Anda di halaman 1dari 30

1. Pak Agus mendapatkan amanah untuk membacakan Teks Pembukaan UUD 1945.

Di waktu yang bersamaan sang istri melahirkan. Sikap pak Agus adalah…
a. Memilih untuk menemani sang istri dari pada menjalankan tugas untuk membaca
pembukaan UUD 1945
b. Melaksanakan tugas untuk membaca UUD 1945 terlebih dahulu, dan
mendampingi istri kemudian
c. Melimpahkan tugas/amanah kepada teman sejawat dan menemani sang istri di
rumah sakit
d. Melaksanakan tugas untuk membaca UUD 1945 dan menyerahkan istri kepada
keluarga dan tim medis untuk mengurusnya
e. Menjalankan tugas Negara adalah tanggung jawab yang tidak dapat dilalaikan
dan tanggung jawab keluarga dapat dilimpahkan kepada keluarga
2. Salah satu semangat dalam mewujudkan cinta tanah air dalam konteks Negara
kesatuan republic Indonesia, yakni semangat perdamaian dan semangat pancasila.
Dalam konteks kehidupan siswa, maka setiap siswa dapat dibimbing oleh guru untuk
mempunyai komitmen…
a. Melawan segala bentuk kemaksiatan
b. Belajar bersama mengerjakan soal ujian
c. Menolak segala bentuk kekerasan dan radikalisme
d. Menghindari perbuatan yang tercela
e. Bersama-sama menghadapi ketidakadilan
3. Tugas di sekolah, di rumah, dan di lingkungan social silih berganti. Satu tugas belum
selesai di kerjakan, tugas berikutnnya sudah menunggu. Dalam situasi seperti itu,
bagaimana reaksi anda?
a. Lebih baik saya tinggalkan sama sekali situasi seperti itu, karna guru bekerja
seperti robot
b. Saya ingin mengerjakan semua tugas, meskipun biasanya justru menjadi
berantakan semuanya.
c. Saya bekerja satu persatu, itu lebih baik dari pada tugas tidak tertangani sama
sekali atau meninggalkan tugas
d. Hal yang penting adalah semua tugas terselesaikan karna soal tuntas atau
tidaknya pekerjaan tergantung pada situasi
e. Saya bekerja dengan cepat, semua tugas terselesaikan sepenuhnya dengan
tuntas sesuai rencana dan waktunya
4. Sebagai seorang pendidik hendaknya dapat menanamkan semangat dan komitmen
kebangsaan kepada siswa. Semangat dan komitmen kebangsaan diperlukan untuk
memperkuat NKRI melalui bela Negara. Dalam konteks kehidupan bernegara, yang
dapat dilakukan oleh siswa dalam mencerminkan perilaku bela Negara yaitu……
a. Memahami Pancasila, UUD 1945 dan peraturan hukum lainnya
b. Mengamalkan Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
c. Menjaga nama baik sekolah
d. Menuntut ilmu demi kemajuan bangsa dan Negara
e. Menjaga nama baik dan kehormatan bangsa dan Negara
5. Siswa berasal dari berbagai latar belakang yang berbeda mencakup budaya, nilai-
nilai, tingkat ekonomi maupun tingkat penghasilan orang tua. Terhadap berbagai
perbedaan itu, sikap guru sebaiknya adalah…..
a. Mengelompokkan siswa sesuai dengan kondisi serta latar belakang yang sama
b. Menampilkan sikap yang wajar terhadap perbedaan-perbedaan pemikiran dan
perilaku anak didiknya
c. Peka terhadap perbedaan dan berperan menumbuhkan sikap saling menghargai
antara siswa satu dengan yang lainnya
d. Berpandangan bahwa segala perbedaan siswa merupakan fakta yang tidak dapat
dihindari
e. Mengurangi perbedaan-perbedaan itu dan mengutamakan keseragaman
6. Sekolahan menerapkan presensi kehadiran dan kepulangan guru berbasis online,
setiap pagipukul 07.00 guru harus presensikehadiran di depan computer yang
disediakan sekolah. Begitu juga pada saat kepulangan pukul 15.30 seorang guru
harus melakukan presensi kepulangan di depan computer yang disediakan sekolah.
Pada suatu hari kerja pada pukul 15.15 anda memperoleh kabar kalau anak anda
sakit dan minta diantar kerumah sakit. Apa yang akan anda lakukan?
a. Melakukan presensi kepulangan meskipun belum saatnya pulang untuk segera
mengantar anak kerumah sakit
b. Meminta izin kepada kepala sekolah untuk pulang segera agar dapat mengantar
anak segera kerumah sakit
c. Menunggu 15 menit untuk melakukan presensi online dan kemudian bergegas
pulang untuk mengantar anak kerumah sakit
d. Meminta tolong admin sekolah atas izin kepala sekolah untuk mempresensikan
kepulangan anda agar anda dapat segera pulang
e. Mengklarifikasi sakitnya apa dan meminta orang di rumah untuk menunggu
sampai anda pulang kerumah
7. Kita bangga dan mencintai sikap patriotisme dan nasionalisme misalnya :
1. Ikut serta kegiatan gotong royong di lingkungan sekitar seperti membangun pos
kamling
2. Saling tolong menolong ketika ada tetangga atau teman yang terkena musibah
3. Menghargai pendapat orang lain di dalam musyawarah dan tidak memotong
pembicaraannya.
Sikap-sikap di atas merupakan perwujudan dari :
a. Menciptakan kerukunan umat beragama
b. Memelihara nilai-nilai luhur
c. Saling menghargai dan tolong menolong
d. Melestarikan budaya
e. Menghormati nenek moyang
8. Di sekolah Anda mengajar mayoritas siswa beragama islam, namun ada juga yang
beragama non islam. Ketika memasuki bulan ramadhan. Anda mendapati siswa non
muslim yang sedang makan di depan kelas ketika teman – teman yang lain sedang
menjalankan ibdah puasa. Sebagai seorang guru apa yang Anda lakukan untuk
menyikapi hal tersebut?
a. Menasehati siswa agar tidak makan di depan kelas selama bulan ramadhan demi
menghormati yang berpuasa
b. Keduanya memiliki haknya masing – masing, boleh berbuat sesuai
keyakinanannya
c. Menasehatinya siswa yang sedang puasa ramadhan, bahwa makan dimanapun
itu hak mereka
d. Meminta siswa tersebut untuk makan di tempat yang sepi agar tidak kelihatan
teman – temannya yang sedang berpuasa
e. Tidak peduli dengan tindakan yang dilakukan siswa tersebut
9. Seorang guru menegur salah satu siswa saat mata pelajaran sedang berlangsung
karena ia tidak mendengarkan penjelasan dari guru dan malah bermain handphone.
Pernyataan yang patut digunakan guru untuk siswa tersebut adalah...
a. “sini berikan kepada saya handphone, kamu ini waktunya pelajaran malah
bermain handphone sendiri”
b. “kamu sedang melakukan apa dengan handphone itu? Ayo dimatikan dan segera
fokus pada penjelasan pelajaran ini”
c. “tolong disimpan dulu handphone nya, saat ini sedang pelajaran. Kamu
dapat menggunakan nya nanti pada jam istirahat atau setelah pulang
sekolah”
d. “berikan handphonenya ke saya. Kamu tidak menghargai guru, jika tidak ingin
mengikuti pelajaran silakan keluar dari kelas”
e. “tanpa pernyataan seraya merampas handphone siswa sambil terus menjelaskan
pelajaran”
10. Terdapat lima kriteria penialian teman sejawat yaitu kejujuaran, kedisiplinan,
integritas, tanggungjawab, dan penampilan. Agar penilaian kepada teman sejawat
yang Anda lakukan objektif maka yang dilakukan adalah...
a. Setiap aspek dinillai dulu untuk semua teman, misalnya aspek kejujuran dinilai
dulu untuk semua teman baru aspek kedisiplinan dan seterusnya
b. Merangking aspek kejujuran dari rangking pertama sampai terakhit untuk semua
teman kemudian dilanjutkan merangking aspek kehidupan dan seterusnya
c. Menilai satu persatu teman sejawat dengan lima kriteria (kejujuran,
kedisiplinan, Integritas, tanggung jawab, penampilan) sekaligus
d. Mendiskusikan dengan teman laini agar hasil penilaian tidak terdensius dan dapat
dipertanggungjawabkan
e. Perlu mempetimbangkan senioritasmeskipun lima kriteria penilaian eman sejawat
tetap perlu menjadi acuan
11. Sekolah Anda pada akhir libur semester mengadakan studi tour ke luar kota selama
3 hari dan Anda menjadi salah satu guru pendamping kegiatan study tour itu. Sesuai
rencana rombongan study tour akan tiba kembali di sekolah hari minggu sorepukul
17.00 karena hari senin adalah hari pertama masuk sekolah. Tetapi karena sesuatu
dan lain hal rombongan baru tiba kembali ke sekolah hari senin pukul 03.00 pagi.
Beberapa guru berencana untuk ijin tidak masuk pada hari pertama karena
kelelahan. Apa yang akan Anda lakukan?
a. Tetap masuk sekolah meskipun tidak seharian penuh sebagimana hari–hari biasa
b. Tetap masuk sebagaimana hari – hari biasa meskipun banyak guru yang ijin
c. Menyarankan kepada para guru yang berencana tidak masuk untuk tetap masuk
sekolah
d. Menyampaikan kepada kepala sekolah agar menghimbau para guru untuk tetap
masuk sekolah
e. Menyarankan kepada peserta didik yang ikut study tour untuk tetap masuk
sekolah.
12. Untuk mengerjakan tugas dengan baik, apalagi tugas bertumpuk tumpuk selalu
diperlukan banyak energi. Terkait dengan hal ini. Pilihlah salah satu jawaban yang
paling mendekati diri Anda !
a. Tidak peduli pada banyaknya tugas apapun, yang penting saya baik – baik saja
b. Kehabisan tenaga, bahkan sebelum tugas terselesaikan
c. Energi terkuras setelah mengerjakan tugas sehingga kurang siap mengerjakan
tugas – tugas berikutnya
d. Energi hampir terkuras habis, perlu beristirahat beberapa waktu sebelum
mengerjakan tugas berikutnya
e. Semua terselasaikan sesuai waktu direncanakan sehingga masih ada energi untuk
tugas berikutnya
13. Salah satu tugas wali kelas setiap kenaikan kelas harus menentukan 3 siswa terbaik
untuk menerima hadiah dari sekolah. Jika Anda sebagai wali kelas, maka hal yang
akan Anda lakukan dalam menentukan siswa urutan 1, 2, 3 berdasarkan....
a. Rata – rata nilai rapor saja
b. Kepribadian dan nilai rapor
c. Nilai rapor dan capaian prestasi non akademik
d. Keterlibatan kepengurusan osis dan nilai rapor
e. Prestasi akademik dan non akademik
14. Seorang guru menegur salah satu siswa saat mata pelajaran sedang berlangsung
karena ia tidak mendengarkan penjelasan dari guru dan malah bermain handphone.
