 tahun 2019 tentang
pemungutan suara dan perhitungan suara dalam pemilihan umum
b. Tahapan Penyelenggaraan Pemilu (PKPU No 3 Th 2022 Pasal 3)
 perencanaan program dan anggaran serta penyusunan peraturan pelaksanaan
penyelenggaraan Pemilu;
 pemutakhiran data Pemilih dan penyusunan daftar Pemilih;
 pendaftaran dan verifikasi Peserta Pemilu;
 penetapan Peserta Pemilu;
 penetapan jumlah kursi dan penetapan daerah pemilihan;
 pencalonan Presiden dan Wakil Presiden serta anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan
DPRD kabupaten/kota;
 masa Kampanye Pemilu;
 Masa Tenang;
 pemungutan dan penghitungan suara;
 penetapan hasil Pemilu; dan k. pengucapan sumpah/janji Presiden dan Wakil Presiden
serta anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/kota.
c. Tugas dan Wewenang PPK (PKPU No 3 Tahun 2022 Pasal 7-10 atau UU No 7 th 2017 pasal
53)
 Melaksanakan semua tahapan penyelenggaraan pemilu di tingkat kecamatan yang telah
ditetapkanoleh KPU, KPU Propinsi, dan KPU Kab/Kota
 Menerima dan menyampaikan daftar pemilih kepada KPU Kab/Kota
 Melakukan dan mengumumkan rekapitulasi hasil perhitungan suara Pemilu anggota
DPR, Presiden dan wakil Presiden, DPRD Propinsi dan DPRD Kab/Kota di kecamatan yang
bersangkutan berdasarkan berita acara hasil perhitungan suara di TPS dan dihadiri oleh
saksi peserta Pemilu
 Melakukan Evalusi dan membuat laporan setiap tahapan penyelenggaraan Pemilu di
tingkat kerjanya
 Melaksanakan sosialisasi penyelenggaraan pemilu dan/atau yang berkaitan dengan
tugas dan wewenang PPK kepada Masyarakat
 Melaksanakan lain yang diberikan oleh KPU, KPU Propinsi dan KPU Kab/Kota sesuai
dengan ketentuan perundang-undangan
 Melaksanakan tugas lain sesuai dengan ketentuan perundang-undangan
PKPU Nomor 8 Tahun 2022 Pasal 7 ayat 3 Point a-c (Wewenang PPK) atau UU No. 7 Thn 2017
Pasal 53
 Mengumpulkan hasil perhitungan suara dari seluruh TPS diwilayah Kerjanya
 Melasanakan wewenang lain yang diberikan oleh KPU, KPU Propinsi dan KPU Kab/Kota
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan dan;
 Melaksanakan wewenang lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
PKPU Nomor 8 Tahun 2022 Pasal 8 ayat 2 Point a-b (Kewajiban PPK) atau No. 7 Thn 2017
Pasal 53
 Menyampaikan rekapitulasi pengembalian surat pemberitahuan pemungutan suara dari
PPS kepada KPU kab/Kota dan
 Menyusun dan menyampaikan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan anggaran
kepada KPU Kb/Kota paling lana 45 hari setelah pemungutan suara
d. Nama – nama Komisioner KPU, KPU Propinsi dan KPU Kab/Kota

Ketua: Hasyim Asy'ari
Anggota: Betty Epsilon Idroos, Mochamad Afifuddin, Parsadaan Harahap, Yulianto
Sudrajat, Idham Holik, August Mellaz
JATIM: choirul anam
Magetan: Fahrudin (ketua), nur salam (sosialisasi), Nanik (Perencanaan data dan informasi),
istikah (teknis penyelenggaraan), ismangil (hukum dan pengawasan), suroto (sekretaris)
e. Pengetahuan Kewilayahan
Camat: Saiful yani

1. Kelurahan : Lembeyan Kulon


2. Ada sembilan desa di Kecamatan Lembeyan :
a. Kediren
b. Tu
3.
4.
5.
6.
7. nggur
c. Lembeyan Wetan
d. Dukuh
e. Kedungpanji
f. Nguri
g. Pupus
h. Tapen
i. Krowe
Utara : Kecamatan Kawedanan dan Nguntoronadi Selatan : Kabupaten Ponorogo Barat :
Kecamatan Parang Timur : Kabupaten Madiun
f. Sejarah Pemilu
pemilu nasional pertama di Indonesia yang dilakukan untuk memilih anggota DPR, digelar
pada 29 September 1955.
g. Jumlah parpol
h. Teknis perhitungan rekapitulasi dan penetapan hasil pemilihan Kepala Daerah PKPU Nomor
9 Tahun 2018
i. Teknis Pemungutan dan perhitungan suara dalam pemilihan Umum PKPU Nomor 8 tahun
2019

Anda mungkin juga menyukai