Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN MINGGUAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR

Identitas:
Nama Mahasiswa : Wiwi
Komalasari NIM 1909583
Sekolah Sasaran : SDN Tunas Jaya Ciasem Subang Jawa Barat
Minggu ke (tanggal) : 18 (27 Juni - 29 Juni 2022)

Laporan

1. Rencana Kegiatan

a. Mengerjakan laporan akhir secara bertahap

2. Pelaksanaan kegiatan

Hari,Tangga Dokumentasi Keterangan


l dan Jam
Senin, 27
Agenda yang dilakukan mahasiswa
Juni 2022 dan
kampus mengajar 3 yaitu
19.00-23.00
mengerjakan laporan akhir berupa ppt
WIB
dalam tema merajut kisah diruang
ruang kelas.
Selasa, 28 Agenda yang dilakukan mahasiswa
Juni 2022 dan kampus mengajar 3 yaitu
09.00-10.30 mengikuti zoom penarikan
WIB mahasiswa kampus mengajar
3sekaligus penyerahan sertifikat
secara simbolis.

Rabu , 22 Agenda yang dilakukan mahasiswa


Juni 2022 dan kampus mengajar 3 yaitu berdiskusi
18.30-22.00 dengan temen kelompok mengenai
WIB laporan akhir dari penugasan kampus
mengajar.

3. Analisis hasil kegiatan mingguan


a. Dalam minggu ke-18 ini kegiatan yang dilaksanakan yaitu melaksanakan
penugasan dirumah dan mengikuti zoom penarikan mahasiswa peseta kampus
mengajar angkatan 3. Contohnya laporan akhir.
4. Hambatan dan upaya
Tidak ada hambatan yang terjadi.
5. Rencana perbaikan dan tindak lanjut
Untuk rencana yang akan dilaksanakan kedepannya yaitu mengoptimalkan
penugasan akhir secara maksimal dengan ketentuan dan tugas yang sudah
berlaku dan menyelesaikannya dengan baik.

Rabu, 29 Juni, 2022


Mahasiswa

Wiwi Komalasari
1909583

Menyetujui/Mengetahui:

Guru Pamong Dosen Pembimbing Lapangan

Evi Puspitaningsih, S.Pd Komarudin Tasdik, S.Kom., M.Kom.


NIP. - NIDN. 0411048205

Anda mungkin juga menyukai