Pernyataan yang patut digunakan guru untuk siswa tersebut adalah...
a. “sini berikan kepada saya handphone, kamu ini waktunya pelajaran malah
bermain handphone sendiri”
b. “kamu sedang melakukan apa dengan handphone
c. “tolong disimpan dulu handphone nya, saat ini sedang pelajaran. Kamu dapat
menggunakan nya nanti pada jam istirahat atau setelah pulang sekolah”
d. “berikan handphonenya ke saya. Kamu tidak menghargai guru, jika tidak ingin
mengikuti pelajaran silakan keluar dari kelas”
e. “tanpa pernyataan seraya merampas handphone siswa sambil terus menjelaskan
pelajaran”
15. Sekolah Anda pada akhir libur semester mengadakan studi tour ke luar kota selama
3 hari dan Anda menjadi salah satu guru pendamping kegiatan study tour itu. Sesuai
rencana rombongan study tour akan tiba kembali di sekolah hari minggu sorepukul
17.00 karena hari senin adalah hari pertama masuk sekolah. Tetapi karena sesuatu
dan lain hal rombongan baru tiba kembali ke sekolah hari senin pukul 03.00 pagi.
Beberapa guru berencana untuk ijin tidak masuk pada hari pertama karena
kelelahan. Apa yang akan Anda lakukan?
a. Tetap masuk sekolah meskipun tidak seharian penuh sebagimana hari–hari biasa
b. Tetap masuk sebagaimana hari – hari biasa meskipun banyak guru yang ijin
c. Menyarankan kepada para guru yang berencana tidak masuk untuk tetap masuk
sekolah
d. Menyampaikan kepada kepala sekolah agar menghimbau para guru untuk tetap
masuk sekolah
e. Menyarankan kepada peserta didik yang ikut study tour untuk tetap masuk
sekolah
16. Saat pembelajaran, guru memberikan pertanyaan yang dijawab oleh siswa. Salah
satu siswa sudah menjawab atau berbeda dengan siswa lainnya. Seandainya Anda
sebagai guru apa yang And lakukan?
a. Meminta siswa untuk menjawab dan berdiskusi tentang jawaban yang tepat
b. Meminta pendapat siswa lain mengenai jawaban yang tepat
c. Menyuruh siswa tersebut untuk mempelajari lagi materi yang telah disampaikan
d. Menyatakan jawaban siswa tersebut belum benar atau kurang tepat
e. Guru menjelaskan jawaban yang benar dari pertanyaan tersebut
17. Untuk mengerjakan tugas dengan baik, apalagi tugas bertumpuk tumpuk selalu
diperlukan banyak energi. Terkait dengan hal ini. Pilihlah salah satu jawaban yang
paling mendekati diri Anda!
a. Tidak peduli pada banyaknya tugas apapun, yang penting saya baik – baik saja
b. Kehabisan tenaga, bahkan sebelum tugas terselesaikan
c. Energi terkuras setelah mengerjakan tugas sehingga kurang siap mengerjakan
tugas – tugas berikutnya
d. Energi hampir terkuras habis, perlu beristirahat beberapa waktu sebelum
mengerjakan tugas berikutnya
e. Semua terselasaikan sesuai waktu direncanakan sehingga masih ada energi
untuk tugas berikutnya
18. Seorang peserta didik mengeluhkan keadaan orang tuanya yang akan segera
bercerai. Mendengar keluhan tersebut, apa yang anda lakukan?
a. Mendengarkan dengan penuh perhatian dan ikut merasakan perasaan peserta
didik, menjaga rahasia, serta berusaha untuk membantu dia
b. Memperhatikan keluhan peserta didik dan melarang ,menceritakan hal tersebut
kepada orang lai, sambil berusaha untuk membantu dia
c. Mendengarkan keluhan peserta didik dan menganggap sebagai suatu hal yang
biasa terjadi dalam kehidupan rumah tangga
d. Memahami keluhan peserta didik dan membiarkan peristiwa tersebut berjalan
seperti apa adanya
e. Melakukan penilaian terhadap keluhan peserta didik dan menceritakan keluhan
tersebut kepada orang lain
19. Toni merupakan anak yang tinggal bersama kakek neneknya sejak kecil. Ibunya
telah lama bekerja sebagai TKW diluar negeri dan ayahnya merantau ke ibu kota
yang hanya pulang setahun sekali. Ternyata hal ini mempengaruhi perhatian toni
terhadap pelajaran. Toni menjadi anak yang sulit konsentrasi dan jarang
memperhatikan pelajaran. Sering kali menjadi pengganggu temannya yang lain
sehingga membuat suasana pembelajaran tidak kondusif.
Sikap guru professional yang harus dilakukan dalam menangani kasus diatas
adalah ….
a. Melakukan pengamatan situasi tiap peserta didik yang membutuhkan bantuan
b. Siap bertanggung jawab secara pribadi terhadap situasi siswa yang
membutuhkan bantuan
c. Menunjukkan kepedulian yang tinggi terhadap kebutuhan peserta didik
d. Berempati terhadap kondisi peserta didik yang membutuhkan bantuan
e. Berusaha untuk menyelesaikan segala tugas dengan tepat waktu
20. Permasalahan siswa tidak hanya masalah yang berhubungan dengan proses
pembelajaran, namun juga masalah di luar pembelajaran yang mungkin dapat
menyebabkan prestasi belajar siswa tidak optimal. Tidak mudah bagi guru untuk
bisa mengetahui situasi peserta didik yang membutuhkan bantuan. Untuk itu,
sebagai guru yang memiliki sikap kemurah hatian, maka guru bisa ….. kebutuhan
peserta didik.
a. Mendemonstrasikan
b. Mengapresiasi
c. Mengembangkan
d. Merancang
e. Mendeteksi
21. Di kisahkan dalam sejarah perkembangan ulumul qur’an bahwa pada masa khalifah
ali bin abi tholib terhadap seorang tokoh perintis lahirnya ilmu nahwu dan I’robul
qur’an. Beliaulah yang menginisiasi adanya harakat atau baris, titik dan tanda baca
dalam al qur’an. Hal ini di latar belakangi oleh banyaknya orang non arab yang
masuk islam dan mereka tidak menguasai bahasa arab sehingga terjadilah salah
baca karena ayat-ayat al qur’an belum diberi harakat atau baris, belum bertitik dan
belum ada tanda bacanya. Tokoh tersebut yaitu …..
a. Abul aswad ad duali
b. Abul manshur ad duali
c. Abul aswad al maturidi
d. Abul as’ad ad duali
e. Abul as’ad as sakandari
22. Berikut ini merupakan perbedaan antara wahy, iham dan ta’lim yang tepat yaitu ….
a. Wahyu adalah firman allah swt yang disampaikan kepada para malaikat,
sedangkan ilham adalah isyarat yang cepat yang khusus allah swt berikan
kepada orang-orang sholih, dan ta’lim adalah proses belajar dan mengajar atau
interaksi sesama manusia dan tidak melalui perantara malaikat
b. Wahyu adalah firman allah swt yang disampaikan kepada para nabi, sedangkan
ilham adalah isyarat yang cepat yang khusus allah swt berikan kepada orang-
orang sholih, dan ta’lim adalah proses belajar dan mengajar atau interaksi
sesama manusia dan tidak melalui perantara malaikat
c. Wahyu adalah firman allah swt yang disampaikan kepada para nabi, sedangkan
ilham adalah isyarat yang cepat yang khusus allah swt berikan kepada orang-
orang sholih, dan ta’lim adalah proses belajar dan mengajar atau interaksi
sesama manusia dan melalui perantara malaikat
d. Wahyu adalah sabda rasul saw yang disampaikan kepada para sahabat,
sedangkan ilham adalah isyarat yang cepat yang khusus allah swt berikan
kepada orang-orang sholih, dan ta’lim adalah proses belajar dan mengajar atau
interaksi sesama manusia dan tidak melalui perantara malaikat
e. Wahyu adalah firman allah swt yang disampaikan kepada para tabi’in, sedangkan
ilham adalah isyarat yang cepat yang khusus allah swt berikan kepada orang-
orang sholih, dan ta’lim adalah proses belajar dan mengajar atau interaksi
sesama manusia dan tidak melalui perantara malaikat
23. Para ulama’ membagi proses penurunan al qur’an menjadi tiga tahapan, yaitu (1) ke
lauhul mahfudz (2) dari lauhul mahfudz ke baitul izzah di langit dunia (3) dari baitul
izzah kepada nabi Muhammad saw. Menurut riwayat an nasa’I, ibnu syaibah dan
hakim dari ibnu abbas. Proses turunnya al qur’an dari lauhul mahfudz ke baitul izzah
yaitu …..
a. Al qur’an diturunkan ke langit dunia pada malam lailatul qadar secara sekaligus.
Kemudian di turunkan secara berangsur-angsur selama 20 tahun 6 bulan kepada
nabi Muhammad saw
b. Al qur’an diturunkan ke langit dunia pada malam lailatul qadar secara sekaligus.
Kemudian di turunkan secara berangsur-angsur selama 22 tahun 6 bulan kepada
nabi Muhammad saw
c. Al qur’an turun ke langit dunia selama 20 malam lailatul qadar dalam 20 tahun
atau 23 malam lailatul qadar selama 23 tahun
d. Permulaan proses penurunan al qur’an terjadi pada malam lailatul qadar secara
sekaligus, kemudian di turunkan secara berangsur-angsur pada momentum yang
berbeda-beda pada semua waktu
e. Al qur’an turun ke langit dunia selama 10 malam lailatul qadar dalam 10 tahun
atau 13 ma;am lailatul qadar selama 13 tahun
24. Perhatikan qs. An nur ayat 6-8 dibawah ini !
1) ‫ِين‬ ٍ ‫اج ُه ْم َولَ ْم َي ُكن لَّ ُه ْم ُش َهدَا ُء ِإاَّل َأنفُ ُس ُه ْم َف َش َها َدةُ َأ َح ِد ِه ْم َأرْ َب ُع َش َهادَا‬
َ ‫ت ِباهَّلل ِ ِإ َّن ُه لَم َِن الصَّا ِدق‬ َ ‫ُون َأ ْز َو‬ َ ‫َوالَّذ‬
َ ‫ِين َيرْ م‬
2) َ‫س ُة َأنَّ َل ْع َنتَ هَّللا ِ َع َل ْي ِه ِإن َكانَ مِنَ ا ْل َكاذ ِِبين‬ َ ‫َوا ْل َخا ِم‬
3) َ‫ت ِباهَّلل ِ ِإ َّن ُه َلمِنَ ا ْل َكاذ ِِبين‬ َ ‫ش َه َد َأ ْر َب َع‬
ٍ ‫ش َها َدا‬ ْ ‫اب َأن َت‬ َ ‫َو َيدْ َرُأ َع ْن َها ا ْل َع َذ‬
Dapat dilihat dari ayat di atas, bahwa sebab turunnya ayat tersebut bersifat khusus
yaitu berkenaan dengan tuduhan hilal bin umayyah kepada istrinya. Akan tetapi
ayatnya turun dengan lafadz yang umum. Yaitu pada lafadz “walladzina yarmuna
azwajahum”. Kaidah yang paling cocok di terapkan dalam konteks ini adalah ….
a. Al ibroh bi khushusil lafdzi
b. Al ibroh bi khushusis sabab bi umumil lafdzi
c. Al ibroh bi umumil lafdzi
d. Al ibroh bi khushusis sabab
e. Al ibroh bi umumil lafdzi bi khushusis sabab
25. Kriteria klasifikasi makkiyah dan madaniyah, pada satu sisi harus didasarkan pada
realitas dan pada sisi lain harus didasarkan pada teks. Berikut ini adalah manfaat
dari mengetahui ayat atau surat Makkiyah dan Madaniyah, kecuali..
a. Mengetahui perbedaa nuslub-uslub (gaya bahasa) Al-Qur’an
b. Mengetahui hikmah ditetapkan dan diterapkannya suatu hukum
c. Menambah keimanan seseorang terhadap kebenaran kewahyuan Al-Qur’an dan
keaslian Al-Qur’an
d. Membedakan mana ayat yang mansukh dan mana yang nasikh
e. Mengetahui situasi dan kondisi masyarakat diluar kota Makkah dan Madinah pada
saat Al-Qur’an diturunkan
26. Dalam QS Al-Qashash ayat 23-27 diceritakan tentang kisah Nabi Musa AS melalui
pengungkapan sebuah kisah dan pelajaran yang dapat diambil melalui kisah itu,
sampai pada penyampaian cerita-cerita selengkapnya secara terperinci. Metode
pengungkapan qashash dalam Al-Qur’an ini disebut dengan metode…
a. Induksi
b. Deduksi
c. Hikmah
d. Dialog
e. Terpusat
27. Pernyataan dibawah ini yang merupakan hikmah dari pengulangan kisah dalam Al-
Qur’an yang dijelaskan oleh Manna al-Qattan adalah…
a. Membuktikan kelemahan bahasa Al-Qur’an
b. Mempertegas tentang urgensi masalah pada kisah yang disampaikan
c. Memperlemah sisi kemukjizatan Al-Qur’an
d. Menunjukkan persamaan tujuan dari pengulangan penyebutan kisah
e. Mengungkapkan satu makna dalam satu macam bentuk kisah
28. Perhatikan hadis dibawah ini !

a. Perawi
b. Matan
c. Sanad
d. Mukhaarrij
e. Musnad
29. Pembukaan hadis dilakukan pada awal abad kedua Hijriyah pada masa khalifah
Umar ibn ‘Abd al-‘Aziz. Khalifah didampingi oleh Muhammad ibn Muslim ibn Syihab
al-Zuhri berhasil menghimpun hadis dalam satu kitab. Proses penghimpunan hadis
ini terjadi pada masa pemerintahan …
a. Bani Abbasyiyyah
b. Bani Fatimiyyah
c. Bani Umayyah
d. Bani Utsmaniyah
e. Khulafauir rasyidin
30. Hadis dibawah ini merupakan hadis yang diriwayatkan oleh 3 orang sahabat, yaitu
Ibn ‘Amr, Aisyah, dan Abu Hurairah. Maka, hadis ini tergolong dalam hadis…

a. Masyhur
b. Mutawatir
c. ‘Aziz
d. Gharib
e. Mardud
31. Amati bunyihadis di bawahini

Sanad dari hadis tersebut bersambung (ittishal al-sanad), Moralitas para perawinya
baik (’adalah al-ruwwat), Intelektualitas para perawinya mumpuni (dhabt al-ruwwat),
Tidak janggal (’adam al-syudzudz), Tidak cacat (’adam al-’illah).
Maka hadis tersebut dapat dikategorikan sebagai hadist….
a. Hasan
b. Shahih
c. Dlo’if
d. Mutawatir
e. Ahad
32. DikisahkanMuadz bin Jabal diutus oleh Nabi Muhammad SAW ke wilayah Yaman. Di
sana ia bertugas sebagai penguasa, hakim agung, sekaligus menjadi pengajar dan
pengumpul zakat. Lantas apa saja pesan Nabi kepada Muadz?Nabi berkata kepada
Muadz: “Kaifa tashna’u idza uridha laka qadhaa-un?”. Yang artinya: “Bagaimana
engkau bersikap jika diajukan kepadamu permintaan menetapkan hukum?”. Muadz
pun menjawab: “Aqdhiy fi kitabillah,”. Yang artinya: “Aku memutuskan berdasarkan
Kitabullah,”.Nabi bertanya lagi: “Fa in lam yakun fi kitabillah?”. Yan artinya: “Kalau
engkau tak temukan dalam Kitabullah?”. Muadz menjawab: “Bisunnati Rasulillah,”.
Yang artinya: “Dengan sunah Rasulullah,”. Nabi kembali bertanya: “Fa in lam yakun
fi sunnati Rasulillah?”. Muadz dengan tegas menjawab: “Ajtahidu bira’yi wala aluw,”.
Yang artinya: “Aku mencurahkan daya sekuat mungkin/berijtihad,”.Mendengar
jawaban mantap seperti itu dari Muadz, Nabi kemudian bersabda:
“Alhamdulillahilladzi waffaqa rasula Rasulillahi lima yurdhi Rasulallah,”. Yang artinya:
“Segala puji bagi Allah yang telah memberi petunjuk kepada utusan Rasulullah
menuju apa yang diridhai oleh Rasulullah.
Kisah diatas menunjukkan bahwa hadis menempati kedudukan sebagai….
a. Pembanding Al Qur’an
b. Sumber hukum islam
c. Penguat pendapat sahabat
d. Sumber hukum kitab terdahulu
e. Sumber inspirasi kehidupan
33. Keperibadian Nabi merupakan perwujudan dari pada al qur’an, yang ditafsirkan
untuk manusia, juga termasuk dalam aturan islam yang dijabarkan dalam kehidupan
sehari-hari. Maka dari itu, siapapun yang ingin mengetahui tentang metodologi
praktis islam dengan segala karakteristik dan pokok-pokok aturannya, maka hal
tersebut dapat dipelajari secara rinci teraktualisasi dalam….
a. Kitab kitabsuci
b. Sunnah Nabawiyah
c. ShirhNabawiyah
d. Ijtihad ‘Ulama’
e. Kalam ilahi
34. Menurut para ‘Ulama’ ada empat fungsi hadis terhadap al qur’an, salah satunya
adalah berfungsi untuk memberikan penafsiran terhdap al qur’an yang masih bersifat
mujmal( umum) serta memberikan persyaratan ( Batasan Batasan) pada ayat-ayat
yang bersifatTaqyid (Mutlaq). Suatu contoh Rosulullah saw didatangi seseorang
yang membawa seorang pencuri maka beliau memotong pergelangan tangan
pencuri tersebut.
Hadits tersebut menjelaskan ayat dari surah al maidah ayat 38 yang mana didalam
ayat tersebut tidak dijelaskan tangan bagian mana yg harus dipotong, sehingga
dijelaskan didalam hadist adalah pergelangan tangan.
Dengan contoh diatas, hadist berfungsi sebagai….
a. Bayan Taqrir
b. Bayan Tafsir
c. Bayan Tasyri’
d. Bayan Ziyadah
e. Bayan Nasakh
35. Takhrij adalah penelitian tentang sebuah hadis. Takhrij hadist ini bertujuan untuk
menyelesaikan persoalan hadist yang belum diketahui letak persembunyian,
kuantitas periwayat, jalur sanad dan….
a. Kualitas peneliti
b. Kitab yang memuatnya
c. Kuantitas matan
e. Asbab al-wurudnya
36. Metode Takhrij hadist salah satunya adalah meneliti sanad dan matan hadist. Jika
matan hadist terdapat tanda-tanda kepalsuan seperti lemah lafalnya, rusak
maknanya atau bertentangan dengan teks al qur’an yang sarikh, maka cara yang
tepat untuk mengetahui sumbernya dengan cara….
a. Mencari kitab hadist yang didasarkan pada tema
b. Melihat kitab kitab Al Maudhu’ah
c. Menelusuri kitab hadist yang disusun berdasarkan urutan huruf hijaiyah
d. Menelusuri kamus hadist tematik
e. Mencari kitab-kitab khusus tentang hadist Riwayat ayah dari putranya
37. Menerima hadits dan mengambilnyadari para guru dan proses mereportasekan
hadits setelah ia menerimanya adalah definisi dari tahammul wal ada’. Tidak semua
orang bisa menyampaikan hadits kepada orang lain, dalam hal ini mayoritas ulama’
hadits memiliki pandangan dalam memberikan syarat dan kriteria bagi pewaris
hadits. Diantara syarat-syarat bagi perawi dalam tahammul hadits adalah….
a. Laki-laki dan tidak mengkategorikan perempuan
b. Berakal sempurna serta sehat secara fisik dan mental
c. Berakal sempurna, sehat fisik, dan ditolelir bila terjadi kelaian mental
d. Memiliki hafalan yang cukup dan dokumen yang tercatat
e. Anak yang menginjak masa shobi dan shobiyah
38. Salah satu metode penerimaan sebuah hadits dan menyampaikannya kembali
adalah dengan metode al Qiro’ah (membacakan hadits pada guru). Menurut al
Zuhri, al Bukhari, dan mayoritas ulama’ Kufah berpendapat bahwa metode qiro’ah
sama kuatnya dengan metode Sima’. Sighat penerimaan hadits dengan metode al
Qiro’ah adalah….
a. ‫اخبرنى فالن‬
b. ‫حدثنى فالن‬
c. ‫سمعت عن فالن‬
d. ‫قرأت على فالن‬
e. ‫اجازنى فالن‬
39. Ilmu Jarh wa ta’dil merupakan cabang ilmu yang membahas kebaikan maupun
keburukan orang-orang yang namanya tercantum dalam sanad hadits. Penilaian
yang baik disebut ta’dil dan penilaian negatif (tercela) disebut jarh. ilmu jarh wa ta’dil
berlandaskan pada QS. al Hujurat: 6. Selain itu Nabi Saw. juga memberikan kritik
dan pujian terhadap sahabatnya. Hal ini merupakan salah satu bentuk sederhana
dari jarh wa ta’dil. Tentang jarh, Nabi Saw. bersabda:‫يرة‬y‫و العش‬yy‫(بئس أخ‬Betapa buruk
saudaranya al ‘Asyirah). Hadits tersebut diriwayatkan oleh….
a. Al Tsauri
b. Al Qastholani
c. Abu Daud
d. Ibnu Hibban
e. Al Bukhari
40. Melakukan jarh dan ta’dil merupakan pekerjaan yang tidak mudah, karena
menyangkut nama baik dan kehormatan para perawi. Terdapat ulama’ yang
mengklasifikasikan syarat seorang kritikus hadits menjadi dua, yaitu persyaratan
yang berkenaan dengan sikap pribadi, dan persyaratan yang berkenaan dengan
penguasaan pengetahuan. Persyaratan yang berkenaan dengan penguasaan
pengetahuan, yakni memiliki pengetahuan yang luas dan mendalam, khususnya
yang berkaitan dengan….
a. Bahasa Arab dan pribadi periwayat yang di kritiknya
b. Bahasa Persi dan pribadi yang mengkritik
c. Bahasa Suryani dan al Qur’an beserta tafsirnya
d. Bahasa Ibrani dan al hadits beserta terjemahnya
e. Bahasa Quraisy dan daerah disekitarnya
41. Para ulama’ menetapkan tingkatan jarh wa ta’dil dan lafadz-lafadz yang
menunjukkan pada setiap tingkatannya. Tingkatan jarh ada enam tingkatan, begitu
pula ta’dil ada enam tingkatan. Untuk tingkatan terakhir pada jarh yang tidak boleh
dijadikan sebagai hujjah, tidak boleh ditulis, dan tidak dianggap sama sekali
adalah….
a. Tingkatan yang menunjukkan adanya pelemahan terhadap perawi. seperti “Fulan
tidak boleh dijadikan hujjah”, atau “ia mempunyai hadits-hadits yang mungkar”
b. Tingkatan yang menunjukkan lemah sekali dan tidak boleh ditulis haditsnya.
seperti “Fulan dhaif sekali”, atau “tidak halal periwayatan darinya”
c. Tingkatan yang menunjukkan adanya dusta yang berlebihan. seperti “Fulan orang
yang paling pembohong”
d. Tingkatan yang menunjukkan sifat dusta atau pemalsu dan semacamnya. seperti
“Fulan tukang dusta”, “pemalsu hadits”, atau “dia berbohong”
e. Tingkatan yang menunjukkan tuduhan dusta atau pemalsu hadits. seperti “Fulan
dituduh berdusta”, atau “mencuri hadits”
42. Melakukan bid’ah, mukholafah, gholath, jahalah, dan da’wa al inqitho’ merupakan
sebab-sebab yang menjadikan aibnya seorang perawi hadits. Orang yang dianggap
kafir, dan dianggap fasik yang mempunyai keyakinan (i’tikad) berlawanan dengan
dasar syari’at termasuk dalam ketegori….
a. Jahalah
b. Bid’ah
c. Da’wa al inqitho’
d. Mukholafah
e. Gholath
43. Berikut adalah contoh perilaku yang mencerminkan toleransi, kecuali ....
a. Beribadah bersama umat agama lain
b. Menghormati umat agama lain
c. Berdialog dengan umat agama lain
d. Bersilaturahmi dengan umat agama lain
e. Saling menghargai dengan umat agama lain
44. Dalam surat al-Imran (3) ayat 134 terdapat ajaran tentang sifat terpuji apa?
a. Dermawan
b. Bersabar
c. Pemaaf
d. Semua jawaban salah
e. Semua jawaban benar
45. Ditinjau dari sumber penafsirannya, maka penafsiran al-Qurán ada pendekatan…
a.  Tafsir Tahlili dan Tafsir Ijmali
b.  Tafsir bil Ma'trur, Tafsir bi al-Ra'y, dan Tafsir Isyari
c.  Tafsir Maudhuí dan Tafsir Muqaran
d.  Tafsir Maudhuí dan Tafsir bil Ma'tsur
e.  Tafsir Lughawi, tafsir Tarikhi dan tasir syar’i
46. Menafsirkan al-Qurán berdasarkan penjelasan-penjelasan al-Qurán yang diperoleh
riwayat-riwayat pada Sunah, hadits maupun atsar, bahkan sebuah ayat al-Qurán
dapat dijelaskan dengan ayat-ayat al-Qurán yang lain disebut........
a.  Tafsir tahilil
b.  Tafsir bil Ma'tsur
c.  Tafsir Mau'dhui
d.  Tafsir Muqaran
e.  Tafsir Isyari
47. Penafsiran seorang mufassir yang diperoleh melalui hasil penalarannya atau
ijtihadnya........
a.  Tafsir tahlili
b.  Tafsir bil Ma'tsur
c.  Tafsir Mau'dhui
d.  Tafsir Muqaran
e.  Tafsir bi al-Ra’yi
48. Metode dalam menjelaskan ayat al Qur’an dengan cara menguraikan ayat demi
ayat, metode…
a. Metode Maudhu’i (Tematik)
b. Metode Muqaran (Komparatif)
c. Metode Ijmali (Global)
d. Metode Tafshili (Terperinci)
e. Metode Tahlili (Analisis)
49. Mulai muncul istilah pembaharuan yang dipopulerkan oleh beberapa ulama modern
kontemporer yang menginginkan beberapa ulama modern kontemporer yang
menginginkan pendekatan dan metodologi baru dalam memahami Islam
pendekatan dan metodologi baru dalam memahami Islam Ay- Ayat-ayat Al- Qur’an
adalah pernyataan moral, religius, dan sosial Tuhan untuk merespon apa yang
terjadi dalam masyarakat. Hal tersebut diungkapan oleh masyarakat. Hal tersebut
diungkapan oleh:
a. Nashr Hamid Abu Zayd
b. Ali Harb
c. Syahrur
d. Fazlur Rahman
e. Ahmad Syafi’i
50. Metode tafsir kontemporer adalah metode penafsiran Al- Quran yang menjadikan
problem kemanusiaan yang ada sebagai semangat penafsirannya. Persoalan yang
muncul sebagai semangat penafsirannya. dihadapan dikaji dan dianalisis dengan
berbagai pendekatan yang sesuai dengan problem yang sedang pendekatan yang
sesuai dengan problem yang sedang dihadapinya serta sebab-sebab yang
melatarbelakangi nya. Bahkan peradaban barat disebut-sebut ikut andil sebagai
stimulus stimulus lahirnya salah satu pendekatan dalam metode tafsir
kontemporer. Pendekatan yang dimaksud adalah
a. Pendekatan semantic
b. Pendekatan Hermeneutika
c. Pendekatan ilmu-ilmu social
d. Pendekatan pluralisme agama
e. Pendekatan semiotika
51. Tafsir dengan pndekatan ilmiyah mengharuskan penafsir untuk memahami ayat2 al
quran agar lebih bisa cenderung menyelaraskan serta teori ilmiah atau aspek
metafisika alam dg ayat al quran. sedangkan yang telah mengilhami para sarjana
muslim komtemporer untuk membuka wacana baru seperti arqaun, hasan hanafi,
farid esack dan nasr hamid abu zaid dalam melakukan enterpretasi adalah
pendekatan
a. Semantik
b. Ilmu ilmu sosial
c. Yang bersifat mengarah pada pembebasan
d. Hermeniutik
d. Pluralisme beragama
52. Menurut farid esack , penerapan hermeneutika ke dalam al quran masih menemui
kesulitan besar, antara lain karena hermeniutika memaksakan keterlibatan kentek
dan kondisi manusia . maka , perlu studi tentang pemaknaan teks yang berfokus
pada proses penafsiran dan bagaimana individu atau kelompok yang berbeda
menggunakannya . studi ini merupakan satu satunya yang dapat diterima dalam
tradisi islam. studi yang dimaksud adalah.......
a. Teori herminiotika
b. Herminiutika kritis
c. Filsafat herminiotika
d. Herminiotika penerimaan
e. Herminiotika obyektif
53 Pada lingkip historis ,berkenaan dengan adanya komunitas ilmuan yang membentuk
sebuah lingkungan maka werner menyebutkan adanya miliu yang berpengaruh
terhadap munculnya hermeniutika, yaitu......
a. Meliu masyarakat katolik yang menghadapi masalah teks kitab suci mereka dan
berupaya mencari model yg cocok untuk interpretasi
b.Meliu masyarakat islam yang menghadapi masalah teks kitab suci mereka dan
berupaya mencari model yg cocok untuk interpretasi
c. Meliu masyarakat yahudi yang menghadapi masalah teks kitab suci mereka dan
berupaya mencari model yg cocok untuk interpretasi
d. Meliu masyarakat yang terpengaruh oleh pemikiran romawi
e. Meliu masyarakat amerika di jaman pencerahan untuk berusaha lepas dari tradisi
dan otoritas keagamaan dan membawa herminiutika keluar kontek keagamaan
54. Berkaitan dengan study al quran sesungguhnya penggunaan sejarah dan sosiologi
bukan hal asing , memngingat dalam perkembangan studi al quran dimasa awal
sudah dikenal asbabun nuzul, bahasan naskh wa mansuh , maupun bahasan tarikh
al quran . dalam persepektif sosiologi ini terdapat asumsi dasar kerja ilmiah yang
secara umum digunakan kecuali
a. Evolusionisme
b. Kapitalisme
c. Fungsionalisme
d. Konflik
e. Interaksionisme
55. Fazlur Rahman menolak adanya proses pewahyuan yang melibatkan Jibril sebagai
sosok yang bersifat eksternal. Artinya pewahyuan bukanlah seperti proses seorang
tukang pos yang menyampaikan surat dari pengirim surat kepenerima surat,
melainkan pengalaman pewahyuan tersebut digambarkan sebagai suatu
pengalaman spiritual. Argumennya ini didasarkan pada
a. Q.SAl-Syu'ara: 193-194
b. Q.SAl-Syu'ara: 195
c. Q.S Al-Baqarah: 79
d. Q.S Al-Baqarah: 80-81
e. Q.SAl-Balad: 10-16
56. Babak awal semantic dalam penafsiran Al-Quran terjadi pada abad ke-8 yang
dimulai oleh Muqatil Ibn. Sulaiman dalam karyanya al-Asybahwa al-Nadzair fi
Alquran al-Karim danTafsir al-Muqatil Ibn Sulaiman. Menurut Ibn. Sulaiman bahwa
setiap kata di dalam Alquran, di samping memiliki arti definitif, juga mempunyai arti
alternative lainnya, contoh kata yadd yang terdapat dalam Q.S Al-lsra': 29 yang
berarti............
a. Tangan secara fisik
b. Kedermawanan
c. Aktifitas
d. Perbuatan
e. Anggota tubuh
57. Salah satu perhatian Izutsu terhadap berbagai konsep Al-Qur'an yang didekati
secara semantic adalah tentang konsep
a. Manusia dan jin
b. Dunia dan akhirat
c. Baik dan buruk
d. Jasmani dan rohani
e. Linguistic dan non linguistic
58. Dua langkah Arkoun dalam melakukan pendekatan semiotika untuk memahami
Alquran adalah melalui momen linguistic kritis dan momen hubungan kritis. Pada
momen hubungan kritis, dia melakukan eksplorasi
a. Sosiologis dan eksistensialis
b. Historis dan pluralis
c. Historis dan antropologis
d. Sosiologis dan antropologis
e. Historis dan sosiologis
59. Semiotika dalam perkembangannya dapat dibedakan kedalam 3 (tiga) cabang
penyelidikan, yaitu sintaktika, semantika, dan pragmatika. Pengertian dari Sintaktika
adalah cabang penyelidikan semiotika yang mempelajari tentang
a. Hubungan di antaratanda-tanda dengan design atau obyek-obyek yang diacunya
b. Hubungan diantara tanda-tanda dengan interpreter atau para pemakai tanda,
yakni pengirim dan penerima
c. Aspek-aspek komunikasi, khususnya fungsi-fungsi situasional yang melatari
tuturan
d. Makna tanda-tanda sebelum digunakan di dalam tuturan tertentu
e. Hubungan formal di antara satu tanda dengan tanda-tanda yang lain dan cara
berfungsinya
60. Untuk menangani masalah merosotnya moral anak bangsa, satuan pendidikan perlu
metode yang efektif untuk menyelesaikannya. Pelaksanaan pendidikan karakter
pada anak dapat dilakukan dengan menyampaikan pembelajaran dengan kata-kata
yang bagus (nasehat). Sehingga nasehat yang didengarnya tersebut masuk dalam
hati, yang selanjutnya tergerak untuk mengamalkannya.
Metode ini merupakan metode member nasehat yang tertulis dalam Al-Qur'an pada
surat
a. Al-Araf: 175-176
b. Al-Ahzab: 21
c. Luqman: 13
d. Ibrahim: 24-25
e. Al-Hajj : 73
61. Menghargai orang lain dengan menempatkan orang seperti menghargai diri sendiri
merupakan bagian dari pendidikan karakter yang dapat ditemui dalam nilai moral
yang hampir terdapat di semua bangsa. Konsep menghargai orang lain seperti yang
terdapat dalam al-Qur’an bahwa “Dan kami ciptakan manusia sebaik-baik bentuk”.
Konsep ini benar, kecuali :
a. Tidak seorangpun boleh untuk melakukan diskriminasi
b. Tidak seorangpun boleh melakukan tindakan criminal kepada orang lain
c. Persamaan manusia dimata hukum, bukan atas kepentingan tertentu
d. Kelayakan sandang, pangan dan pendidikan
 e. Semua jawaban di atas salah
62. Dalam persoalan makan, rasul mengajarkan agar makan tidak berlebih-lebihan.
Pendidikan yang diajarkan rasul adalah membagi lambung kepada tiga bagian
Sepertiga untuk makanan, sepertiga untuk minum dan sepertiga lagi untuk bernafas.
Pendidikan karakter dalam bentuk makan ini memiliki arti :
a. Makan sesukanya
b. Persoalan makan merupakan pesoalan selera dan uang
c. makan dan belanja merupakan sytle
d. menumbuhkan rasa simpati kepada orang yang tidak berpunya
e. mengutamakan kebutuhan orang lain dibandingkan dengan diri sendiri
63. Ya’kub sangat arif dalam merespon dinamika anak-anak yang dimilikinya. Pada
bagian terntentu, Ya’kub melarang yusuf untuk menceritakan mimpinya kepada
saudara-saudaranya. Pada sisi yang lain, ya’kub juga menyuruh kakak-kakak yusuf
untuk menjaga Bunyamin dan Yusuf. Kearifan ya’kub dalam menyikapi sikap anak-
anaknya menggambarkan perlunya wawasan kebangsaan, khususnya di bidang :
a. bersahabatataukomunikasi yang baik
b. rasa ingintahu
c. bersifatjujur
d. tanggungjawab
e. religious
64. Indonesia merupakan rumah besar yang didalamnya memiliki beragam etnis,
agama dan budaya. Semua yang berada dalam rumah besar tersebut harus saling
mengisi, peduli dan saling pengertian dalam bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara. Al-Qur’an memerintahkan untuk menyembah Tuhan yang telah
menciptakan kamu dari satu jiwa (al-nisa’ ayat 1). Perintah untuk saling bersaudara
dalam al-Qur’an adalah :
a. Sesungguhnya orang-orang mu’min itu bersaudara, maka damaikanlah diantara
saudara kamu.
b. Kamu diciptakan dari berbangsa-bangsa dan bersuku-suku untuk saling
mengenal
c. Kamu disuruh untuk menunaikan amanah kepada pemiliknya
d. Kamu diciptakan daril aki-laki dan perempuan dari satu jiwa
e. Semua benar
65. Anak-anak merupakan tanggung jawab orang tua untuk membentuk karakter yang
islami dan memiliki wawasan keindonesia dalam rangka mewujudkan bangsa yang
memiliki kepribadian indonesia. Diantara tanggung jawab yang diberikan kepada
orang tua kepada anak-anak sejak dini adalah perintah untuk melaksanakan shalat
berdasarkan hadis rasulullah Saw. Perintah rasul untuk mendidik anak-anak adalah:
a. Mendidik anak-anak untuk melaksanakan shalat sejak usia 5 tahun
b. Memperkenalkan shalat kepada anak sejak dini
c. Menyuruh anak-anak melaksanakan shalat pada usia 7 tahun, jika sudah berumur
10 tahun dibolehkan untuk bersikap tegas kepadanya
d.Membiarkan anak shalat atau tidak berdasarkan kemauannya sendiri karena
dianggap masih anak-anak
e. Memaksa anak shalat sejak kecil 
66. Menyayangi yang kecil merupakan bagian dari pendidikan karakter untuk
membentuk generasi yang juga mengerti tentang “kasih sayang”. Rasulullah telah
mengajarkan bagaimana ia sangat menempatkan cucunya pada tempat yang
terbaik, meskipun rasul berada dalam keadaan shalat sekalipun. Sikap rasul yang
tidak memarahi cucunya yang berpotensi mengganggu ketika nabi sendiri dalam
melaksanakan shalat merupakan upaya membangun nilai sesama manusia yang
meliputi, kecuali :
a. Kooperatif
b. Demokratis
c. Mementingkan akhirat dari dunia
d. Toleran
e. Santun
67. Perhatikan langkah-langkah kegiatan pembelajaran yang masih acak berikut ini!
1) Mengorganisasi siswa dalam belajar
2) Orientasi siswa pada masalah
3) Membimbing penyelidikan siswa secara mandiri atau kelompok
4) Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
Jika langkah-langkah tersebut disusun mengikuti urutan model pembelajaran
Problem Based Learning, urutan langkah yang tepat adalah ....
a. 1-2-3-4
b. 2-3-1-4
c. 3-2-1-4
d. 2-3-1-4
e. 4-3-2-1
68. Perhatikan langkah-langkah kegiatan pembelajaran berikut ini.
1) Orientasi siswa pada masalah
2) Mengorganisasi siswa dalam belajar
3) Membimbing penyelidikan siswa secara mandiri atau kelompok
4) Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
5) Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
Fase-fase pembelajaran tersebut merupakan fase dalam pembelajaran dengan
model ....
a. Discovery learning
b. Project based learning
c. Problem solving learning
d. Problem based learning
e. Inquiry learning
69. Kriteria keberhasilan belajar siswa ditentukan dengan menggunakan Kriteria
Ketuntasan Minimal (KKM). KKM adalah rata-rata setiap unsur dari kriteria yang
ditentukan. Untuk menentukan KKM diperlukan faktor-faktor….
a. Kompleksitas indikator, daya dukung, dan kemampuan guru
b. Kemampuan guru, sarana/prasarana, dan intake siswa
c. Kompleksitas indikator, daya dukung, dan intake siswa
d. Kemampuan guru, tingkat kesulitan kompetensi dasar, dan intake siswa
e. Kemampuan siswa, kemampuan guru dan sarana/prasarana
70. Fungsi KKM adalah sebagai berikut, kecuali....
a. Sebagai acuan peserta didik dalam menyiapkan diri mengikuti penilaian mata
pelajaran
b. Merupakan target satuan pendidikan dalam pencapaian kompetensi tiap mata
pelajaran
c. Dapat digunakan sebagai bagian dari komponen dalam melakukan evaluasi
program pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah.
d. Sebagai kegiatan pengambilan keputusan yang dapat dilakukan melalui metode
kualitatif atau kuantitatif
e. Sebagai kontrak pedagogik antara guru dengan peserta didik dan antara satuan
guruan dengan masyarakat
71. Fungsi indikator dijadikan sebagai penanda dalam….
a. Pencapaian standar kompetensi
b. Pencapaian kompetensi dasar.
c. Pencapaian tujuan pembelajaran
d. Pencapaian standar kelulusan
e. Pencapaian penilaian siswa
72. Untuk menentukan tindak lanjut pembelajaran, tindakan yang perlu dilakukan guru
adalah;
a. Menilai tingkat pencapaian hasil belajar siswa
b. Menambah bahan pelajaran baru
c. Mengetahui jumlah siswa yang tidak akan mengikuti program tindak lanjut
d. Memilih waktu yang tepat untuk melaksanakan program tindak lanjut
e. Melakukan remedial
73. Pada usia remaja anak di anjurkan untuk dapat menguasai aspek keilmuan dan
keterampilan dalam bidang Al- Qur’an dalam mata pelajaran Al- Qur’an Hadist siswa
di tuntut menguasai aspek keilmuan mulai dari pengertian, definisi dan tujuan dalam
materi yang disampaikan. Demikian juga aspek membaca, menulis dan memahami
kandungan isi Al-qur’anpun harus dapat dipahami dengan baik.dalam proses
pembelajaran tahapan-tahapan perkembangan di atas dapat disesuaikan teori
perkembangan intelektual, maka model yang sesuai dalam pembelajaran Al- Qur’an
Hadist adalah,,,,,,
a. Kognitif dan Afektif
b. Kognitif dan psikomotorik
c. Fisik dan psikomotorik
d. Sensorik dan motorik
e. Afektif dan psikomotorik

74. tawuran antar pelajar terjadi di jalan bayangkara, kota serang. Satu orang meninggal
akibat tawuran tersebut. Dari data yang dihimpun, tawuran terjadi pada 15.20 WIB
antara pelajar yang jumalahnya puluhan orang. Dua kelompok pelajar itu di duga
janjian untuk saling serang di jalan bayangkara tepatnya di depan restoran
frangipani. Dua kelompok ini saling serang dengan menggunakan petasan dan
senjata tajam. KAPOLRES serang kota AKBP Maruli Aheles Hutapea menyebut
tawuran terjadi antara pelajar. Kejadian ini merupakan bentuk dari prilaku
menyimpang remaja. Berdasarkan teori perkembangan moral prilaku menyimpang
tersebut disebabkan oleh……..
a. Kurangnya perhatian orang tua
b. Pengaruh dari lingkungan yang buruk
c. Salah pergaulan
d. Perkembangan moral yang tidak berhasil
e. Fasilitas sekolah yang kurang memadai
75. Jika seorang guru melakukan aktifitas pembelajaran sebagai berikut :
 Membekali murid tidak hanya dengan fakta-fakta, melainkan diarahkan pada
kemampuan penguasaan dalam proses berfikir dan berkomunikasi,
 Berperan sebagai fasilitator dan pembimbing belajar peserta didik.
 Melakukan penilaian yang mencakup cara-cara penyelesaian masalah dengan
berpatokan pada aturan yang berlaku, seperti peta konsep, diagram ven,
portopolio, uji kompetensi, dan ujian komprehensif.
Maka guru tersebut dapat dikatakan menggunakan pembelajaran yang berbasis….
a. Kognitivisme
b. Behaviorisme
c. Konstructivisme
d. Humanisme
e. Semua jawaban salah
76. seorang guru memberikan muatan pembelajran dengan materi membaca QS Asy
Syams (91) ; 1-10, QS Ali Imran (3);190 tentang kebesaran Allah SWT. Namun
dengan adanya pembelajran yang diberikan oleh guru dari kandungan ayat tersebut
masih ada beberapa anak yang belum berubah dari tingkah laku sebelumnya
mensyukuri pemberian Allah SWT yang luar biasa. Dalam hal ini maka siswa ini
belum dianggap belajar. Penyataan ini berdasarkan pada teori belajar ……
a. behaveoristik.
b. Social .
c. kognitif
d. humanistic
e. konstruktifistik
77. mempelajari Alqur’an Hadist bertujuan agar peserta didik gemar membaca Alqur’an
dan Hadist dengan benar serta mempelajarinya, memahami,emyakini
kebenarannya, dan mengamalkan ajaran-ajaran yang terkandung didalamnya
sebagai petunjuk dan pedoman dalam seluruh aspek kehidupan pembalajaran abad
21 lebih menitik beratkan bukan pada hasil tapi lebih pada proses intelektualitas dan
proses pemahaman. Proses dalam pembelajaran ini disebut dengan konsep
belajar….
a. Kognitif
b. Afektif
c. Humanistic
d. behaveoristik
e. kostruktifistik
78. Model pembelajaran yang mempunyai keunggulan antara lain; berpikir dan bertindak
kreatif, memecahkan masalah yang dihadapi secara realistis, merangsang
perkembangan kemajuan berfikir siswa untuk menyelesaikan masalah yang dihadapi
dengan tepat, adalah….
a. Role Playing
b. Inquiry
c. Problem Solving
d. Picture and Picture
e. Discovery

79. Melakukan penilaian terhadap keluhan peserta didik dan menceritakan keluhan
tersebut kepada orang lain
a. behavioristik
b. kognitivistik
c. humanistik
d. konstruktivistik
e. teori belajar sosial
80. Untuk mencapai kemampuan siswa dalam mempraktikkan pemulasaraan
jenazah,guru meminta peserta didik untuk memperhatikan video peragaan
pemulasaraan jenazah. Setelah selesai memperhatikan video tersebut, peserta didik
mencoba menirukan peragaan pemulasaraan jenazah seperti yang ditayangkan
dalam video. Berdasarkan deskripsi kegiatan tersebut, teori belajar apa yang
digunakan oleh guru dan peserta didik?
a behavioristik
b. kognitivistik
c. humanistik
d. konstruktivistik
e. teori belajar sosial
81. Sebelum guru menyusun soal-soal untuk menilai hasil belajar peserta didik,
manakah yang pertama kali harus dipelajari?
a. buku sumber yang digunakan
b. kurikulum dan silabus
c. indikator pencapaian kompetensi
d. kemampuan awal siswa
e. kompetensi dasar
82. Antara peserta didik satu dengan peserta didik lainnya mengalami proses kognitif
yang sama namun kemampuannya yang berbeda-beda. Begitu pula dengan
keterampilan kognitifnya. Itulah salah satu yang menyebabkan tiap peserta didik
memiliki kemampuan yang berbeda-beda. Terdapat beragam kecenderungan
kemampuan keterampilan kognitif peserta didik.salah satunya berkaitan dengan
kemampuan untuk menarik kesimpulan dan pengamatan, kemampuan
mengidentifikasi asumsi,kemampuan berpikir secara deduktif. Keterampilan kognitif
tersebut merupakan komponen ....
a. pemikiran kritis
b. strategi kognitif
c. gaya kognitif
d. metakognitif
e. asumsi
83. Kemampuan peserta didik dalam mencipta, berkreasi, dan menghasilkan ide baru
merupakan kemampuan peserta didik dalam mengembangkan kemampuan
berpikir ....
a. Inovatif
b. Kreatif
c. Kewirausahaan
d. Kemandirian
e. Kritis
84. Seorang guru menemukan suatu model pembelajaran yang sangat inovatif dan
kemudian di publikasikan oleh seorang wartawan di suatu media masa. Apa yang
dilakukan guru merupakan upaya pengembangan keprofesian berkelanjutan dalam
kategori ...
a. Pengembangan diri fungsional
b. Pengembangan diri kolektif
c. Karya inovatif menciptakan karya
d. Kegiatan kolektif guru
e. Publikasi ilmiah
85. Perhatikan pernyataan berikut !
(1) Mempertahankan nilai-nilai agama yang terkandung dalam penafsiran agar tetap
sejalan dengan perkembangan zaman
(2) Menjadi gabungan dan sintesa dari metode analisis ,tematik dan hermeunitika
(3) Membuka wawasan berfikir serta mudah dipahami karena banyak data yang
ditampilkan
(4) Memotivasi seseorang untuk cepat merasa mampu menafsirkan Alquran
sekalipun syarat-syarat mufassir belum terpenuhi
(5) Menitikberatkan sebuah penafsiran pada satu aspek saja tanpa melihat aspek-
aspek orang lain.
Kelebihan dari metode tafsir kontekstual adalah
a. (3), (4), (5)
b. (1), (4), (5)
c. (2), (4), (5)
d. (1), (2), (3)
e. (2), (3), (4
86. Fazlur Rahman mengusulkan tentang pentingnya melakukan pengkajian situasi dan
kondisi historis yang melatar belakangi turunnya ayat-ayat alquran, baik berupa
asbab an-nuzul maupun situasi social politik ekonomi, budaya dan juga peradaban
masyarakat saat alquran diturunkan, hal ini di tujukan untuk:
a. Mendukung kepentingan-kepentingan yang tendensius
b. Merespon kepentingan masa lalu
c. Menemukan pesan moral yang terkandung dalam ayat-ayat al-quran
d. Meminimalisir pembacaan kritis pada tafsir al-qur’an
e. Menghilangkan nilai objektifitas penafsiran
87. Tafsir dengan pendekatan ilmiah mengharuskan penafsir untuk memahami ayat-
ayat alqur’an agar lebih bias cenderung menyelaraskan antara teori ilmiah atau
aspek metafisika alam dengan ayat al-qur’an. Sedangkan pendekatan yang telah
mengilhami para sarjana muslim kontemporer untuk membuka wacana baru, seperti
arkoun, hasan Hanafi, farid esack dan nasr hamid abu zaid, dalam melakukan
interprestasi adalah pendekatan…
a. Semantik
b. Hermeneutik
c. Ilmu-ilmu social
d. Pluralismberagama
e. Yang bersifat mengarah pada kebebasan

88. Menurut farid esack, penerapan hermeunitika kedalam al-qur’an masih menemui
kesulitan besar, antara lain hermeunitika memaksakan keterlibatan konteks dan
kondisi manusia. Maka, perlu study tentang pemaknaan teks yang berfokus pada
proses penafsiran dan bagaimana individual atau kelompok yang berbeda
menggunakannya, study ini merupakan satu-satunya yang dapat di terima dalam
tradisi islam. Study yang di maksud adalah :
a. Hermeunitika penerimaan
b. Teori hermeunitika
c. Hermeunitika objektif
d. Hermeunitika kritis
e. Filsafat hermeunitika
89. Pada lingkup historis ,berkenaan dengan adanya komunitas ilmuwan yang
membentuk sebuah lingkungan maka Werner menyebutkan adanya milieu yang
berpengaruh terhadap munculnya hermeunitika, yaitu :
a. Milieu masyarakat katolik yang menghadapi masalah teks kitab suci agama
mereka dan berupaya mencari model yang cocok untuk interpretasi
b. Mileu masyarakat yahudi dan Kristen yang menghadapi masalah teks kitab suci
agama mereka dan berupaya mencari model yang cocok untuk interpretasi
c. Mileu masyarakat islam yang menghadapi masalah teks kitab agama mereka dan
berupaya mencari model yang cocok untuk interpretasi
d. Mileu masyarakat amerika di zaman pencerahan untuk berusaha lepas dari tradisi
dan otoritas keagamaan dan membawa hermeunitika keluar konteks keagamaan
e. Mileu masyarakat yang terpengaruh oleh pemikiran romawi
90. Berkaitan dengan study al-qur’an ,sesungguhnya penggunaan sejarah dan sosiologi
bukan hal asing. Mengingat dalam perkembangan study al-qur’an di masa awal
sudah di kenal asbab al-nuzul, bahasan naskhwa Mansukh, maupun bahasan
Tarikh al-qur’an. Dalam perspektif sosiologi ini terdapat asumsi dasar kerja ilmiah
yang secara umum digunakan. Kecuali..
a. Konflik
b. Interaksionalisme
c. Kapitalisme
d. Evolusionisme
e. Fungsionalisme
91. Di akhir suatu pembelajaran, peserta didik diharapkan mampu menyajikan peta
konsep untuk menyelesaikan masalah perbedaan pendapat tentang suatu hukum
dalam fikih. Untuk mencapai tujuan tersebut, maka guru PAI dapat menggunakan
model pembelajaran …
a. Ceramah
b. Diskusi
c. Discovery
d. Problem based learning
e. Project based learning
92. Diantara ciri-ciri pembelajaran Holistik adalah Materi pada pendidikan holistik
mengandung sebuah kesatuan dalam mengasah kecerdasan intelektual-
ketrampilan-emosional, pendidikan jasmani dan rohani, pendidikan bermateri
teoritis-praktis, pendidikan sosial-pribadi-ketuhanan. berdasarkan ciri-ciri diatas
pendekatan pembelajaran Holistika, melibatkan dan mencakup….
(1). semua orang dalam lingkup pendidikan dilibatkan.
(2). semua ikut bertangungjawab dalam pendidikan karakter di sekolah
(3). meliputi dimensi fisiologis, psikologis, sosiokultural, dan spiritual.
(4). pembelajaran yang menekankan kepada proses keterlibatan siswa secara penuh
(5). hanya menekankan pada kecerdasan Pengetahuan dan Keterampilan
Pernyataan yang benar tentang pembelajaran Holistik adalah …
a. 1, 3, 5
b. 1, 2, 3
c. 2, 3, 4
d. 2, 4, 5
e. 3, 4, 5
93. Pembelajaran kontekstual adalah konsep belajar yang membantu guru
mengkaitkan antara materi yang diajarkanya dengan situasi dunia nyata siswa
dan mendorong siswa membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya
dengan penerapan dalam kehidupan sehari-hari. Pembelajaran Futuristic merupakan
model kurikulum yang dirancang untuk peserta didik di masa depan dengan
mempertimbangkan esensi dan fungsi pokok pendidikan dalam pengembangan
kualitas sumber daya manusia yang diperlukan untuk kehidupan mereka di
masyarakat, dan sekaligus mempertimbangkan karakteristik perbedaan kelompok
peserta didik. Perbedaan utama antara konsep Pembelajaran Kontekstual dan
Pembelajaran Futuristik adalah…
a. Pembelajaran kontekstual berfocus pada konsep-konsep yang dapat ditepakan
pada masa yang akan dating, sedangkan pembelajaran futuristic berfokus pada
konsep-konsep yang dapat digunakann pada masa saat ini.
b. Pembelajaran kontesktual berorientasi pada masa sekarang dan masa yang akan
dating, sedangkan pemebelajaran futuristic berorientasi pada masa sekarang
saja.
c. Pembelajaran kontekstual berorientasi pada masa sekarang, sedangkan
pembelajaran futuristic beroritasi pada masa sekarang dan masa yang akan
datang
d. Pembelajaran kontekstual merancang konsep pada masa yang akan dating,
sedang pemebalajaran futuristic merancang pemebalajaran seumur hidup.
e. Pembelajaran kontekstual focus pada konsep-konsep yang dapat diterapkan
dalam kontek saat ini, sedangkan pembelajaran futuristic focus pada konsep-
konsep yang dapat diterapkan pada masa depan
94. Dalam sebuah RPP Terdapat 3 (tiga) komponen inti yaitu tujuan pembelajaran,
langkah-langkah (kegiatan) pembelajaran, dan penilaian pembelajaran (assesment).
Komponen lainnya dalam penyusunan RPP bersifat sebagai pelengkap. Maka RPP
yang paling tepat digunakan adalah...........
a. RPP sesuai edaran mendikbud Nomor 14 tahun 2019
b. RPP sesusi edaran mendikbut Nomor 81A tahun 2013
c. RPP Kurtilas update 2017 (Kurikulum 13)
d. RPP Kurikulum Merdeka (Kurma)
e. RPP Kurtilas satu (1) lembar

95. Berdasarkan Permendikbud Nomor 81A tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum
2013 dijelaskan bahwa langkah-langkah pembelajaran adalah dengan menggunakan
pendekatan ilmiah (saintifik). Berikut ini yang merupakan unsur-unsur pembelajaran
berdasarkan saintifik adalah ….
a. Mengamati, menanya, menjawab, mengoxplorasi, mengasosiasi
b. Mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengkomunikasikan, merefleksi
c. Menyimak, menanyakan, mengamati objek, mengelola informasi, menyimpulkan
d. Menyimak, menanyakan, mengamati objek, mengelola informasi, merefleksikan
e. Mengamati, menanya, menggali, mengumpulkan fakta, merefleksi
96. Guru memberi salam saat pertama kali masuk kelas, guru pertama-tama menyapa
para siswa dengan menayakan kondisi siswa agar terjalin keakraban antara guru
dengan siswa. Kemudian menghabsensi siswa nomor urut pertama. Kemudian guru
membuka pelajaran Alqur’an Hadis dengan menanyakan seputar materi
sebelumnya, untuk mengatahui seberapa besar daya ingat siswa. Memberikan
pertanyaan bukan untuk perorangantetapi semua siswa dengan perwakilan tanpa
ditunjuk. Kalau tidak ada yang menunjuk, guru dapat mengiming-imingi sesuatu yang
menguntungkan bagi siswa yang dapat menjawab pertanyaan.dan kalu tidak ada
siswa yang menunjuk juga, guru daopat menunjuk salah satu dari siswa berdasarkan
nomor urut absensi yang sesuai tenggal-bulan-tahun hari ini, guru juga memberi
kesempatan bertanya kepada siswa yang menyangkut tentang pelajaran. Sebelum
guru menjawab, guru mepersilakan siswa yang lain lebih dahulu untuk menjawab.
Bagi siswa yang telah menjawab dan bertanya guru dapat memberikan tepuk tangan
dan acungan jempol dan variasi lainya, sebagai penghargaan siswa yang telah
berani bertanya dan menjawab. Teknik guru dalam menstimulasi siswa untuk
bertanya dalam pembelajaran berdasarkan pendekatan saintifik adalah … .
a. Dengan menunjuk siswa tertentu
b. Memberi penghargaan
c. Memberi hadiah
d. Memberikan reword dan panisme
e. Memberi nilai yang baik
97. Dalam melakukan pembelajaran IPS pada kurikulum 2013, dituntut untuk
memberikan pendekatan pembelajaran pada siswa salah satunya adalah
pendekatan project Based Learning. Ciri utama pendekatan Project Based Learning
adalah. . . .
a. Siswa memiliki kepedulian dan rasa tanggung jawab social untuk mengubah
perilaku peserta didik dalam bekerja sama dan bergotong royong
b. Siswa bekerja secara nyata, seolah-olah ada di dunia nyata yang dapat
menghasilkan produk secara realitis
c. Siswa menggunakan masalah sebagai langkah awal dalam mengumpulkan
pengetahuan baru berdasarkan pengalamannya
d. Siswa memunculkan pertanyaan penuntun (a guiding question)
e. Guru membimbing peserta didik berkolaboratif yang mengintegrasikan berbagai
subjek (materi)

98. Pembelajaran Akhlak tentang menyajikan contoh perilaku kerja keras dilaksanakan
dengan langkah-langkah berikut ini :
1) Pendidik mengkondisikan peserta didik untuk mengamati video tentang contoh
perilaku kerja keras yang ditayangkan dengan menggunakan alat komputer dan
projector
2) Pendidik membimbing peserta didik untuk menyusun peta konsep tentang contoh
perilaku kerja keras dalam Microsoft power point
3) Pendidik membimbing peserta didik untuk menyajikan peta konsep contoh
perilaku kerja keras dengan menggunakan microsoft power point dengan
menggunakan alat prijector dan laptop
4) Pendidik membimbing peserta untuk menggali konsep tentang sifat kerja keras
dengan memanfaatkan web sebagai bahan untuk belajar
Dari langkah-langkah tersebut, yang termasuk kategori langkah belajar TPACK
adalah…
a. 2) dan 4)
b.1) dan 2)
c.1) dan 3)
d.2) dan 3)
e.1) dan 4)
99. Pak Haidir membimbing peserta didik untuk menyusun peta konsep tentang contoh
perilaku kerja keras dalam microsoft power point. Kemudian ia membimbing peserta
didik untuk menyajikan peta konsep contoh perilaku kerja keras dengan
menggunakan microsoft power point dengan menggunakan alat prijector dan laptop.
Deskripsi tersebut menggambarkan bahwa pak Haidir memiliki beberapa
karakteristik guru abad 21 sebagai berikut :
a. Keterampilan berpikir kritis dan kreatif, menyelesaikan masalah dan literasi media
informasi, komunikasi dan tehnologi
b. KemampuanMenyelesaikanMasalah, Komunikasi dan Kolaborasi, Kreativitas dan
Inovasi
c. Keterampilan Komunikasi dan Kolaborasi, Kreativitas dan Inovasi dan literasi
informasi
d. Kreativitas dan Inovasi, Literasi Media Informasi, Komunikasi
e. Literasi Media Informasi, Komunikasi, dan Teknologi
100. Kebijakan pembelajaran daring yang sebelumnya belum dicabut pemerintah
membuat Sebagian besar Lembaga Pendidikan khususnya Lembaga madrasah
masih menggunakan daring atau luring terbatas. Proses pembelajaran ini masih
menggunakan perangkat digital.
Dari pernyataan diatas evaluasi yang paling tepat diterapkan dalam pelajaran al-
Quran Hadis adalah ..
a. Video praktek
b. Keaktifan siswa
c. Portofolio
d. Unjukkerja
e. Mengerjakan LKS

101. Bu Zulaikha telah melakukan proses pengukuran terhadap keterampilan peserta


didik dalam menyajikan peta konsep tentang dampak negatif akhlak tercela dengan
memberikan angka. Dengan proses tersebut, tergambarkan keterampilan peserta
didik dalam menyajikan peta konsep tersebut. Cerita tersebut mengandung
penjelasan tentang tujuan proses pengukuran, kecuali….
a. Untuk melihat potensi dasar peserta didik
b. Untuk melihat kemampuan yang dimiliki peserta didik sebagai hasil belajar
(achievement)
c. Untuk melihat potensi yang dimiliki peserta didik sebagai hasil belajar
(achievement)
d. Untuk menggambarkan kemampuan dasar peserta didik
e. Untuk memberikan angka sebagai penghargaan terhadap karakteristik peserta
didik
102. Di bawah ini yang merupakan cirri dari penilaian kelas adalah….
a. Penentuan tujuan tes, penyusunan kisi-kisi tes, penulisan soal, penelaahan soal,
perakitan soal, analisis soal
b. Penyusunan kisi-kisi tes, penulisan kartu soal, penelaahan soal, perakitan soal,
penyajian tes, skoring, pelaporan hasil tes
c. Belajar tuntas, penilaian otentik, berkesinambungan berdasarkan acuan norma,
menggunakan berbagai teknik dan instrument penilaian
d. Belajar tuntas, penilaian otentik, berkesinambungan berdasarkan acuan kriteria
menggunakan berbagai tehnik dan instrument penilaian
e. Tes tertulis, tes lisan, tes praktik atau tes kinerja, tugas proyek, portofolio
103. Penilaian terhadap karya-karya siswa selama proses pembelajaran yang tersusun
secara sistematis dan terorganisir yang dikumpulkan selama periode tertentu dan
digunakan untuk memantau perkembangan siswa baik mengenai pengetahuan,
keterampilan, maupun sikap siswa terhadap mata pelajaran yang bersangkutan
merupakan....
a. Observasi
b. Wawancara
c. Penilaian produk
d. Penilaian portopolio
e. Data
104. Perhatikan butir soal berikut !
Letusan gunung Kelud yang cukup besar terjadi pada ....
a. Tahun 1850 c. Tahun 2001
b. Tahun 1951 d. Tahun 2005
Butir soal tersebut tidak baik karena...
a. Ada pengulangan kata tahun
b. Mengukur ingatan
c. Pokok soal merupakan kalimat yang belum selesai
d. Pertanyaan terlalu singkat
e. Jawaban mengecoh

105. Peserta didik telah memiliki moralitas yang benar-benar diinternalisasikan dan tidak
didasarkan pada standar-standar orang lain. Dia mengenal tindakan moral alternatif,
menjajaki pilihan-pilihan dan kemudian memutuskan berdasarkan suatu kode moral
pribadi.
Hal ini merupakan contoh perilaku moral-spritual pada tahapan ...
a. Penalaran konvensional
b. Penalaran pasca konvensional
c. Penalaran pra konvensional
d. Penalaran interkonvensional
e. Penalaran esktra konvensional
106. Salah satu kelebihan asesmen alternative dalam penilaian, karena dapat
menyajikan penilaian yang lebih lengkap, yang berarti ....
a. Mampu menyajikan nilai pretest dan post-tes
b. Mampu menilai aspek kognitif, afektif dan psikomotor
c. Dapat digunakan untuk berbagai jenis tes
d. Disertai dengan kunci jawaban yang objektif
e. Dapat digunakan untuk jenis tes tertentu
107. Hasil kegiatan berikut yang paling tepat diukur dengan non tes adalah :
a. Kemampuan siswa memahami materi
b. Keaktifan siswa belajar di kelas
c. Keaktifan siswa menulis karangan
d. Keterampilan siswa menulis paparan / cerita
e. Kecerdasan siswa di dalam kelas
108. Penilaian dengan portofolio bertujuan untuk mengetahui perkembangan :
a. Kemampuan memahami materi
b. Siswa mengerjakan tugas
c. Kerajinan dan kreatifitas siswa
d. Hasil belajar siswa secara keseluruhan
e. Keaktifan peserta didik
109. Salah satu prinsip merancang program remedial bagi peserta didik tampak dalam
kegiatan guru ….
a. Membuat rancangan pembelajaran khusus untuk siswa peserta remedial
b. Menggunakan rancangan pembelajaran yang telah dibuat dengan memperhatikan
hasil temuan analisis evaluasi belajar siswa
c. Menggunakan rancangan pembelajaran baru yang berbeda sama sekali dengan
rancangan yang ada.
d. Merancang test ulang saja tanpa ada pengulangan penjelasan materi
e. Membuat rancangan pembelajaran khusus untuk semua siswa
110. Upaya merancang pengayaan bagi perserta didik yang mencapai ketuntasan belajar
optimal tampak dalam kegiatan guru sebagai berikut :
a. Memberikan tambahan materi berupa sumber ajar dari pengarang yang berbeda
b. Memberikan test tambahan dengan tingkat kesukaran lebih tinggi
c. Memberikan tambahan sumber bacaan yang lebih mendalam dan tingkat variasi
yang tinggi berikut instrument testnya yang sesuai
d. Diberikan materi bahan ajar yang lebih tinggi tingkatannya dan mengerjakan soal-
soal yang memiliki kesulitan tinggi
e. Memberikan tambahan materi dengan metode belajar yang berbeda
111. Penelitian yang dilakukan oleh guru di dalam kelasnya sendiri melalui refleksi diri,
dengan tujuan untuk memperbaiki kinerjanya sebagai guru, sehingga hasil belajar
siswa menjadi meningkat merupakan pengertian dari...
a. PTK
b. Strategi
c. Model
d. Metode
e. Langkah
112. Judul PTK harus menggambarkan ....
a. Upaya perbaikan pembelajaran
b. Masalah pembelajaran
c. Masalah pendidikan
d. Perbaikan system persekolahan
e. Rencana pembelajaran
113. Hasil analisis masalah menunjukkan
(1) Siswa tidak mau menyimak pelajaran,
(2) Guru menjelaskan dengan metode ceramah, dan
(3) Siswa tidak ada yang bertanya kepada guru tentang pelajaran yang baru saja
disajikan guru.
Permasalahan yang dapat dirumuskan berdasarkan kasus-kasus di atas adalah,
kecuali....
a. Metode apa yang sebaiknya digunakan agar siswa mau menyimak pelajaran?
b. Strategi apa yang sebaiknyad digunakan agar siswa mau menyimak?
c. Bagaimana cara saya menyelesaikan masalah ini?
d. Bagaimana cara saya memotivasi siswa agar mau bertanya?
e. Siapakah yang bersalah dalam hal ini?
114. Berikut adalah beberapa alternative cara mengembangkan alternative tindakan,
kecuali.......
a. Mengkaji teori-teori pembelajaran yang relevan
b. Mempelajari hasil penelitian yang relevan
c. Melakukan refleksi atas pengalaman mengajar selama ini
e. Mempersiapkan perencanaan yang tepat
d. Mengkopi hasil PTK rekan sejawat
115. Langkah awal dalam pelaksanaan PTK adalah ....
a. Menentukan metode pengolahan data yang tepat
b. Mempersiapkan diri sebagai peneliti
c. Menyusun Rencana Pembelajaran (RP) dan Skenario Tindakan (ST)
d. Mempersiapkan sarana pendukung penelitian
e. Mempersiapkan intrumen penilaian
116. Yang dimaksud dengan proposal PTK pada dasarnya adalah ....
a. Penelitian yang dilakukan guru di sekolah
b. Prosedur penelitian yang harus dipatuhi guru pada saat melakukan penelitian
c. Rencana penelitian yang diusulkan guru untuk memperbaiki pembelajaran
dikelasnya
d. Rencana kegiatan penelitian yang diusulkan guru
e. Rencana kegiatan penelitian yang diusulkan kepala
117. Hasil pengamatan yang dilakukan Pak Siswa di kelasnya berbentuk catatan-catatan
tentang perilaku siswa dalam membaca sebuah teks di depan kelas. Hal ini
dilakukan setelah Pak Siswo menjelaskan bagaimana cara membaca teks yang baik.
Setiap anak diberi waktu 2 menit untuk membaca dan Pak Siswo mencatat perilaku
siswa, seperti teknik membaca, sikap badan, ucapan/ejaan dan lain-lain. Data yang
dikumpulkan Pak Siswo adalah data ....
a. Ordinal
b. Kuantitatif
c. Kualitatif
d. Numerik
e. Matriks
118. Berikut adalah beberapa cara penyajian hasil analisis data hasil PTK, kecuali ....
a. Penyajian seluruh hasil pengukuran yang dilakukan selama penelitian
b. Grafik histogram
c. Narasi tentang perilaku siswa
d. Matriks-matriks sesuai variabel-variabel yang digunakan
e. Teks berbentuk naratif
119. Perhatikan pernyataan berikut ini !
(1) tulisan yang disusun berdasarkan fakta atau analisa, disajikan dengan
menggunakan bahasa baku dan memberikan informasi yang bersifat subyektif
dan rasional 
(2) tulisan yang disusun berdasarkan fakta atau analisa, disajikan dengan
menggunakan bahasa baku dan memberikan informasi yang bersifat obyektif
dan irrasional 
(3) tulisan yang disusun berdasarkan fakta atau analisa, disajikan dengan
menggunakan bahasa baku dan memberikan informasi yang bersifat obyektif
dan rasional 
(4) tulisan yang disusun berdasarkan fakta atau analisa, disajikan dengan
menggunakan bahasa baku dan memberikan informasi yang bersifat naratif dan
rasional 
Pernyataan yang merupakan pengertian karya tulis ilmiah adalah nomor ....
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. Semua salah
120. Dibawah ini yang merupakan bentuk dari Karya Tulis Ilmiah adalah
a. Makalah, jurnal ilmiah, buku akademik, review/artikel, laporan penelitian.
b. Makalah, kliping, Jurnal ilmiah;buku akademik, laporan penelitian.
c. Makalah, jurnal ilmiah, resensi buku, review/artikel, laporan penelitian
d. Makalah, jurnal ilmiah, buku akademik, review/artikel, novel
e. Makalah, resensi buku, novel, review, laporan penelitian

Anda mungkin juga menyukai